meteorologi interaktif

advertisement
Meteorologi Interaktif 2005
Hari/tanggal : Sabtu, 10 September 2005
Waktu : 150 menit
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan soal, telitilah terlebih dahulu jumlah yang terdapat
pada naskah soal. Naskah soal terdiri dari 160 soal dan 14 halaman.
Tulislah nama dan asal sekolah Anda pada setiap lembar jawaban.
Bacalah dengan cermat petunjuk menjawab soal.
Tulis jawaban pada lembar jawaban yang telah disediakan.
Selama mengerjakan soal, tidak diperkenankan bertanya atau meminta
penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan kepada siapapun, termasuk
kepada panitia.
6. Tidak diperkenankan membawa catatan dalam bentuk apapun
7. Tidak diperkenankan membawa kalkulator
8. Berdoalah sebelum mengerjakan soal dan selamat bekerja.
2.
3.
4.
5.
Meteorologi Interaktif 2005
Beri tanda silang (x) pada B bila pernyataan dibawah ini benar atau S bila salah
! (point maksimum : 40)
1.
B–S
B–S
Hukum I Termodinamika menyatakan bahwa kalor yang diberikan ke sistem
atau dikeluarkan dari sistem berbanding terbalik dengan besarnya kerja
yang dilakukan oleh sistem.
Kelajuan rata-rata molekul akan bertambah besar pada saat temperaturnya
berkurang.
Gas yang dikompresi secara adiabatik akan mengalami perubahan kalor
dalam sistem.
Galileo menyatakan bahwa dengan mengabaikan hambatan udara, semua
benda yang jatuh akan mengalami percepatan yang sama, tidak peduli
berapapun massanya.
Pasang dan surut air laut yang terjadi ketika matahari segaris dengan bumi
dan bulan disebut pasang purnama.
Pada suhu 0 – 4 °C air mempunyai sifat berlawanan dari keadaan biasanya.
Gaya gesek suatu benda akan bernilai nol jika gaya yang diberikan pada
benda tersebut lebih kecil dari gaya gesek statisnya (benda belum
bergerak).
Gaya sentifugal merupakan gaya yang arahnya menuju pusat.
Jika cahaya datang dari air menuju udara dan besarnya sudut datang lebih
besar dari sudut kritisnya maka cahaya tersebut tidak dipantulkan melainkan
dibiaskan.
Penambahan kalor pada suatu zat selalu menyebabkan kenaikan suhu pada
zat tersebut.
Tenaga pembentuk muka bumi ada dua, yaitu tenaga Endogenik dan
tenaga Eksogenik.
Jika gerakan lithosfer saling menjauhi maka disebut zone konvergensi.
2.
B–S
3.
B–S
4.
B–S
5.
B–S
6.
7.
B–S
B–S
8.
9.
B–S
B–S
10
.
11
.
12
.
13
.
14
.
15
.
16
.
17
.
18
.
19
.
20
.
B–S
B–S
Eflata merupakan bahan cair yang dikeluarkan dari letusan gunung berapi.
B–S
Erosi yang disebabkan oleh angin disebut deflasi.
B–S
Arus dingin berasal dari daerah lintang rendah menuju ke daerah lintang
tinggi.
Arus bawah terjadi karena adanya gerakan air dari laut yang kadar
garamnya rendah ke laut yang kadar garamnya tinggi.
Seismogram merupakan alat pengukur kekuatan gempa.
21
.
22
.
23
.
24
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
Adveksi merupakan proses transportasi air atau uap air secara horizontal
oleh angin.
Proses perembesan atau peresapan air ke dalam lapisan tanah melalui poripori batuan disebut Infiltrasi.
Bencana Tsunami yang terjadi di NAD dan Sumut disebabkan oleh gempa
yang terjadi karena pergeseran lempeng tektonik.
Nilai dari {cos A° - sin (270° + A°) + sin (270° – A°) + cos (180° + A°)}
adalah nol.
Nilai dari ¼log 43 adalah –3.
B–S
3
log 4 = a, maka 12log 64 =
B–S
Tiga buah koin dilempar, maka peluang munculnya 2 angka dan 1 gambar
Meteorologi Interaktif 2005
B–S
adalah ⅜.
