Kuliah Basis Data

advertisement
Kuliah Basis Data
Pra S2 Ilmu Komputer
Drs. Agfianto Eko Putra, M.Si.
Materi Kuliah
1. Dasar Basis Data:
1.
2.
3.
4.
5.
Pengantar Basis Data;
Mengenal DBMS;
Perancangan Basis Data;
Normalisasi;
Pengenalan RAD dan CASE Tool;
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Mengenal Operasi Dasar SQL
Mengenal Kekangan Nilai pada Data
Memanipulasi Data
Mengenal Dasar Query Tabel
Mengenal Berbagai Operator SQL Lainnya
Berbagai Klausa Pada SELECT
2. Structured Query Language (SQL):
3. Website resmi Mata-kuliah Basis Data Pra S2 Ikom
ada di http://agfi.staff.ugm.ac.id/ (silahkan
download materi-nya pada link kuliah ybs)
Evaluasi dan Penilaian
• Tugas-tugas atau Homework - 40%
– Kelompok (maks 2 mahasiswa/i), atau
– Individual
• Ujian Tengah Semester, dan
• Ujian Akhir Semester - 60%
– Nilai ujian = (UTS+UAS)/2
Buku Teks
• Kadir, Abdul, 199, “Konsep dan
Tuntunan Praktis Basis Data”,
Penerbit ANDI, Yogyakarta;
• Kadir, Abdul, 2002, “Penuntun Praktis
Belajar SQL”, Penerbit ANDI,
Yogyakarta.
Perangkat Lunak
• Sistem operasi Windows 98/Me/NT/Xp
• My SQL versi terbaru atau Advance
Query Tools;
• Microsoft Access;
Download