1085-KST-Teknik Furnitur

advertisement
DOKUMEN NEGARA
UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2015/2016
KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN
Satuan Pendidikan
Kompetensi Keahlian
Kode
Alokasi Waktu
:
:
:
:
No.
1
2
Standar Kompetensi Lulusan
Menggambar garis
Menggambar proyeksi benda
3
Menjelaskan besaran vektor, sistem
satuan, dan hukum Newton
4
Menerapkan keselamatan dan
kesehatan kerja (K3)
5
Menerapkan pekerjaan dasar-dasar
furnitur/cabinet making
6
7
Mendeskripsikan bahan furnitur
Mengidentifikasi tipikal dan jenis
furnitur
8
Memilih bahan furnitur/ mebel kayu
9
Menghitung kuantitas kebutuhan
bahan
Membuat gambar kerja dan daftar
komponen pekerjaan mebel kayu
10
11
Menggunakan peralatan tangan dan
listrik
1085-15/16
Sekolah Menengah Kejuruan
Teknik Furnitur
1085
120 menit
Kemampuan yang Diuji
Menentukan kemiringan garis/sudut
Menentukan gambar proyeksi
sambungan kayu yang benar
Menghitung resultante dua buah gaya
atau lebih pada satu titik tangkap tapi
tidak dalam satu garis kerja
Menghitung resultante dua buah gaya
atau lebih pada satu garis kerja
searah/berlawanan
Menentukan perlengkapan K3
Menentukan jenis alat bantu keselamatan
kerja saat menggunakan mesin
Menganalisis fungsi sambungan kayu
Menentukan sambungan atau komponen
sambungan sesuai fungsinya
Menentukan ukuran komponen
sambungan
Mengidentifikasi jenis-jenis cacat kayu
Mengkategorikan model furniture
Mengklasifikasi Jenis Furnitur
berdasarkan Fungsi Furnitur
Mengidentifikasi persyaratan teknis kayu
untuk pekerjaan furnitur
Menganalisis kualitas bahan
Menentukan jumlah kebutuhan bahan
(lembar/batang)
Menghitung volume kayu
Menghitung biaya produksi pembuatan
meubel
Menentukan detail sambungan pada
konstruksi kayu/meubel
Menghitung jumlah komponen meubel
kayu
Menentukan peralatan tangan yang tepat
sesuai jenis pekerjaan
Hak Cipta pada Kemdikbud
KST-1/2
No.
Standar Kompetensi Lulusan
12
Menggunakan peralatan mesin
tetap/statis
13
Merencanakan persiapan pekerjaan
finishing
14
Membuat komponen dan detail
sambungan bentuk rumit
15
Merakit mebel dan asesoris
(assembling)
16
Melakukan finishing dengan teknik
semprot
1085-15/16
Kemampuan yang Diuji
Menganalisis hasil pekerjaan
menggunakan alat tangan
Menerapkan perawatan peralatan tangan
Menentukan peralatan listrik portable
sesuai fungsinya
Menganalisis hasil pekerjaan
menggunakan peralatan listrik portable
Menjelaskan perawatan peralatan listrik
portable
Menentukan jenis mesin tetap sesuai
fungsi utamanya
Menentukan jenis mesin tetap sesuai
fungsi tambahan
Menentukan mesin tetap pekerjaan
meubel kayu sesuai jenis pekerjaan yang
dibuat
Menjelaskan fungsi
komponen/perlengkapan pada mesin
tetap pekerjaan meubel kayu
Menentukan cara perawatan mesin tetap
Menentukan peralatan untuk finishing
Menerapkan material untuk persiapan
permukaan
Menentukan jenis sambungan bentuk
rumit
Menganalisis kekuatan dan stabilitas
konstruksi
Mendeskripsikan pemasangan asesoris
meubel
Menerapkan peralatan pendukung
perakitan meubel
Mengidentifikasi jenis finishing dengan
teknik semprot
Menganalisis bentuk kegagalan finishing
dengan teknik semprot
Menghitung jumlah kebutuhan finishing
semprot
Menerapkan spray gun
Hak Cipta pada Kemdikbud
KST-2/2
Download