Antiremed Kelas 12 Biologi

advertisement
Antiremed Kelas 12 Biologi
Evolusi– Soal
Doc. Name: AR12BIO0699
Version : 2012-09 |
1. Air kaldu dalam tabung reaksi tertutup rapat.
di panaskan dalam suhu 600 C. setelah dibiarkan selama satu minggu. ternyata timbul bakteri. bakteri tersebut berasal dari
(A) air kaldu
(B) spora
(C) karbondioksida
(D) karbonhidrosa
(E) Oksihemoglobin
2. Eksperimen Pasteur dikembangkan untuk
memperbaiki eksperimen spallanzani yang
rangkaian percobaannya tidak memungkinkan masuknya elemen vital (gaya hidup)
untuk mendorong terjadinya
(A) adaptasi
(B) regulasi
(C) reproduksi
(D) generatio spontanea
(E) evolusi
3. Orang yang mengemukakan teori bahwa
mahluk hidup yang pertama terjadi berasal
dari reaksi kimia antara metana. ammonia.
hidrogen dan uap air adalah
(A) Harolo Urey
(D) Lazzaro
(B) Stanley Miller
Spallanzani
(C) Louis Pasteur
(E) Francesco Redi
(Umptn 2001 Ry A)
4. Molekul organik yang merupakan hasil akhir
dari percobaan Stanley Miller adalah
(A) asam asetat
(D) asam amino
(B) asam laktat
(E) asam nukleat
(C) asam lemak
(Spmb 2004 Regional 3)
5. Bila suatu individu di dalam kromosomnya
mempunyai gen yang berubah dari aslinya.
maka perubahan gen semacam itu disebut
(A) adaptasi
(D) hibridisasi
(B) evolusi
(E) variasi
(C) mutasi
(Umptn 95 Ry B)
halaman 1
6. Bila tidak ada kekuatan - kekuatan selektif
atau mutasi. maka frekuensi suatu gen di
dalam suatu populasi yang besar dari suatu
generasi ke generasi lain akan
(A) bertambah
(B) berkurang
(C) tidak dapat dipredikasi
(D) kurang lebih sama
(E) berubah derastis
(Umptn 99 Ry C)
7. Hal tersebut di bawah ini TIDAK DAPAT
menyebabkan timbulnya species baru adalah
(A) isolasi
(B) domestikasi
(C) mutasi
(D) seleksi
(E) autogami
(Umptn 99 Ry B)
8. Daun kaktus yang tereduksi seperti duri-duri
merupakan suatu bentuk penyesuaian terhadap lingkungan hidup di daerah gurun.
pendapat tersebut sejalan dengan yang
dikemukakan oleh
(A) Wallace
(B) Lamarck
(C) Sutton
(D) Morgan
(E) Darwin
(Spmb 2002 Regional 1)
9. Bila dikatakan bahwa lipas tumbuh dari sampah yang berasal dari dapur rumah tangga.
hal ini bertantangan faham yang dikemukakan oleh
(1) Francesco Redi
(2) Lazzaro Spallanzani
(3) Louis Pasteur
(4) Aristoteles
(Umptn 2001 Ry C)
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 2004 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
Antiremed Kelas 12 Biologi, Evolusi– Soal
doc. name: AR12BIO0699
halaman 2
doc. version: 2012-09 |
10. Teori-teori tentang biogenesis didukung oleh
(1) Franceco Redi
(2) Robert Hooke
(3) Lazzaro Spallanzani
(4) Aristoteles
(Umptn 99 Ry A)
11. Untuk membantah teori generatio spontanea
dari aristoteles, Louis Pasteur menggunakan
pipa berleher angsa yang bertujuan agar
(1) tidak ada mikroorganisme di dalam pipa
(2) mikroorganisme terperangkap di dalam pipa
(3) air kaldu tidak berhubungan dengan udara
(4) air kaldu dapat berhubungan dengan udara
luar
12. Percobaan Spallanzani dan percobaan Pasteur
mempunyai persamaan yaitu
(1) menggunakan kaldu sebagai medium
(2) menggunakan bentuk tabung yang sama
(3) bertujuan membuktikan ketidakbeneran te
ori abiogenesis
(4) memperoleh hasil yang sama
(Umptn 95 Ry A)
13. Kerusakan kromosom ada beberapa macam.
diantaranya
(1) inversi
(2) mutasi
(3) delesi
(4) suksesi
(Umptn 95 Ry B)
14. Teori evolusi yang dikemukakan oleh Lamarck
antara lain
(1) organ tubuh yang sering digunakan akan
berkembang terus, sedang yang tidak
digunakan akan tereduksi
(2) adanya variasi morfologi di dalam satu ketu
runan
(3) perubahan organ tubuh yang di pengaruhi
oleh lingkungan akan diwariskan
(4) adanya perjuangan species untuk memper
tahankan kelangsungan hidupnya
15. Fakta yang merupakan dasar bagi Darwin
untuk mengembangkan teorinya tentang
evolusi, misalnya:
(1) kemampuan berbiak dari organisme
adalah besar. tapi di alam populasinya
konstan
(2) karena hidup di savana. jerapah selalu
menjulurkan leher untuk mendapatkan
makanannya
(3) dalam suatu populasi ada perbedaan
diantara individunya
(4) manusia berkembang biak dari nenek
moyang yang bentuknya menyerupai kera
(Umptn 92 Ry B)
16. Francesco Redi adalah pendukung teori abiogenesis yang dikemukakan Aristoteles
SEBAB
percobaan Francesco Redi membuktikan
bahwa mahluk hidup berasal dari daging
yang busuk
(Umptn 95 Ry B)
17. Berdasarkan teori Oparin, organisme
fotosintetik merupakan organisme yang pertama kali muncul di planet bumi
SEBAB
organisme fotosintetik secara tidak langsung
melindungi kehidupan di bumi dari sengatan
sinar ultraviolet
(Spmb 2002 Regional 3)
18. Menurut Darwin seleksi alam merupakan
penyebab terjadinya evolusi
SEBAB
seleksi alam terjadi terutama karena proses
mutasi
(Umptn 90 Ry A dan Umptn 93 A & B)
19. Terbentuknya species baru dapat disebabkan
oleh adanya isolasi reproduksi
SEBAB
isolasi reproduksi dapat terjadi akibat
pemisahan populasi secara ekologis
(Spmb 2002 Regional 1)
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 2004 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education
Download