BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Bentuk, Bidang dan Perkembangan

advertisement
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1. Bentuk, Bidang dan Perkembangan Usaha
1.1.1 Bentuk Usaha
Dalam pelaksanaan magang ini, mahasisiwa mendapatkan
kesempatan untuk
menganalisa dunia kerja sebenarnya yang
sesuai dengan pendidikan yang di dapat dari perkuliahan.
Sehingga dengan demikian segala teori-teori yang diperoleh
selama perkuliahan dapat diuji dan di praktekan dalam dunia kerja
yang sesungguhnya sekaligus mengukur kemampuan dalam
bekerja disuatu perusahaan / organisasi.
PT.
HOSAINDO
Sejahtera
Abadi
merupakan
suatu
perusahaan yang mencari dan mendidik bibit tenaga kerja yang
baru dalam berbagai bidang, seperti marketing, design, dan
manajemen, dalam suatu perusahaan yang bergerak di bidang jasa
periklanan . Perusahaan ini beralamat di Kompleks Kebon Jeruk
Megah . Jl. Raya Perjuangan No.11c.
Didirikan pada tanggal 5 september 1998. Berkat landasan
yang kuat visi yang jelas dan dedikasi tinggi berkesinambungan
,perusahaan ini terus berkembang . PT HOSAINDO SEJAHTERA
ABADI telah sukses menjalani kerja sama dengan berbagai
perusahaan yang memiliki merk ternama di Indonesia dan telah
1
http://digilib.mercubuana.ac.id/
menghadirkan karya karya berkualitas tinggi dan berinovativ dan
tersebar di berbagai kota besar di Indonesia.
HOSAINDO itu sendiri adalah sebuah perusahaan berbentuk
PT ( Perseroan Terbatas ) dimana modal dan pemiliknya bukan
hanya terdiri dari satu orang tapi terdiri dari beberapa orang yang
terkait , dan penanam saham nya tersebut tidak lebih dari keluarga
keluarganya tersebut .
1.1.2. Bidang Usaha
PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi bergulir semakin maju dari
waktu ke waktu dan di warnai dengan kompetensi yang semakin
ketat, kini PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi bukan lagi sekedar
perusahaan yang dibidang
jasa periklanan saja, tapi PT.
HOSAINDO Sejahtera Abadi sudah merambah ke bidang lain.
PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi itu sendiri merupakan
sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa periklanan .
sebuah jasa yang menawarkan tentang berbagai kebutuhan
promosi pada suatu produk yang baru maupun yang lama ,
pemesanannya seperti papan reklame, Billboard, spanduk dan
masih banyak yang lainnya , yang berkaitan dengan prmosi suatu
produk yang akan di pamerkan kepada masyarakat
Kini Selain dari produk produk utama kami dalam
penyediaan
media outdoor dan indoor advertising, kami juga
melayani penyediaan titik lokasi pemasangan billboard yang
2
http://digilib.mercubuana.ac.id/
strategis , jasa pelayanan perijinan , pembayaran pajak reklame,
pengerjaan pemasangan hingga konstruksi .
1.1.3 Perkembangan Usaha
Sebagai perusahaan outsourching yang terpercaya
kini PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi menyadari bahwa
implementasi tata kelola perusahaan yang baik akan mendorong
dan meningkatkan profesionalisme usaha sekaligus meningkatkan
nilai lebih bagi seluruh mitra kerja, hal ini di laksanakan melalaui
penyelenggaraan prinsip, kejujuran dan tanggung jawab baik yang
dilaksanakan secara institusional perusahaan
maupun para
karyawan secara pribadi .
Sepanjang perjalanan PT. HOSAINDO Sejahtera
Abadi banyak momen yang penting yang menjadi tongkak sejarah
sejak perusahaan mendirikan perusahaan ini, awalnya kita hanya
sebuah perusahaan kecil yang hanya terpaku pada ruang lingkup
yang kecil dan sifatnya individual, lalu seiring berjalannya waktu
banyak kesempatan yang kami peroleh dan tidak sia siakan , kami
berusaha untuk memberikan yang terbaik walaupun hanya mitra
mitra kecil.
Dengan selalu mengedepankan prinsip dan moto
kerja yang baik ahrinya kami mendapatkan kepercayaan dari
perusahaan perusahan ternama di Indonesia, seperti : PT. Carrefour
Indonesia , PT. Matahari Putra Prima tbk, dan sebagainya .
