JANTUNG dan PEREDARAN DARAH

advertisement
Anatomi
JANTUNG dan PEREDARAN DARAH
by : Hasty Widyastari
Anatomi umum Jantung
• Terletak di tengah rongga
dada, pada mediastinum,
diantara kedua pulmo
• Mempunyai 4 ruang (2
atrium dan 2 ventrikel),
dan 4 katub (valvula)
• Ujung atas (basis)
melebar mengarah pada
bahu kanan, dan apex
(ujung bawah) mengarah
ke kiri
created by Hasty Widyastari
2
Pericardium
• Merupakan selaput/membran
pembungkus jantung
• Pericardium Fibrosa  pd bag
luar
• Pericardium Serosa  bag dalam
td: Lamina parietal
Lamina Visceral (epicardium)
 menutup permk jantung
Cavum Pericardium  rongga antara
lamina parietal dan visceral, berisi
cairan pericardial yg bersifat
serous sebagai pelumas untuk
mengurangi gesekan
created by Hasty Widyastari
3
Dinding Jantung
Terdiri dari 3 lapisan :
1. Epicardium (lamina visceral
dari pericardium)
2. Miocardium (otot jantung)
3. Endocardium
lapisan endotel dan jaringan
ikat.
Melapisi bagian dalam ruang
jantung, katub, dan
pembuluh darah
Supaya permk dalam jantung
licin, shg darah dlm ruang
jantung tidak membeku
created by Hasty Widyastari
4
Ruang Jantung
• Atrium dextra dan sinistra yang dipisahkan oleh septum
interatrial
• Ventrikel dextra dan sinistra yang dipisahkan oleh septum
interventricular
• Dinding atrium relatif tipis, atrium menerima darah dari
vena yang membawa darah kembali ke jantung. Atrium
sinistra lebih kecil dari yang dextra tetapi dindingnya lebih
tebal
• Atrium dextra menerima vena cava superior dan inferior;
atrium sinistra menerima darah dari 4 vena pulmonalis
• Dinding ventrikel tebal, karena memompa darah keluar dari
jantung. Dinding ventrikel sinistra 3x lebih tebal daripada
yang dextra.
created by Hasty Widyastari
5
Katub Jantung
• Valvula tricuspidalis terletak
antara atrium dan ventrikel
dextra;
• Valvula bicuspidalis (mitral)
terletak antara atrium dan
ventrikel sinistra
• Valvula semilunaris pulmonal
terletak pd pintu keluar ventrikel
dextra untuk menuju
a.pulmonalis;
• Valvula semilunaris aorta
terletak pd pintu keluar ventrikel
sinistra untuk menuju aorta
Semua katub jantung mempunyai 3
cuspis (daun katub) kecuali
valvula bicuspidalis (mitral)
created by Hasty Widyastari
6
Sirkulasi Pulmonar
• Sisi kanan jantung menerima darah kaya CO2 dan
mengalirkan ke paru untuk dioksigenasi, shg
darah yg kaya O2 kembali ke sisi kiri jantung
Vena cava superior & inferior Atrium Dextra 
valvula tricuspidalis  ventrikel dextra  valvula
semilunaris pulmonal  a.pulmonalis  (menuju
ke pulmo) mengalami pertukaran gas pada
kapiler pulmo  4 bh vena pulmonalis  atrium
sinistra
created by Hasty Widyastari
7
Sirkulasi Sistemik
• Sisi kiri jantung menerima
darah kaya O2 dari paru dan
mengalirkannya ke seluruh
tubuh
• 4 buah Vena pulmonalis
(2bh untuk pulmo kanan
dan 2bh untuk pulmo kiri)
atrium sinistra  valvula
bicuspidalis (mitral) 
ventrikel sinistra  valvula
semilunaris aorta  aorta
 ke arteri-arteri seluruh
tubuh
created by Hasty Widyastari
8
Skema Sirkulasi di Jantung
created by Hasty Widyastari
9
Skema Sirkulasi
v.Cava Superior et
Inferior
Atrium Dextra
Valvula
Tricuspidalis
Ventrikel Dextra
4 buah vena
Pulmonalis
PULMO
a.Pulmonalis
Valvula
semilunaris
Pulmonal
Atrium Sinistra
Valvula
Bicuspidalis
(Mitral)
Ventrikel Sinistra
Valvula
Semilunaris Aorta
Menuju Ke
Sirkulasi
SELURUH TUBUH
AORTA
created by Hasty Widyastari
10
SIRKULASI KORONER
• Nutrisi untuk jantung diperoleh dari a.coronaria, yang merupakan cabang
pertama dari Aorta Ascenden
• a.coronaria dextra dan sinistra muncul tepat diatas daun katub semilunar
aorta.