Ada 4 pria dan 4 wanita duduk di meja bundar, maka ada 144 cara duduk.
Jika setiap wanita diapit oleh pria.
Sin 75° cos 15° - cos 75° sin 15° = ½√2.
B–S
Nilai maksimum dari (y = 2 cos 3x – 1) adalah 2.
B–S
f (x) = x4 – 4x3 + 4x2 akan naik pada selang (∞ , 0) atau (1 , 2)
25
.
26
.
27
.
28
.
29
.
B–S
30
.
B–S
Jika f (x) =
31
.
32
.
33
.
B–S
34
.
35
.
36
.
37
.
38
.
B–S
Radiasi yang dipancarkan oleh matahari adalah radiasi gelombang panjang,
sedangkan bumi memancarkan radiasi gelombang pendek.
Lapisan atmosfer yang dikenal sebagai tempat berlangsungnya gejala
cuaca adalah lapisan troposfer.
Proses pembentukan kabut hampir sama dengan proses terbentuknya
awan, hanya saja proses pengembunannya terjadi di dekat permukaan
tanah.
Pada daerah dengan tekanan udara yang tinggi (anti siklon) awan lebih
banyak terbentuk.
Angin tornado terjadi ketika udara lembab dan panas bertemu dengan udara
sejuk dan kering sehingga naik dengan sangat cepat.
Titik embun (Dew Point) adalah temperatur dimana uap air berubah menjadi
tetesan air.
Pesawat terbang akan terbang aman di lapisan stratosfer.
39
.
B–S
40
.
41
.
42
.
43
.
44
.
45
.
B–S
46
.
B–S
B–S
3
(n – 1)2 +
Hasil penjumlahan
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
,
(n2 – 2n + 1) adalah 54
maka nilai f ’ (4) = 1
Lama matahari bersinar cerah (dalam jam) selama sehari disebut dengan
lama penyinaran, dan alat pengukur lama penyinaran adalah Campbell
Stock.
Pada malam hari yang berawan suhu permukaan bumi di daerah (tropis
khususnya), tidak mengalami penurunan yang drastis karena awan
menahan radiasi.
Pada negara-negara yang terletak di Belahan Bumi Utara, matahari akan
mencapai puncaknya pada tanggal 21 Juni pada tiap tahunnya.
Perbedaan musim di dunia terjadi akibat dari revolusi bumi dan posisi
lintang di bumi.
Saat bumi berotasi atmosfer tidak ikut berotasi.
Inti masalah dalam ruang lingkup klimatologi sama persis dengan ruang
lingkup meteorologi.
Angin terjadi akibat adanya perbedaan tekanan udara.
Pada musim dingin, angin monsun akan bertiup dari laut ke daratan,
sedangkan pada musim panas angin monsun akan bertiup dari daratan ke
laut.
Udara hangat yang terangkat ke atas akan menjadi lebih dingin dan
tempatnya akan digantikan oleh udara yang lebih dingin. Proses tersebut
dinamakan Konveksi.
Meteorologi Interaktif 2005
47
.
48
.
49
.
50
.
51
.
52
.
53
.
B–S
B–S
Angin bertiup dari tempat yang bertekanan rendah ke tempat yang
bertekanan tinggi.
Awan terbentuk dari jutaan titik air atau es yang sangat kecil.
B–S
Awan Cumulonimbus adalah awan cumulus yang mendatangkan hujan.
B–S
Temperatur awan yang berada di bawah titik beku akan mengubah uap air
menjadi kristal es yang membentuk butiran salju.
Suhu udara di troposfer menurun dengan bertambahnya ketinggian.
54
.
55
.
56
.
57
.
58
.
59
.
60
.
61
.
62
.
63
.
64
.
65
.
66
.
67
.
68
.
69
.
70
.
71
.
72
.
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
Tiga komponen yang paling besar persentase kandungannya di dalam
atmosfer bumi adalah Nitrogen, Oksigen dan Karbondioksida.
Ozon adalah gas yang molekulnya terdiri dari 3 atom Oksigen yang tidak
stabil karena dapat terpecah di bawah pengaruh radiasi UV atau tumbukan
dengan atom Oksigen.
