Sistem Penerimaan di Universitas Jember

advertisement
SNMPTN dilaksanakan berdasarkan hasil Penelusuran Prestasi Akademik dengan menggunakan nilai rapor dan
portofolio akademik sebagai dasar penerimaan mahasiswa baru. SNMPTN digunakan untuk menyeleksi calon
mahasiswa yang memiliki kemampuan sesuai dengan program studi yang akan dipelajari di Perguruan Tinggi.
Kesesuaian pilihan program studi di PTN dengan program studi di sekolah lanjutan tingkat atas terutama bagi SMK
sangat menentukan.
A.
KETENTUAN UMUM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
SNMPTN merupakan pola seleksi nasional berdasarkan hasil penelusuran prestasi akademik dengan
menggunakan nilai rapor semester 1 (satu) sampai dengan semester 5 (lima) bagi SMA/MA dan SMK yang
masa belajarnya 3 (tiga) tahun atau semester 1 (satu) sampai dengan semester 7 (tujuh) bagi SMK yang
masa belajarnya 4 (empat) tahun, dan portofolio akademik.
Sekolah yang siswanya mengikuti SNMPTN harus mempunyai Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN), telah
registrasi melalui portal LTMPT, dan telah mengisi data prestasi siswa di PDSS dengan lengkap dan benar.
Siswa yang berhak mengikuti seleksi adalah siswa yang memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN),
telah registrasi melalui portal LTMPT, memiliki prestasi unggul, dan rekam jejak prestasi akademik di PDSS.
Pada tahun 2020, Akreditasi Sekolah menentukan peserta didik yang dapat mengikuti SNMPTN. Akreditasi
Sekolah A (40% terbaik), Akreditasi B (25% terbaik), Akreditasi C dan Akreditasi lain-lain (5 % terbaik)
Siswa SMA/MA/SMK kelas terakhir pada tahun 2020 yang akan lulus dari satuan pendidikan yang
diikutinya, memiliki NISN yang terdaftar di PDSS, memiliki nilai rapor semester 1 sampai semester 5
(sampai semester 7 bagi SMK Empat Tahun), memiliki prestasi akademik dan memenuhi persyaratan yang
ditentukan oleh masing-masing PTN.
Lulus dari satuan pendidikan, memiliki akun di LTMPT, dinyatakan lulus SNMPTN 2020, dan Lulus verifikasi data
serta memenuhi persyaratan lain yang ditentukan oleh perguruan tinggi.
Memiliki kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu kelancaran proses pembelajaran di
perguruan tinggi.
Peserta yang lulus SNMPTN 2020 dinyatakan sebagai calon mahasiswa apabila lulus verifikasi data dan
persyaratan yang ditentukan Universitas Jember.
DAFTAR PROGRAM STUDI YANG DITAWARKAN dan KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
B.
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
5
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
6
1
3712016 Ilmu Hukum
SOSHUM
140
2
3712024 Hubungan Internasional
SOSHUM
45
Untuk dapat berhasil studi bidang
Hukum dan berhasil memenuhi
kompetensi Ilmu Hukum, diperlukan
latar belakang ilmu sosial dan
kesehatan yang baik
Untuk dapat berhasil studi bidang
Ilmu Hubungan Internasional dan
berhasil memenuhi kompetensi Ilmu
Hubungan Internasional, diperlukan
latar
belakang
ilmu
sosial,
kemampuan
komunikasi
dan
kesehatan yang baik
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
1
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
5
6
3
3712032 Ilmu Administrasi Negara
SOSHUM
48
4
3712047 Ilmu Administrasi Bisnis
SOSHUM
45
5
3712055 Ilmu Kesejahteraan Sosial
SOSHUM
48
6
3712063 Sosiologi
SOSHUM
48
7
3711013 Agroteknologi/Agroekoteknologi
SAINTEK
39
8
3711021 Agribisnis
SAINTEK
49
9
3711261 Proteksi Tanaman
SAINTEK
18
10
3711253 Ilmu Tanah
SAINTEK
18
11
3711311 Agronomi
SAINTEK
28
12
Ilmu Pertanian
3711326 (Perkuliahan dilaksanakan di Kampus
SAINTEK
28
Bondowoso)
2
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
Untuk dapat berhasil studi bidang
Administrasi Negara dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Ilmu
Administrasi Negara, diperlukan latar
belakang ilmu sosial dan kesehatan
yang baik
Untuk dapat berhasil studi bidang
Administrasi Bisnis dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Ilmu
Administrasi Bisnis, diperlukan latar
belakang ilmu sosial ekonomi dan
kesehatan yang memadai
Untuk dapat berhasil studi bidang
Ilmu Kesejahteraan Sosial dan
berhasil memenuhi kompetensi Ilmu
Kesejahteraan Sosial, diperlukan latar
belakang ilmu sosial dan kesehatan
yang baik
Untuk dapat berhasil studi bidang
Sosiologi dan berhasil memenuhi
kompetensi Sosiologi, diperlukan
latar belakang ilmu sosial dan
kesehatan yang baik
Untuk dapat berhasil studi bidang
Agroteknologi
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Agroteknologi, diperlukan fisik yang
baik
dan
kemampuan
untuk
membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Agribisnis dan berhasil memenuhi
