RPS Akuntansi Keuangan Lanjutan II

advertisement
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Program Studi S1 Akuntansi
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
Mata Kuliah
Semester
Prasyarat
Capaian
Pembelajaran
:
:
:
Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Kode Mata Kuliah
: ACH3A4
5 (Lima)
SKS
: 4
ACH2D4
Sertifikasi
:
Ya / Tidak
a. Mampu mmengidentifikasi jenis transaksi derivatif dan dapat melakukan pencatatan
transksi derivatif
:
b. Mampu menjurnal transaksi dalam mata uang asing dan menyusun laporan konsolidasi
c. Mampu menjurnal transaksi yang terkait dengan kegiatan partnersip
Kriteria
Minggu
Kemampuan akhir yang
Bentuk
Bahan Kajian (materi ajar)
Penilaian
Bobot
ke
diharapkan
Pembelajaran
(indikator)
1
Mahasiswa dapat
1. Latar belakang yang
Presentasi
Keaktifan
7.15%
memahami definisi
mendorong instrumen
Latihan soal
bertanya dan
instrumen derivatif dan
derivatif
Tugas
menjawab
aplikasinya dalam
2. Pengenalan instrumen
mengurangi risiko
forward, futures dan option
3. Mengetahui efektivitas
lindung nilai
2
Mahasiswa dapat
1. Definisi cash flow hedge dan Presentasi
Keaktifan
7.15%
memahami hedge
kondisi yang harus dipenuhi Tugas
bertanya dan
accounting dan pencatatan
agar lindung nilai dapat
Latihan soal
menjawab
aknuntansinya
dikategorikan sebagai cash
flow hedge
2. Definisi fair value hedge dan
kondisi yang harus dipenuhi
agar lindung nilai dapat
dikategorikan sebagai fair
value hedge
3. Pencatatan transaksi untuk
cash flow hedge
4. Pencatatan transaksi untuk
fair value hedge
3
Mahasiswa dapat mencatat 1. Pencatatan transaksi untuk Presentasi
Keaktifan
7.15%
transaksi instrumen derivatif
cash flow hedge
Latihan soal
bertanya dan
dari awal sampai
2. Pencatatan transaksi untuk Tugas
menjawab
penyelesaian transaksi
fair value hedge
4
Mahasiswa dapat
1. Latar belakang transaksi
Presentasi
Keaktifan
7.15%
memahami konsep mata
internasional dan
Latihan soal
bertanya dan
uang asing dalam transaksi
dampaknya terhadap
Tugas
menjawab
internsional dn pencatatan
laporan keuangan
dalam transaksi mata uang
2. Menjelaskan konsep direct
asing dalam akuntansi
quotation dan indirect
quotation dalam mata uang
asing
3. Mahasiswa dapat mencatat
transaksi dengan mata uang
asing
Minggu
ke
5
6
7
8
9
10
11
12
13
Kemampuan akhir yang
diharapkan
Bahan Kajian (materi ajar)
Mahasiswa dapat menyusun 1. Mendefinisikan functional
laporan keuangan dengan
dan reporting currency
mata uang asing
2. Faktor-faktor yang menjadi
pertimbngan dalam
menentukan functional
currency
3. Menjelaskan metode
temporal dan current rate
4. Menjelaskan konsep
translation dan
remeasurement
Mahasiswa dapat meyusun 1. Mencatat transaksi akuisisi
laporan keuangan dengan
dan transaksi intercompany
metode translation
dengan metode translation
2. Menyusun laporan keungan
konsolidasi
Mahasiswa dapat meyusun 1. Mencatat transaksi akuisisi
laporan keuangan dengan
dan transaksi intercompany
metode remesurement
dengan metode
remeasurement
2. Menyusun laporan keungan
konsolidasi
Mahasiswa dapat
1. Menjelaskan karakteristik
memahami bentuk usaha
dan bentuk hukum
partnership mulai dari
partnership
pembentukan sampai
2. Pencatatan akuntansi untuk
pembubaran serta
investasi awal oleh anggota
pencatatan akuntansinya
partnership dengn beragam
skenario (cash/noncash
investasi)
3. Terjadinya goodwill dalam
investasi awal oleh anggota
Mahasiswa memahami
1. Penambahan modal dan
pencatatan akuntansi dari
penarikan modal dari
beragam kegiatan
anggota
partnership
2. Pembagian laba rugi
partnership
Mahasiswa
memahami 1. Perubahan modal anggota
pencatatan akuntansi dari 2. Pembelian
kepemilikan
beragam
kegiatan
partnership dari anggota
partnership
Mahasiswa
memahami 1. Investasi pada suatu
pencatatan akuntansi dari
partnership
beragam
kegiatan 2. Pengunduran anggota
partnership
partnership akibat
kematian/pensiun
Mahasiswa memahami
1. Proses likuidasi firma
pencatatan akuntansi untuk 2. Likuidasi firma secara
pembubaran firma
sederhana
Mahasiswa
memahami 1. Likuidasi firma dengan safe
pencatatan akuntansi untuk
payment
pembubaran
2. Likuidasi firma secara
bertahap
Presentasi
Tugas
Latihan soal
Kriteria
Penilaian
(indikator)
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
