Sistem Informasi Kesehatan 2 Pertemuan 14

advertisement
Penyajian Data Bagi Manajemen
Pelayanan Kesehatan
STATISTIK adalah ilmu yang mempelajari tentang
seluk beluk data, yaitu tentang pengumpulan,
pengolahan, penganalisisan, penafsiran dan
penarikan kesimpulan dari data yang berbentuk
angka-angka.
Statistik kesehatan adalah statistik
yang diterapkan atau digunakan dalam
bidang kesehatan.
MANFAAT INFORMASI
Analisis
Situasi
Penentuan
Prioritas
Penilaian
INFORMASI
Alternatif
Pemecahan
Pelaksanaan &
Pemantauan
Perencanaan
Program
RUMAH SAKIT
=
PERUSAHAAN
SURVIVE
SURPLUS &
EFISIEN
PERENCANAAN, MONITORING & EVALUASI
SISTEM PELAPORAN RUMAH SAKIT
SISTEM PELAPORAN RUMAH SAKIT
RUANG LINGKUP :
•Laporan intern dan manajemen
•Laporan ekstern (DepKes, Dinkes, SudinKes)
SUMBER DATA :
•Primer : didapat dari unit RM sendiri (SIM RS)
•Sekunder : dilaporkan oleh unit terkait ke
bagian rekam medis
SUMBER DATA PRIMER :
1. Sensus Harian Rawat Jalan
2. Sensus Harian Rawat Inap
3. Morbiditas Pasien Rawat Jalan
4. Morbiditas Pasien Rawat Inap
SUMBER DATA SEKUNDER
1. Laporan Unit Gawat Darurat
2. Laporan Instalasi
3. Laporan Unit terkait lain
SISTEMATIKA PELAPORAN RS
DATA UNIT RM/SIRS
DATA RUANGAN / INSTALASI
Harian / Mingguan / Bulanan
UNIT PELAPORAN INTERN/EKSTERN
1. Pengumpulan
2. Pengolahan
DATA
3. Analisa
4. Validasi
MANAJER
TOP MANAJER
PERIODE LAPORAN :
• Harian
• Bulanan
• Tahunan
SALURAN PENGIRIMAN :
1. Manajemen RS
2. Unit terkait di lingkungan RS
JENIS PELAYANAN RS
• Unit Rawat Jalan
• Unit Gawat Darurat
• Unit Rawat Inap
• Unit Instalasi / Diagnostik Medik
Laporan Harian, Bulanan dan Tahunan
LAPORAN HARIAN
SENSUS HARIAN
RAWAT JALAN :
- Kunjungan baru
- Kunjungan lama
- Jenis
pembayaran
- Jumlah pasien
menurut dokter
SENSUS HARIAN RAWAT
INAP :
- Jumlah pasien per ruangan
- Jumlah pasien perkelas
- Jumlah pasien menurut
jenis kelamin
- Jumlah pasien menurut
jenis pembayaran
- Jumlah pasien rumah sakit
- BOR total rumah sakit
- BOR perkelas
LAPORAN HARIAN
LAPORAN HARIAN GAWAT DARURAT :
- Jumlah kunjungan pasien (baru-lama)
- Jumlah pasien menurut kasus penyakit
- Tindak lanjut pengobatan ( dirawat/tidak
dirawat)
- Jumlah pasien pulang
- Jumlah pasien meninggal
- Total pasien
LAPORAN HARIAN INSTALASI :
- Jumlah pasien
- Jumlah tindakan
- Jumlah tindakan menurut dokter
LAPORAN BULANAN RAWAT INAP
NO
KATEGORI
1
Gambaran
umum RS
JENIS LAPORAN
1.Pasien masuk
2.Pasien keluar
3.Pasien Meninggal sebelum 48 jam
4.Pasien Meninggal sesudah 48 jam
5.Persentasi Pasien Meninggal
6.Jumlah Hari Rawat
7.Jumlah Pasien dirawat perhari
8.Rasio pemakaian tempat tidur (BOR)
9.Jumlah Lama Rawat
10.Rata-rata Lama Rawat (AvLOS)
11.Kekerapan pemakaian TT (BTO)
12.Rata-rata TT tidak ditempati (TOI)
LAPORAN BULANAN RAWAT INAP
2
Produktivitas
tempat tidur
perruangan
Nama ruangan
Pasien masuk
Pasien keluar hidup
Pasien Meninggal sebelum 48 jam
Pasien Meninggal sesudah 48 jam
6. Jumlah Hari Rawat
7. Jumlah Pasien dirawat perhari
8. Jumlah Lama Rawat
9. Rasio pemakaian tempat tidur
(BOR)
10.Rata-rata Lama Rawat (AvLOS)
11.Kekerapan pemakaian TT (BTO)
12.Rata-rata TT tidak ditempati (TOI)
1.
2.
3.
4.
5.
LAPORAN BULANAN RAWAT INAP
3
Produktivitas
perkelas
3.
Jumlah TT
Hari rawat perkelas
Persentase BOR per kelas
10 besar penyakit rumah sakit
10 besar penyakit per ruangan
10 besar penyakit anak-anak
1.
2.
4
Trend
Penyakit
1.
2.
3.
5
Penyebab
Kematian di
Rumah Sakit
1.
