SILABUS I. IDENTITAS MATA KULIAH Nama mata kuliah : Otomasi Industri Nomor kode : PP 474 Jumlah SKS : 2 SKS Semester : 7(ganjil) Kelompok mata kuliah : MKK Program Studi?Program : Produksi dan Perancangan / S-1 Status mata kuliah : Pilihan Prasarat : Teknik Listrik & Elektronika Dosen : Purnawan,S.Pd,M.T. II. TUJUAN Memberi kemampuan mahasiswa dalam perancangan sistem kontrol di industri dengan aplikasi PLC. III. DESKRIPSI Dalam mata kuliah ini dibahas konsep kontrol otomasi di industri, pengantar PLC, Sinyal dan pemroses sinyal, operasi logika, komponen-komponen PLC, metode pemrograman, bahasa pemrograman, fungsi timer dan counter, dan pemrograman gerakan sekuensial. IV. PENDEKATAN PEMBELAJARAN a. Metode : Ceramah, tanya jawab, demonstrasi, studi kasus. b. Tugas : penyelesaian kasus, perancangan aplikasi PLC b. Media : PLC, computer, LCD,OHP, electro pneumatic training set. V. EVALUASI a. Kehadiran minimal 80% (P) b. Tugas/Quis harian (TQ) c. Ujian Tengah Semester (UTS) d. Ujian Akhir Semester (UAS) e. Tugas akhis aplikasi (TA) Proporsi penilaian akhir : (P+TQ+3UTS+3UAS+2TA)/10 VI. RINCIAN MATERI PERKULIAHAN Pertemuan 1 : Orientasi mata kuliah, Konsep kontrol otomasi di industri Pertemuan 2 : Pengantar PLC Pertemuan 3 : Sinyal dan pemrosesan sinyal Pertemuan 4 : Komponen-komponen PLC Pertemuan 5 : Operasi logika Pertemuan 6 : Kombinasi operasi logika Pertemuan 7 : Timer dan counter Pertemuan 8 : UTS Pertemuan 9 : Metode dan prosedur pemrograman Pertemuan 10 : Bahasa pemrograman STL Pertemuan 11 : Bahasa pemrograman LDR Pertemuan 12 : Bahasa Pemrograman FCH Pertemuan 13 : Aplikasi operasi logika Pertemuan 14 : Aplikasi timer dan counter Pertemuan 15 : Pemrograman gerakan sekuensial Pertemuan 16 : UAS VII.DAFTAR BUKU Harijono A. Tjokronegoro (1996). Programmable Logic Controllers, Bandung : LINK Fisika ITB. M. Budiyanto, A. Wijaya (2004). Pengenalan Dasar-dasar PLC, Yogyakarta : Gava Media Muljowidodo K, Indra Dj.(1996). Mekatronika, Jakarta : HEDSP PPPGT (1999). Programmable Logic Control (Hand out Pelatihan), Bandung : PPPGT R. Ackerman, J. Franz, A.Hopf, M. Kantel, and B. Plagemann (1994). Programmable Logic Controllers, Esslingen : Festo Didactic KG.