ELASTISITAS Elastisitas Permintaan Mengidentifikasi sifat dari suatu produk terhadap faktor-faktor yang mempengaruhinya, antara lain; Harga Produk, (-) Harga Produk lain yang berhubungan, Penghasilan masyarakat, Substitusi produk, (-) Komplementer produk, (+) Barang normal, (+) Barang inferior, (-) Selera dan Preferensi konsumen, (+) Ekspektansi Jumlah konsumen potensial dari suatu produk Fungsi Permintaan, Qdx = f(Px, Py(s), Py(k), I, T, E, N) Koefisien Elastisitas Elastisitas Titik (point elasticity) titik A B; B A P P P1 P2 0 Elastisitas Busur (Arc elasticity) busur CD P1 A B Q1 Q2 Secara matematis P2 Q Q / Q Q P ed atau P / P P Q ed = Elastisitas permintaan ∆Q =Perubahan quantitas ∆P = Perubahan harga 0 C D Q1 Q2 Secara matematis Q Q /( q1 q 2) / 2 Q ( P1 P2) / 2 ed atau P /( p1 p 2) / 2 P (Q1 Q2) / 2 ed = Elastisitas permintaan ∆Q =Perubahan quantitas ∆P = Perubahan harga Elastisitas Harga Permintaan Kecenderungan perubahan permintaan barang X yang disebabkan perubahan harga barang X itu sendiri. Persamaan; Qdx / Qx Qdx Px edx atau Px / Px Px Qx 40 20 4 edxA B 2 4 20 Fungsi permintaan; Qdx = 60 -10Px Titik Harga Quantitas A 4 20 B 2 40 2 20 40 2 edxB A 4 2 40 1 10 5 1 2 20 0,1 Hubungan Elastisitas Harga dengan Total Revenue (TR) P E>1 (elastis) TR = P x Q Misalnya digunakan persamaan permintaan linear; P = a – bQ maka, TR = (a-bQ) x Q = aQ –bQ2 Harga P P E>1 TR TR E=1 TR tetap TR tetap . E=1 (uniter) E<1 (inelastis) 0 E<1 TR TR Q Elastisitas Pendapatan Kecenderungan perubahan permintaan yang disebabkan oleh perubahan pendapatan masyarakat. Qdx / Qx Qdx I Persamaan; eI atau I / I I Qx Misalnya, jika penghasilan konsumen meningkat 10% permintaan barang X meningkat sebesar 15%. Koefisien elastisitas pendapatan terhadap permintaan barang X adalah %Qd 15% eI 1,5 %I 10% •Barang Normal, EI positif •Barang Superior, EI positif •Barang Inferior, EI negatif Elastisitas Silang Kecenderungan perubahan permintaan suatu barang disebabkan terjadi perubahan harga barang lain. Qdx / Qx Qdx Py Persamaan; es atau Py / Py Py Qx Elastisitas silang dapat menunjukkan hubungan 2 macam barang (komoditi) yang sifatnya; Substitusi, dengan koefisien (+) Komplementer, dengan koefisien (-) Barang yang tidak saling berhubungan (netral) Elastisitas Penawaran Kecenderungan perubahan jumlah yang ditawarkan produsen yang disebabkan oleh perubahan harga barang. Secara prinsip; pengukuran ratio perubahan yang terjadi dalam elastisitas penawaran akan sama dengan metode pengukuran dalam elastisitas permintaan. Metode pengukuran; Elastisitas Titik dan Elastisitas Busur. Faktor-faktor yang mempengaruhi Elastisitas Penawaran; Tingkat Subtitubilitas dengan produk lain. Perubahan harga input. Pertumbuhan modal perusahaan. Kebijakan pemerintah pada perekonomian. Persaingan. Pertumbuhan pangsa pasar potensial. Elastisitas dan Kurva Permintaan pada Dunia Nyata Hubungan antara harga barang dengan jumlah barang yang diminta dapat berbentuk linear atau cembung ke arah origin (titik pusat) Dua macam bentuk Kurva Permintaan. P P (a) Slope Konstan (b) Elastisitas Konstan Q = aPb Q = a –bP D D 0 Q 0 Q