Jadwal Imunisasi Bayi

advertisement
Jadwal Imunisasi Bayi
Nama Baby : ..................................
Tanggal Lahir : ...............................
Jenis Kelamin : L / P
Tabel Imunisasi
Jenis Imunisasi
Hepatitis B
Polio
BCG
DTP / DTaP
Hib
PCV
Rotavirus
Influenza
Campak
MMR
Tifoid
Hepatitis A
Varisela / Cacar Air
HPV
Meningokokal
TdaP
Tanggal
Fungsi Vaksin :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
Hepatitis B : cegah kerusakan hati akibat virus hepatitis B
Polio : cegah kelumpuhan akibat serangan virus polio
BCG : cegah tuberkulosis (TBC)
DTP / DTaP : cegah difteri, tetanus, dan pertusis
Hib : cegah penyakit meningitis, pneumonia, dan epiglotitis
PCV / Pneumokokus : cegah penyakit meningitis, pneumonia,
dan infeksi telinga
Rotavirus : cegah diare berat yang membuat bayi kekurangan
cairan
Influenza : cegah serangan virus influenza
Campak : cegah serangan virus campak
MMR : cegah virus gondongan, campak, rubella (campak
Jerman)
Tifoid : cegah penyakit demam tifoid berat
Hepatitis A : cegah kerusakan hati akibat virus hepatitis A
Varisela / Cacar Air : cegah penyakit cacar air
HPV : cegah kanker leher (mulut) rahim
Meningokokal / MPV4 : cegah penyakit meningitis
Tdap : cegah penyakit pertusis tipe sedang
Selamat menjalankan imunisasi
Lavie Baby House
Jalan Imam Bonjol no. 6, Bandung
www.LavieBabyHouse.com
Download