SATUAN ACARA PERKULIAHAN A. IDENTITAS PERKULIAHAN Mata Kuliah SKS Kelas Dosen : : : : Psikologi Umum 1 3 Sks E dan F Yusuf Ratu Agung B. LEARNING OUTCOME Tujuan: Mahasiswa memahami dan menjelaskan konsep-konsep dasar psikologi, kronologi perkembangan psikologi sebagai ilmu, hubungan teori psikologi secara umum antara suatu teori dan teori lainnya, serta melakukan perbandingan antar teori dan aliran psikologi. C. REFERENSI 1. Santrock, J.W. (2003). Psychology (7th edition). Boston: McGraw-Hill. 2. Sarwono, S.W.(2000). Berkenalan dengan tokoh dan aliran psikologi. Jakarta: Bulan Bintang. 3. Atkinson, Rita L., Atkinson, Richard C., Hilgard, Ernest R. (1987). Pengantar Psikologi jilid I dan II. Jakarta: Penerbit Erlangga. 4. Jarvis, Matt. (2006). Teori-teori Psikologi: Pendekatan Modern untuk Memahami Perilaku, Perasaan, dan Pikiran Manusia. Bandung: Penerbit Nusamedia & Penerbit Nuansa. 5. Kartono, Kartini., dan Gulo, Dali. (1987). Kamus Psikologi. Bandung: Penerbit Pionir Jaya. 6. Lahey, B.B. 2004. Psychology: An Introduction.(eight edition). New York : McGraw-Hill 7. Irwanto , Elia, H., Hadisoepadma, A., Priyani, R. Wismanto, YB., Frenandes, C. (1994). Psikologi umum. Buku panduan mahasiswa. Jakarta: PT. Gramedia 8. Baron, R.A. 2001. Psychology. 5th edition. Allyn and Bacon. Boston D. SATUAN PERKULIAHAN Pertemuan 1 2 Materi 27 Agustus 2014 Orientasi Perkuliahan dan Kontrak Belajar 3 September 2014 Sejarah ilmu psikologi, pendekatan dan penerapannya 3 10 September 2014 Metode penelitian psikologi 4 17 September 2014 Perkembangan psikologis pada individu 5 6 7 24 September 2014 1 Oktober 2014 8 Oktober 2014 Proses sensorik Proses persepsi Dasar-dasar biologis perilaku Pokok Bahasan Pembelajaran - Tujuan, arah, dan target perkuliahan. - Topik-topik yang akan dipelajari dan mengetahui tugas-tugas yang harus dikerjakan. Pendekatan dan Tokoh : - Neurobilogi - Perilaku - Kognitif - Psikoanalitik Metode eksperimental Metode pengamatan Metode survei Metode tes Metode riwayat kasus Ceramah dan Diskusi - Maturasi/ kematangan - Urutan dan tahap perkembangan - Ambang, Sensasi dan Atensi - Alat Indera dan Penginderaan - Persepsi Persepsi Persepsi Persepsi jarak gerak total ekstra sensorik - Sistem saraf - Sistem endokrin Ceramah, mind mapping dan Diskusi Ceramah, mind mapping dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi 8 9 10 13-17 Oktober 2014 22 Oktober 2014 29 Oktober 2014 UTS Kesadaran manusia (consciousness) Kesadaran dan penyesuaian diri - Pengantar & definisi kesadaran - Tahapan tidur - REM sleep vs. Non-REM Sleep - Cyrcadian rythm - Kesadaran - Stres - Coping - Mekanisme pertahanan diri Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi 11 5 November 2014 12 12 November 2014 19 13 November 2014 26 14 November 2014 3 Desember 2014 13 16 Desember 2014 15 Kepribadian Abnormalitas Abnormalitas Psikoterapi Review seluruh materi UAS - Pendekatan biopsikologis Pendekatan psikoanalitis Pendekatan disposisional Pendekatan perilaku Pendekatan humanistik Pandangan historis tentang perilaku abnormal Gangguan kecemasan Gangguan somatoform Gangguan disosiatif Gangguan suasana hati Gangguan Schizohrenia Gangguan kerpibadian - Definisi psikoterapi - Standar etika psikoterapi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi Mind mapping, Questionanswer dan Diskusi E. CARA PENGERJAAN TUGAS/LAPORAN 1. Tugas Kelompok Tugas kelompok adalah membuat makalah sesuai dengan kelompok yang telah ditentukan oleh Dosen berdasarkan dengan kesepakatan ketua dan anggota kelas. Adapun ketentuan makalah adalah sebagai berikut: DRAFT MAKALAH