Khauzial Farah 0402513054 PENDIDIKAN IPA (KIMIA) REGULER OUTLINE Pengertian Asam Lemak Sintesis Asam Lemak ASAM LEMAK Asam lemak adalah adalah senyawa alifatik dengan gugus karboksil. Selain itu, asam lemak juga dapat diklasifikasikan berdasarkan tingkat kejenuhannya, yaitu : 1. ASAM LEMAK JENUH Asam lemak jenuh yaitu asam lemak yang tidak memiliki ikatan rangkap Asam lemak jenuh bersifat lebih stabil (tidak mudah bereaksi). Asam lemak jenuh terutama dijumpai pada lemak hewani. Sumber bahan makanan yang mengandung asam lemak jenuh : Minyak kelapa, daging berlemak, kulit ayam, susu “full cream”, keju, mentega, minyak inti sawit, minyak kelapa sawit. 2. ASAM LEMAK TAK JENUH Asam lemak yang memiliki ikatan rangkap. Asam lemak tak jenuh biasanya dijumpai pada lemak nabati. Ikatan ganda pada asam lemak tak jenuh mudah bereaksi dengan oksigen (mudah teroksidasi) sehingga mudah mengalami kerusakan. Namun, Asam lemak tak jenuh dianggap bernilai gizi lebih baik karena lebih reaktif dan merupakan antioksidan di dalam tubuh. Sumber bahan makanan : Minyak wijen, margarin, minyak kacang kedelai, minyak jagung, minyak biji matahari. SINTESIS ASAM LEMAK Sintesis asam lemak terjadi di sitosol, terutama di hepar, ginjal, otak, paru, jaringan lemak. Biosintesis terdiri dari 3 langkah terpisah : 1. Biosintesis asam lemak dari asetil CoA (HASIL= PALMITAT) 2. Pemanjangan rantai asam lemak 3. Desaturasi / Sintesis Asam Lemak Tak Jenuh 1. Biosintesis asam lemak (HASIL= PALMITAT) 1. Pembentukan Acetyl-ACP 2. Pembentukan Malonyl CoA 3. Pembentukan Malonyl-ACP 2. H+ 3. 1. KONDENSASI REAKSI KONDENSASI + REAKSI REDUKSI PERTAMA +H+ REAKSI DEHIDRASI REAKSI REDUKSI KEDUA +H+ Setelah pembentukan butiril Co A siklus akan berlanjut dari awal lagi sampai 7x dan kemudian diakhiri dgn hidrolisis yg memecah palmitat dengan ACP Enzim tioesterase 2. Pemanjangan rantai asam lemak Elongasi Untuk menghasilkan asam lemak lebih dari C16 / palmitat Berbeda dg sintesis yg tjd di sitosol, elongasi tjd di mitokondria Melibatkan coenzim A dan bukan ACP H tinggal 1 x 3. Desaturasi / Sintesis Asam Lemak Tak Jenuh Fatty acyl-CoA desaturase