Kandungan uap air di dalam atmosfer yang paling besar adalah di daerah
tropika.
Setiap benda yang suhunya di atas nol mutlak pasti memancarkan radiasi.
Makin besar ketinggian matahari makin besar energi persatuan waktu yang
diterima.
Kecepatan gerak atmosfer secara horizontal lebih besar daripada secara
vertikal.
Angin yang bertiup di atas daratan umumnya lebih kencang daripada angin
yang bertiup di atas lautan.
Garis pada peta yang menghubungkan titik-titik yang bertekanan sama
disebut garis Isobar.
Musim kemarau dikenal juga sebagai musim monsun timur.
Daerah bayangan hujan terdapat pada sisi gunung yang membelakangi
arah angin (Leeward).
Penyebab utama terjadinya angin darat dan angin laut adalah pebedaan
pemanasan dari permukaan laut dan darat.
Fluktuasi suhu harian di daerah tropik lebih kecil daripada di gurun.
B–S
Klasifikasi iklim koppen didasarkan pada daerah vegetasi, suhu, curah
hujan, dan karakteristik musiman dari kedua unsur iklim tersebut.
Radiasi surya yang sampai di permukaan bumi hanya sekitar setengah dari
yang diterima di puncak atmosfer.
Dalam dunia penerbangan, awan Cumulus dan Cumulonimbus merupakan
momok bagi pesawat.
Selisih antara tekanan uap air jenuh dengan tekanan uap aktualnya
menyatakan besarnya defisit air.
Jika berada di lapisan troposfer maka ozon akan menjadi zat pencemar
yang dapat mengganggu kesehatan manusia.
Pada malam hari yang berawan suhu permukaan bumi di daerah tropis tidak
turun secara drastis karena awan menahan radiasi yang dipancarkan bumi.
The sum off all weather occurring over many years is called climate.
B–S
Lines that show locations north and south of the equator is called longitude.
B–S
The Coriolis effect is the change in direction of a moving object as a result of
the earth’s revolution.
B–S
B–S
B–S
B–S
B–S
Meteorologi Interaktif 2005
73
.
74
.
75
.
76
.
77
.
78
.
79
.
80
.
I.
B–S
A rotating wind system with low pressure at the center is called anticyclone.
B–S
An instrument consisting of several rotating cups that measure wind speeds
is called anemometer.
B – S A hallo is a circle of hazy white light around the sun or moon which appears
when moon or sun is covered by cirrostratus clouds.
B – S Trade wind is the major wind belt of the tropics, blowing from the subtropical
low pressure enters of each hemisphere toward the inter-tropical
convergence zone.
B – S Red sunsets are often observed from a beach because of the high
concentration of salt particles suspense in the air over the oceans.
B – S Tropic of cancer is located 23½ °S it’s the farthest north line of latitude that
sun’s vertical rays reach during the course of the year.
B – S The value of average environmental lapse rate is approximately
6.4 °C/100m.
B – S A luminous bund is the high sky of the southern hemisphere apparently
caused by the earth’s magnetic field is called aurora borealis.
Pilihlah salah satu jawaban yang benar dan tepat ! (point maksimum :
50)
81. Suatu planet X memiliki massa a kali massa bumi dan jari-jari b kali jari-jari
bumi. Berat suatu benda di planet tadi dibandingkan beratnya di bumi
menjadi…..
a. ab kali
c. a/b kali
e. (ab)-1 kali
2
2
b. ab kali
d. a/b kali
82. Pengendara sebuah mobil melakukan pengereman dengan perlambatan tetap.
Kelajuan mobil berkurang dari 30 m/s menjadi 15 m/s setelah menempuh jarak
75 meter. Jika mobil terus di perlambat dengan pengereman, berapa jauh lagi
mobil itu akan bergerak…..
a. 25 m
c. 75 m
e. 150 m
b. 50 m
d. 100 m
83. Bila suatu benda diletakkan di atas permukaan yang kasar kemudian ditarik
dengan sebuah gaya tetap maka akan terjadi gaya lawan yang disebut gaya
gesekan. Besar gaya gesekan itu tergantung pada…..
