konsep konseling gizi pada pelayanan gizi di rumah sakit

advertisement
KONSEP KONSELING GIZI
PADA PELAYANAN GIZI DI
RUMAH SAKIT
Berdasarkan Pedoman Pelayanan Gizi Rumah Sakit tahun 2013 oleh Kementrian
Kesehatan Republik Indonesia
MIRZA HAPSARI SAKTI TP, S.GZ. RD., MPH
KULIAH BLOK KESEHATAN OLAHRAGA
FAK KEDOKTERAN UNIV. ISLAM INDONESIA
RABU, 16 SEPTEMBER 2015
KONSEP PELAYANAN GIZI
RUMAH SAKIT
APA ITU KONSELING GIZI ???
INTERPROFESIONAL
COLLABORATION ?
EDUKASI DIET HIPERTENSI & PJK
Kementrian Kesehatan, Direktorat Bina Gizi, Subdit Bina Gizi Klinik 2011
MIRZA HAPSARI SAKTI TP, S.GZ. RD., MPH
Kuliah Blok Kesehatan Olahraga
Fak Kedokteran Univ. Islam indonesia
Rabu, 16 september 2015
MACAM DIET RG DAN INDIKASI PEMBERIAN
• Diet rendah garam 1 (200-400 mg Na)
diberikan pada pasien dg edema, asites dan/atau
hipertensi berat. Pada pengelolaan makanan tidak
ditambahkan garam dapur, hindari BM tinggi Natrium
• Diet rendah garam 2 (600-800 mg Na)
diberikan pada pasien dg edema, asites dan/atau hipertensi
tidak terlalu berat. Pada pengelolaan makanan boleh
menggunakan ¼ sdt garam dapur, hindari BM tinggi Na
• Diet rendah garam 3 (100-1200 mg Na)
diberikan kepada pasien dg edema, asites dan/atau
hipertensi ringan. Pada pengelolaan makanannya boleh
menggunakan ½ sdt garam dapur, hindari BM tinggi Na
CONTOH MENU SEHARI DIET HIPERTENSI
CONTOH MENU SEHARI DIET RENDAH LEMAK DAN
KOLESTEROL
CONTOH MENU DIET JANTUNG
MACAM DIET JANTUNG DAN INDIKASI
PEMBERIANNYA
• Diet Jantung 1
diberikan pada pasien penyakit jantung akut, sepeti Myocard Infarct (MCI) atau Dekompensasio Kordis berat.
Diberikan 1-1,5 liter cairan/hari selama 1-2 hari pertama bila pasien dapat menerima. Diet ini sangat rendah energi
dan semua zat gizi (sebaiknya diberikan 1-3 hari saja)
• Diet Jantung II
diberikan dalam bentuk makanan saring atau lunak, diberikan setelah fase akut dapat diatasi. Jika disertai
hipertensi dan/atau edema diberikan sebagai Diet Jantung II Rendah Garam. Diet ini rendah energi, protein, kalsium
dan tiamin.
• Diet Jantung III
diberikan dalam bentuk makanan lunak atau biasa, diberikan pada pasien jantung dengan kondisi tidak terlalu
berat. Jika disertai hipertensi dan/atau edema berikan sebagai Diet Jantung III Rendah Garam. Diet ini rendah energi
dan kalsium, tetapi cukup zat gizi lain.
• Diet Jantung IV
diberikan dalam bentuk makanan bisasa, diberikan kepada pasien jantung dengan keadaan ringan. Jika disertai
hipertensi dan/atau edema diberikan Diet Jantung IV Rendah Garam. Diet ini cukup energi dan zat gizi lain, kecuali
kalsium.
TERIMAKASIH !
Download