Presentasi
Latihan soal
Tugas
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Presentasi
Latihan soal
Tugas
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Presentasi
Latihan soal
Tugas
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Presentasi
Latihan soal
Tugas
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Presentasi
Tugas
Latihan soal
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Presentasi
Latihan soal
Tugas
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Presentasi
Latihan soal
Tugas
Presentasi
Tugas
Latihan soal
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
7.15%
Bentuk
Pembelajaran
Bobot
7.15%
7.15%
Minggu
ke
14
Kemampuan akhir yang
diharapkan
Mahasiswa memahami
pencatatan akuntansi dari
beragam kegiatan
partnership
Referensi
Bahan Kajian (materi ajar)
1. Menjelaskan karakteristik
Presentasi
dan bentuk hukum
Latihan soal
partnership
Tugas
2. Pencatatan akuntansi untuk
investasi awal oleh anggota
partnership dengn beragam
skenario (cash/noncash
investasi)
3. Terjadinya goodwill dalam
investasi awal oleh anggota
:
Buku Utama
Advanced accounting, 10th editionFloyd A. Beams, et. Al
Buku Pendukung
PSAK dan IFRS terkait konsolidasi
Bentuk
Pembelajaran
Kriteria
Penilaian
(indikator)
Keaktifan
bertanya dan
menjawab
Bobot
7.15%
DESKRIPSI TUGAS
Mata Kuliah
: Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Kode Mata Kuliah
: ACH3A4
Semester
: 6
SKS
: 4
Minggu ke -
: 6
Tugas ke -
: 1
Mahasiswa memahami manfaat instrumen derivatif
dan pencatatan terkait transaksi derivatif
1.
: Mahasiswa mampu mengidentifikasi kategori
derivatif berdasarkan tujuan serta dampaknya
Tujuan Tugas
terhadap laporan keuangan
2.
Uraian Tugas
:
Mengerjakan Soal Latihan dalam Buku Advanced
Accounting
Kasus pada buku referensi
:
a. Objek garapan
Batasan sesuai instruksi pada soal tugas
b. Yang harus dikerjakan dan batasanbatasan
:
Tugas individu
c. Metode/cara mengerjakan, acuan yang
digunakan
:
Penyusunan laporan keuangan konsolidasi
d. Deskripsi luaran tugas yang
dihasilkan/dikerjakan
:
Ketepatan dalam menjurnal transaksi terkait derivatif
3.
Kriteria Penilaian
:
DESKRIPSI TUGAS
Mata Kuliah
: Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Kode Mata Kuliah
: ACH3A4
Semester
: 6
SKS
: 4
Minggu ke -
: 13
Tugas ke -
: 2
Mahasiswa memahami pencatatan atas kegiatan
firma terkait anggota baru masuk dan keluar
1.
Tujuan Tugas
: Mahasiswa mampu melakukan pembubaran firma
secara bertahap
2.
Uraian Tugas
:
Mengerjakan Soal Latihan dalam Buku Advanced
Accounting
Kasus pada buku referensi
e. Objek garapan
:
Batasan sesuai instruksi pada soal tugas
f. Yang harus dikerjakan dan batasanbatasan
:
Tugas individu
g. Metode/cara mengerjakan, acuan yang
digunakan
:
Jurnal saat anggota partnership bergabung/keluar
h. Deskripsi luaran tugas yang
dihasilkan/dikerjakan
: Distribusi aset firma saat terjadi pembubaran
Ketepatan dalam menyusun jurnal
3.
Kriteria Penilaian
:
Ketepatan dalam menghitung saldo tiap anggota
firma
BERITA ACARA TIM PENYUSUN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Mata Kuliah
: Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Kode Mata Kuliah
: ACH3A4
Semester
: 6
SKS
: 4
Pada hari Jumat tanggal 18 Maret 2016 telah dilakukan penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS)
dan Deskripsi Tugas untuk mata kuliah Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Dasar Pertimbangan penyusunan RPS adalah:
1) Perubahan kurikulum
2) Penyesuaian materi dengan topik-topik terbaru
Bandung, 18 Maret 2016
Tim Penyusun :
Nama Dosen
1)
Dewa Putra Krishna M
Jabatan
Tanda tangan
Penyusun
BERITA ACARA REVIEWER
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Pada hari Jumat tanggal 18 Maret 2016 telah dilakukan penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS)
dan Deskripsi Tugas untuk mata kuliah Akuntansi Keuangan Lanjutan 2
Hasil Review RPS dan Deskripsi Tugas Sebagai Berikut:
Sudah sesuai dan memenuhi syarat SNPT dan Universitas.
Saran Perbaikan : Bandung, 18 Maret 2016
Menyetujui Ketua Kelompok Keahlian
Reviewer I
Dr. Norita, S.E., M.Si., Ak., CA.
Dr. Norita, S.E., M.Si., Ak., CA.
Mengetahui Ka. Prodi S1 Akuntansi
Deannes Isynuwhardhana, S.E., MM.
Download