Silabus mekanika dalam OSN SMA Bidang Fisika

advertisement
Pembina Olimpiade Fisika
davitsipayung.com
SILABUS MEKANIKA
DALAM OSN SMA BIDANG FISIKA
1. Analisis dimensi dan pendekatan limit khusus
a. Membentuk rumus sebuah besaran
b. Binomial Newton dan Deret Taylor
2. Vektor
a. Penjumlahan dan pengurangan vektor
b. Vektor satuan
c. Perkalian titik dan perkalian silang
3.
Kinematika satu dimensi
a. Posisi, Jarak, perpindahan, kelajuan, kecepatan, perlajuan, percepatan
b. Gerak lurus beraturan (GLB)
c. Gerak lurus berubah beraturan (GLBB)
d. Gerak jatuh bebas
e. Gerak lurus tidak beraturan
f. Gerak relatif satu dimensi
g. Gerak saling bergantung
4.
Kinematika dua dimensi
a. Posisi, perpindahan, kecepatan dan percepatan
b. Gerak peluru
c. Gerak melingkar
d. Gerak relatif dua dimensi
5.
Dinamika translasi partikel
a. Hukum-hukum Newton
b. Gaya berat, gaya normal, tegangan, gaya gesek dan gaya pegas
c. Diagram benda bebas
d. Penerapan hukum-hukum Newton
e. Sistem noninersia dan gaya fiktif
f. Integrasi persamaan gerak partikel satu dimensi
6.
Dinamika gerak melingkar partikel
a. Gaya sentripetal
b. Contoh-contoh gerak melingkar
c. Gerak benda dalam koordinat polar
Pembina Olimpiade Fisika
davitsipayung.com
7.
Usaha dan energi
a. Energi Kinetik
b. Usaha oleh gaya konstan
c. Usaha oleh gaya berubah-ubah
d. Teorema usaha-energi
e. Gaya konservatif dan gaya nonkonservatif
f. Energi potensial
g. Kekekalan energi mekanik
h. Kekekalan energi melibatkan gaya gesek
i. Hubungan gaya dan energi potensial
j. Kurva energi potensial dan jenis kesetimbangan
k. Daya
8. Gerak harmonik sederhana (GHS)
a. Persamaan GHS
b. Simpangan, kecepatan dan percepatan dalam GHS
c. Energi dalam GHS
d. Contoh-contoh GHS
9.
Dinamika sistem partikel
a. Pusat massa
b. Gerak pusat massa
c. Momentum
d. Impuls
e. Kekekalan momentum
f. Energi kinetik dan energi potensial gravitasi sistem partikel
g. Tumbukan
h. Tumbukan kerangka acuan pusat massa
i. Gerak sistem dengan massa berubah
10.
Gerak rotasi
a. Kinematika gerak rotasi
b. Hubungan besaran linear dan besaran angular
c. Energi kinetik rotasi murni
d. Momen inersia
e. Momen gaya
f. Penerapan hukum-hukum Newton untuk gerak rotasi
g. Analisis gerak menggelinding
h. Energi kinetik benda menggelinding
i. Kekekalan energi mekanik
j. Ayunan fisis
Pembina Olimpiade Fisika
davitsipayung.com
11. Momentum sudut
a. Momentum sudut partikel
b. Momentum sudut benda tegar
c. Kekekalan momentum sudut
d. Impuls sudut dan tumbukan
12. Statika dan elastisitas
a. Kesetimbangan benda titik
b. Kesetimbangan benda tegar
c. Jenis kesetimbangan benda tegar
d. Mengguling dan menggeser
e. Elastisitas
13. Gravitasi
a. Gaya gravitasi
b. Kuat medan gravitasi
c. Energi potensial gravitasi dan potensial gravitasi
d. Gerak planet dengan lintasan lingkaran
e. Hukum Kepler
f. Gerak planet dengan lintasan elips
Download