MATEMATIKA TERAPAN yusronsugiarto.lecturer.ub.ac.id PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE KEDUA Model persamaan diferensial orde 2 terdiri dari 4 tipe, yaitu 1 2 3 4 PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 1 1 SOAL 1 Carilah jawaban umum persamaan deferensial PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 2 2 SOAL 2 Carilah jawaban umum persamaan deferensial PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 3 3 Persamaan tersebut, jika harga , dan y=1, sehingga persamaannya menjadi: 𝑎𝑚2 + 𝑏𝑚 + 𝑐 = 0 Disebut persamaan karakteristik m=m1 dan m=m2 Dimana m = akar-akar penyelesaian PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 3 𝑎𝑚2 + 𝑏𝑚 + 𝑐 = 0 Disebut persamaan karakteristik Jika m1 ≠ m2 maka harga Jika m1 = m2 maka Jika keduanya (akar-akar penyelesaiannya tersebut kompleks), atau m = a + b j, atau m = a + bi PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 3 SOAL 3 Carilah jawaban umum persamaan deferensial berikut ini PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 4 4 Pada persamaan deferensial bentuk ini dikenal dua istilah, yaitu : 1) FUNGSI KOMPLEMENTER : diperoleh dengan memecahkan persamaan bila f(x)=0, seperti dalam bagian program sebelum ini. Adapun pemecahannya, jika f(x)=0, adalah : Untuk akar yang berbeda Untuk akar kembar Untuk akar imaginer PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 4 2) INTEGRAL KHUSUS: Diperoleh dengan menggunakan bentuk umum dari fungsi ruas kanan persamaan yang diberikan, yaitu dengan mensubtitusikan bentuk umum tersebut ke dalam persamaannya dan kemudian menyamakan koefisien-koefisiennya. Jika ruas kanan adalah fungsi berderajat dua, bentuk umumnya : Jika ruas kanan berderajat satu, maka persamaan umumnya: 3). Jawaban yang sesungguhnya = jawaban fungsi komplemerter + integral khusus. PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE 2 TIPE 4 SOAL 3 Selesaikan persamaan deferensial dari TERIMA KASIH yusronsugiarto.lecturer.ub.ac.id