a. Kekasaran permukaan yang bergesekan
b. Besarnya gaya normal
c. Kekasaran permukaan yang bergesekan dan gaya normal
d. Besarnya massa benda yang ditarik
e. Besarnya gaya yang meraih benda tersebut
84. Untuk benda yang mengalami getaran harmonik, maka pada simpangan
maksimum…..
a. Kecepatan dan percepatannya maksimum
b. Kecepatan dan percepatannya minimum
c. Kecepatan maksimum dan percepatannya nol
d. Kecepatan nol dan percepatannya maksimum
e. Energinya maksimum
85. Pada efek Doppler jika sumber bergerak mendekati pendengar maka…..
a. Frekuensi tetap
d. Frekuensi mengecil
Meteorologi Interaktif 2005
b. Panjang gelombang mengecil
tetap
c. Panjang gelombang membesar
e.
Panjang gelombang
86. Pada sebuah termometer X, titik beku air adalah 40 °X dan titik didih air adalah
240 °X. Bila sebuah benda diukur dengan termometer celcius suhunya 50 °C,
maka bila diukur dengan termometer X suhunya adalah…..
a. 80
c. 120
e. 160
b. 100
d. 140
87. Dua batang logam sejenis A dan B, penampangnya berbanding 4 : 3. Bila beda
suhu ujung-ujung kedua batang sama, maka jumlah rambatan kalor tiap satuan
waktu pada A dan B berbanding…..
a. 2 : 3
c. 8 : 3
e. 1 : 1
b. 3 : 2
d. 3 : 8
Meteorologi Interaktif 2005
88. Dua buah planet P dan Q mengorbit matahari. Apabila perbandingan antara
jarak planet P dan planet Q ke matahari adalah 4 : 9, dan periode planet
mengelilingi matahari adalah 24 hari. Maka periode planet Q mengelilingi
matahari adalah…..
a. 51
c. 71
e. 91
b. 61
d. 81
89. S adalah himpunan huruf-huruf dalam kata “BOGOR”. Tentukan banyaknya
himpunan bagian dari S yang memiliki 3 anggota…..
a. 5
c. 10
e. 15
b. 4
d. 2
90. Jika f(x) =
, maka f-1(x) = …..
a.
c.
b.
d.
e.
91. Bila tan2 X + 2 = P dan X = sudut lancip, maka cos X = …..
a.
c.
b.
d.
e.
92. Nilai maksimum dan minimum fungsi Y = 2 + 3 sin2x + 4 cos 2x berturut-turut
…..
a. 9 dan –5
b. 5 dan 6
c. 4 dan 3
d. 6 dan 5
e. 6 dan -9
93. Fungsi f(x) = x3 – 6x2 9x + 2 turun untuk …..
a. –1 < x < 2
b. 0 < x < 2
c. 1 < x < 3
d. 1 < x < 4
e. 2 < x < 6
94. Jika 5 log 3 = a dan 3 log 4 = b, maka 4 log 15 = …..
a.
c.
b.
d.
e.
95. Seorang siswa diminta mengerjakan 9 dari 10 soal ulangan, tetapi nomor 1
sampai 5 harus dikerjakan. Banyaknya pilihan yang dapat diambil oleh siswa
tersebut adalah …..
a. 4
c. 6
e. 8
b. 5
d. 7
Meteorologi Interaktif 2005
Meteorologi Interaktif 2005
96. Seorang ibu mempunyai 5 orang anak. Anak tertua berumur 2P tahun, yang
termuda berumur P tahun. Tiga anak lainnya berturut-turut berumur 2P – 2 , P
+ 2 , dan P + 1. Jika rata-rata umur mereka adalah 17 tahun, maka umur anak
tertua adalah …..
a. 12
c. 30
e. 28
b. 16
d. 24
97. A map that provides systematic information on surface elevations for the areas
it depicts by means of colours, hachure, contour lines, or some other method is
called …..