• a. interventrikularis sinistra bercabang menjadi :
• a.interventricularis anterior (mendarahi bag anterior ventrikel kanan
dan kiri), yg mencabangkan a. marginalis sinistra (mendarahi ventrikel
kiri)
• a.circumflexa (mendarahi atrium dan ventrikel kiri)
• a. interventrikularis dextra bercabang menjadi :
• a.interventricularis posterior (mendarahi dinding ventrikel)
• a.marginalis dextra (mendarahi atrium dan ventrikel dextra)
• Jika a.coronaria dan cabang-cabangnya ada yang tersumbat maka otot
jantung ybs tidak memperoleh nutrisi dan O2, sehingga menyebabkan
kematian otot jantung tsb. Hal ini dinamakan Penyakit Jantung Koroner
11
created by Hasty Widyastari
SIRKULASI PADA JANIN (dlm kandungan)
• Sirkulasi Pulmoner blm berfungsi, karena janin tdk
bernafas dg paru, serta paru blm mengembang
• Ventrikel Dextra tdk dilalui oleh darah, krn tdk adanya
sirkulasi pulmoner
• Adanya foramen ovale sbg penghubung atrium dextra
dan sinistra, yg ketika bayi lahir (normalnya) akan
menutup.
Aliran darahnya :
V.cava superior&inferior  atrium dextra  melalui
Foramen ovale  atrium sinistra  valvula bicuspidalis
 ventrikel sinistra  valvula semilunaris aorta 
Aorta  menuju ke seluruh tubuh
12
created by Hasty Widyastari
Perbedaan arteri dan vena
ARTERI
VENA
Arah aliran
Keluar jantung
Menuju jantung
Dinding
Tebal, elastis
Tipis, kurang elastis
Katub
Awal aliran
(katub semilunar
pulmonal dan aorta)
Sepanjang aliran
Membawa darah
Kaya O2
(Kecuali a.pulmonalis)
Kaya CO2
(kecuali v.pulmonalis)
Letak
Profundal
Superficial dan profundal
Warna
Merah
Biru
13
AORTA
• Muncul dari ventrikel sinistra, pembuluh darah dengan
diameter terbesar; td 3 bagian (aorta ascenden, arcus
aorta, aorta descenden)
• Aorta ascenden; bag awal aorta, p:5cm, mencabangkan
a.coronaria Dextra & Sinistra
• Arcus aorta, bercabang jadi 3 :
a.brachiocephalica (a.anonyma);
a.carotis communis sinistra;
a.sublavia sinistra
• Arteri brachiocephalica (a.anonyma) akan bercabang
menjadi :
a. carotis communis dextra
a. subclavia dextra
o Aorta descenden  aorta thoracalis  aorta abdominalis
14
Skema cabang Aorta
a.Coronaria
Aorta Ascenden
Arcus Aorta
a. Carotis
axterna
a.Brachiocephalica
a. Carotis
Communis
Sinistra
a. Axillaris
a.Brachialis
a. Ulnaris
a. Carotis
interna
a. Carotis
externa
a.Subclavia
Sinistra
a.Axillaris
(Thoracalis)
a. Radialis
a. Subclavia
Dextra
AORTA
Aorta
Descenden
a. Carotis
Interna
a. Carotis
communis
Dextra
a. Radialis
a. Brachialis
a. Ulnaris
Aorta
Abdominalis
created by Hasty Widyastari
15
Pendarahan (vascularisasi) untuk otot Jantung
• Nutrisi untuk jantung diperoleh dari a.coronaria, yang
merupakan cabang pertama dari Aorta Ascenden
• a.coronaria dextra dan sinistra muncul tepat diatas
daun katub semilunar aorta, kemudian akan bercabang
menjadi : a.circumflexa, a.interventricularis anterior,
dan a.interventricularis posterior.
