SATUAN ACARA PENGAJARAN MATA KULIAH PRAKTEK PEMROGRAMAN KOMPUTER (703347A) Dosen : AKHMAD MAULIDI, ST. PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN ALAT BERAT POLITEKNIK NEGERI MADURA 2014 SATUAN ACARA PERKULIAHAN Judul Mata Kuliah Kode / Semester / SKS Waktu Pertemuan Tujuan Pembelajaran Kompetensi Mahasiswa Persyaratan NO MGG WAKTU : Praktek Pemrograman Komputer : 703347A / 4 (Empat) / 2 (Dua) : 4 x 50 menit :- Mahasiswa mengerti tentang konsep dan topoligi jaringan komputer, - Mahasiswa dapat menggunakan dan membangun aplikasi program menggunakan Visual Basic 6.0. : 1. Mengerti tentang tentang konsep dan topoligi jaringan komputer, 2. Memahami konsep algoritma pemrograman komputer, 3. Mengerti dan dapat menggunakan fungsi-fungsi bahasa pemrograman Visual Basic 6.0, 4. Dapat membuat aplikasi sederhana Visual Basic 6.0. : Aplikasi Komputer POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN TINGKAT KEMAMPUAN K P A KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA PUSTAKA Mengerti tata tertib, aturan praktikum, penilaian dan jadwal pelaksanaan dalam praktikum. Dapat memahami konsep dan topolig jaringan komputer. 1 Perkenalan, aturan dan tata tertib perkuliahan Pembahasan jadwal & materi kuliah Konsep dan topolig jaringan komputer 2 2 1 Pemahaman tata tertib, aturan praktikum, penilaian dan jadwal pelaksanaan dalam praktikum. Memahami dan topolig jaringan komputer 1. 1 1x4x50” Pendahuluan Konsep dan topologi jaringan 2. 2 1x4x50” Struktur Aplikasi Pemrograman Visual Basic Setup, Konfigirasi dan menu VB 6.0 3 2 1 Pemahaman Struktur Aplikasi Pemrograman Visual Basic 6.0 Mahasiswa memahami Struktur Aplikasi Pemrograman Visual Basic 2, 3 3 2 1 Komponen Basic Mahasiswa Memahami Komponen Pemrograman Visual Basic 2, 3 3. 3, 4 2x4x50” Komponen Pemrograman Visual Basic 4. 5 1x4x50” Data, Variabel dan Operator Penggunaan tipe data, Variabel dan operator pada pemrograman basic 3 3 1 Data, Variabel dan Operator Struktur Pengambilan keputusan dan pengulangan Struktur pengambilan keputusan IF … Then IF … Then Else Select Case Struktur Pengulangan 3 3 1 Struktur Pengambilan keputusan dan pengulangan if .. then 5. 6, 7 2x4x50” Form Control Propertis Method Event General Procedure Module Pemrograman Visual Data, Variabel dan Operator Dapat membuat Struktur Pengambilan keputusan dan pengulangan dengan if ... then 2, 3 2, 3 NO SUB POKOK BAHASAN TINGKAT KEMAMPUAN K P A KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA PUSTAKA 1 Pengulangan Visual Basic dengan do .. while, for ... next Dapat membuat pengulangan dengan do .. while, for ... next 2, 3 3 1 Pemahaman penggunaan perintah untuk menangkap error dan inputan dari key board Dapat membuat program dengan input perintah key board dan penanganan error pada VB 2, 3 3 3 1 Membuat aplikasi retail dengan menggunakan fungsi finansial Mahasiswa dapat membuat aplikasi retail dengan menggunakan fungsi finansial 2, 3 3 3 1 Membuat Pemrograman Database dan membuat index data Mahasiswa dapat Membuat Pemrograman Database dan membuat index data 2, 3 3 3 1 Membuat Koneksi dengan database Mahasiswa dapat membuat koneksi dengan database 2, 3 MGG WAKTU POKOK BAHASAN 6. 8, 9 2x4x50” Pengulangan Visual Basic Do… Loop While When For… Next 3 3 7. 10 1x4x50” Error Handling Penanganan keyboard dan error program 3 Depresiasi Perhitungan Nilai Sekarang akan datang Perhitungan nilai bunga Perhitungan jumlah periodik Perhitungan pembayaran Menggunakan Visual Data manager Membuat database Memodifikasi database Menambahkan index data 8. 11 1x4x50” Penggunaan Fungsi Finansial 9. 12, 13 2x4x50” Pemrograman Database 10. 14, 15 2x4x50” Koneksi database 11. 16 1x4x50” Ujian Praktek I Project VB.1 3 4 2 Pembuatan Project VB. 1 12. 17 1x4x50” Ujian Praktek II Project VB.2 3 4 2 Pembuatan Project VB.2 Keterangan : Kognitif 1 pengetahuan 2 pemahaman 3 penerapan 4 analisa 5 sintesa 6 evaluasi Psikomotorik peniruan penggunaan ketepatan perangkaian naturalisasi Afektif menerima/mengenal merespon menghargai mengorganisasi mangamalkan Selecet, Insert, Update, Delete Mahasiswa dapat membuat project sederhana dengan VB Mahasiswa dapat membuat project dengan VB 1, 2, 3, 4 1, 2, 3, 4 Daftar Pustaka : 1. Yuhefizar , “Membangun Jaringan Komputer berbasis Windows “,Elex Media Komputindo, 2008 2. Arif Ramadhan, “36 Jam Belajar Komputer Visual Basic”, Elex Media Komputindo, 2003 3. Drs. Ario Suryo Kusumo, Microsoft Visual Basic 6.0, 4. Wibowo Arninputranto, Akhmad Maulidi, “Modul Pemrogram komputer – Praktek”, --, 2013