kompetensi Agribisnis, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan
untuk membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Proteksi Tanaman
dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Proteksi
Tanaman, diperlukan fisik yang baik
dan kemampuan untuk membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi di bidang
Ilmu Tanah dan berhasil memenuhi
kompetensi Ilmu Tanah, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan
untuk membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi di bidang
Agronomi dan berhasil memenuhi
kompetensi Agronomi, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan
untuk membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi di bidang
Ilmu Pertanian
dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Ilmu
Pertanian, diperlukan fisik yang baik
dan kemampuan untuk membedakan
warna.
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
13
3711342 Penyuluhan Pertanian
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
SAINTEK
5
6
18
Untuk dapat berhasil studi di bidang
Penyuluh Pertanian
dan berhasil
memenuhi kompetensi Penyuluh
Pertanian, diperlukan fisik yang baik
dan kemampuan untuk membedakan
warna.
28
Untuk dapat berhasil studi di bidang
Peternakan dan berhasil memenuhi
kompetensi Peternakan, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan
untuk membedakan warna.
Peternakan
14
3711373 (Perkuliahan dilaksanakan di Kampus
Bondowoso)
SAINTEK
15
3712071 Ekonomi Pembangunan
SOSHUM
45
16
3712086 Manajemen
SOSHUM
72
17
3712094 Akuntansi
SOSHUM
60
18
3712217 Ekonomi Syariah
SOSHUM
15
19
3712233
SOSHUM
15
20
21
Ekonomi Syariah
Kampus Bondowoso
3711036 Pendidikan Matematika
3711044 Pendidikan Fisika
SAINTEK
SAINTEK
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
Untuk dapat berhasil studi bidang
Ekonomi Pembangunan dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Ekonomi
Pembangunan,
diperlukan
latar
belakang ilmu sosial ekonomi dan
kesehatan yang memadai
Untuk dapat berhasil studi bidang
Manajemen dan berhasil memenuhi
kompetensi
Ilmu
Manajemen,
diperlukan latar belakang ilmu sosial
ekonomi
dan
kesehatan
yang
memadai
Untuk dapat berhasil studi bidang
Akuntansi dan berhasil memenuhi
kompetensi
Ilmu
Akuntansi,
diperlukan latar belakang ilmu sosial
ekonomi
dan
kesehatan
yang
memadai
Untuk dapat berhasil studi bidang
Ekonomi
Syariah
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Ekonomi
Syariah, diperlukan latar belakang
ilmu sosial ekonomi dan kesehatan
yang memadai
Untuk dapat berhasil studi bidang
Ekonomi
Syariah
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Ekonomi
Syariah, diperlukan latar belakang
ilmu sosial ekonomi dan kesehatan
yang memadai.
Perkuliahan dilaksanakan di Kampus
Bondowoso.
41
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Matematika dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Matematika, diperlukan latar belakang
ilmu alam dan kesehatan yang baik
41
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan
Fisika
dan
berhasil
memenuhi kompetensi Ilmu Fisika,
diperlukan fisik yang baik dan
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
3
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
5
6
22
3711052 Pendidikan Biologi
SAINTEK
41
23
3711284 Pendidikan IPA
SAINTEK
41
24
3712105 Pendidikan Luar Sekolah
SOSHUM
36
25
3712152 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
SOSHUM
41
26
3712241
Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Kampus Bondowoso
SOSHUM
27
27
3712202 Pendidikan Guru PAUD
SOSHUM
54
28
3712113 Pendidikan Ekonomi
SOSHUM
41
29
3712121 Pendidikan Sejarah
SOSHUM
27
30
3712225 Pendidikan Geografi
SOSHUM
27
4
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan
Biologi
dan
berhasil
memenuhi kompetensi Ilmu Biologi,
diperlukan fisik yang baik dan
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan IPA dan berhasil memenuhi
kompetensi bidang Ilmu Pengetahuan
Alam, diperlukan fisik yang baik dan
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Luar Sekolah dan berhasil
memenuhi kompetensi Pendidikan Luar
Sekolah, diperlukan latar belakang ilmu
sosial dan kesehatan yang memadai
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Guru Sekolah Dasar dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan Guru Sekolah Dasar,
diperlukan latar belakang ilmu sosial
dan kemampuan berkomunikasi serta
kesehatan
yang
memadai
dan
kemampuan membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Guru Sekolah Dasar dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan Guru Sekolah Dasar,
