MATERI PEMBIMAS PADA RAKER KEMENTERIAN AGAMA. SUL-TENG TAHUN 2016 Disampaikan pada : Raker Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Tengah DI : Hotel Sultan Raja Tanggal : April 2016 Oleh : MATIUS PANTI’, SE.,MM Pembimas Katolik Sulawesi Tengah 1 (1) Selamat Bertemu pada Raker 2016 – semoga raker boleh berjalan dengan baik sesuai dengan rencana. (2) Kehadiran Para Pejabat Kanwil dan daerah sebagai PENEGUHAN. (3) Pemerintahan baru: Gerakan Ayo Kerja - Jokowi, penggunaan anggaran efektif dan efisien. Sikap kehati-hatian dan akuntabilitas kinerja harus tetap dijaga. (4) Jokowi: negara hadir, tidak absen, pemerintahan bersih dan melayani 2 A. Bimas Katolik Bimas Katolik adalah perangkat pemerintah yang menjembatani kepentingan masyarakat katolik, lembaga Agama katolik (gereja dengan pemerinta). Program Bimas Katolik: a. Program Pendidikan b. Penerangan c. Urusan Jumlah Guru Agama Katolik PNS sebanyak 53 Orang dan NON PNS 23 Anggaran Rp. 600.000.000 BIMAS KATOLIK Pegawai Bimas Katolik PNS = 6 Orang Pramubakti = 2 Org Penyuluh = 1 Org Anggaran Rp. 987.948.000,4 Pembinaan Guru Agama Katolik ada 2 Kegiatan Rp. 320.000.000 KEGIATAN Pembinaan Para Pembina Katolik 1 Keg. Rp. 77.000.000 Pembinaan Ketua Ketua Wilayah 5 Bantuan Penyuluh NON PNS 20 Orang Anggaran Rp. 72.000.000,- Rehap Pembangunan Rumah Ibadah Katolik 8 Lokasi Rp. 275.000.000,- BANTUAN KKG sebesar Rp. 20.000.000,MGMP sebesar Rp. 20.000.000,- Bantuan Guru Agama Katolik NON PNS sebanyak 23 Orang Anggaran Rp. 69.000.000,6 NO FUNGSI / KEGIATAN PAGU (Rupiah) REALISASI (Rupiah) % REALIS ASI 1. Belanja Pegawai 611.257.000,- 441.538.755,- 72,23% 2. Belanja Barang 1.022.000.000,- 998.992.545,- 97,75% 3. Belanja Modal JUMLAH - - 1 .633.257.000,- 1.440.531.300 ,- 88,20% 7 Belanja Pegawai 5.162.413.000,- PAGU ANGGARAN BIMAS KATOLIK TAHUN 2016 Rp.6.025.498.000,- Belanja Non Operasional Rp. 93.170.000,- Balanja Barang NON Operasional Rp. 769.915.000,- 8 Pembinaan Guru Agama Katolik Angkatan Pertama Tingkat Dasar KEGIATAN Pembinaan Guru Agama Katolik Angkatan kedua Tingkat Menengah 9 Bantuan Guru Agama Katolik NON PNS sebanyak 23 Orang Rp. 82.800.000 BANTUAN Bantuan Penyuluh NON PNS 45 Orang Rp. 162.000.000,- Bantuan Pembangunan/Rehap Rumah Ibadah Katolik 1 Lokasi Rp. 75.000.000,- 10 PAGU ANGGARAN BIMAS KATOLIK TAHUN 2017 Pagu Rp. 9.020.940.000,- sbb : NO FUNGSI / KEGIATAN PAGU (Rupiah) 1. Pengelolaan dan Pembinaan Pendidikan Agama Katolik 1.040.240.000,- 2. Pengelolaan dan Pembinaan Urusan Agama Katolik 2.560.000.000,- 3. Dokumen Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Bimas Katolik 1.374.000.000,- 4. Penyelenggaraan Administrasi Perkantoran Pendidikan Bimas Katolik 4.064.000.000,- Jumlah 9.020.940.000,- Bidang Pendidikan: 1. Pembinaan Guru 2. Rekoleksi Siswa/i Katolik KEGIATAN TAHUN 2017 Pembinaan Urusan Agama Katolik: 1. Pembinaan Kerukunan Interen Katolik 2. Musik Liturgi Katolik 3. Pembinaan Kepemimpin Katolik 4. Rekoleksi Para Pemimpin Gereja Katolik. 5. Pesta Paduan Suara Katolik 12 Bantuan Penyuluh Agama Katolik 75 Orang BANTUAN Pembangunan/Rehap Rumah Ibadah Katolik 10 Lokasi Bantuan Guru Agama Katolik NON PNS 25 Orang Bantuan Lembaga Keagamaan Katolik 5 Lbg 13 PROGRAM BIMAS KATOLIK • Perencanaan Program Bimas Katolik berbasis DATA: Dengan data kita bisa berargumentasi secara meyakinkan, dan dengan data pula kita dapat meminta penambahan anggaran secara tepat. * Tunjangan Profesi Pendidik Terhutang. * Tenaga-tenaga pendidik yang belum berkualifikasi Sarjana (S1) masih ada 3 Orang di luwuk dan Banggai Laut 14 Sekian Palu , April 2016 15