MAsukan SIDa Menristek hal 6-10 [Compatibility Mode]

advertisement
Middle income trap adalah isu jangka menengah dan panjang,
namun harus dipersiapkan dari sekarang
Penyebab utama “middle income trap” : perlambatan pertumbuhan
Ekonomi sebagai akibat dari perlambatan produktivitas
Perlambatan pertumbuhan ekonomi disebabkan karena
upah buruh murah dan adaptasi teknologi asing (ekonomi makro)
Diperlukan :
Peningkatan kompetensi dan kapasitas tenaga kerja (SDM)
Peningkatan inovasi hasil litbang sehingga tercapai Peningkatan produktifitas tenaga
kerja dan peningkatan total faktor produktifitas (TFP) yg merupakan sumber
pertumbuhan
www.ristek.go.id
Masyarakat Ekonomi ASEAN (ME ASEAN) 2015
Kerjasama ekonomi ASEAN mengarah
kepada pembentukan komunitas ekonomi
ASEAN sebagai suatu integrasi ekonomi
kawasan ASEAN yang stabil, makmur dan
berdaya saing tinggi.
MEA
yang akan diberlakukan pada
Desember
2015,
bertujuan
untuk
mempercepat pertumbuhan ekonomi,
kemajuan sosial dan pengembangan
budaya.
www.ristek.go.id
www.ristek.go.id
4 Hal Yang Harus Diantisipasi
Dalam ASEAN Economic Community:
a.
b.
c.
d.
Kesatu, implementasi AEC berpotensi menjadikan Indonesia sekedar
pemasok energi dan bahan baku bagi industrilasasi di kawasan ASEAN,
sehingga manfaat yang diperoleh dari kekayaan sumber daya alam mininal.
Kedua, melebarnya defisit perdagangan jasa seiring peningkatan
perdagangan barang.
Ketiga, implementasi AEC juga akan membebaskan aliran tenaga kerja
sehingga harus mengantisipasi dengan menyiapkan strategi karena potensi
membanjirnya Tenaga Kerja Asing (TKA) akan berdampak pada naiknya
remitansi TKA yang saat ini pertumbuhannya lebih tinggi daripada remitansi
TKI. Akibatnya, ada beban tambahan yaitu dalam menjaga neraca transaksi
berjalan dan mengatasi masalah pengangguran.
Keempat, implementasi AEC akan mendorong masuknya investasi ke
Indonesia dari dalam dan luar ASEAN.
www.ristek.go.id
HAL-HAL DI ATAS DISEBABKAN OLEH :
Kesenjangan Penguasaan IPTEK antara Pusat dan Daerah
Kurangnya Kebijakan IPTEK di daerah
Lemahnya peran dan fungsi Lembaga IPTEK di daerah
Lemahnya SDM IPTEK di daerah
Lemahnya jejaring IPTEK di daerah
MP3EI menekankan pentingnya meningkatkan peran dan
fungsi daerah melalui pembagian 6 koridor
KARENA ITU SANGAT PENTING BAGI KEMENRISTEK
MEMFASILITASI BALITBANG DAERAH UNTUK DAPAT
MENJALANKAN PERAN DAN FUNGSINYA DALAM
MENINGKATKAN DAYA SAING DAERAH MELALUI
PENGUATAN SIDA
www.ristek.go.id
Download