a. Topographic map
c. Thematic map
e. Chorographic map
b. Weather map
d. Application map
98. When air is saturated, it’s relative humidity is …..
a. 0%
c. 30%
b. 75%
d. 100%
e. 50%
99. The average air pressure at sea level is …..
a. 1 mb
c. 30 mb
b. 13 mb
d. 101 mb
e. 1013 mb
100.The line of zero degrees latitude is called the ……
a. Equator
c. South pole
b. North pole
d. Prime meridian
e. International date line
101.An example of high cloud is…..
a. Stratus
c. Cirrus
e. Cumulonimbus
b. Cumulus
d. Altocumulus
102.Lines that show locations north and south of the equator is called…..
a. Longitude
c. Contour lines
e. Isotherm
b. Latitude
d. Isohyet
103.An instrument which is used to measure air pressure is called…..
a. Thermometer
c. Hygrometer
e. Psychrometer
b. Anemometer
d. Barometer
104.The Boundary between the troposphere and the stratosphere where the
temperature stop falling with increasing altitude is known as …..
a. Tropopause
c. Stratopause
e. Thermopause
b. Mesopause
d. Mesosphere
105.Salah satu bentuk kenampakan alam yang disebabkan oleh erosi angin
adalah…..
a. Meander
c. Cliff
e. Sand dune
b. Ngarai
d. Skare
106.Peristiwa pengelupasan batuan yang disebabkan pelapukan oleh panas
matahari, angin, hujan, dan bergerak di laut disebut…..
a. Denudasi
c. Degradasi
e. Abrasi
b. Gradasi
d. Erosi
Meteorologi Interaktif 2005
107.Bagian laut yang memiliki kedalaman antara 0 – 200 m dinamakan zone ……
a. Lithoral
c. Bathyal
e. Teritorial
b. Neritis
d. Abysal
108.Proses penguapan yang berasal dari benda-benda abiotik karena pengaruh
panas matahari adalah …..
a. Evaporasi
c. Kondensasi
e. Adveksi
b. Transpirasi
d. Evapotranspirasi
109.Gelombang air laut terjadi karena adanya tenaga …..
a. Arus laut
d. Arus laut dan angin
b. Pasang surut
e. Angin yang bertiup
c. Gempa laut dan arus laut
110.Laut-laut di Indonesia pada umumnya mempunyai kadar garam lebih kecil
daripada kadar garam laut pada umumnya. Hal ini disebabkan antara lain
karena ……
a. Sedikit mengalami penguapan
d. pantainya berkelok-kelok
b. Laut cukup luas
e. Gelombang laut besar
c. Curah hujan cukup besar
111.Suhu udara meningkat menjelang hujan karena …..
a. Awan melepaskan panas
b. Permukaan bumi melepaskan panas ke lingkungan sekitarnya
c. Sinar matahari terhalang oleh awan
d. Sinar matahari diserap oleh air di permukaan bumi
e. Radiasi matahari tertahan oleh awan
112.Jika tekanan udara lebih tinggi dari biasanya, maka kemungkinan besar tidak
akan turun hujan, karena …..
a. Uap air di udara berubah menjadi air
b. Angin bertiup dari daerah tersebut
c. Suhu udara menurun drastis
d. Angin bertiup ke daerah tersebut
e. Air yang berubah menjadi uap air semakin banyak
113.Hujan frontal terjadi akibat …..
a. Adanya siklus konveksi
b. Adanya pertemuan antara massa udara panas yang lembab dengan
massa udara dingin
c. Adanya penguapan yang berlebihan
d. Suhu udara di daerah khatulistiwa lebih panas daripada suhu udara di
kutub
e. Adanya udara yang banyak mengandung uap air di kaki gunung yang
dipaksa melalui lereng pegunungan
114.Angin barat bertiup dari …..
a. Daerah subtropik ke daerah minimum frontal
b. Daerah maksimum kutub ke daerah minimum frontal
c. Daerah maksimum subtropik ke daerah minimum equator
d. Daerah minimum frontal ke daerah subtropik
e. Daerah minimum khatulistiwa ke daerah maksimum subtropik
Meteorologi Interaktif 2005
115.Yang termasuk awan rendah adalah …..
a. Stratocumulus
c. Altocumulus
b. Cirrus
d. Cirrostratus
116.Alat pengukur kelembaban udara adalah …..