BAB I Pendahuluan a. Latar Belakang Masalah b. Rumusan Masalah, dan c. Tujuan BAB II Pembahasan Berisi penjelasan dan penjabaran materi pokok bahasan setiap masing-masing materi BAB III Kesimpulan Berisi kesimpulan tentang bahasan masalah yang telah dijelaskan DAFTAR Berisi referensi yang digunakan (Buku dan jurnal) tidak boleh PUSTAKA Wikipedia maupun blogsite. TATA TULIS Print out Makalah tidak perlu dijilid, cukup di stapler. Makalah dicetak dengan menggunakan kertas A4 dengan font Time New Romance, dan jarak spasi 1,5. Cover Judul Makalah, Dosen Pembimbing, Logo Fakultas, Kelas, Nama, NIM, Nama Fakultas, Nama Kampus, Tahun Batas Tepi Kertas Lay Out Kiri : 4 cm, kanan : 3 cm, atas : 3 cm, dan bawah : 3 cm. Penggunaan huruf cetak miring Penggunaan huruf cetak miring (italic) , dipakai apabila menggunakan istilah, kata, atau singkatan yang berasal dari kata asing. Contoh: ngamuk, slametan, efficiency, operating system, CBIS, dan lain-lain Daftar Pustaka Susunan unsur-unsur kepustakaan yang terdapat pada daftar pustaka: a. Nama pengarang b. Nama penterjemah (bila ada) c. Judul artikel (dari majalah/web site) d. Judul buku/majalah e. Edisi buku dan/atau nomor jilid (volume buku). f. Tempat penerbit g. Nama penerbit/URL dari web site. Kecuali halaman judul, judul bab, semua tulisan harus dirapikan pada sisi kanan dan kirinya h. Tahun penerbitan Contoh: a. Buku/ satu penulis: Burt, R. S. (1992). Structural holes: The social structure of competition. Cambridge, MA: Harvard University Press b. Jurnal/satu penulis: Deutsch, M. (1958). Trust and suspicion. Journal of Conflict Resolution, 2, 265–279. c. Buku/ dua penulis: Cook, R. D., D. S. MaIkus, and M. E. Plesha. ( 1989 ). Concepts and Applications of Finite Elementanalysis. 3 rd. edition. John Wiley & Sons Inc.. New York. 2. Tugas Individu Sesuai dengan intruksi dosen di kelas, adapun format laporan harus mengandung unsur sebagai berikut sebagai berikut; a. Judul b. Nama Mahasiswa c. Nomor Induk Mahasiswa (NIM) d. Kelas e. Pengantar f. Pembahasan 3. Ujian Tengah Semester Membuat laporan observasi fenomena psikologis (pengalaman sensasi indera) yang pernah dirasakan (persepsi). Adapun formatnya adalah sebagai berikut : Bagian Memaknai ulang “apa sensasi dan persepsi itu?” dengan menggunakan 1 bahasa masing-masing Bagian Contoh fenomena sensasi yang dialami 2 Bagian Bagaimana masing-masing individu mempersepsikan pengalaman sensasi 3 pada bagian 2 Bagian Pengalaman sensasi, persepsi dilihat dari teori yang didapat melalui 4 “pembacaan literature” DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN 4. Ujian Akhir Semester Berbentuk ujian lisan. F. KRITERIA PENILAIAN NO PENILAIAN 1 Tugas Kelompok: PENGUMPULAN BOBOT EVALUASI Sesuai dengan 30% Menilai laporan tertulis hasil Menyusun & tanggal mempresentasikan presentasi Makalah kreasi kelompok dan presentasinya berdasarkan: - Pemahaman materi - Kreativitas & inovasi - Orisinalitas - Tata tulis ilmiah - Kesesuaian Materi presentasi - Acuan pustaka yg digunakan - Sikap dan perilaku (Cara presentasi) 2 Tugas Individu: 6-7 Oktober 2014 25% Menilai laporan tertulis hasil kreasi Kelompok berdasarkan: - Kemampuan membaca, menganalisa, dan mempresentasikan materi dalam bentuk tulisan - Ketepatan dalam mengumpulkan tugas 3 UTS Mengumpulkan Laporan Observasi Sesuai dengan Jadwal UTS 25% 4 UAS Sesuai dengan Jadwal UAS 20% Melakukan penilaian berdasarkan - Keluasan penjabaran pengetahuan - Orisinalitas dan - Kreatifitas pemikiran Melakukan penilaian berdasarkan - Keluasan penjabaran pengetahuan - Orisinalitas dan - Kreatifitas pemikiran