Uploaded by User84262

Metodologi-Penelitian-Teknik-Informatika

advertisement
METODOLOGI
PENELITIAN
BIDANG
TEKNIK INFORMATIKA
Definisi, Konsep, dan
Terminologi
• Istilah Informatika diturunkan dari bahasa Perancis
informatique, yang dalam bahasa Jerman disebut
Informatik.
• Di Indonesia istilah tersebut dikenal sebagai Ilmu
Komputer atau Teknik Informatika.
Definisi, Konsep, dan
Terminologi
Ilmu yang mempelajari landasan teoretik
komputasi dan informasi serta
penerapannya dalam sistem komputer
termasuk perangkat keras maupun
perangkat lunak.
Definisi, Konsep, dan
Terminologi
Ilmu komputer mencakup beragam topik yang
berkaitan dengan komputer, mulai dari analisis
abstrak algoritma sampai subjek yang lebih
konkret seperti bahasa pemograman, perangkat
lunak, dan perangkat keras.
Wiki, 2008
Bidang Kajian Teknik Informatika
HARDWARE
Electrical
Engineering (EE)
SOFTWARE
BUSINESS/USERS
Software
Engineering (SC)
and Computer
Science (CS)
Management
Information
System (MIS)
and Information
Technologi (IT)
Computer
Engineering
(CE)
Computer
Information System
(CIS)
Bidang Kajian Teknik Informatika
Konsentrasi pada ilmu dan penerapan teknologi
digital (atau perangkat keras).
Dasar – dasar teori komputasi dan implementasinya
dalam kaitannya dengan komponen – kopmonen
teknologi perangkat keras maupun perangkat lunak
Pengetahuan dan kompetensi dalam hal penerapan
ilmu komputer dan informatika di dunia nyata,
seperti dalam entitas bisnis maupun organisasi
komersial lainnya.
Terjadi pemisahan yang tegas antara “sistem
informasi” sebagai sebuah kebutuhan
organisasi (sisi DEMAND) dengan teknologi
informasi sebagai infrastruktur atau
penunjang pemenuhan kebutuhan tersebut
(sisi SUPPLY)
Terjadi pemisahan yang tegas antara teknik elektro
peminatan komputer dengan baku ilmu teknik
komputer yang berbasis digital murni.
Terjadi pemisahan yang tegas antara ilmu
informatika yang berbau teoritis dengan
yang bersifat aplikatif (didominasi oleh ilmu
rekayasa perangkat lunak)
Tiga Paradigma Dalam Penelitian
Teknik Informatika
• Teori: pendekatan yang berlandaskan pada ilmu matematika. Untuk
mendapatkan teori yang valid perlu dilalui proses pendefinisian,
pembuatan teorema, pembuktian, penginterpretasian hasil.
• Abstraksi/Pemodelan: pendekatan yang berlandaskan pada
metode perancangan atau eksperimen terdiri dari formula, prediksi,
metode atau prototipe.
• Produk/Sistem: pendekatan penelitian guna menghasilkan suatu
produk, sistem, tool, atau device baik hardware maupun software.
Tahapan perencanaan, perancangan, pembangunan, pengujian,
penerapan, dan evaluasi.
12 SUB-BIDANG ILMU KOMPUTER
BIDANG KAJIAN ILMU KOMPUTER
SUB-BIDANG
BIDANG KAJIAN TEKNOLOGI INFORMASI
TEORI
Teori Komputabilitas
ABSTRAKSI/PERMODELAN
PRODUK/SISTEM
Algoritma Paralel dan Terdistribusi
Teori Komputasi Kompleks
Algoritma dan
Struktur Data
Komputasi Paralel
Teori Graf
Algoritma Efisien dan Optimal
Program Aplikasi
Kriptografi
Algoritma dan Teori Probabilistik
Bahasa Formal dan Automata
Bahasa
Pemrograman
BNF
Turing Machines
Metode Parsing, Compiling,
Interpretetation
Formal semantics
Bahasa Pemrograman
(Basic, Pascal, C, dsb.)
Translator, Kompilator, Intrepeter
Arsitektur
Sistem Operasi dan
Jaringan
Software Engineering
Aljabar Boolean
Arsitektur Neuman
Teori Coding
Hardware Reliability
Teori Switching
Finite State Machine
Teori Finite State Machine
Model Sirkuit, Data Path, Struktur
Kontrol
Sistem CAD dan Simulasi Logika
Teori Concurrency
Manajemen Memori, Job
Schedulling
Produk NOS (UNIX, Windows,
Mach, dsb)
Teori Scheduling
Model Komputer Terdistribusi
File and File System
Teori Manajemen Memori
Networking (Protokol, Naming,
dsb.)
