Uploaded by iinsherina22

Post Travel Evaluation Pertanyaan seputar COVID-19 dalam bidang pariwisata

advertisement
Nama
: Sherina Iin Wiyanti
NIM
: 18111101038
Kelas
: 4A
Mata Kuliah
: Kesehatan Wisata Kawasan Pesisir dan Kepulauan
Buatlah list pertanyaan-pertanyaan yang perlu ditanyakan sehubungan dengan Covid19 pada orang-orang yang baru tiba sesudah melakukan perjalanan wisata.
1. Berapa usia Anda saat ini?
2. Kapan terakhir kali Anda bepergian ke luar negeri? tanggal keberangkatan dan kepulangan
yang tepat.
3. Kapan terakhir kali Anda bepergian jauh dari rumah?
4. Berapa lama Anda berpergian jauh dari rumah?
5. Dimana saja tempat yang Anda kunjungi?
6. Kapan terakhir kali Anda sakit?
7. Kapan terakhir kali Anda berada di tempat yang ramai?
8. Apa alat transportasi yang Anda gunakan?
9. Masalah kesehatan apa yang sudah Anda miliki sebelum bepergian?
10. Apakah Anda memiliki riwayat penyakit yang berhubungan dengan saluran pernapasan?
11. Apa saja yang anda ketahui tentang cara penularan dan pencegahan COVID-19?
12. Apakah Anda selalu membawa dan menggunakan APD (masker/face shield) saat
berpergian?
13. Apakah Anda selalu membawa handsanitizer/tisu basah yang mengandung alkohol saat
berpergian?
14. Apakah daerah yang Anda kunjungi sudah menyediakan fasilitas seperti tempat mencuci
tangan?
15. Apakah sebelum masuk ke tempat yang Anda kunjungi, dilakukan pemeriksaan suhu
dengan thermogun?
16. Apakah Anda melakukan kontak fisik seperti berjabat tangan dengan orang lain saat
berpergian?
17. Siapa saja yang ikut dengan Anda dalam perjalanan wisata?
18. Apakah orang yang ikut dengan Anda memiliki riwayat penyakit kronis?
19. Berapa banyak lansia atau balita yang Anda temui selama perjalanan wisata?
20. Berapa banyak orang yang berada di dekat Anda dalam jarak kurang dari 1 meter selama
Anda berpergian? Siapa sajakah mereka?
21. Apakah tempat yang Anda kunjungi sudah menerapkan protokol kesehatan selama
pandemi COVID-19?
22. Apakah Anda sempat menyentuh wajah Anda (mata/hidung/mulut) selama perjalanan atau
saat berada di keramaian?
23. Apa saja kegiatan yang Anda lakukan setelah pulang dari perjalanan wisata?
Buatlah suatu alur/algoritma (yang menarik, bisa dibuat dalam bentuk leaflet/banner)
diagnosis untuk penyakit Covid-19 berdasarkan data perkembangan ilmu pengetahuan
yang terkini
Download