BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 9 TAHUN 2008 TENTANG PEDOMAN JENIS PUNGUTAN DESA DI KABUPATEN BADUNG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BADUNG, Menimbang Mengingat : a. bahwa dengan beraneka ragamnya jenis dan besaran pungutan desa, maka dipandang perlu dibuatkan Pedoman Jenis Pungutan Desa di Kabupaten Badung; b. bahwa berkenaan dengan hal tersebut huruf a diatas dan untuk ketertiban dalam pelaksanaan pungutan desa, maka dipandang perlu adanya pedoman mengenai jenis dan besaran pungutan desa yang dapat dilaksanakan di desa; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf b diatas, maka perlu membentuk Peraturan Bupati tentang Pedoman Jenis Pungutan Desa di Kabupaten Badung. : 1. Undang-Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerahdaerah Tingkat II dalam Wilayah Daerah-daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 122, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1655); 2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004, Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia, Nomor 4437 ) sebagaimana telah diubah dengan Undang – Undang Nomor 8 Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang – Undang Nomor 3 Tahun 2005 Tentang Perubahan Atas Undang - Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah menjadi Undang – Undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 108, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4548); 3. Peraturan pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4587 ); 2 4. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 Tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Propinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten / Kota ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737 ) ; 5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 2 Tahun 1982 tentang Pungutan Desa; 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 29 Tahun 2006 tentang Pedoman Pembentukan dan Mekanisme Penyusunan Peraturan Desa; 7. Peraturan Daerah Kabupaten Badung Nomor 15 Tahun 2008 tentang Pedoman Pembentukan dan Mekanisme Penyusunan Peraturan Desa. MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG PEDOMAN JENIS PUNGUTAN DESA DI KABUPATEN BADUNG Pasal 1 Pedoman Jenis Pungutan Desa di Kabupaten Badung sebagaimana tercantum dalam lampiran I, lampiran II dan lampiran III Peraturan Bupati ini. Pasal 2 (1) Pemerintah Desa mempunyai kewenangan dalam melaksanakan pungutan desa. (2) Pelaksanaan pungutan desa sebagaimana dimaksud dalam ayat 1 dilakukan oleh Perbekel dibantu oleh perangkat desa. Pasal 3 (1) Ketentuan jenis dan besarannya pungutan serta pelaksanaan penarikan pungutan desa ditetapkan dengan peraturan desa dengan berpedoman pada peraturan ini. (2) Peraturan desa mengenai pungutan desa sebagaimana dimaksud ayat (1) dilakukan dalam satu tahun anggaran. Pasal 4 (1) Rancangan Peraturan Desa tentang Pungutan Desa yang telah disetujui oleh Badan Permusyawaratan Desa ( BPD ), sebelum ditetapkan oleh Perbekel, paling lama 3 (tiga) hari disampaikan oleh perbekel kepada Bupati melalui camat untuk dievaluasi. 