a. Barometer
c. Higrometer
b. Termometer
d. Anemometer
e. Cumulonimbus
e. Penakar hujan
117.Peristiwa aurora terjadi di atmosfer pada lapisan …..
a. Mesosfer
c. Termosfer
e. Troposfer
b. Eksosfer
d. Stratosfer
118.Berikut ini yang bukan termasuk hasil pengembunan adalah …..
a. Awan
c. Embun
e. Uap air
b. Asap
d. Kabut
119.Awan yang tampak tersusun dari serat lembut dan halus, warna putih
mengkilap disebut …..
a. Stratus
c. Cirrus
e. Nimbostratus
b. Cumulus
d. Cumulonimbus
120.Yang bukan termasuk ke dalam gas rumah kaca ialah …..
a. CO2
c. O2
e. O3
b. H2O
d. CH4
121.Hujan yang disebabkan oleh naiknya udara lembab secara paksa oleh dataran
tinggi atau pegunungan adalah …..
a. Hujan Konvektif
c. Hujan Siklonik
e. Hujan Vertikal
b. Hujan Orografik
d. Hujan Frontal
122.Angin Fohn yang bertiup di daerah Jawa Timur disebut …..
a. Angin Gending
c. Angin Brubu
e. Angin Wambrau
b. Angin Kumbang
d. Angin Bahorok
123.Daerah di Indonesia berikut ini yang memiliki curah hujan tahunan yang relatif
kecil adalah …..
a. Pontianak
c. Jombang
e. Padang
b. Manado
d. Waingapu
124.Negara berikut ini yang memiliki potensi fluktuasi suhu udara rata-rata harian
yang relatif konstan sepanjang tahun adalah …..
a. Malaysia
c. Belanda
e. Perancis
b. Jepang
d. Kanada
125.Awan berikut yang tidak termasuk dalam kelompok awan tinggi adalah …..
a. Cirrus
c. Cirrostratus
e. Nimbus
b. Cirrocumulus
d. Cumulus
126.Kota tempat dirumuskannya perjanjian negara industri maju untuk mengurangi
emisi gas rumah kaca adalah…..
a. Kyoto
c. Jakarta
b. Swiss
d. Amsterdam
e. London
Meteorologi Interaktif 2005
127.Pusat WMO (Badan Meteorologi Sedunia) berada di kota …..
a. New York
c. Paris
e. Kyoto
b. Jenewa
d. Berlin
128.Atmosfer bumi terdiri dari empat lapisan utama. Lapisan yang mengandung
uap air dan merupakan tempat terjadinya pembentukan cuaca adalah …..
a. Mesosfer
c. Troposfer
e. Termosfer
b. Stratosfer
d. Ionosfer
129.Dibawah ini yang merupakan kelompok angin global adalah …..
a. Angin musim, angin lokal, angin timur
b. Angin timur, angin lembah, angin pusat
c. Angin pasat, angin darat, angin gunung
d. Angin barat, angin timur, angin pasat
e. Angin laut, angin lembah, angin musim
130.Akibat dari rotasi bumi adalah …..
a. Pergantian musim
b. Terjadinya pasang surut air laut
c. Pembelokan arah angin
d. Pergerakan semu matahari
e. Pembagian masa panen
Meteorologi Interaktif 2005
II.
Jodohkanlah pernyataan berikut ini dengan istilah yang tepat! (point
maksimum: 10)
131.Gejala optik yang tampak sebagai lingkaran yang mengeliling matahari atau
bulan yang disebabkan oleh refraksi dan refleksi cahaya oleh kristal es yang
ada dalam atmosfer.
132.Gejala yang tampak sebagai berkas garis sejajar yang keluar dari dasar awan
dan tidak mencapai permukaan bumi yang disebabkan oleh curahan yang jatuh
dari awan namun tidak mencapai permukaan bumi.
133.Gejala turunnya suhu dengan bertambahnya ketinggian.
134.Gejala naiknya suhu dengan bertambahnya ketinggian.
135.Kristal-kristal es yang terbentuk karena butir air lewat dingin menyentuh benda
dingin.