• Jika a.coronaria dan cabang-cabangnya ada yang
tersumbat maka otot jantung ybs tidak memperoleh
nutrisi dan O2, sehingga menyebabkan kematian otot
jantung tsb. Hal ini dinamakan Penyakit Jantung
Koroner
16
a.Carotis Communis
• a.carotis externa akan mensuplai darah ke kepala
dan leher
• Cabang a.carotis externa : a. tiroidea superior;
a.pharyngea ascenden; a.lingularis; a.facialis;
a.occipitalis; a.auricularis; a.temporalis
superficialis; a.maxillaris
• a. carotis interna akan memasuki rongga cranial,
dan akan mendarahi otak
• Cabang dari a.carotis interna : a.ophtalmica;
a.cerebri anterior; a.cerebri media
17
a. Subclavia
• a.subclavia akan bercabang menjadi :
1. a. vertebralis
2. truncus tirocervicalis
3. truncus costocervicalis
4. a.thoracica interna
• a. Subclavia Dextra/Sinistra akan memanjang menjadi
a.axillaris  a.brachialis  bercabang mjd a.radialis &
a.ulnaris  bergabung lagi membtk arcus palmaris
superficial & profundal  a. digitalis
18
Aorta thoracalis/thoracica
• Merupakan lanjutan dari aorta yang terletak di
dalam rongga thorax
• Bercabang menjadi :
1.
2.
3.
4.
5.
a.Pericardial (mendarahi pericardium);
a.bronchial (mendarahi paru)
a.esophageal (mendarahi esofagus)
a.intercostalis (mendarahi m.intercostal)
a.phrenicus (mendarahi diafragma)
19
Aorta Abdominalis
• Aorta thoracalis stlh melewati diaphragma berubah
nama menjadi aorta abdominalis
• Percabangan terakhirnya menjadi a.iliaca communis
Dextra & Sinistra
• Percabangan aorta abdominalis :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
a.coeliaca
a.mesenterica superior
a.suprarenalis
a.renalis
a.mesenterica inferior
a.lumbalis dan a.sacralis
a.iliaca communis Dextra-Sinistra
20
Skema Cabang Aorta Abdominalis
a. coeliaca
a. Hepatica
a. Mesenterica
Superior
a. Splanica
a. Suprarenal
a. Gastrica
a. renalis
Aorta
Abdominalis
a. Tibialis
posterior
a. Gonadal
(testicular/ovarian)
a. Iliaca Interna
a.Mesenterica
Inferior
a. Peroneal
a. Poplitea
a. Lumbalis
a. Iliaca
Communis
a. Iliaca
Externa
a. Femoralis
a. Tibialis
anterior
created by Hasty Widyastari
21
a.Iliaca Communis
• Bercabang jadi a. iliaca externa dan a. iliaca
interna
• a.iliaca interna mendarahi daerah gluteal dan
organ pelvis
• a.iliaca externa  a.femoralis  a.poplitea 
a.tibialis anterior & posterior
• a.tibialis anterior  a.dorsalis pedis  mbtk
arcus plantaris
• a.tibialis posterior  a.peronea  arteri
plantaris medialis & lateralis  arcus plantaris 
a.digitalis
22
Daftar Arteri-arteri utama
ARTERI
DAERAH yg DISUPLAI
KETERANGAN
DARI AORTA ASCENDING
a. Coronaria D/S
Dinding jantung, Myocardium
DARI ARCUS AORTA
a.Brachiocephalica
Kepala dan lengan sisi kanan
Cabang pertama arcus aorta
a.Carotis communis
Kepada dan leher
Kanan : cab Brachiocephalica;
Kiri : cab arcus aorta
a.Carotis externa
Wajah, kulit kepala, pharynx, larynx,
leher superficial
a.Carotis interna
Otak
Masuk cranium
a. Subclavia
Bahu, lengan atas
Kanan : cab Brachiocephalica
Kiri : cab Arcus aorta
a.Vertebralis
Otak
Cabang a.Subclavia
a.Axillaris
Axilla (ketiak)
Lanjutan a.Subclavia
created by Hasty Widyastari
23
ARTERI
DAERAH yg DISUPLAI
KETERANGAN
a. Brachialis
Lengan
Lanjutan a.Axillaris
a.Radialis
Sisi lateral lengan bawah dan tangan
Cabang a.Brachialis dari siku
a.Ulnaris
Sisi Medial lengan bawah dan tangan
Cabang a.Brachialis dari siku
Arcus Palmaris
Tangan dan jari
Dibentuk dr anastomosi a.
