Administrasi Sekolah – Zahra

advertisement
Administrasi Sekolah
Zahra Khusnul Lathifah, M.Pd.I
Pengertian Administrasi
Sekolah
• J. Knezevich: “school administration is a
process concerned with creating,
maintaining, stimulating, and unifying
the energies within an education toward
realization of predetermined objectives.”
• Jan Turang: keseluruhan proses
pengendalian, pengurusan dan
pengaturan usaha-usaha untuk mencapai
dan melaksanakan tujuan sekolah.
Ruang Lingkup
Administrasi kesiswaan
Administrasi kurikulum
Administrasi Keuangan
Administrasi Sarana dan Prasarana
Administrasi Humas
Administrasi Pendidik dan Tenaga Kependidikan
Administrasi Kesiswaan
Jumlah siswa
Identitas Siswa
Jumlah rombel (rombongan belajar)
Data peserta Ujian Nasional
Data kenaikan siswa ataupun drop out
Administrasi Kurikulum
Ketersediaan kurikulum
Jabaran kurikulum dari tiap mapel
SAP/RPP
Deskripsi sajian pokok bahasan
Kurikulum lokal/ muatan lokal
Administrasi Keuangan
Perencanaan RAPBS
Pelaksanaan anggaran dan pertanggungjawaban
keuangan
Bantuan Operasional Sekolah (BOS)
Bantuan Operasional Pendidikan (BOP)
Komite Sekolah
Zakat, Infaq, Shodaqoh
Administrasi Sarana
Prasarana
Perencanaan kebutuhan sekolah
• Pengadaan sarana dan prasarana pendidikan
Penyimpanan sarana dan prasarana pendidikan
• Inventarisasi sarana dan prasarana pendidikan
Penghapusan sarana dan prasarana pendidikan
Administrasi Humas
Membina
kerjasama dengan
mitra di luar sekolah
Partisipasi
masyarakat dalam
mendukung
kegiatan sekolah
Timbul rasa
memiliki dan ikut
bertanggungjawab
melakukan
pembinaan
Administrasi Pendidik dan
Tenaga Kependidikan
Guru
Syllabus
Prota/ Promes
RPP
Jurnal harian
Absensi + daftar nilai
Dll
Tenaga
Kependidikan
Edukatif: Guru/Konselor BK
Non-edukatif: Tata Usaha
Administrasi Guru
Kalender
Pendidikan
(sekolah)
Program
Tahunan
Program
Semester
Silabus
Analisis SK/KD
Prosedur
Penilaian
RPP
KKM
Jurnal/Agenda
Guru
Buku Absensi
Daftar Nilai
Buku Pegangan
(Paket, Modul,
LKS)
Bahan Ajar
berbasis ICT
(PPT)
Kisi-kisi Soal
Ulangan
Kartu Soal
Analisis Hasil
Ulangan
Program
Remedial
Program
Pengayaan
Kumpulan Soal/
Bank Soal
Penelitian
Tindakan Kelas
Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)
Rancangan
Pembelajaran
• Merencanakan KBM
• Melaksanakan KBM
• Membina Hubungan Antar Pribadi
• Melaksanakan Evaluasi
Prinsip-Prinsip
Pembelajaran
• Prinsip Motivasi
• Prinsip Latar/Koteks
• Prinsip Keterarahan
• Prinsip Hubungan Sosial
• Prinsip Belajar sambil Bekerja
• Prinsip Individualisasi
• Prinsip Menemukan
• Prinsip Pemecahan Masalah
Pelaksanaan
Kegiatan
Belajar
Mengajar
• Pengelolaan Kelas
• Pengorganisasian Bahan
• Pengelolaan KBM
• Penggunaan Sumber Belajar
• Penilaian
• Evaluasi
KBM
Membina
Hubungan Antar
Pribadi
• Bersikap terbuka, toleran dan simpati
• Menampilkan kegairahan dan
kesungguhan
• Mengelola interaksi antarpribadi
Ketrampilan
Dasar
Mengajar
• Bertanya
• Memberi penguatan
• Mengadakan variasi
• Menjelaskan
• Membuka dan menutup pembelajaran
• Membimbing diskusi kelompok kecil
• Mengelola kelas
• Mengajar kelompok kecil dan perorangan
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
The end………………
Download