136.Titik-titik air yang melayang-layang di udara di dekat permukaan tanah
137.Gaya ke atas pada suatu parsel fluida yang kerapatannya lebih kecil dibanding
fluida di sekitarnya
138.Hasil kondensasi pada permukaan yang dingin karena pancaran radiasi
gelombang panjang pada malam hari dengan langit cerah dan angin lemah.
139.Gejala alam yang terjadi di atmosfer tampak dalam bentuk cahaya dan dapat
dilihat dari tempat-tempat dekat kutub utara dan selatan sekitar lintang
geografis 70° atau lebih.
140.Suatu gejala optik yang terjadi karena difraksi cahaya oleh uap air, berbentuk
seperti cincin berwarna yang berada di sekeliling matahari.
141.Busur-busur parallel dari spektrum warna yang timbul akibat refleksi dan
refraksi dari cahaya matahari oleh butir-butir hujan.
142.Pemanasan udara secara bergelombang ke arah yangtidak beraturan.
143.Radiasi matahari yang jatuh pada permukaan bumi.
144.Proses radiasi yang dipancarkan ke semua arah oleh partikel yang ukurannya
jauh lebih kecil dari panjang gelombangnya.
145.Proses digantikannya udara yang ringan dan panas oleh udara yang lebih
padat dan lebih dingin.
146.Nisbah antara radiasi gelombang pendek yang dipantulkan dan yang datang.
147.Sejumlah udara hangat, dingin, dan basah atau kering di dalam atmosfer.
148.Sebuah dearah bertekanan rendah di dalam atmosfer.
149.Ukuran energi kinetik rata-rata dari suatu objek
150.Endapan atau deposit air dalam bentuk cair maupun padat yang berasal dari
atmosfer
Inversi
Corona
Konveksi
Presipitasi
Lapse Rate
Buoyancy
Embun
Rime
Depresi
Hamburan Rayleigh
Kabut
Albedo
Turbulensi
Halo
Aurora
Massa udara
Pelangi
Virga
Insolasi
Suhu
Meteorologi Interaktif 2005
III.
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jelas dan tepat ! (point
maksimum: 40)
OZONE
The third important variable gas is ozone. Ozone, a tri-atomic form of oxygen,
has three chemically bonded oxygen atoms instead of the normal two. The ozone
molecule is not particularly stable chemically and has a tendency to revert to the
diatomic oxygen form.
Most of ozone exists between on altitude of about 10 miles (15 km) and 40
miles (65 km), a portion of the atmosphere sometimes referred to as the ozone layer.
Concentration are quite small; event at an altitude of 15 miles (24 km), where ozone
is the most abundant, it typically comprises only about 0.0012 percent of the total
gases present. It is produced by the bombardment of normal oxygen molecules by
cosmic radiation, which causes some to split and to recombine as ozone.
(sumber : Physically Geography, Ralph. C. Scoot)
Answer!
151.What do you know about Ozone, and what is the main function for our live?
152.The layer of the upper atmosphere, in which ozone is most abundant is known
as ozone layer (ozonosphere). Where is the ozonosphere lie?
TROPOSFER
Troposfer merupakan lapisan atmosfer yang paling bawah. Lapisan ini
merupakan satu-satunya yang mengandung air (baik dalam wujud gas maupun cair)
dan merupakan tempat terbentuknya gejala cuaca. Radiasi gelombang pendek dari
matahari yang diserap oleh troposfer sangat sedikit, sebaliknya permukaan tanah
memberikan panas pada lapisan troposfer yang terletak di atasnya melalui konduksi,
konveksi, dan panas laten kondensasi adalah sublimasi yang dilepaskan oleh uap air
atmosfer. Pertukaran panas banyak terjadi pada troposfer bawah, karena itu suhu
turun dengan bertambahnya ketinggian. Keadaan yang demikian tersebut disebut
Lapse Rate. Rata-rata penurunan suhu adalah 0,65 °C tiap 100 km.
Gejala Lapse Rate berhenti pada ketinggian 8 km di atas kutub dan sekitar 16
km di atas equator. Ketinggian tersebut disebut tropopause. Pada lapisan
tropopause suhu relatif konstan terhadap perubahan ketinggian.
