Experience Exchange: Report of Positive Psychotherapy Center

advertisement
Psikoanalitik Jung
Adhyatman Prabowo, M.Psi
1
Tingkatan Jiwa
Jung
2
Ambang Sadar Ego
Merupakan jiwa sadar yang terdiri dari persepsipersepsi, ingatan-ingatan, perasaan-perasaan
sadar.
 Ego melahirkan perasaan identitas dan
kontinuitas seseorang
 Bagi subjek, ego dipandang sebagai kesadaran

Adhyatman Prabowo, M.Psi
3
Ambang bawah sadar pribadi


Ketidaksadaran pribadi
• merupakan daerah yang berdekatan dengan ego
terdiri dari pengalaman-pengalaman yang pernah
disadari, tetapi kemudian direpresi, dilupakan, atau
terabaikan, juga pengalaman-pengalaman yang terlalu
lemah untuk menciptakan kesan sadar pada subjek
Kompleks
• Merupakan susunan perasaan, pikiran, persepsi dan
ingatan-ingatan yang terdapat dalam ketidaksadaran
pribadi
• Kompleks akan menarik berbagai pengalaman ke
arahnya
Adhyatman Prabowo, M.Psi
4
Ambang bawah sadar Kolektif




Berisi ingatan laten hal-hal yang diwariskan dari masa
lampau leluhur seseorang merupakan sisa psikis
perkembangan evolusi manusia, yang menumpuk akibat
pengalaman yang berulang dari generasi ke generasi
Merupakan bagian yang terlepas dari segi pribadi dalam
kehidupan seseorang
Ketidaksadaran kolektif semua orang relatif sama
Ketidaksadaran kolektif jika menguasai kesadaran dapat
menumbuhkan penyimpangan seperti phobia, delusi,
dan irasionalitas lain
Adhyatman Prabowo, M.Psi
5
Arketipe-arketipe
 Imajinasi-imajinasi
masa lalu yang berasal
dari alam bawah sadar kolektif.
 Alam bawah sadar kolektif menggunakan
pengalaman-pengalaman personal untuk
memperkuat kepribadian total.
Adhyatman Prabowo, M.Psi
6
Ketidaksadaran Kolektif
Persona
Wise Old
Man
Hero
Shadow
Great
mother
Self
Anima
Animus
Adhyatman Prabowo, M.Psi
7
1. Persona
Sisi kepribadian yang
ditunjukkan manusia
kepada dunia
Ex:
Seorang politisi
menunjukkan wajah
yang tertentu pd
msyarakat.
Adhyatman Prabowo, M.Psi
8
2. Shadow
Sisi gelap dan sisi yang
tidak diterima oleh dari
kepribadian seseorang.
Berisikan
kecenderungan yang
sec moral ditolak.
Adhyatman Prabowo, M.Psi
9
3. Anima
Sisi Feminim Yg terdapat
pada laki-laki
Anima muncul dari
pengalaman msa lalu
dngan permpuan, ibu
saudara dan kekasih
Adhyatman Prabowo, M.Psi
10
4. Animus
Sisi Maskulin pada
permpuan
Muncul dari perkenalan
prasejarah perempuan
dengan laki-laki, proyeksi
dari pengalaman nenek
moyang terdahulu.
Adhyatman Prabowo, M.Psi
11
5. Great mother
Konsep Ibu yang ada dalam
individu yang beroperasi
dengan perasaan positif
dan negatif
Adhyatman Prabowo, M.Psi
12
6. Wise Old Man
Kebijaksanaan dan
pemaknaan, menyimbolkan
pengetahuan manusia
tentang misteri hidup yang
berakar pada dirinya.
Ex:
Sosok Ayah, kakek, guru,
imam dll.
Adhyatman Prabowo, M.Psi
13
7. Hero
Dorongan yang kuat
terhadap berperang
melawan musuh untuk
menyelamatkan orang
dari bahaya.
Adhyatman Prabowo, M.Psi
14
8. Self
Kecenderungan warisan
untuk bergerak menuju
pertumbuhan,
penyempurnaan, dan
perlengkapan
Adhyatman Prabowo, M.Psi
15
Dinamika Kepribadian
Kasualitas
&
Teleologi
Progresi
&
Regresi
• Peristiwa masa kini dibentuk
asal usul pengalaman masa lalu
• Peristiwa masa kini Membentuk
tujuan dan aspirasi kedepan
• Adaptasi dunia batin menggnkn
arus maju energi pskis
• Adaptasi dunia batin menggnkn
arus Mundur energi pskis
Adhyatman Prabowo, M.Psi
16
Sikap dasar
Introversi VS Ekstraversi
Tipe
Psikologis
Fungsi psikologis
Berpikir, merasa, mengindra
dan mengintuisi
Adhyatman Prabowo, M.Psi
17
Sikap Dasar