diperlukan latar belakang ilmu sosial
dan kemampuan berkomunikasi serta
kesehatan
yang
memadai
dan
kemampuan membedakan warna.
Perkuliahan dilaksanakan di Kampus
Bondowoso.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Guru PAUD dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Guru PAUD, diperlukan latar belakang
ilmu
sosial
dan
kemampuan
berkomunikasi serta kesehatan yang
memadai
dan
kemampuan
membedakan warna
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Ekonomi dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Ekonomi, diperlukan latar belakang
ilmu sosial ekonomi dan kesehatan
yang memadai.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Sejarah dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Sejarah, diperlukan latar belakang ilmu
sosial dan kesehatan yang memadai.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Geografi dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Geografi, diperlukan latar belakang
ilmu sosial dan kesehatan yang
memadai.
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
31
32
33
34
35
36
37
38
39
3712136 Pendidikan Bahasa Inggris
3712144 Pendidikan Bhs. dan Sastra Indonesia
3712167 Sastra Inggris
3712175 Sastra Indonesia
3712183 Ilmu Sejarah
3712191 Televisi dan Film
3711067 Teknologi Hasil Pertanian
3711075 Teknik Pertanian
3711245 Teknologi Industri Pertanian
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
SOSHUM
SOSHUM
SOSHUM
SOSHUM
SOSHUM
SOSHUM
SAINTEK
SAINTEK
SAINTEK
5
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
6
41
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Bahasa Inggris dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Bahasa Inggris, diperlukan latar
belakang ilmu sosial dan ilmu bahasa
serta kesehatan yang memadai.
41
Untuk dapat berhasil studi bidang
Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia
dan berhasil memenuhi kompetensi
Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia,
diperlukan latar belakang ilmu sosial
dan ilmu bahasa serta kesehatan yang
memadai.
36
Untuk dapat berhasil studi bidang
Sastra Inggris dan berhasil memenuhi
kompetensi Sastra Inggris, diperlukan
latar belakang ilmu sosial dan ilmu
bahasa
serta
kesehatan
yang
memadai.
35
Untuk dapat berhasil studi bidang
Sastra
Indonesia
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Sastra
Indonesia, diperlukan latar belakang
ilmu sosial dan ilmu bahasa serta
kesehatan yang memadai.
35
Untuk dapat berhasil studi bidang
Sejarah dan berhasil
memenuhi
kompetensi Ilmu Sejarah, diperlukan
latar belakang ilmu sosial dan
kesehatan yang memadai.
30
Untuk dapat berhasil studi bidang
pertelevisian serta perfilman dan
berhasil memenuhi kompetensi Televisi
dan Film, diperlukan fisik yang baik dan
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
36
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknologi Hasil Pertanian dan berhasil
memenuhi kompetensi Teknologi Hasil
Pertanian, diperlukan fisik yang baik
dan kemampuan untuk membedakan
warna.
38
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik
Pertanian
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Teknik
Pertanian, diperlukan latar belakang
ilmu Alam dan kesehatan yang baik
40
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknologi Industri Pertanian dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Teknologi
Industri
Pertanian,
diperlukan latar belakang ilmu Alam
dan kesehatan yang baik
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
5
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
5
6
40
3711083 Pendidikan Dokter Gigi
SAINTEK
48
41
3711091 Matematika
SAINTEK
42
42
3711102 Fisika
SAINTEK
28
43
44
45
46
3711117 Kimia
3711125 Biologi
3711133 Pendidikan Dokter
3711141 Kesehatan Masyarakat
SAINTEK
SAINTEK
SAINTEK
SAINTEK
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
Untuk dapat berhasil studi bidang
Kedokteran
Gigi
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Dokter Gigi, diperlukan fisik yang baik
dan kemampuan untuk membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Matematika dan berhasil memenuhi
kompetensi
Ilmu
Matematika,
diperlukan latar belakang ilmu Alam
dan kesehatan yang baik
Untuk dapat berhasil studi bidang
Fisika
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi Ilmu Fisika, diperlukan fisik
yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
28
Untuk dapat berhasil studi bidang
Kimia
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi Ilmu Kimia, diperlukan fisik
yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
28