3
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Saat ini PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi saat ini sudah
maju dengan cukup pesat, dengan perkembangan yang baik,
terbukti saat ini sudah memiliki banyak client, seperti:
1. PT. Duta Pertiwi
2. PT. Carrefour Indonesia
3. PT. Matahari Putra Prima,tbk (matahari, matahari express dan
Hypemart)
4. PT. Ramayana
5. PT. Royal Oriental
6. PT. Multi Citra Abadi
7. PT. Srikaya
8. PT. Karunia Abadi Sejahtera
9. PT. Surya Gading Mas Sakti
10. PT. Putra Mataram Mitra Sejahtera
11. PT. Total Bangunan Persada .
1.1.4. Visi Dan Misi Perusahaan
Visi Perusahaan Untuk menjadikan perusahaan advertising
yang berkompeten dan menjadi nomor satu dalam bidang indoor
atau outdoor advertising, menyajikan kreatifitas dan inovasi
dalam mendesign produk yang berkualitas, memberikan konsep
unik untuk beriklan untuk mencapai loyalitas dari klien.
4
http://digilib.mercubuana.ac.id/
MISI dari perusahaan antara lain :
•
Untuk memberikan kinerja dan pelayanan yang terbaik
sehingga klien merasa puas dengan kualitas pelayanan yang
diberikan perusahaan.
•
Berusaha selalu mengembangkan dan memelihara tingkat
komunikasi yang dibutuhkan untuk mendukung hubungan
tenaga kerja yang menyenangkan untuk tercapainya peluasan
pelanggan melalui layanan dan produk berkualitas yang
diberikan.
1.2. Ruang Lingkup, Unit Kerja dan Penugasan Kerja
1.2.1.
Ruang Lingkup
Dalam unit PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi di Jl.
Kompleks Kebon Jeruk Megah . Jl. Raya Perjuangan No.11c.
Dimana penulis atau saya di tempatkan pada devisi
administrasi di bagian administrasi pembelian , adapun dari
bidang atau divisi ini adalah :
•
Staff gudang barang masuk dan keluar.
•
Staf gudang melaporkan barang barang yang diminta
pihak produksi yang di ketahui oleh project officer.
•
Staf marketing
memberikan dan membenarkan
informasi atas bahan baku yang diminta pihak
produksi kepada bagain pembelian.
5
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1.2.2.
Unit Kerja
Dalam unit PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi di Jl.
Kompleks Kebon Jeruk Megah . Jl. Raya Perjuangan No.11c.
Dimana penulis atau saya di tempatkan pada devisi
administrasi di bagian administrasi pembelian , adapun dari
bidang atau divisi ini adalah :
1. Dibentuk beberapa kesatuan tim divisi promosi untuk
mendukung segala kegiatan penjualan dan pemasaran
produkdengan berusaha menghemat biaya yang di keluarkan.
2. Dapat memperomosikan sekaligus menawarkan suatu jasa
yang di tawarkan kepada calon pembeli
3. Dan para marketing di tuntut untuk bisa menjual produk
dengan baik dan sesuai dengan ketentuan yang ada.
4. Para marketing di tuntut bekerja lebih giat untuk pencapaian
hasil yang maksimal .
5. Seluruh karyawan pada PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi di
tuntut untuk memberikan suatu yang terbaik untuk client nya.
1.2.3.
Penugasan Kerja
Setiap perusahaan mengadakan kegiatan , pasti telah
menetapkan suatu tujuan yang telah di rencanakan dengan
matang . Dengan adanya penetapan tujuan yang tegas dan jelas
maka dapat mengarahkan perusahaan dengan baik sehingga di
harapkan dengan berjalannya rencana tersebut, maka perusahaan
6
http://digilib.mercubuana.ac.id/
akan memperoleh hasilnya yaitu keuntungan laba dan dapat di
peroleh pelanggan yang di harapkan.
Penugasan kerja pada PT. HOSAINDO Sejahtera Abadi
menugaskan para karyawannya dengan menggunakan sisitem
kontrak dan di tempatkan sesuai dengan keahlian nya masing
masing.
Penugasan
kerja
terhadap
karyawan
tidaklah
sembarangan untuk perusahaan, karna perusahaan juga harus
mempertimbangkan apa saja yang di perlukan oleh perusahaan
dan apakah karyawan yang di tugaskan berkompeten atau tidak,
atau karwayan tersebut mampu atau tidak di tugaskan pada suatu
posisi kerja di perusahaan.
Semua ini di guakan untuk menjadikan perusahaan lebih
maju dan baik dalam memberikan pelayanan yang terbaik bagi
para konsumennya, tentunya untuk memperolah laba dan
kepuasan dari pelanggan, agar para konsumen tidak ragu
berkerjasama dengan perusahaan kami.
1.3.
Hubungan Kerja Dengan Unit Lain
Dalam suatu perusahaan ada baiknya jika suatu bagian
dengan unit lain menjalin hubungan dengan bagian lain dengan
baik, guna memperlancarkan suatu pekerjaan dan manjadikan suatu
bagian dengan bagian lainnya menjadi lebih baik lagi dalam
perusahaan tersebut.
