ALI FAQ Claim Document

advertisement
INFORMASI UNTUK ANDA (FAQ)
1.
Q : Untuk klaim manfaat rawat inap, apakah harus menggunakan rumah sakit yang ditunjuk oleh
asuransi?
A : Tidak ada batasan untuk rumah sakit yang dipergunakan baik di dalam maupun di luar negeri sejauh
rumah sakit tersebut memiliki ijin operasional dan terdaftar sebagai rumah sakit dari pemerintah
setempat.
2.
Q : Apakah perlindungan tetap berlaku apabila perawatan dilakukan di rumah sakit Luar Negeri?
A : Ya, karena program yang kami berikan mencakup perlindungan di seluruh dunia
3.
Q : Apakah diperlukan dokumen asli untuk pengajuan klaim?
A : Nasabah perlu melampirkan formulir klaim dan Surat Keterangan Dokter asli (dengan tandatangan),
tetapi untuk dokumen pendukung lainnya dapat berupa salinan yang sudah dilegalisasi pihak rumah sakit
4.
Q : Untuk perawatan yang dilakukan di rumah sakit di luar negeri apabila dokumen yang diperlukan
untuk proses klaim tidak dalam bahasa Indonesia atau bahasa Inggris, apakah dokumen tersebut bisa
dipergunakan untuk proses klaim?
A : Nasabah perlu melampirkan dokumen pendukung dari rumah sakit yang sudah diterjemahkan ke
dalam Bahasa Indonesia atau Bahasa Inggris
5.
Q : Apakah saya bisa mengajukan klaim untuk perawatan di rumah sakit walaupun biaya perawatan
sudah ditanggung kantor tempat bekerja atau asuransi lain?
A : Program Asuransi Rawat Inap yang kami berikan memberikan manfaat "double cover". Nasabah bisa
tetap mendapatkan penggantian klaim walaupun sudah mendapat penggantian dari kantor tempat
bekerja ataupun asuransi lain, dengan melengkapi dokumen pendukung klaim yang diperlukan
6.
Q : Apabila Surat Keterangan Dokter belum dilengkapi oleh dokter yang bertugas (untuk perawatan di
luar negeri misalnya), dokumen alternatif apa yang bisa diberikan?
A : Nasabah bisa melampirkan resume medis sebagai pengganti Surat Keterangan Dokter untuk pengajuan
klaim. Sekiranya masih ada dokumen yang diperlukan maka pihak klaim akan menghubungi nasabah lebih
lanjut
7.
Q : Berapa waktu yang dibutuhkan untuk proses klaim?
A : Apabila semua dokumen pendukung yang diperlukan dalam proses klaim sudah dilengkapi dan tidak
ada tunggakan premi, klaim akan diproses dalam waktu maksimal 14 (empat belas) hari kerja
8.
Q : Apakah saya akan mendapat informasi terkait status klaim yang saya ajukan?
A : Ya, Nasabah akan mendapatkan pemberitahuan baik melalui SMS ataupun surat apabila ada dokumen
pendukung yang perlu dilengkapi ataupun ada informasi lain terkait proses klaim yang perlu diketahui.
Nasabah juga akan menerima pemberitahuan apabila klaim sudah disetujui melalui SMS
9.
Q : Kapan saya bisa mengajukan klaim setelah polis diaktifkan?
A : Nasabah bisa mengajukan klaim untuk penyakit yang baru diderita setelah melewati masa tunggu 30
(tiga puluh) hari sejak tanggal efektif polis. Adapun untuk kecelakaan tidak berlaku masa tunggu. Klaim
untuk penyakit yang sudah diderita sebelumnya bisa diajukan setelah polis aktif selama 1 ( satu ) tahun.
10. Q : Apabila ada permintaan untuk melengkapi kekurangan dokumen, apakah bisa saya kirimkan
melalui fax/email ?
A : Untuk kelengkapan dokumen berupa kartu tanda pengenal (KTP/Kartu Keluarga/Surat Nikah) bisa
dikirimkan melalui fax/email. Untuk dokumen pendukung lain yang merupakan asli/copy legalisir, mohon
dikirimkan melalui surat/kurir atau diantar langsung ke AXA Life dengan alamat yang tertera di atas
Anda sebagai Tertanggung berhak untuk mendapatkan ganti rugi atas setiap klaim sesuai
dengan ketentuan dan persyaratan yang diatur dalam polis ini.