(Klimatologi umum; Bayong Tjasjono)
Jawablah
153.Sebutkan 2 (dua) sumber pemanasan udara pada lapisan troposfer
154.Berapakah nilai rata-rata dari
pada lapisan troposfer dan tropopause.
155.Jika suhu udara yang terukur di dekat permukaan tanah adalah 25 °C, maka
berapakah suhu pada ketinggian 2 km.
Meteorologi Interaktif 2005
SUNDOGS
Sundogs, also known as mock suns or “parhelia”, are a pair of brightly
colored spots, one on either side of the sun. Sundogs form as a sunlight is refracted
by hexagonal plate- like ice crystal with diameter larger than 30 micrometer and their
flat faces horizontally oriented. Sundogs are visible when the sun is near the horizon
and on the same horizontal plane as the observer and the ice crystal. As sunlight
passes through the ice crystal, it’s bent by 22 degrees before reaching our eyes,
much like what happen with 22 degrees hallo’s. This bending of light results in the
formation of sundog.
The difference between sundogs and halos is the preferential orientation of the
ice crystals are oriented with their flat faces horizontal, a sundog is observed. If the
hexagonal crystals are randomly oriented, a halo is observed difference.
Answer:
156.Mention 3 (three) optical atmosphere phenomena!
157.Explain, when sundogs can be observe
KLIMATOLOGI PERTANIAN
Perlu adanya kerjasama antara ahli klimatologi dan ahli pertanian dalam
pembangunan di sektor pertanian. Iklim mempengaruhi produksi pangan, karena itu
aplikasi klimatogi di dalam pertanian adalah penting mengingat tiap jenis tanaman
pada berbagai tingkat pertumbuhan memerlukan kondisi cuaca atau iklim yang
berbeda-beda. Namun, kita tidak perlu beranggapan bahwa penerapan meteorologi
dan klimatologi hanya merupakan ramalan-ramalan cuaca atau iklim saja tetapi kita
harus mulai memikirkan potensi-potensi yang terdapat di dalam perpaduan antara
klimatologi dan pertanian.
Dan kerjasama ahli meteorologi, klimatologi dan ahli pertanian akan dapat
mengemukakan gagasan-gagasan baru yang sangat bermanfaat bagi peningkatan
produksi nasional dan kesejahteraan bangsa.
sumber : Klimatologi Terapan (Bayong T.)
Jawablah!
158.Jelaskan pentingnya suatu kerjasama yang dijalin antara ahli pertanian dengan
klimatologi!
159.Berikan dan jelaskan 2 contoh pembangunan pertanian yang berlandaskan
penerapan ilmu meteorologi dan klimatologi!
Meteorologi Interaktif 2005
EL NINO
Kejadian El Nino berkaitan dengan fasa rendah dari osilasi selatan yang
dikarakterisasi oleh pelemahan dari tekanan tinggi Pasifik Tenggara dan mengisi
daerah tekanan rendah di Indonesia-Australia. Hal ini mengubah distribusi tekanan
yang berkaitan dengan pelemahan angin pasat di Pasifik ekuator. Akibatnya massa
air yang menumpuk di Pasifik ekuator barat akan kembali ke timur dan kemiringan
muka air laut bebas berkurang begitu juga gradien temperatur zonal bawah
permukaan.
Pelemahan stres angin timuran ini akan mengakibatkan gelombang berjalan
Kelvin ke timur yang menunjukkan perubahan kedalam termoklin dan temperatur
muka laut. Gelombang Kelvin ini merambat cepat dalam skala waktu iklim dan dapat
mentransfer sinyal dari barat ke timur yang ekstrim dari Pasifik ekuator selama 2-3
bulan menyebabkan percampuran massa air hangat dari ekuator dan massa air
hangat di daerah perairan pantai Peru. Akibatnya terjadi penumpukan massa air
dalam jumlah besar dan dalam waktu singkat yang dapat menjelaskan tidak adanya
massa air dingin di sepanjang perairan pantai Peru.
Jawablah!
160. Apakah yang menyebabkan terjadinya El Nino?
Download