Untuk dapat berhasil studi bidang
Biologi
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi Ilmu Biologi, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
48
Untuk dapat berhasil studi bidang
Kedokteran dan berhasil memenuhi
kompetensi
Pendidikan
Dokter,
diperlukan
fisik
yang
baik
dan
kemampuan untuk membedakan warna.
60
Untuk dapat berhasil studi bidang
Kesehatan Masyarakat dan berhasil
memenuhi kompetensi Ilmu Kesehatan
Masyarakat, diperlukan latar belakang
ilmu Alam dan pengetahuan tentang
kesehatan serta diperlukan fisik yang
baik
dan
kemampuan
membedakan warna
Gizi
47
3711381 (Perkuliahan dilaksanakan di Kampus
SAINTEK
30
Bondowoso)
48
3711156 Teknik Mesin
6
SAINTEK
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
36
untuk
Untuk dapat berhasil studi bidang
Kesehatan Masyarakat dan berhasil
memenuhi kompetensi Gizi, diperlukan
latar
belakang
ilmu
Alam
dan
pengetahuan tentang kesehatan serta
diperlukan fisik yang baik dan
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Mesin dan berhasil memenuhi
kompetensi Teknik Mesin, diperlukan
latar belakang ilmu Alam dan
pengetahuan tentang mesin serta,
diperlukan fisik yang baik dan
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
49
50
51
3711164 Teknik Elektro
3711172 Teknik Sipil
3711292 Perencanaan Wilayah dan Kota
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
SAINTEK
SAINTEK
SAINTEK
5
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
6
36
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Elektro dan berhasil memenuhi
kompetensi Teknik Elektro, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
48
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Sipil dan berhasil memenuhi
kompetensi Teknik Sipil, diperlukan
latar belakang ilmu Alam dan
kesehatan yang baik.
28
Untuk dapat berhasil studi bidang
Perencanaan Wilayah dan Kota serta
berhasil
memenuhi
kompetensi
Perencanaan Wilayah dan Kota,
diperlukan latar belakang ilmu Alam
serta fisik yang baik dan kemampuan
untuk membedakan warna
Untuk dapat berhasil studi bidang
52
3711303 Teknik Kimia
SAINTEK
42
53
3711357 Teknik Lingkungan
SAINTEK
28
54
3711365 Teknik Konstruksi Perkapalan
SAINTEK
21
55
3711407 Teknik Perminyakan
SAINTEK
21
56
3711396 Teknik Pertambangan
SAINTEK
21
57
3711187 Farmasi
SAINTEK
48
Teknik Kimia dan berhasil memenuhi
kompetensi Teknik Kimia, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Lingkungan dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Teknik
Lingkungan, diperlukan fisik yang baik
dan kemampuan untuk membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Konstruksi Perkapalan dan
berhasil memenuhi kompetensi Teknik
Konstruksi Perkapalan, diperlukan fisik
yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Perminyakan dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Teknik
Perminyakan, diperlukan fisik yang
baik
dan
kemampuan
untuk
membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknik Pertambangan dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Teknik
Pertambangan, diperlukan fisik yang
baik
dan
kemampuan
untuk
membedakan warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Farmasi dan berhasil memenuhi
kompetensi Ilmu Farmasi, diperlukan
fisik yang baik dan kemampuan untuk
membedakan warna.
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
7
NO.
KODE
PRODI
NAMA PROGRAM STUDI
1
2
3
KELOMPOK
DAYA
PRODI TAMPUNG
4
5
6
58
3711195 Ilmu Keperawatan
SAINTEK
60
59
3711206 Sistem Informasi
SAINTEK
45
60
3711276 Teknologi Informasi
SAINTEK
30
61
3711334 Informatika
SAINTEK
30
C.
KOMPETENSI YANG DIPERLUKAN
Untuk dapat berhasil studi bidang
Keperawatan dan berhasil memenuhi
kompetensi
Ilmu
Keperawatan,
sebaiknya mempunyai kemampuan
untuk membedakan warna dan tinggi
badan
minimal
150
cm
bagi
perempuan, 155 cm bagi laki-laki.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Sistem
Informasi
dan
berhasil
memenuhi
kompetensi
Sistem
Informasi, diperlukan latar belakang
ilmu Alam serta pengetahuan tentang
dunia komputer dan kesehatan yang
baik
Untuk dapat berhasil studi bidang
Teknologi Informasi dan berhasil
memenuhi
kompetensi
Teknologi
Informasi, diperlukan latar belakang
ilmu Alam serta pengetahuan tentang
dunia komputer dan kesehatan yang
baik serta sebaiknya mempunyai
kemampuan
untuk
membedakan
warna.
Untuk dapat berhasil studi bidang
Informatika dan berhasil memenuhi
kompetensi Informatika, diperlukan
latar belakang ilmu Alam serta
pengetahuan tentang dunia komputer
dan kesehatan yang baik serta
sebaiknya mempunyai kemampuan
untuk membedakan warna.
JADWAL PELAKSANAAN SNMPTN 2020