Radialis dan ulnaris
CABANG DARI AORTA THORACALIS
a.Intercostalis
Dinding dada, intercostal, dan otot2nya
a.Bronchialis
Bronchus dan cabang2nya
a.Pericardialis
Pericardium
a.Esophageal
Esofagus
a.Mediastinalis
Struktur pada daerah Mediastinum
a.Phrenicus
superior
Diafragma
CABANG DARI AORTA ABDOMINALIS (TERUSAN AORTA THORACALIS)
a.Coeliaca
Liver, lambung, pankreas, limpa
created by Hasty Widyastari
Bercabang jadi 3 arteri
24
ARTERI
DAERAH yg DISUPLAI
KETERANGAN
a.Hepatica
Liver
Cabang dari a.Coeliaca
a.Splenica
Limpa, pankreas, lambung
Cabang dari a.Coeliaca
a.Gastrica sinistra
Lambung
Cabang dari a.Coeliaca
a.Mesenterica
superior
Usus kecil, dan sebagian usus besar
Bercabang banyak, kecil-kecil
a.Suprarenal
Kelenjar Adrenal (suprarenal)
Sepasang, kanan-kiri
a.Renalis
Ginjal
Sepasang, kanan-kiri
a.Gonadal
Gonad (testis atau ovarium)
Sepasang, kanan-kiri
a.Mesenterica
Inferior
Bag distal usus kecil
1 pembuluh darah dgn Banyak
cabang
a.Lumbalis
Regio lumbal dan syaraf tlg
belakangnya
4-5 cabang dari aorta
a.Iliaca communis
Pelvis dan extremitas inferior
Cabang dari bifurcatio aorta
a.Iliaca Interna
Otot dinding pelvis, organ urinaria
dan reproduksi
Cabang a.iliaca communis
a.Iliaca externa
Extremitas inferior
Cabang a.ilaca communis;
Melanjut jd a.femoralis di paha
created by Hasty Widyastari
25
ARTERI
DAERAH yg DISUPLAI
KETERANGAN
a. Femoralis
Otot paha
Lanjutan a.ilaca externa,
melanjut jd a.poplitea di daerah lutut
a.Poplitea
Lutut dan tungkai bawah
Lanjutan a.Femoralis
a.Tibialis anterior
Otot tungkai bag anterior
Cabang a.Poplitea
a.Tibialis posterior
Otot tungkai bag posterior
Cabang a.poplitea
a.Peroneal
Otot tungkai bag lateral
Cabang dari a.tibialis posterior
a.Dorsalis pedis
Pergelangan kaki dan kaki
Lanjutan a.tibialis anterior
created by Hasty Widyastari
26
SISTEM VENA
• Dimulai dari ujung vena pada jaring2 kapiler  venulae  vena
• Semua vena sistemik mengembalikan darah ke atrium dextra
melalui 3 jalur :
1. Dari dinding jantung kedalam sinus koroner
2. Dari tubuh bag atas ke v.cava superior
3. Dari tubuh bag bawah ke v.cava inferior
Vena ada 3 jenis :
1. Vena Profundal; menyertai arteri, mengalirkan darah dari jaringan dan
organ dalam
2. Vena Superficial; terletak dibawah kulit, mengalirkan darah ke vena
profundal, tidak berkaitan dengan nama arteri
3. Sinus Venous; adalah ruang pengumpul darah yang ditemukan dalam
organ tertentu
27
Skema aliran vena yg bermuara ke
v.cava superior
v.Brachiocephalica
D/S
v.Jugularis interna
v.Radialis
v.Axillaris
v.subclavia
v.Brachialis
v.Ulnaris
v.Cava Superior
v. Cephalica
v.Basilica
v.Jugularis Externa
v.Azygos
v.Vertebralis
created by Hasty Widyastari
28
Skema aliran vena yg bermuara ke
v.cava inferior
v.Hepatica
Sirkulasi Portal
Hepatica
v.Mesenterica
superior
v.Splanica
v.Suprarenal
Dextra
v.Cava inferior
v.Renalis
Dextra
v. Renalis
Sinistra