Apabila klaim anda ditolak karena tidak terpenuhinya ketentuan /persyaratan polis ini dan
jumlah klaim anda tidak lebih dari Rp. 500 juta, dan anda keberatan atas penolakan itu,
anda boleh menempuh upaya penyelesaian melalui BMAI ( Badan Mediasi Asuransi
Indonesia ) dengan nomor kontak sebagai berikut :
Telepon : (021) 5274145, Fax : (021) 5274146
Email : [email protected] Website : www.bmai.or.id
DOKUMEN YANG DIBUTUHKAN
JENIS KLAIM
DOKUMEN KLAIM YANG DIBUTUHKAN
Asli
X
SEMUA
PROGRAM
Formulir Klaim yang diisi lngkap (sesuai dengan jenis klaim
yang diajukan)- dan ditandatangani
Surat keterangan dokter (SKD)
KLAIM
PENYAKIT KRITIS
- KANKER
X
Formulir klaim rawat inap yang telah dilengkapi
X
Surat Keterangan Dokter (SKD) untuk klaim rawat inap
Kartu Identitas pemegang polis & tertanggung
Kartu keluarga apabila tertanggung adalah pasangan /anak
dari pemegang polis
Perincian biaya rawat inap di Rumah Sakit, yang termasuk:
Nama dan harga obat-obatan
Nama/jenis dan harga alat-alat medis
Nama/jenis dan harga pemeriksaan penunjang
(laboratorium, X-Ray, CT-Scan, USG, dan/atau
pemeriksaan lainnya)
Jenis dan biaya lain-lain yang terdapat dalam
kuitansi yang diserahkan kepada AXA Life
X
X
Boleh fotokopi
legalisir
Kuitansi dan bukti pembayaran perawatan Rumah Sakit
X
Boleh fotokopi
legalisir
X
X
Hasil pemeriksaan penunjang (laboratorium, X-Ray, CTScan, USG, dan/atau pemeriksaan lainnya) yang dilakukan
selama perawatan
Surat keterangan kepolisian jika berhubungan dengan
kecelakaan
Surat keterangan dan/atau dokumen pendukung lainnya
yang berkaitan dengan klaim yang diajukan
X
Polis Asli
X
X
Hasil
pemeriksaan
Laboratorium,
Radiologi,
dan
pemeriksaan lain yang dilakukan Tertanggung sesuai syarat
yang diperlukan untuk menegakkan Diagnosa Penyakit Kritis
Surat keterangan atau dokumen lainnya yang berkaitan
dengan klaim dan dianggap perlu oleh Penanggung
Formulir klaim meninggal dunia yang telah dilengkapi
Surat Keterangan Dokter (SKD) untuk klaim meninggal dunia
Polis Asli
Kartu Identitas, Surat Nikah atau Akte Kelahiran ahli waris
KLAIM
MENINGGAL
DUNIA
Keterangan
X
Kartu Identitas Pemegang Polis & Tertanggung
KLAIM RAWAT
INAP
Fotokopi
Kartu Keluarga
Surat Keterangan Kematian /Akte Kematian dari instansi
yang berwenang
Surat Bukti Pemakaman atau Surat Bukti Pengabuan dari
instansi yang berwenang
Surat Keterangan/Berita Acara Kepolisian untuk kasus
kematian akibat kecelakaan atau kematian tidak wajar
Boleh fotokopi
legalisir
Akan
diinformasikan
oleh Penanggung
X
X
X
X
X
X
X
X
X
Boleh fotokopi
legalisir
Boleh fotokopi
legalisir
Boleh fotokopi
legalisir
Surat Visum et Repertum dari dokter berwenang untuk
kasus kematian akibat kecelakaan atau kematian tidak wajar
Surat Keterangan Meninggal yang dilegalisasi oleh Kedutaan
Besar Republik Indonesia atau perwakilan yang berwenang
setempat apabila meninggal di luar wilayah Republik
Indonesia
Surat keterangan dan/atau dokumen pendukung lainnya
yang berkaitan dengan klaim yang diajukan
X
X
Boleh fotokopi
legalisir
Boleh fotokopi
legalisir
Akan
diinformasikan
oleh Penanggung
Download