Registrasi Akun LTMPT (https://portal.ltmpt.ac.id)
: 2 Desember 2019 – 7 Januari 2020

Pengisian PDSS oleh Sekolah (https://portal.ltmpt.ac.id)
: 13 Januari – 10 Februari 2020

Pengumuman Siswa yang eligible mendaftar SNMPTN
: 13 Januari – 10 Februari 2020

Pendaftaran SNMPTN oleh Siswa (https://portal.ltmpt.ac.id)
: 14 – 27 Februari 2020

Seleksi oleh Perguruan Tinggi Negeri
: 28 Februari – 3 April 2020

Pengumuman Hasil (https://www.snmptn.ac.id)
: 4 April 2020

Jadwal Verifikasi Data dan Daftar Ulang menunggu pengumuman lebih lanjut melalui website Universitas
Jember (www.unej.ac.id)
D.
E.
PILIHAN PROGRAM STUDI
1)
Setiap siswa pendaftar dapat memilih paling banyak 2 (dua) program studi dalam satu PTN atau dua PTN.
2)
Urutan pilihan PTN dan program studi menyatakan prioritas pilihan.
3)
Siswa SMK hanya diizinkan memilih program studi yang relevan sesuai ketentuan masing-masing PTN.
BIAYA SELEKSI
Biaya seleksi sepenuhnya ditanggung oleh pemerintah, sehingga siswa pendaftar tidak dikenai biaya seleksi.
8
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
F.
TATA CARA PENDAFTARAN
1)
2)
3)
4)
G.
Siswa pendaftar yang memenuhi kriteria pemeringkatan oleh Sekolah, menggunakan email dan password
login ke laman LTMPT (https://portal.ltmpt.ac.id) untuk melakukan pendaftaran.
Siswa Pendaftar mengisi biodata, pilihan PTN, dan pilihan program studi, serta mengunggah (upload)
pasfoto resmi terbaru, dan dokumen prestasi tambahan (jika ada). Siswa pendaftar harus membaca dan
memahami seluruh ketentuan yang berlaku pada PTN pilihan.
Siswa pendaftar pada program studi bidang seni dan olahraga wajibmengunggah portofolio dan dokumen
bukti keterampilan yang telah disahkan oleh Kepala Sekolah menggunakan pedoman yang dapat diunduh
dari laman https://portal.ltmpt.ac.id.
Siswa pendaftar mencetak Kartu Bukti Pendaftaran sebagai tanda bukti peserta SNMPTN 2020.
Verifikasi dan Pembayaran Biaya Pendidikan
Verifikasi online Peserta SNMPTN Tahun 2020 yang lulus seleksi SNMPTN di Universitas Jember dilaksanakan
dalam 3 (tiga) Tahap.

Verifikasi online Tahap I
Peserta SNMPTN Tahun 2020 yang lulus seleksi SNMPTN di Universitas Jember diwajibkan melakukan pengisian
data secara online melalui laman https://sister.unej.ac.id/calonmahasiswa/ dengan tata cara sebagai berikut:
1)
Calon Mahasiswa login melalui laman https://sister.unej.ac.id/calonmahasiswa/ menggunakan Nomor
Peserta SNMPTN 2020 dan tanggal lahir.
2)
Calon Mahasiswa mengisikan dan menyimpan data personal, dan informasi pendidikan di borang Biodata.
3)
Calon Mahasiswa mengisikan dan menyimpan data orang tua dan data penunjang di borang Profil Orang