v.Gonadal
Dextra
v.Mesenterica
Inferior
v.Gastrica D/S
v.Suprarenal
sinistra
v.Gonadal
sinistra
v. Tibialis
posterior
v.Peroneal
v.Iliaca Interna
v.Iliaca
Communis D/S
v.Iliaca externa
created by Hasty Widyastari
v. Femoralis
v.Saphena
Magna
v. Poplitea
v.Tibialis
anterior
V.Saphena
Parfa
29
Vena Superficial pd Tungkai Bawah
•
•
•
•
Berawal dari arcus venosus dorsal
v. Saphena parfa (pd posterior tungkai)
bermuara ke v.poplitea dan v.femoralis
v.Saphena magna (pd sisi medial tungkai),
mrpk vena terpanjang, bermuara ke
v.femoralis
Vena superficial pd tungkai memiliki katub
untuk mencegah aliran darah balik, jika
katub tersebut rusak akan terjadi varices
30
Vena Profundal pd Tungkai Bawah
•
•
•
•
Vena Profundal menyertai arterinya, dan nama
seperti nama arterinya
v.peronea + v. tibialis anterior + v. tibialis
posterior  v.poplitea v.femoralis v. iliaca
externa  v.iliaca communis  v.cava inferior
v.poplitea akan menerima darah dari vena
superficial yaitu v. saphena parfa
v.femoralis akan menerima darah dari vena
superficial yaitu v. saphena magna
31
Vena pada abdomen dan pelvis
• Vena yang berkaitan dg arteri sepanjang aorta
abdominalis akan bermuara ke v.cava inferior
• V.cava inferior merupakan penyatuan v.iliaca communis
dextra & sinistra
• Sistem portal hepatik, td :
1. v. splenicus (menerima darah dari limpa, pankreas,
lambung melalui v.mesenterica inferior)
2. v. mesenterica superior (menerima dari usus halus, usus
besar, lambung)
3. v.porta hepar (pertemuan v.splenicus & v.mesenterica
superior)
4. v.hepatica  menyatu dengan v.cava inferior
32
Vena pada Thorax
• Darah vena dari thorax akan bermuara di v.cava
superior  atrium dextra
• Terdiri dari kelompok vena :
1. v.brachiocephalica (menerima darah dari thorax atas
dan anterior)ke v.cava superior
2. v.azigos (menerima darah dari otot dan organ dalam
thorax); mrpk perpanjangan dari v.lumbalis ascenden
dextra  ke v.cava superior
3. v.hemiazigos (menerima darah dari otot thorax dan
organ sisi kiri vertebra); mrpk perpanjangan
v.lumbalis ascenden dextra, ke v.azigos
33
Vena pada anggota gerak atas
I. Vena Profundal; menyertai arteri lengan
v.radialis & v.ulnaris v.brachialis  v.axillaris
v.subclavia  v.brachiocephalica v.cava
superior
II. Vena Superficial :
1. v.cephalica; pada sisi lateral lengan  ke v.axillaris
2. v.basilica; pada sisi medial posterior melintang ke sisi
depan lengan dibawah siku  ke v.brachialis
3. v.mediana cubiti; menghubungkan v.cephalica dan
v.basilica
34
Vena pada kepala, otak, leher
1. v.jugularis externa; mengalirkan darah dari
superficial kepala
2. v.jugularis interna; mengalirkan darah yg
terkumpul dari otak melalui sinus venous
v. Jugularis externa dan interna  v.subclavia
v.brachiocephalica  v.cava superior 
atrium dextra
35
Daftar Vena-vena utama
VENA
MENGUMPULKAN DARAH
KETERANGAN
DARAH KEMBALI KE JANTUNG VIA VENA CAVA SUPERIOR
