rancang bangun aplikasi web informasi eksekutif pada pemerintah

advertisement
RANCANG BANGUN APLIKASI WEB
INFORMASI EKSEKUTIF PADA
PEMERINTAH KABUPATEN XYZ
Sonny Ariyanto Prabowo
5209100017
Latar Belakang
•
•
•
Kebutuhan akan data dan informasi pada jaman seperti saat ini memang dapat
digolongkan sebagai kebutuhan primer apalagi dengan adanya perkembangan
teknologi informasi
Pihak instansi pemerintahan pun juga sedang gencar menerapkan berbagai
macam teknologi informasi yang dapat membantu proses kinerja pemerintahan di
suatu wilayah
Instansi pemerintahan XYZ ini juga tidak mau ketinggalan untuk dapat
mengimplementasikan sendiri sebuah teknologi informasi yang dapat membantu
para eksekutif untuk dapat melihat data – data secara tepat untuk 15 SKPD
(Satuan Kerja Perangkat Daerah) yang ada di wilayah XYZ tersebut
Latar belakang (cont’d)
•
•
Dengan banyaknya informasi yang ada dalam laporan tersebut sejumlah 78 tabel dan
grafik yang harus dibaca oleh para eksekutif dalam hal ini yang dimaksud adalah pihak
bupati serta para pejabat jajarannya yang dihasilkan dari 15 SKPD yang ada pada
kabupaten XYZ, maka perlu adanya sebuah teknologi informasi yang dapat membantu
para eksekutif tersebut untuk dapat menghasilkan keputusan ataupun kebijakan secara
cepat dan tepat
Dari permasalahan diatas, maka perlu adanya sebuah aplikasi yang dibangun untuk
mengelola laporan – laporan yang telah dihasilkan oleh setiap SKPD yang ada di wilayah
XYZ tersebut dan dapat terintegrasi di setiap SKPD dan langsung dapat diakses oleh para
eksekutif berupa tampilan yang website yang lebih mudah dibaca
Latar belakang (cont’d)
• Kondisi saat ini
Latar belakang (cont’d)
• Software yang digunakan saat ini
•
•
Ms. Excel
Ms. Word
Latar belakang (cont’d)
• Solusi
•
•
Pihak pemerintah kabupaten XYZ menginginkan adanya perangkat lunak yang dapat
mengakomodasi kekurangan – kekurangan tersebut sehingga dalam prosesnya semua
data terkait laporan pertanggung jawaban dapat dimasukkan dan ditampung dalam
satu portal
memudahkan juga para user eksekutif jika ingin melihat grafik – grafik yang biasanya
ada pada laporan pertanggung jawaban
Rumusan Masalah
•
•
•
Bagaimana data – data yang ada pada laporan penyelenggaraan pemerintah
kabupaten XYZ dapat tersimpan dan terintegrasi ?
Bagaimana spesifikasi kebutuhan pengguna dan sistem/perangkat lunak yang
diperlukan sebagai pedoman untuk merancang dan membangun perangkat lunak
yang dapat membantu mengelola data yang ada pada instansi pemerintah
kabupaten XYZ ?
Bagaimana merancang dan membangun aplikasi tersebut sesuai dengan
kebutuhan secara umum dari setiap SKPD yang ada ?
Batasan masalah
• Tahap pengerjaan tugas akhir ini tidak termasuk dalam tahap implementasi
perangkat lunak yang dibuat.
• Tahap pengerjaan tugas akhir ini tidak termasuk dalam tahap pemberian
pelatihan dan penggunaan perangkat lunak kepada pengguna di instansi
tersebut.
• Sistem dikembangkan menggunakan bahasa pemrograman php dengan
framework Codeigniter dan data disimpan dalam basis data MySQL
Batasan masalah (cont’d)
•
Dokumentasi pengembangan sistem menggunakan readySET terbatas pada 3
modul yaitu :
•
•
•
•
Project Kick-Off : User needs & stories, Interview notes
System requirements: Use case Suite, Feature spec, Non-Functional Requirements, and
Environmental Requirements.
Design: structural diagram, behavioral Diagram, User Interface, Build System, Architecture.
Keluaran pengerjaan tugas akhir ini tidak termasuk dalam hal pembuatan buku
panduan / user guide, training penggunaan perangkat lunak.
tujuan
• Menghasilkan dokumentasi spesifikasi kebutuhan perangkat lunak disain /
perancangan perangkat lunak, pembangunan dan uji coba Aplikasi Web
Informasi Eksekutif.
• Menghasilkan Aplikasi Web Informasi Eksekutif pada instansi pemerintah
kabupaten XYZ.
