Uploaded by User64256

bangun ruang sisi lengkung

advertisement
BANGUN RUANG
SISI LENGKUNG
(TABUNG)
By : Amatullah Mu’tashimah (1612210004)
KOMPETENSI
Tujuan Pembelajaran :
Kompetensi Dasar :
•
•
Mengidentifikasi unsur-
•
Peserta didik dapat
Indikator :
•
Menyebutkan unsur-unsur:
unsur tabung
menyebutkan unsur-unsur:
jari-jari/diameter, tinggi,
Menghitung luas selimut
tabung
sisi, alas dari tabung
dan volume tabung
•
Peserta didik dapat
•
menghitung luas selimut
tabung
•
Peserta didik dapat
menghitung volume tabung
Menghitung luas selimut
tabung
•
Menghitung volume tabung
TABUNG
Tabung merupakan sebuah
bangun ruang yang memiliki
bidang alas dan bidang atas
berbentuk lingkaran yang
sejajar dan kongruen, serta
bidang samping yang disebut
selimut tabung berbentuk
persegi panjang
Apakah yang
dimaksud
dengan tabung?
UNSUR – UNSUR
TABUNG :
a) Sisi alas
(b)
b) Sisi atas
c) Selimut tabung
d) Diameter alas
(f)
(c)
(e)
(d)
(a)
e) Jari-jari alas
f) Tinggi tabung
LUAS TABUNG
Jika sebuah tabung digunting menurut rusuk-rusuknya, maka akan diperoleh jaringjaring tabung seperti gambar berikut:
Sehingga diperoleh rumus tabung sebagai berikut:
VOLUME TABUNG
Menemukan volume tabung dengan pendekatan volume balok
VOLUME TABUNG
Tinggi Tabung = t
Jari – Jari Alas
Tabung = r
Jadi,
Volume
tabung =
π.r.r.t
SOAL:
Diketahui sebuah tabung memiliki ukuran jari-jari 14 cm dan tinggi 10 cm.
Hitunglah:
a)
b)
c)
Luas permukaan tabung tanpa tutup
Luas permukaan tabung
Volume tabung
THANKS!
Does anyone have any
questions?
[email protected]
Slideshare :
https://www.slideshare.net/A
matullahhh/bangun-ruangsisi-lengkung-tabung174671243
Download