3 (2) Hasil evaluasi Rancangan Peraturan Desa dimaksud sebagaimana dimaksud pada ayat (1) disampaikan oleh Bupati kepada Perbekel paling lama 20 ( dua puluh ) hari sejak rancangan Peraturan Desa tersebut diterima. (3) Apabila Bupati belum memberikan hasil evaluasi rancangan Peraturan Desa tentang Pungutan Desa sebagaimana dimaksud pada ayat (2), Perbekel dapat menetapkan rancangan Peraturan Desa tentang Pungutan Desa menjadi Peraturan Desa. Pasal 5 (1) Perencanaan penggunaan dan pengurusan pungutan desa ditetapkan dalam Anggaran Penerimaan dan Pengeluaran Keuangan Desa. (2) Semua pendapatan yang berasal dari pungutan desa dimasukkan dalam kas desa. Pasal 6 Dalam melaksanakan kegiatan yang berhubungan dengan pelaksanaan pungutan desa, perbekel bertanggungjawab kepada Bupati melalui camat, dan menyampaikan keterangan pertanggungjawaban kepada Badan Permusyawaratan Desa ( BPD ). Pasal 7 Pengawasan terhadap kegiatan yang berhubungan dengan pelaksanaan pungutan desa dilakukan oleh Bupati atau pejabat lain yang ditunjuk olehnya. Pasal 8 Dengan berlakunya peraturan ini, maka Keputusan Bupati Kepala Daerah Tingkat II Badung Nomor 1247 Tahun 1996 tentang Pedoman Jenis Pungutan Desa/Sumbangan Kelurahan di Kabupaten Daerah Tingkat II Badung, dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. 4 Pasal 9 Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten Badung. Ditetapkan di Badung pada tanggal 3 Maret 2008 BUPATI BADUNG ttd. ANAK AGUNG GDE AGUNG Pada tan Diundangkan di Badung Pada tanggal 3 Maret 2008 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN BADUNG, ttd. I WAYAN SUBAWA BERITA DAERAH KABUPATEN BADUNG TAHUN 2008 NOMOR 13 5 LAMPIRAN I : PERATURAN BUPATI BADUNG TANGGAL : 3 MARET 2008 NOMOR : 9 TAHUN 2008 TENTANG : PEDOMAN JENIS PUNGUTAN DESA DI KABUPATEN BADUNG ( KECAMATAN PETANG ) No Jenis Pungutan WP Badung Utara Minimal 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 Surat Keterangan Berkelakuan Baik Surat Keterangan Tanggungan Keluarga Surat keterangan Pindah Surat keterangan bepergian Surat keterangan belum kawin Surat keterangan domisili Surat keterangan sentana rajeg Surat keterangan penghasilan orang tua/wali Surat keterangan keramaian Surat keterangan mencari kredit Bank Surat keterangan kewarganegaraan Surat keterangan penguatan nama Surat keterangan kawin Surat keterangan jual beli hewan Surat keterangan penebangan kayu kebun Surat keterangan cerai Surat keterangan mencari SIM Surat keterangan kelahiran Surat keterangan jaminan Bank Surat keterangan bagi hasil Surat keterangan pembuktian hak Surat keterangan perubahan nama Surat keterangan ijin potong hewan Mutasi tanah : a. Hibah b. Dijual Sumbangan pasar desa Sumbangan bengkel roda dua Sumbangan bengkel roda empat Sumbangan penjahit, salon, Tukang cukur, Usaha kecantikan lainnya Sumbangan garment Sumbangan usaha dari : a. Toko/UD/PT/CV b. Pondok wisata c. Restoran d. Rumah makan e. Usaha bar f. Usaha lainnya Sumbangan dari praktek: a. Dokter specialis b. Dokter Umum c. Rumah sakit swasta/klinik/sejenisnya d. Apotek/toko obat Surat Pengantar KK Surat Pengantar KTP Surat pengantar penyanding HO, SITU, Ijin Prinsip, IMB Surat Keterangan tempat/domisili usaha Surat pernyataan ahli waris Surat pengesahan pensiun Pengesahan wesel Pengesahan surat riwayat hidup Pengesahan surat-surat lainnya Penyosohan gabah Sewa lapangan Kontrak tanah/rumah KIPS STPPTS