7
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Pada bagian dimana di penulis di tempatkan pada bagian pembelian
bahan baku, disini lah terjadi hubungan kerja dengan unit lain, yaitu
hubungan kerja dengan supplier. Hubungan kerja ini di jalankan oleh
bagian pembelian kepada supplier guna mengecek bagian pembelian
bahan baku yang di gunakan apakah dapat di kirim atau tidak dan
apakah barang yang di gunakan tersedia atau tidak.
Biasanya hubungan kerja dengan supplier bukan hanya
terkait karna masalah barang saja, namun terkait juga dengan
masalah pembayaran dan batas tempo pembayaran. Hubungan kerja
ini harus tetap dilakukan dengan baik, karna jika tidak, bahan baku
yang di gunakan oleh perusahaan akan sangat tidak teratur dan akan
menimbulkan kekurangan bahan baku.
Hubungan kerja yang di lakukan oleh bagian pembelian
bahan baku juga harus berhubungan baik dengan bagian gudang,
dimana bagian gudang harus memantau barang yang di pesan sudah
sampai atau belum, dan apakah barang yang seharusnya di pesan
atau tidak. Semua hubungan kerja dengan unit lain perlu di lakukan
untuk kelangsungan produksi suatu barang untuk perusahaan dan
untuk melangsungkan kerja yang lebih baik lagi sehingga konsumen
dapat merasakan kepuasan oleh kinerja yang di berikan oleh
perusahaan.
8
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1.4. Tujuan Magang profesi, Tujuan Perusahaan dan Tujuan Penulisan
Laporan
1.4.1.
Tujuan Magang profesi
Kegiatan praktek kerja magang yang di lakukan oleh
penulis pada dasarnya ditujukan untuk mempersiapkan diri
penulis dalam menghadapi dunia kerja setelah menyelesaikan
perkuliahan adapun tujuan magang di antaranya:
1. Memperkenalkan dunia kerja
nyata kepada
penulis sebelum memasuki dunia kerja yang
sesungguhnya.
2. Mempraktekan
secara
langsung,
bagaimana
bekerja dengan baik dan benar.
3. Melatih kedisiplinan dan tanggung jawab bagi
penulis
4. Mendapatkan
jaringan
untuk
mempermudah
masuk dalam dunia kerja.
5. Dan menjadi suatu langkah awal penulis untuk
mengenal lebih dalam tentang dunia kerja.
6. Dan tujuan magang adalah unutk membentuk
mental yang professional serta dapat mengenal
dunia kerja untuk siap kerja.
9
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1.4.2. Tujuan Magang Perusahaan.
Dalam perusahaan banyak sekali yang menerima atau
membuka kesempatan untuk prakter kerja lapangan atau
dapat juga di sebut magang, perusahaan pasti mempunya
tujuan mengapa perusahaan menerima dan memberikan
kesempatan bagi panulis untuk di tempatkan magang di suatu
perusahaan tersebut, tujuan magang prusahaan antara lain :
1. Memberikan pelatihan kerja secara langsung
kepada mahasisiwa.
2. Memberikan pelatihan pengambilan resiko dalam
suatu perusahaan.
3. Melatih
mahasisiwa
untuk
membiasakan
bertanggung jawab terhadap suatu pekerjaan
secara benar.
4. Malatih kreatifitas mahasiswa.
5. Membiasakan
diri
bagi
bahasiswa
untuk
menghadapi lungkungan kerja dengan nyata.
6. Melatih bagaimana berkomunikasi baik dengan
rekan kerja ataupun atasan secara baik dan benar.
10
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1.4.3. Tujuan Penulisan Laporan
Adapun tujuan dari penulisan laporan magang ini bagi
penulis atau mahasiswa adalah:
1.
Sebagai bukti tertulis dalam rangka laporan penulisan
2.
Memberikan kemampuan kepada mahasisiwa untuk
dapat berkomunikasi secara tertulis
3.
Melatih dan mengembangkan cara berkomunikasi
secara tertulis dengan menggunkan bahasa yang baik
dan benar.
4.
Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan
program D-III manajemen dan memperoleh gelar ahli
madya ( A.Md)
5.
Melatih mahasisiwa untuk menuangkan ide ide dalam
suatu laporan
6.
Untuk mengaplikasikan mahasiswa dalam penerapan
yang telah di pelajari selama di bangku perkuliahan.
7.
Mengaktualisasikan tetang apa yang sudah di lakukan
oleh penulis tentang apa yang telah di kerjakan oleh
penulis selama magang.
11
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Download