Tua.
4)
Calon Mahasiswa mengisikan dan menyimpan data nilai rapor sekolah mulai kelas X semester 1 sampai
dengan kelas XII semester 1 di borang Nilai Rapor menggunakan skala 100.
5)
Calon Mahasiswa wajib mengunggah (Upload) file bukti scan di Borang Upload Berkas. Adapun file bukti
scan yang harus diunggah sebagai berikut:
a. Bukti scan rapor kelas X semester 1. Ukuran file maksimal 400 Kb.
b. Bukti scan rapor Kelas X semester 2. Ukuran file maksimal 400 Kb.
c. Bukti scan rapor Kelas XI semester 1. Ukuran file maksimal 400 Kb.
d. Bukti scan rapor Kelas XI semester 2. Ukuran file maksimal 400 Kb.
e. Bukti scan rapor Kelas XII semester 1. Ukuran file maksimal 400 Kb.
f.
Foto Rumah Tampak Depan. File dalam format .jpg dengan ukuran maksimal 400 Kb.
g.
Foto Rumah Tampak Belakang. File dalam format .jpg dengan ukuran maksimal 400 Kb.
h.
Bukti Scan Kartu Keluarga. File dalam format pdf dengan ukuran maksimal 400 Kb.
i.
Bukti scan total penghasilan Orang Tua (suami-istri) terbaru berupa slip gaji/penghasilan. Bagi yang
pekerjaannya petani, nelayan, dan wiraswasta menggunakan Surat Keterangan Penghasilan dari
Desa/Kelurahan (Format Surat wajib menggunakan format sesuai contoh yang disiapkan oleh
Universitas Jember). File scan Surat Penghasilan/Gaji Suami dan Istri dijadikan satu dalam format pdf
dengan ukuran maksimal 400 Kb.
j.
Bukti scan slip pembayaran PLN (pasca bayar) atau surat keterangan dari PLN tentang pembelian
Token dalam 1 bulan (Prabayar (terbaru)). File dalam format pdf dengan ukuran maksimal 400 Kb.
Bukti scan Total Pajak Bumi dan Bangunan yang dimiliki (terbaru). File dijadikan satu (bila mempunyai
lebih dari 1 (satu) PBB) dalam format pdf dengan ukuran maksimal 400 Kb.
Bukti scan Total STNK Kepemilikan Kendaraan Bermotor (Roda 2 dan Roda 4). Bagi yang tidak
mempunyai Kendaraan Bermotor baik Roda 2 atau Roda 4 diwajibkan mengunggah Surat
Keterangan Kepemilikan Kendaraan Bermotor dari Desa/Kelurahan (sesuai format yang disiapkan
Universitas Jember). File dijadikan satu dalam format pdf dengan ukuran maksimal 400 Kb.
k.
l.
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
9
6)
Bagi Calon Mahasiswa yang memilih untuk membayar UKT Tertinggi, tidak perlu mengunggah berkas
poin f s.d. poin l, dan hanya mengunggah surat pernyataan kesediaan membayar UKT Tertinggi sesuai
format (telah disediakan dalam system).
7)
Apabila sampai dengan batas akhir pengisian data, Calon Mahasiswa belum melaksanakan pengisian
data secara online melalui laman https://sister.unej.ac.id/calonmahasiswa/, maka dianggap
mengundurkan diri.