Surat Tanda Lapor Diri ( STLD ) Satuan Maksimal 2.000 1.000 3.000 2.000 2.000 5.000 5.000 2.000 5.000 5.000 5.000 2.000 2.000 2.000 5.000 5.000 5.000 2.000 2.000 5.000 10.000 2.000 2.000 5.500 20.000 30.000 30.000 17.000 50.000 10.000 5.000 100.000 10.000 100.000 25.000 40.000 10.000 10.000 25.000 25.000 25.000 10.000 10.000 25.000 25.000 10.000 2.500 50.000 0,5% dr nilai jual 10.000 10.000 25.000 3.000 5.000 10.000 Keterangan per M3 per are per bulan per bulan per bulan 5.000 20.000 per bulan 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit 10.000 5.000 5.000 2.000 2.000 2.000 5.000 50.000 25.000 20.000 10.000 10.000 10.000 25.000 per bulan per bulan per bulan per bulan 5.000 5.000 2.000 2.000 2.000 2.000 5.000 5.000 1% nl kontrak 70.000 25.000 5.000 5.000 5.000 10.000 25.000 200.000 1,5 % nl kontrak 50.000 5.000 5.000 Per hari Per 3 bulan Per 6 bulan Per 6 bulan BUPATI BADUNG, ttd. ANAK AGUNG GDE AGUNG 6 LAMPIRAN II : PERATURAN BUPATI BADUNG TANGGAL : 3 MARET 2008 NOMOR : 9 TAHUN 2008 TENTANG : PEDOMAN JENIS PUNGUTAN DESA DI KABUPATEN BADUNG ( KECAMATAN ABIANSEMAL, KECAMATAN MENGWI ) No Jenis Pungutan WP Badung Tengah Minimal 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 Surat Keterangan Berkelakuan Baik Surat Keterangan Tanggungan Keluarga Surat keterangan Pindah Surat keterangan bepergian Surat keterangan belum kawin Surat keterangan domisili Surat keterangan sentana rajeg Surat keterangan penghasilan orang tua/wali Surat keterangan keramaian Surat keterangan mencari kredit Bank Surat keterangan kewarganegaraan Surat keterangan penguatan nama Surat keterangan kawin Surat keterangan jual beli hewan Surat keterangan penebangan kayu kebun Surat keterangan cerai Surat keterangan mencari SIM Surat keterangan kelahiran Surat keterangan jaminan Bank Surat keterangan bagi hasil Surat keterangan pembuktian hak Surat keterangan perubahan nama Surat keterangan ijin potong hewan Mutasi tanah : c. Hibah d. Dijual Sumbangan pasar desa Sumbangan bengkel roda dua Sumbangan bengkel roda empat Sumbangan penjahit, salon, Tukang cukur Usaha kecantikan lainnya Sumbangan garment Sumbangan usaha dari : g. Toko/UD/PT/CV h. Pondok wisata i. Restoran j. Rumah makan k. Usaha bar l. Usaha lainnya Sumbangan dari praktek: e. Dokter specialis f. Dokter Umum g. Rumah sakit swasta/klinik/sejenisnya h. Apotek/toko obat Surat Pengantar KK Surat Pengantar KTP Surat pengantar penyanding HO, SITU, Ijin Prinsip, IMB Surat Keterangan tempat/domisili usaha Surat pernyataan ahli waris Surat pengesahan pensiun Pengesahan wesel Pengesahan surat riwayat hidup Pengesahan surat-surat lainnya Penyosohan gabah Sewa lapangan Kontrak tanah/rumah KIPS STPPTS Surat Tanda Lapor Diri ( STLD ) Satuan Keterangan Maksimal 1.000 1.000 3.000 1.000 2.000 5.000 1.000 1.000 5.000 2.500 2.000 2.500 1.000 1.000 1.000 1.000 5.000 2.000 2.000 3.000 4.000 1.000 1.000 5.000 5.000 30.000 5.000 5.000 50.000 15.000 5.000 25.000 15.000 100.000 5.000 25.000 5.000 10.000 25.000 25.000 25.000 10.000 5.000 15.000 10.000 10.000 5.000 2.000 5.000 2.000 50.000 0,5% dr nilai jual 10.000 10.000 20.000 10.000 5.000 20.000 per bulan 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 3.