v.Brachiocephalica
Kepala, leher, extremitas
superior
Vena kanan-kiri bergab jd vena cava
superior
v.Jugularis interna
Otak dan sebagian wajah,
leher
Bergab dgn v. Subclavia mjd
v.Brachiocephalica
v. Subclavia
Bahu dan extremitas
superior
Menerima dari v.Axillaris
Bergab dgn v. Jugularis interna mjd
v.Brachiocephalica
v.Axillaris
Axilla (ketiak)
Menerima dr v.brachialis dan
v.Cephalica
Menuju v.subclavia
v.Brachialis
Vena-vena dalam daerah
lengan
Menerima dari v.Basilica, v.Ulnaris,
v.Radialis
Menuju v.Axillaris
created by Hasty Widyastari
36
VENA
MENGUMPULKAN DARAH
KETERANGAN
v.Radialis
Vena2 dalam sisi lateral
lengan bawah
Menuju v.Brachialis
v.Ulnaris
Vena2 dalam sisi medial
lengan bawah
Menuju v.Brachialis
v.Vertebralis
Otak
Menuju v.subclavia
v.Jugularis externa
Wajah dan kulit kepala
Menuju v.subclavia
v.Cephalica
Vena2 superficial pd sisi
lateral lengan
Menuju v.Axillaris
v.Basilica
Vena2 superficial di sisi
medial lengan
Menuju v.Brachialis
v.Azygos
Daerah Thorax dan dinding
Abdomen
Menuju v.cava superior
Menerima dari v.Intercostalis,
v.thoracica interna, vv lumbalis
created by Hasty Widyastari
37
VENA
MENGUMPULKAN DARAH
KETERANGAN
DARAH KEMBALI KE JANTUNG VIA VENA CAVA INFERIOR
v.Hepatica
Liver
Menerima dari sinus2 vena di liver
Sistem Portal
Hepatic
Sistem pencernaan
Menerima dari v.Gastrica,
v.Splenica, V.Mesenterica superior
Mengalirkan darah ke Liver
v.Mesenterica
Superior
Usus kecil, sisi proximal usus Bergabung dgn v.Splenica utk
besar
membentuk Sistem Portal hepatic
v.Gastrica
Lambung
Menuju Sistem Portal hepatic
v.Mesenterica
Inferior
Sisi distal usus besar
Menuju v.Splenica
v.Suprarenal
Kelenjar Adrenal
(suprarenal)
Kiri : menuju v.Renalis
Kanan : menuju v.cava inferior
v.Renalis
Ginjal
Menuju v.Cava inferior
Kiri : menerima dari v.Suprarenal
sinistra dan v.gonadal sinistra
v.Gonadal
Gonads (testis/Ovarium)
Kanan : menuju v.cava inferior
Kiri : menuju v.Renalis
created by Hasty Widyastari
38
VENA
MENGUMPULKAN DARAH
KETERANGAN
v.Iliaca communis
Pelvis dan extremitas
inferior
Kanan dan kiri bergabung utk
membentuk v.cava inferior
v.Iliaca interna
Otot dinding pelvis, organ
urinaria dan reproduksi
Bergabung dgn v.iliaca externa utk
membentuk v.iliaca communis
v.Iliaca externa
Extremitas inferior
Bergabung dgn v.iliaca interna utk
membentuk v.iliaca communis
Melanjut sbg v.Femoralis di paha
v.Femoralis
Daerah dalam paha
Menerima dari v.Poplitea dan
v.Saphena Magnav.Tibialis
v.Poplitea
Lutut dan tungkai bawah
Menerima dari v.tibialis anterior,
v.tibialis posterior
Lanjutan dari v.Femoralis
v. Tibialis anterior
Otot tungkai bawah sisi
anterior
Bergabung dgn v.tibialis posterior
utk membentuk v.poplitea
V,Tibialis posterior
Otot tungkai bawah sisi
posterior
Bergabung dgn v.tibialis posterior
utk membentuk v.poplitea
Menerima dari v.Peronea
created by Hasty Widyastari
39
Download