Satuan Acara Pengajaran MCS21010 - Termodinamika Dasar Pengajar Dr.-Ing. Ir. Nasruddin M.Eng. Prof. Dr. I. Made Kartika Dhiputra Dipl. Ing Minggu 1 Materi Bab I. Pendahuluan : Definisi Termodinamika , Ruang Lingkup , Pengertian-pengertian Dasar : Sistem Termodinamika, Sistem Satuan dan Parameter-parameter termodinamika, Konsep suhu , tekanan, Kesetimbangan Termodinamik, Proses rev. /irrev. dan Siklus Media OHV LSD White Board Referensi Referensi Buku Ajar : 1.Reynolds W.C., Perkins H.C. , Engineering Thermodynamics , Mc. G. Hill 2.Zemansky , Aboot , van Ness , Basic Engineering Thermodynamics, Mc. G. Hill 3.Holman J.P. , Thermodynamics , Int. Student Edition , Mc. H. Hill 4.Kenneth Wark Jr. Thermodynamics , Mc. G. Hill 5.Francis F. Huang , Engineering Thermodynamics , Maxwell Macmillan Int. Ed. 6.H.D. Baehr Termodynamik , Springer Verlag 7.G. Mayer , E. Schiffner , Technische Thermodynamik , VCH Verlagsgesellschaft. 8.Jui Sheng Hsieh , Principles of Thermodynamics , Int. Std. Edition, Mc. G. Hill 9.Benard D. Wood , Application of Thermodynamics , Addison-Wesley Publishing 10.Cengel, Yunus A dan Michael a, Boles, Thermodynamics and Engineering Approach, McGtaw-Hill, 1998 Aktivitas Kuliah SDG Responsi Minggu 2 Materi Bab II. Hk. Ke Nol Termodinamika dan Suhu Absolut: Hk. Ke Nol Termodinamika , Termometer dan Suhu Absolut, Persamaan Keadaan Termik, Persamaan Keadaan Kalorik , Proses-proses Termodinamika, Diagram p-V Media OHV LSD White Board Referensi Referensi Buku Ajar : 1.Reynolds W.C., Perkins H.C. , Engineering Thermodynamics , Mc. G. Hill 2.Zemansky , Aboot , van Ness , Basic Engineering Thermodynamics, Mc. G. Hill 3.Holman J.P. , Thermodynamics , Int. Student Edition , Mc. H. Hill 4.Kenneth Wark Jr. Thermodynamics , Mc. G. Hill 5.Francis F. Huang , Engineering Thermodynamics , Maxwell Macmillan Int. Ed. 6.H.D. Baehr Termodynamik , Springer Verlag 7.G. Mayer , E. Schiffner , Technische Thermodynamik , VCH Verlagsgesellschaft. 8.Jui Sheng Hsieh , Principles of Thermodynamics , Int. Std. Edition, Mc. G. Hill 9.Benard D. Wood , Application of Thermodynamics , Addison-Wesley Publishing 10.Cengel, Yunus A dan Michael a, Boles, Thermodynamics and Engineering Approach, McGtaw-Hill, 1998 Aktivitas Kuliah SDG Responsi Minggu 3 Materi Media Bab III. Hk. I Termodinamika : Konsep Kerja (Work) , Kalor (Heat) dan Energi dalam , Hk I Termodinamika untuk sistem yang tertutup, Hk I Termo-dinamika untuk sistem yang terbuka , Persamaan Energi untuk sistem aliran stasioner, Persamaan Euler dan Persamaan Bernoulli , Beberapa Aplikasi Termodinamika Teknik. Referensi Aktivitas Minggu 4 Materi Bab IV. Hk. II Termodinamika : Definisi Entropi, Ketidaksamaan Clausius, Perhitungan Perubahaan Entropi, Diagram T-S , Hk. II Termodinamika , Siklus CARNOT, Dasar-dasar KE , efisiensi termal dan COP. Media Referensi Aktivitas Minggu 5 Materi Bab V. Fungsi-Fungsi Termodinamik : Maksimum Energi berguna , Energi , Exergi dan Anergi , Kerugian Exergi, Fungsi Potensial Termodinamik, Fungsi Helmholtz , Fungsi Gibbs dan Persamaan Maxwell Media Referensi Aktivitas Minggu 6 Materi Media Referensi Aktivitas Minggu 7 Bab VI. Sifat-Sifat Zat Murni : Permukaan p-v-T , Diagram-diagram P-V , T-S , diagram Mollier h-S , diagram p-h , Proses Penguapan, Tabel Uap. Materi Bab VII. Siklus Daya Gas : Analisa Siklus Daya Gas , Gas Kompresor, Siklus Motor Pembakaran Dalam (Otto, Diesel, Gabungan, Wankel), Siklus Turbin Gas Sederhana , Siklus Brayton dengan Modifikasi, Turbojet , Siklus Stirling. Media Referensi Aktivitas Minggu 8 Materi Bab VII. Siklus Daya Gas : Siklus Turbin Gas Sederhana , Siklus Brayton dengan Modifikasi, Turbojet , Siklus Stirling. Media Referensi Aktivitas Minggu 9 Materi Bab VIII. Siklus Daya Uap, Refrijerasi , P. Kalor : Siklus Carnot, Siklus Rankine Sederhana, Siklus Rankine dengan Modifikasi, Siklus Biner , Refrijerasi kompresi Uap, Kebalikan Siklus Brayton, Siklus Pompa Kalor Media Referensi Aktivitas Minggu 10 Materi Media Bab VIII. Siklus Daya Uap, Refrijerasi , P. Kalor : Siklus Rankine dengan Modifikasi, Siklus Biner , Refrijerasi kompresi Uap, Kebalikan Siklus Brayton, Siklus Pompa Kalor Referensi Aktivitas Minggu 11 Materi Bab IX. Campuran Gas Tak Bereaksi : Campuran Gas Sempurna , Hk. Gibbs-Dalton , Hk Amagat-Leduc, Proses Adiabatik Reversibel dengan panas jenis variabel , Campuran udara kering dengan Uap air, Penjenuhan Adiabatik, Dasar-dasar Psikrometrika , Cooling Tower Media Referensi Aktivitas Minggu 12 Materi Bab IX. Campuran Gas Tak Bereaksi : Proses Adiabatik Reversibel dengan panas jenis variabel , Campuran udara kering dengan Uap air, Penjenuhan Adiabatik, Dasar-dasar Psikrometrika , Cooling Tower Media Referensi Aktivitas Minggu 13 Materi Media Referensi Aktivitas Bab X. Gas Riil : Persamaan Keaadaan Gas Riil, Entalpi dan Entropi Gas-gas non ideal, Campuran Gas-gas Riil, Larutan Ideal, Hk. Raoult, Hk. Henry, Penguapan dan Kondensasi Minggu 14 Materi Media Referensi Aktivitas Bab XI . Kesetimbangan Homogen : Hk. II Termodinamika untuk Reaksi Kimia, Konstanta Kesetimbangan Kp dan K  , Fugasitas, potensial kimia dan Aturan Fase pada sistemsistem dengan satu dan dua komponen.