1. Busuk Buah Gejala : Pengendalian : 2. Kanker Batang Gejala

advertisement
Biodiversity and Agricultural Commodities Program (BACP)
Penyakit
(Penyakit Utama Tanaman Kakao)
1.Busuk Buah
Gejala :
- Gejala awal:
Bercak coklat pada permukaan buah/batang, umumnya pada ujung atau
pangkal buah yang lembab dan basah.
- Gejala lanjutan:
Bercak membesar berwarna coklat yang amat jelas membedakannya
dengan warna yang masih sehat di sekeliling bercak tersebut. Warna
buah akhirnya berubah hitam.
Pengendalian :
- Sanitasi kebun.
- Pengaturan pohon pelindung.
- Pemangkasan.
2.Kanker Batang
Gejala :
- Kulit batang agak retak (pecah-pecah) dan berwarna
lebih gelap atau kehitam-hitaman.
- Sering terdapat cairan kemerahan yang kemudian
tampak seperti lapisan karat.
- Jika lapisan kulit luar dibersihkan maka tampak lapisan
dibawahnya membusuk dan berwarna merah anggur.
Pengendalian :
- Kulit batang yang membusuk dikupas sampai batas kulit
yang sehat.
- Luka kupasan selanjutnya dioles dengan fungisida/kunyit.
Download