penerapan" special audit atas aktivitas penjualan dan penagihan

advertisement
I
r \ AIRLANGGA
ADLN - PERPUSTAKAAN
UNIVERSITAS
\.f
r\(~.'
A(('OIJ
Oat
7...
c...
T(ri G
.s -!') ..:~." ,:10 I
{"
,-CEnt,
PENERAPAN" SPECIAL AUDIT ATAS AKTIVITAS PENJUALAN DAN PENAGIHAN PIUTANG PADA BADAN USAHA "BLESSED" 01 SURABAYA SKRIPSI
DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN
DAlAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA EKONOMI
JURUSAN AKUNTANSI
Diajukan Oleh :
LILY YONATRAN Ro.Pokok:049716689 KEPADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2001
SKRIPSI
PENERAPAN SPECIAL AUDIT ATAS AKTIVITAS...
1/ I
1',,­'
•
LILY YONATHAN
<
ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
SKRIPSI PENERAPAN SPECIAL AUDIT ATAS AKTIVITAS PENJUALAN DAN PENAGIHAN PIUTANG PADA BADAN USAHA "BLESSED" DI SURABAYA DIAJUKAN OLEH : LILY YONATH.AN
No. Pokok : 049715589
TELAH DISETUJUI DAN DITERIMA DENGAN BAlK OLEH
DOSEN PEMBIMBING,
-;hJ~~
DRS. Ee.HANNY WURANGIAN, Ak
TANGGAL........................... ..
KETUAPROGRAMSTUDI
~
SKRIPSI
TANGGAL........................... . PENERAPAN SPECIAL AUDIT ATAS AKTIVITAS...
LILY YONATHAN
ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
ABSTRAKSI Salah satu upaya yang dapat dilakukan oleh badan
usaha untuk dapat
tetap bertahan,
adalah dengan
meningkatkan efisiensi operasinya. Efisiensi operasi
dapat
dieapai,
salah
satunya dengan meminimalkan
kemungkinan keeurangan (fraud) dalam badan usaha yang
berarti menyelamatkan aset badan usaha.
Sistem
pengendalian
intern
yang
diterapkan
perusahaan memang bertujuan untuk menyelamatkan aset
perusahaan yang berarti mengurangi kemungkinan fraud.
Namun kendala yang dihadapi adalah banyaknya badan
usaha yang berskala keeil dan menengah di Indonesia
yang mengabaikan penerapan sistem pengendalian intern
yang memadai dengan alasan biaya dan manfaat. Padahal
hal ini sangat berbahaya mengingat lemahnya sistem
pengendalian intern berarti kemampuan manajemen untuk
meningkatkan efisiensi operasinya akan terganggu dan
bisa saja terhambat.
Memang, sebaik apapun sistem pengendalian intern
yang
dimiliki
oleh
badan
usaha,
tidak
menutup
kemungkinan munculnya kecurangan. Namun hal ini sangat
perlu sebagai pondasi badan usaha.
Cara
yang
dapat
dipakai
untuk
menulusuri
kemungkinan
keeurangan
akibat
lemahnya
sistem
pengendalian
intern
adalah
Special
audit.
Fraud
Auditing digunakan
sebagai alatnya. Fraud Auditing
muncul pertama kali di Kanada dan Amerika. Fraud
Auditing memang masih tergolong baru jika dibanding
dengan
financial
aUditing
namun
peningkatan
kebutuhannya sangat dirasakan akhir-akhir ini. Special
audit dengan alat bantu fraud auditing sangat berguna
untuk mendeteksi dan mengungkapkan kejahatan keuangan
seperti penipuan, penyaj ian fakta-fakta keuangan yang
salah, penjualan fiktif, pemakaian sementara hasil
penagihan
piutang
tanpa
diketahui,
dll.
Dengan
terdeteksinya kecurangan-keeurangan lnl, maka suatu
langkah perbaikan dapat segera diambil agar badan usaha
tidak mengalami kerugian yang semakin besar.
iv
SKRIPSI
PENERAPAN SPECIAL AUDIT ATAS AKTIVITAS...
LILY YONATHAN
Download