Uploaded by User115800

MODUL4PBO AgungTrianggoro 20180910015 SI2018A

advertisement
PRAKTIKUM PERANCANGAN BERORIENTASI OBJEK
MODUL 4
CLASS DIAGRAM
20180910015
Agung Trianggoro
SI 2018 A
Tgl Praktikum:
Maret 2021
A. PRE TEST
1. Apa bedanya activity diagram dengan class diagram.
2. Relasi apa saja yang terdapat dalam class diagram.
Jawab:
1. Class diagram adalah visual dari struktur sistem program pada jenis-jenis yang di
bentuk. Class diagram merupakan alur jalannya database pada sebuah sistem.
Class diagram merupakan penjelasan proses database dalam suatu program.
Dalam sebuah laporan sistem maka class diagram ini wajib ada.
Activity Diagram adalah bentuk visual dari alir kerja yang berisi aktivitas dan tindakan,
yang juga dapat berisi pilihan, pengulangan, dan concurrency.
2. - Generalization dan Inheritance
- Association
- Aggregation
- Composition
- Depedency
- Realization
- Multiplisitas Relasi
B. POST TEST
Apa fungsi utama dari class diagram?


Menjelaskan suatu model data untuk program informasi, tidak peduli apakah
model data tersebut sederhana maupun kompleks.
Dengan menguasai class diagram maka akan meningkatkan pemahaman
mengenai gambaran umum skema dari suatu program.
1
© 2021



Mampu menyatakan secara visual akan kebutuhan spesifik suatu informasi
serta dapat berbagi informasi tersebut ke seluruh bisnis.
Dengan Class Diagram dapat dibuat bagan secara terperinci dan jelas,
dengan cara memperhatikan kode spesifik apa saja yang dibutuhkan oleh
program. Hal ini mampu mengimplementasikan ke struktur yang dijelaskan.
Class Diagram mampu memberikan penjelasan implementasi-independen
dari suatu jenis program yang digunakan, kemudian dilewatkan diantara
berbagai komponennya.
C. TUGAS
Buatlah actifity diagram dari sistem informasi perpustakaan ! (minimal 3 activity
diagram).
Pertama membuat activity diagram dari use case pendaftaran klik kanan pada use
case tersebut lalu pilih sub diagram pilih lagi new activity diagram, begitu pula untuk
use case yang lain.
2
© 2021
Activity diagram login
Activity diagram pendaftaran anggota
3
© 2021
Activity diagram peminjaman buku
Activity diagram pengembalian buku
4
© 2021
Download