6
Pelayanan
kamar
bersalin
10 besar penyebab kematian di RS
2. Kematian berdasarkan gol umur
3. Distribusi kematian per wilayah
1. Jenis persalinan
2. Penolong persalinan
3. Berat badan bayi saat lahir
4. Jenis tindakan
5. Total persalinan
LAPORAN BULANAN RAWAT JALAN
NO
KATEGORI
JENIS LAPORAN
Nama Klinik
Jenis kunjungan ( baru/lama)
Jenis kelamin
Jenis pembayaran
1
Kunjungan
Poliklinik
1.
2.
3.
4.
2
Trend
Penyakit
10 Besar Penyakit Perklinik
3
Kunjungan
Unit Gawat
Darurat
1.
2.
1.
2.
3.
Jenis spesialisasi penyakit
Tindak lanjut pengobatan
( dirawat/tidak dirawat)
Jumlah pasien pulang
Jumlah pasien meninggal
Total pasien
LAPORAN BULANAN RAWAT JALAN
4
Unit Medical
Checkup
1.
2.
3.
5
Pelayanan
keluarga
berencana
1.
6
Pelayanan
imunisasi
1.
Jenis medical checkup
Jenis kelamin
Jenis pembayaran
Jumlah pasien
2. Jenis pelayanan yang diberikan
2.
Jumlah pasien
Jenis imunisasi
LAPORAN BULANAN INSTALASI
NO
1
2
KATEGORI
Laporan
Kamar
Operasi
Laporan
instalasi
JENIS LAPORAN
1.Jenis tindakan
2.Golongan operasi
3.Jenis anestesi
4.Jenis
pembedahan menurut waktu
1.Nama instalasi
2.Jenis tindakan
3.Jumlah tindakan
4.Jenis pembayaran
LAPORAN BULANAN INSTALASI
3 Laporan
Farmasi
1.
2.
3.
4.
4 Pelayanan
PMI
1.
2.
3.
4.
Jenis pelayanan
Jumlah resep
Jumlah pemakaian obat generik
Jumlah persediaan obat
Jenis darah
Sifat pelayanan
Spesialisasi penyakit
Total
LAPORAN TAHUNAN RAWAT INAP
NO
KATEGORI
1
Gambaran
umum RS
JENIS LAPORAN
1.Pasien masuk
2.Pasien keluar
3.Pasien Meninggal sebelum 48 jam
4.Pasien Meninggal sesudah 48 jam
5.Persentasi Pasien Meninggal
6.Jumlah Hari Rawat
7.Jumlah Pasien dirawat perhari
8.Rasio pemakaian tempat tidur (BOR)
9.Jumlah Lama Rawat
10.Rata-rata Lama Rawat (AvLOS)
11.Kekerapan pemakaian TT (BTO)
12.Rata-rata TT tidak ditempati (TOI)
LAPORAN TAHUNAN RAWAT INAP
3
Produktivitas
perkelas
3.
Jumlah TT
Hari rawat perkelas
Persentase BOR per kelas
10 besar penyakit rumah sakit
10 besar penyakit per ruangan
10 besar penyakit anak-anak
1.
2.
4
Trend
Penyakit
1.
2.
3.
5
Penyebab
Kematian di
Rumah Sakit
1.
6
Pelayanan
kamar
bersalin
10 besar penyebab kematian di RS
2. Kematian berdasarkan gol umur
3. Distribusi kematian per wilayah
1. Jenis persalinan
2. Penolong persalinan
3. Berat badan bayi saat lahir
4. Jenis tindakan
5. Total persalinan
LAPORAN TAHUNAN RAWAT JALAN
NO
KATEGORI
JENIS LAPORAN
1
Kunjungan
Poliklinik
1.
2.
3.
4.
Nama Klinik
Jenis kunjungan ( baru/lama)
Jenis kelamin
Jenis pembayaran
2
Trend
Penyakit
1.
10 Besar Penyakit Perklinik
Penyakit Berdasarkan umur
Kunjungan
Unit Gawat
Darurat
1.
3
2.
2.
1.
2.
3.
Jenis spesialisasi penyakit
Tindak lanjut pengobatan
( dirawat/tidak dirawat)
Jumlah pasien pulang
Jumlah pasien meninggal
Total pasien
LAPORAN TAHUNAN RAWAT JALAN
4
Unit Medical
Checkup
1.
2.
3.
5
Pelayanan
keluarga
berencana
1.
6
Pelayanan
imunisasi
1.
Jenis medical checkup
Jenis kelamin
Jenis pembayaran
Jumlah pasien
2. Jenis pelayanan yang diberikan
Jumlah pasien
2. Jenis imunisasi
LAPORAN TAHUNAN INSTALASI
NO
1
2
KATEGORI
Laporan
Kamar
Operasi
Laporan
instalasi
JENIS LAPORAN
1.Jenis tindakan
2.Golongan operasi
3.Jenis anestesi
4.Jenis
pembedahan menurut waktu
1.Nama instalasi
2.Jenis tindakan
3.Jumlah tindakan
4.Jenis pembayaran
LAPORAN TAHUNAN INSTALASI
3 Laporan
Farmasi
1.
2.
3.
4.
4 Pelayanan
PMI
1.
2.
3.
4.
Jenis pelayanan
Jumlah resep
Jumlah pemakaian obat generik
Jumlah persediaan obat
Jenis darah
Sifat pelayanan
Spesialisasi penyakit
Total
TEHNIK PENYAJIAN DATA
Agar menjadi informasi yang bermanfaat,
data yang telah terkumpul hendaknya dapat
disajikan dalam bentuk yang jelas, rapih,
serta komunikatif dengan cara menampilkan
atau menyajikan data yang lebih menarik
publik.
Bentuk penyajian data
• Tekstular
• Tabular
• Grafikal
Download