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit 5.000 5.000 5.000 2.000 1.000 2.000 4.000 30.000 25.000 20.000 15.000 3.000 3.000 50.000 per bulan per bulan per bulan per bulan 5.000 5.000 2.000 2.000 2.000 2.000 4.000 5.000 1% nl kontrak 75.000 15.000 10.000 5.000 5.000 10.000 10.000 200.000 1,5 % nl kontrak 50.000 5.000 5.000 per M3 per are per bulan per bulan per bulan Per hari Per 3 bulan Per 6 bulan Per 6 bulan BUPATI BADUNG, ttd. ANAK AGUNG GDE AGUNG 7 LAMPIRAN III : PERATURAN BUPATI BADUNG TANGGAL : 3 MARET 2008 NOMOR : 9 TAHUN 2008 TENTANG : PEDOMAN JENIS PUNGUTAN DESA DI KABUPATEN BADUNG ( KECAMATAN KUTA SELATAN, KUTA, KUTA UTARA ) No Jenis Pungutan WP Badung Selatan Minimal 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 Surat Keterangan Berkelakuan Baik Surat Keterangan Tanggungan Keluarga Surat keterangan Pindah Surat keterangan bepergian Surat keterangan belum kawin Surat keterangan domisili Surat keterangan sentana rajeg Surat keterangan penghasilan orang tua/wali Surat keterangan keramaian Surat keterangan mencari kredit Bank Surat keterangan kewarganegaraan Surat keterangan penguatan nama Surat keterangan kawin Surat keterangan jual beli hewan Surat keterangan penebangan kayu kebun Surat keterangan cerai Surat keterangan mencari SIM Surat keterangan kelahiran Surat keterangan jaminan Bank Surat keterangan bagi hasil Surat keterangan pembuktian hak Surat keterangan perubahan nama Surat keterangan ijin potong hewan Mutasi tanah : a. Hibah b. Dijual Sumbangan pasar desa Sumbangan bengkel roda dua Sumbangan bengkel roda empat Sumbangan penjahit, salon, Tukang cukur Usaha kecantikan lainnya Sumbangan garment Sumbangan usaha dari : a. Toko/UD/PT/CV b. Pondok wisata c. Restoran d. Rumah makan e. Usaha bar f. Usaha lainnya Sumbangan dari praktek: a. Dokter specialis b. Dokter Umum c. Rumah sakit swasta/klinik/sejenisnya d. Apotek/toko obat Surat Pengantar KK Surat Pengantar KTP Surat pengantar penyanding HO, SITU, Ijin Prinsip, IMB Surat Keterangan tempat/domisili usaha Surat pernyataan ahli waris Surat pengesahan pensiun Pengesahan wesel Pengesahan surat riwayat hidup Pengesahan surat-surat lainnya Penyosohan gabah Sewa lapangan Kontrak tanah/rumah KIPS STPPTS Surat Tanda Lapor Diri ( STLD ) Satuan Keterangan Maksimal 1.000 1.000 3.000 2.000 1.000 5.000 5.000 1.000 10.000 5.000 5.000 2.000 3.000 2.000 1.000 5.000 5.000 2.000 5.000 5.000 500 5.000 5.000 10.000 15.000 30.000 25.000 25.000 50.000 50.000 50.000 500.000 50.000 100.000 10.000 25.000 25.000 10.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 50.000 30.000 10.000 3.000 5.000 5.000 2.000 25.000 0,5% dr nilai jual 10.000 15.000 25.000 15.000 5.000 20.000 per bulan 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 5.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 25.000 per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit per bulan/unit 50.000 5.000 5.000 15.000 5.000 5.000 15.000 100.000 100.000 50.000 50.000 10.000 10.000 150.000 10.000 5.000 3.000 1.000 2.000 2.000 2.000 5.000 1% nl kontrak 200.000 75.000 15.000 15.000 5.000 10.000 5.000 200.000 1,5 % nl kontrak 50.000 5.000 5.000 per M3 per are per bulan per bulan per bulan per bulan per bulan per bulan per bulan Per hari Per 3 bulan Per 6 bulan Per 6 bulan BUPATI BADUNG, ttd. ANAK AGUNG GDE AGUNG