Library untuk Utilities
Teori Reliability
Metode Spesifikasi
Bahasa Spesifikasi
Program Verification and Proof
Metode Otomasi Pengembangan
Program
Tool untuk Pengembangan Software
Temporal Logic
Metode Pengembangan Software
Produk Hardware
Relational Aljabar dan Kalkulus
Database and Retrieval
Information Systems
Teori Dependency
Teori Concurrency
Performance Analysis
Sorting and Searching
Statistical Inference
Model Basis Data
Skema Basis Data
File Representation for Retrieval
Sistem Manajemen Basis Data
Hypertext System
Artificial Intelligence and
Robotics
Grafik
Human Computer
Interaction
Ilmu Komputasi
Teori Logika
Knowledge Representation
Logic Programming
Semantik dan Sintakti Model untuk
Natural Language
Metode Pencarian Heuristic
Neural Network
Conceptual Dependency
Model Reasoning dan Learning
Sistem Pakar, ICAI, Intelligent
Tutoring System
Kinematics and Dynamics of Robot
Motion
Model Memori Manusia,
Autonomous Learning
Software untuk Logic Programming
Teori Grafik dan Warna
Algoritma Komputer Grafik
Library Grafik
Geometri Dua Dimensi atau Lebih
Model untuk Virtual Reality
Grafik Standar, Visual System
Teori Chaos
Metode Komputer Grafik
Image Enhancement System
Risk Analysis
Pattern Recognition
Flight Simulatin
Cognitive Psychology
Model CAD
Usability Engineering, CAD, CAI,
CAE, CAL
Number Theory
Discrete Approximations, Fast
Fourier Transform and Poisson
Solvers
Binary Representation
Backward Error Popagation
Teori Quantum
Finite Element Models
Library dan Paket untuk Tool
Penelitian
Organizational
Informatics
Bioinformatics
Organizational Science
Management Informations Systems
Decision Sciences
Organizational Dynamics
Model dan Simulasi yang
berhubungan dengan sistem
informasi dalam pengorganisasian
Teori Komputasi
Model Komputasi DNA Kimia
Organic Memory Devices
Ilmu Biologi
Protipe Retina dari Silikon
Basis Data Genom Manusia
Medicine
Model Basis Data Genom Manusia
Perangkat Analisis Struktur Enzim
untuk Kesehatan
Decision Support Systems
Metodologi Penelitian Teknik
Informatika
Pengkajian ilmiah (penelitian) peneliti Teknik
Informatika merupakan usaha sistematis,
investigatif, objektif, logis, hati-hati, dan
terencana yang selalu berusaha mencari
kebenaran berdasarkan fakta.
Penelitian Pengembangan atau
Penelitian Rekayasa
1.
2.
3.
4.
5.
Rencana (Plan)
Rancangan (Design)
Bangunan/konstruksi (Construct)
Terapan (Apllied)
Hasil Pengembangan (Development)
Penelitian Rekayasa berupa:
a)
Forward Engineering: Rekayasa yang dilakukan dari perencanaan,
b)
Reverse Engineering: Rekayasa dari produk, sistem, atau prototipe yang sudah
c)
Re-engineering: Pengubahan dan pengorganisasian kembali komponen-
perancangan, pembangunan hingga penerapan, atau pada tahapan pendek
rekayasa
ada menjadi blue print, formula atau model
kompenen sistem yang dapat dilakukan terhadap hasil desain atau implementasi
saja atau pada keseluruhan abstraksi sistem.
Pengkajian Ilmiah Pure Research
1.
Historis/fenomenologis.
2.
Kasus.
3.
Deskriptif.
4.
Korelasional/Asosiatif.
5.
Kausal Komparatif.
6.
Eksperimen.
Metode Penelitian Teknik Informatika
Metode Penelitian
Rekayasa
Algoritma dan
Struktur Data
Human
Computer
Interaction
Arsitektur
Organizations
Informatics
Metode Penelitian
Non Rekayasa
Database dan Retrieval
Information System
Metode Penelitian
Eksperimen
Metode Penelitian
Studi Kasus
Grafik
Metode Penelitian
Kausal Komparatif
Metode Evaluasi
Kebutuhan
Metode Penelitian
Asosiatif/Korelasional
Metode Evaluasi
Hasil
Metode Penelitian
Deskriptif
Metode Evaluasi
Program/Kebijakan
Software
Engineering
Bahasa
Pemrograman
Ilmu Komputasi
Artificial
Intelligence and
Robotics
Sistem Operasi
dan Jaringan
Bio Informatics
Metode Penelitian
Historis
Download