Uploaded by noviaadrianti8

LPJ BENDAHARA UMUM

advertisement
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
BANDAHARA RAYON ILMU KESEHATAN (RUFAIDA)
PERGERAKAN MAHASISWA ISLAM INDONESIA
UNIVERSITAS NASIONAL
PERIODE 2019-2020
Bismillahirrahmanirrahim
Assalammu’alaikum, Wr. Wb.
Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat
dan nikmat yang tak terhingga. Sholawat serta salam mari kita haturkan kepada
junjungan Nabi besar kita Nabi Muhammad SAW yang telah menunjukkan kita
semua menuju jalan kebaikan. Semoga dengan ungkapan ini kita selalu
mendapatkan syafaat dihari akhir nanti. Amien.
Saya selaku Bendahara Umum Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Rayon
Ilmu Kesehatan Universitas Nasional periode 2019-2020 ingin memberikan
Laporan Pertanggung Jawaban saya selama satu tahun kepengurusan ini sebagai
berikut :
1.
Progam Kerja
a.
Mencatat seluruh pemasukan dan pengeluaran mengenai keuangan
b.
Memberikan keuangan kepada anggota yang membutuhkan dengan
persetujuan ketua.
2.
Realisasi Progam
Alhamdulillah semua lancar dalam pencatatan keuangan dan memberikan
keuangannya.
3.
Hambatan
a.
Minimnya kerja sama sesama anggota
b.
Kurangnya komunikasi dan rasa memiliki antar anggota
c.
Keterbatasan waktu dalam berkumpul
d.
Hilangnya beberapa catatan pemasukan dan pengeluaran
4.
5.
Problem Solving
a.
Meminimalisir Dana
b.
Meningkatkan hubungan emosional antara panitia
c.
Menyimpan data dengan baik
Uang Khas Rayon FIKES
a.
Angkatan 18
b.
Angkatan 19
6.
Pemasukan dan Pengeluaran Uang Khas Rayon FIKES
Terimakasih saya ucapkan kepada sahabat Annisa Widya selaku Ketua Rayon
Ilmu Kesehatan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia beserta jajaran BPH dan
anggota yang sudah melakukan kewajibannya berupa pembayaran uang khas
sebesar Rp. 20.000,- disetiap bulannya.
Saya memohon maaf, apabila selama satu tahun masa jabatan ini masih belum
melaksanakan tanggung jawab yang sudah diberikan kepada saya dengan baik dan
saya juga mengucapkan maaf kepada BPH dan anggota apabila selama ini saya
kurang merangkul sahabat/i saat ada kegiatan yang sedang dilaksanakan.
Saya sangat berharap di pengurusan berikutnya dapat lebih baik dari
sebelumnya, lebih berprogress dalam setiap kegiatannya. Sekian laporan
pertanggungjawaban dari saya, sekali lagi saya mohon maaf sebesar-besarnya
apabila ada kesalahan dan kekurangan.
Wallahul Muwafiq Illa Aqwith Thariq
Wassalammu’alaikum. Wr. Wb
Bekasi, November 2020
Novia Adrianti Ramadani
Bendahara Rayon Fakultas
Ilmu
UNAS
Kesehatan
Rufaida
Download