Verifikasi online Tahap II
1.
Calon Mahasiswa login kembali melalui laman https://sister.unej.ac.id/calonmahasiswa/ menggunakan
Nomor Peserta SNMPTN Tahun 2020 dan tanggal lahir sesuai tanggal yang ditentukan untuk mengetahui
Besaran Biaya Pendidikan (UKT yang ditetapkan) dan mencetak pengantar pembayaran ke Bank.
2.
Ketetapan Biaya UKT (Uang Kuliah Tunggal) yang tertuang di pengantar pembayaran bersifat final dan
tidak dapat ditawar dengan alasan apapun.
3.
Sebelum melakukan registrasi, Peserta SNMPTN Tahun 2020 diwajibkan membayar lunas Biaya
Pendidikan (UKT) di Bank yang ditunjuk.
4.
Berdasarkan Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Nomor 39 Tahun 2017 tentang
Biaya Kuliah Tunggal dan Uang Kuliah Tunggal pada Perguruan Tinggi Negeri di Lingkungan Kementerian
Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi dan sesuai dengan Keputusan Rektor Universitas Jember Nomor
2900/UN25/KU/2019 tentang Biaya Pendidikan Mahasiswa Baru Universitas Jember Program Sarjana yang
diterima melalui Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dan Seleksi Bersama Masuk
Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Tahun 2019, Universitas Jember menetapkan UKT yang dibayar setiap
semester terbagi atas 6 (enam) Kelompok sebagai berikut:
FAKULTAS
HUKUM
ILMU SOSIAL DAN ILMU
POLITIK
PERTANIAN
EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI
10
I
II
III
IV
V
VI
ILMU HUKUM
500.000
1.000.000
3.000.000
3.750.000
4.500.000
5.000.000
HUBUNGAN INTERNASIONAL
500.000
1.000.000
2.500.000
3.500.000
4.500.000
5.500.000
ILMU ADMINISTRASI NEGARA
500.000
1.000.000
2.500.000
3.500.000
4.500.000
5.500.000
ILMU ADMINISTRASI BISNIS
500.000
1.000.000
2.500.000
3.500.000
4.500.000
5.500.000
ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
SOSIOLOGI
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
AGROTEKNOLOGI
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
AGRIBISNIS
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.800.000
4.700.000
PROTEKSI TANAMAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
ILMU TANAH
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
AGRONOMI
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
ILMU PERTANIAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
PENYULUHAN PERTANIAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.800.000
4.700.000
PETERNAKAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
EKONOMI PEMBANGUNAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.250.000
4.000.000
5.000.000
MANAJEMEN
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
AKUNTANSI
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
500.000
1.000.000
2.500.000
3.250.000
4.000.000
5.000.000
500.000
1.000.000
2.500.000
3.250.000
4.000.000
5.000.000
PENDIDIKAN MATEMATIKA
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN FISIKA
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN BIOLOGI
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
EKONOMI SYARIAH
KAMPUS JEMBER
EKONOMI SYARIAH
KAMPUS BONDOWOSO
KEGURUAN DAN ILMU
PENDIDIKAN
KELOMPOK (Rp)
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
FAKULTAS
PROGRAM STUDI
KELOMPOK (Rp)
I
II
III
IV
V
VI
PENDIDIKAN IPA
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
500.000
1.000.000
2.300.000
2.800.000
3.500.000
4.500.000
500.000
1.000.000
2.300.000
2.800.000
3.500.000
4.500.000
PEND. GURU PAUD
500.000
1.000.000
2.300.000
2.800.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN EKONOMI
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN SEJARAH
500.000
1.000.000
2.300.000
2.800.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN GEOGRAFI
500.000
1.000.000
2.300.000
2.800.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
PENDIDIKAN BAHASA DAN
SASTRA INDONESIA
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.500.000
4.500.000
SASTRA INGGRIS
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
SASTRA INDONESIA
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
ILMU SEJARAH
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
TELEVISI DAN FILM
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.800.000
4.700.000
TEKNIK PERTANIAN
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
TEKNOLOGI INDUSTRI
PERTANIAN
500.000
1.000.000
2.500.000
3.000.000
3.800.000
4.700.000
PENDIDIKAN DOKTER GIGI
500.000
1.000.000
6.000.000
10.000.000
14.000.000
18.000.000
MATEMATIKA
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
FISIKA
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
KIMIA
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
BIOLOGI
500.000
1.000.000
2.000.000
2.500.000
3.300.000
4.000.000
PENDIDIKAN DOKTER
500.000
1.000.000
7.500.000
12.500.000
17.000.000
20.000.000
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
500.000
1.000.000
3.500.000
4.500.000
6.000.000
7.500.000
GIZI
500.000
1.000.000
3.500.000
4.500.000
6.000.000
7.500.000
TEKNIK MESIN
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK ELEKTRO
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK SIPIL
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
PERENCANAAN WILAYAH DAN
KOTA
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK KIMIA
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK LINGKUNGAN
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK KONSTRUKSI
PERKAPALAN
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK PERTAMBANGAN
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
TEKNIK PERMINYAKAN
500.000
1.000.000
3.000.000
4.000.000
5.000.000
6.000.000
FARMASI
FARMASI
500.000
1.000.000
4.000.000
6.000.000
8.000.000
10.000.000
KEPERAWATAN
ILMU KEPERAWATAN
500.000
1.000.000
4.000.000
6.000.000
8.000.000
10.000.000
SISTEM INFORMASI
500.000
1.000.000
4.500.000
6.000.000
7.500.000
9.000.000
TEKNOLOGI INFORMASI
500.000
1.000.000
4.500.000
6.000.000
7.500.000
9.000.000
INFORMATIKA
500.000
1.000.000
4.500.000
6.000.000
7.500.000
9.000.000
PEND. GURU SEKOLAH DASAR
KAMPUS JEMBER
PEND. GURU SEKOLAH DASAR
KAMPUS BONDOWOSO
KEGURUAN DAN ILMU
PENDIDIKAN
ILMU BUDAYA
TEKNOLOGI PERTANIAN
KEDOKTERAN GIGI
MATEMATIKA DAN ILMU
PENGETAHUAN ALAM
KEDOKTERAN
KESEHATAN MASYARAKAT
TEKNIK
ILMU KOMPUTER