Metode Pengerjaan Tugas Akhir
•
•
Perangkat lunak ini dikembangkan dengan menggunakan metode
pengembangan perangkat lunak XP
XP cenderung menggunakan pendekatan Object-Oriented dan sesuai
diterapkan pada tim yang berukuran kecil sampai sedang. Hal ini
dimaksudkan untuk menghadapi requirements yang tidak jelas maupun
terjadinya perubahan-perubahan requirements yang sangat cepat
Kesesuaian Metode Terhadap Tugas Akhir
Dokumentasi Perangkat Lunak









use case diagram
feature specs
kebutuhan fungsional dan non-fungsional
ERD
Class Diagram
Activity Diagram
Sequence Diagram
Uji Coba
Tabel Kerunutan
Pembangunan Aplikasi
•
•
Aplikasi web informasi eksekutif ini merupakan sebuah aplikasi yang memiliki
fasilitas untuk dapat menampilkan tampilan grafik untuk data – data yang
dihasilkan dari laporan pertanggung jawaban pada suatu kabupaten
Aplikasi ini dibuat dengan teknologi :
•
•
•
•
berbasis web
bahasa pemrograman PHP dan javascript
menggunakan framework Codeigniter (CI)
MySQL dibantu SQLyog karena ukuran data yang besar
Fitur Aplikasi
•
•
•
•
•
•
Sistem menyediakan fitur bagi aktor untuk keluar masuk aplikasi sesuai dengan hak
akses yang dimilikinya
Sistem menyediakan fitur untuk mengelola fitur pusat seperti mengelola role, user
SKPD, tabel, urusan, toolbar, dan SKPD list
Sistem menyediakan fitur untuk mengelola tabel dan grafik
Sistem menyediakan fitur untuk aktor data entry dapat memasukkan data
Sistem menyediakan fitur untuk aktor dapat melihat grafik secara keseluruhan
Sistem menyediakan fitur untuk aktor dapat melihat grafik sesuai dengan SKPD
ERD
#
o
o
o
o
ID_AXIS
AXIS_NAME
timespan
year
MONTH
...
axis
Integer
Variable characters (255)
Integer
Integer
Integer
#
o
o
o
ID_USER
USERNAME
PASSWORD
NAMA
...
usersie
Integer
Variable characters (255)
Variable characters (255)
Variable characters (255)
ID_TABLE
TABLE_NAME
NOTE
SATUAN
...
urusan
# ID_URUSAN
Integer
o URUSAN_NAMA Variable characters (256)
skpd_list
Relationship_14
#
o
o
o
Relationship_9
# SKPD_LIST_ID
Integer
o SKPD_LIST_NAMA Variable characters (256)
tabel
Integer
Variable characters (255)
Text
Variable characters (255)
Relationship_15
Relationship_4
Relationship_5
Relationship_6
calender
# id_calender Integer
o cal_year
Integer
o cal_month Integer
...
master
# ID_MASTER
Integer
o MASTER_NAMA Variable characters (255)
master_value
# ID_MASTER_VALUE Integer
o MASTER_VALUE
Variable characters (255)
Relationship_10
Relationship_16
privilegelist
# ID_PRIVILEGE_LIST Integer
#
o
o
o
transaction
#
o
o
o
o
o
o
ID_TRANSACTION
numeric_value
bool_value
alphabet_value
alphabet_target
bool_target
numeric_target
...
Integer
Integer
Short integer
Variable characters (255)
Variable characters (255)
Short integer
Integer
ordinat
# ID_ORDINAT
Integer
o ORDINAT_NAME Variable characters (255)
o ORDINAT_TYPE Integer
...
ratio
# id_ratio
Integer
o ratio_val Decimal (10,4)
o ratio_val2 Decimal (10,4)
...
Relationship_12
Relationship_11
Relationship_2
privilege
Relationship_1 Integer
# ID_PRIVILEGE
Relationship_13
o PRIVILEGE_NAME Variable characters (255)
role
# ID_ROLE
Integer
o ROLE_NAME Variable characters (255)
ID_SKPD
SKPD_NAMA
SKPD_HEAD
SKPD_ADDRESS
...
skpd
Integer
Variable characters (256)
Variable characters (256)
Variable characters (256)
Relationship_7
rolelist
# ID_ROLELIST Integer
toolbar
# TOOLBAR_ID
Integer
o TOOLBAR_NAME Variable characters (256)
Relationship_3
Use Case Diagram
Matriks Kerunutan
Harapan dari adanya aplikasi
• Kemudahan dalam memperoleh data – data yang kemudian
dapat langsung ditampil dalam bentuk grafik sehingga
memudahkan dapat membaca data – data yang ada.
• Kemudahan dari pihak eksekutif untuk dapat segera
membuat keputusan karena terbantu oleh laporan
pertanggung jawaban yang telah ditampilkan dalam bentuk
grafik secara cepat.
Saran untuk pengembangan ke depan
•
•
Adanya sistem dibawahnya yang mendasari sistem aplikasi ini sehingga data –
data yang dimasukkan kedalam sistem ini juga dapat lebih detail untuk seluruh
parameter penilaian di kabupaten XYZ dan hasil grafik yang dihasilkan juga dapat
lebih baik untuk dapat digunakan sebagai acuan untuk membuat keputusan bagi
para eksekutif di kabupaten XYZ tersebut.
Adanya modul untuk dapat mengelola keuangan pada sistem pemerintahan di
kabupaten XYZ sehingga dapat memberikan laporan keuangan yang dapat
ditampilkan dalam bentuk grafik yang tentunya semakin memberikan referensi
acuan untuk para eksekutif dalam membuat keputusan namun dilihat dari segi
finansial pada sistem pemerintahan di kabupaten XYZ
TERIMA KASIH
Download