Introversi
Sikap yang mengembalikan energi psikis kedalam sebuah orientasi
terhadap subjektifitas
Cirinya: selalu mendengarkan dunia batin dengan semua bias,
fantasi, mimpi dan persepsi yg terindividualisasikan

Ekstraversi
Sikap yang mengarahkan energi psikis keluar sehingga diorientasikan
menuju sesuatu yang objektif dan menjauh dari sikap subjektifnya
Cirinya: Sikapnya banyak dipengarui oleh lingkungan dari pada
batinya, mereka cenderung merepresi sikap subjektifnya
Adhyatman Prabowo, M.Psi
18
Adhyatman Prabowo, M.Psi
19
Sikap yang dimiliki orang yang sehat
secara psikologis
Adhyatman Prabowo, M.Psi
20
Fungsi Psikologis
Berpikir
Pengintuisian
Fungsi-fungsi
Perasaan
Pengindraan
Adhyatman Prabowo, M.Psi
21
Perkembangan Kepribadian
Masa Muda
Paruh Baya
Masa kanak-kanak
Usia senja
Adhyatman Prabowo, M.Psi
22
Masa Kanak-Kanak
Tahap Anarkis (0-6thn)
• Fase anarkis dicirikan kesadaran yang tak
beraturan dan tak menentu.
 Tahap Monarkis (6-8thn)
• Fase pemikiran logis dicirikan anak mulai menilai
diri mereka secara objektif
 Tahap Dualistik (8-12 thn)
• Fase ego menjadi dua yaitu subjektif dan
objektif dicirikan anak yg menjadi objek
23
sekaligus subjek Adhyatman Prabowo, M.Psi

Masa Muda
Periode peningkatan aktivitas, kematangan
seksualitas, tumbuhnya kesadaran bahwa era
kanak-kanak yang bebas dari masalah tidak
muncul kembali.
 Kesulitan utama masa muda adalah
kecenderungan untuk “Masih” hidup seperti
anak-anak dan belum siap menghdpi masalahnya.

Adhyatman Prabowo, M.Psi
24
Paruh Baya (35-40 thn)

Fase kecemasan Vs Fase Realisasi Diri
Terjadi perubahan fisik dan sosial dari masa muda menuju masa tua,
indv yg tidak mampu menerima prubahan tsb akan mjd kaku dan
fanatik u/ mempertahankan tampilan fisik dan gaya hidup spt masa
mudanya
Pada umumnya telah mencapai posisi “aman dan nyaman” dlm hal
karir, keluarga, dan lingk sosial shg lebih terfokus u/ merealisasikan
diri

Muncul ketertarikan pada nilai spiritual
Terjadi disorientasi dari nilai materialistik menjadi nilai spiritual akibat
munculnya kematangan diri dalam proses pemaknaan hidup
Adhyatman Prabowo, M.Psi
25
Usia Senja

Fase takut menghadapi kematian
Jung menganggap kematian sebagai “tujuan
hidup” / mbantu indvu memaknai kematian scr
benar
Hal ini dilakukan Jung dg cara mengintrepetasi
mimpi kliennya u/memahami sikap tak sadar
kliennya terhadap kematian
Adhyatman Prabowo, M.Psi
26
Kritik Terhadap Jung
Teori jung masih bersifat konsep-konsep perlu
dibuktikan melalui penelitian ilmiah.
 Alam bawah sadar kolektif jung sulit untuk diuji
secara empiris.
 Seperangkat terminologi jung sulit untuk
dioperasikan.

Adhyatman Prabowo, M.Psi
27
Download