Setiap pembayaran/transaksi dikenai biaya administrasi oleh Bank
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
11
No.
Bank yang ditunjuk
Pembayaran
melalui
No.
Bank yang ditunjuk
Pembayaran
melalui
1.
BANK BNI
Teller
4.
BANK BTN
Teller
2.
BANK JATIM
Teller
5.
BANK MANDIRI
Teller
3.
BANK BRI
Teller
6.
BANK BRI SYARIAH
Teller
Verifikasi online Tahap III

Setelah
melakukan
pembayaran
ke
Bank,
Calon
Mahasiswa
login
kembali
melalui
laman
https://sister.unej.ac.id/calonmahasiswa/ menggunakan Nomor Peserta SNMPTN Tahun 2020 dan tanggal lahir
untuk mencetak Nomor Antrian Registrasi.
CATATAN PENTING :
Bagi Calon Mahasiswa yang memilih UKT Tertinggi dapat mencetak pengantar pembayaran ke Bank 3 (tiga) hari
setelah mengunggah surat pernyataan kesediaan membayar UKT Tertinggi, dan setelah melakukan pembayaran
dapat langsung mencetak antrian registrasi melalui laman https://sister.unej.ac.id/calonmahasiswa/.
H.
Registrasi/Daftar Ulang
Peserta SNMPTN Tahun 2020 yang lulus verifikasi di Universitas Jember diwajibkan melakukan registrasi sesuai
tanggal pada Kartu Antrian Registrasi, di Gedung Soetardjo Universitas Jember dengan melengkapi persyaratan
administrasi dan mengikuti prosedur sebagai berikut.
1)
Peserta harus datang ke Universitas Jember dan tidak boleh diwakilkan.
2)
Menunjukkan dan menyerahkan Kartu Bukti Pendaftaran SNMPTN 2020 dan Kartu Peserta Bidik Misi/KIP
Kuliah 2020 bagi pelamar Bidik Misi/KIP Kuliah.
3)
Menyerahkan Surat Tanda Lulus asli yang telah disahkan oleh Kepala Sekolah sebanyak 1 (satu) lembar.
4)
Menyerahkan fotokopi rapor yang telah dilegalisir sebanyak 1 (satu) bendel.
5)
Menunjukkan bukti kuitansi/struk pembayaran asli biaya pendidikan dan menyerahkan fotokopinya
sebanyak 1 (satu) lembar (NON BIDIKMISI/KIP Kuliah).
6)
Membawa materai Rp. 6.000,- bagi penerima BidikMisi/KIP Kuliah.
7)
Menyerahkan fotokopi KTP Orang Tua/Wali.
8)
Menyerahkan Surat Pernyataan yang ditandatangani di atas materai Rp. 6.000,- sesuai format.
9)
Mengikuti uji kesehatan oleh Petugas Pelayanan Kesehatan Universitas Jember.
10) Mengikuti pemeriksaan berkas dan penetapan NIM.
11) Bagi Pelamar BidikMisi/KIP Kuliah wajib menghadap petugas registrasi BidikMisi/KIP Kuliah, mengisi form
perjanjian dan menandatanganinya diatas materai Rp. 6.000,12) Pengukuran Jas Almamater.
13) Pengambilan bukti telah melakukan registrasi.
14) Berfoto untuk kartu mahasiswa oleh Bank yang ditunjuk. Mohon menyiapkan dana pembukaan rekening
tabungan sesuai dengan ketentuan Bank yang ditunjuk.
I.
BEASISWA
Selain Beasiswa Bidik Misi/KIP Kuliah dan Afirmasi Pendidikan tinggi , Universitas Jember juga memberikan
Beasiswa-beasiswa yang dapat diakses pada saat telah menjadi mahasiswa Universitas Jember, antara lain:





12
Beasiswa
Beasiswa
Beasiswa
Beasiswa
Beasiswa
PPA
Mahasiswa Berkarya
Fungsionaris
Djarum
BAZNAS
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020




Beasiswa BRI (Kader Surau)
Beasiswa BTN
Beasiswa Bank Indonesia
Dan lain-lain
Selain Beasiswa tersebut, Universitas Jember juga mempunyai kerjasama dengan Pemerintah Daerah yang
ingin membiayai putra-putri terbaiknya untuk belajar di Universitas Jember, seperti :
J.

Beasiswa Banyuwangi Cerdas

Beasiswa Pemprov. DKI Jakarta

Beasiswa Afirmasi Bondowoso

Beasiswa Pemkab. Rembang

Beasiswa Situbondo Unggul

Beasiswa Timor Leste

Beasiswa Pemkab. Jember

Dan lain-lain
FASILITAS dan DAYA TARIK UNIVERSITAS JEMBER
Didalam meningkatkan daya tawar dan daya saing lulusan Universitas Jember, Universitas Jember dilengkapi
fasilitas-fasilitas, sebagai berikut:

Perpustakaan dan ruang baca yang menyenangkan.

Hot spot dan akses internet gratis di lingkungan Universitas Jember.

Rumah Susun Sewa bagi Mahasiswa dan Mahasiswi dengan biaya sewa kamar yang seukuran kantong
mahasiswa.
K.

Suasana lingkungan kampus yang sejuk dan indah, sehingga membuat suasana belajar lebih nyaman.

Laboratorium-laboratorium yang lengkap sesuai dengan kompetensinya.

Pelatihan-pelatihan untuk meningkatkan soft skill mahasiswa.

Biaya hidup paling murah diantara kota-kota besar di Jawa Timur.

Suasana kota yang religius membuat suasana belajar yang kondusif.

Sarana dan prasarana olahraga yang lengkap.
INFORMASI UNIVERSITAS JEMBER
Untuk informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi

Humas dan Protokol Universitas Jember
Jln. Kalimantan 37 Jember
Telp. (0331) 330224, 333147 ext. 317
Email : [email protected]

Bagian Akademik Universitas Jember
Jl. Kalimantan 37 Jember
Telp. (0331) 333147 ext. 335, 335055, 321239
Email : [email protected]
a.n. Rektor
Wakil Rektor Bidang Akademik,
Kemahasiswaan dan Alumni,
Drs. Zulfikar, Ph.D.
NIP 196310121987021001
Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Jember Jalur SNMPTN Tahun 2020
13
Download