Uploaded by adahdenature

Komplikasi Dan Gejala Infeksi Saluran Kemih Yang Sudah Parah

advertisement
Komplikasi Dan Gejala Infeksi Saluran Kemih Yang Sudah Parah - Setiap
penyakit pasti akan berbahaya jika tidak diobati dengan baik dan benar. Begitu juga
dengan infeksi saluran kemih. Infeksi saluran kemih yang biasa menyerang yaitu
infeksi saluran kemih bagian bawah. Namun infeksi saluran kemih bagian bawah
biasa diabaikan oleh penderitanya. Hal ini yang bisa memicu timbulkan komplikasi
penyakit.
Komplikasi Dan Gejala Infeksi Saluran Kemih Yang Sudah Parah
Infeksi saluran kencing (ISK) adalah jenis infeksi yang umum yang dapat diobati
dengan antibiotik. Namun, jika tidak ditangani dengan cepat dan benar, ISK dapat
menimbulkan komplikasi. Salah satu komplikasi ISK yang paling umum adalah
urosepsis. Urosepsis adalah infeksi saluran kemih yang bisa mengancam jiwa
penderitanya.
Urosepsis adalah komplikasi berbahaya dari ISK
Sepsis adalah kondisi ketika darah keracunan akibat sistem imun tubuh sendiri. Ya,
jadi ketika tubuh terkena infeksi bakteri atau zat asing tertentu, sistem imun terlalu
aktif dan memberikan respon berlebihan.
Hal ini membuat antibodi diproduksi terlalu banyak dan akhirnya masuk ke dalam
darah, kemudian menyebabkan darah keracunan. Nah, dalam kasus ini infeksi terjadi
pada bagian sistem perkemihan (urologi), sehingga disebut dengan urosepsis.
Sama seperti kasus sepsis lainnya, urosepsis adalah kondisi yang terjadi akibat infeksi
saluran kemih, yang merangsang tubuh menghasilkan antibodi berlebihan. Akhirnya,
antibodi ini bocor ke dalam pembuluh darah di sekitar organ perkemihan dan
menimbulkan urosepsis.
Komplikasi Dan Gejala Infeksi Saluran Kemih Yang Sudah Parah
Urosepsis adalah komplikasi serius dari infeksi saluran kencing (ISK) yang
membutuhkan perawatan medis segera. Sebanyak 25 persen dari orang yang memiliki
sepsis ini ditemukan juga memiliki ISK.
Urosepsis dapat dengan cepat berkembang menjadi infeksi yang bisa mengancam
jiwa, bahkan dengan diagnosis dan pengobatan yang cepat, urosepsis masih bisa
berkembang menjadi infeksi yang sulit dikendalikan dengan obat dan perawatan.
Dalam kasus yang paling parah, sepsis dapat menyebabkan kegagalan organ
multsistem.
Apa saja gejala urosepsis?
Karena urosepsis adalah komplikasi dari ISK, maka kebanyakan orang dengan kondisi
ini cenderung memiliki gejala ISK. Gejalanya meliputi:








sering buang air kecil
gatal, nyeri dan rasa panas seperti terbakar saat buang air kecil
merasa bahwa kandung kemih penuh, bahkan setelah buang air kecil
ada darah dalam urine
urine berwarna tidak cerah
nyeri saat berhubungan seks
adanya tekanan di punggung bawah atau perut bagian bawah
malaise, perasaan tidak enak badan
Jika infeksi menyebar di luar kandung kemih, infeksi dapat mencapai bagian tubuh
lain, seperti ginjal dan ureter. Ketika infeksi sudah menyebar ke bagian tersebut,
bukan tidak mungkin urosepsis terjadi.
Selain gejala ISK, orang dengan urosepsis juga dapat menunjukkan gejala yang lebih
serius yang umum terjadi pada bentuk sepsis lainnya. Siapa pun yang mengalami
gejala-gejala ini harus segera mencari perawatan medis.
Gejala urosepsis meliputi:











nyeri di dekat ginjal, di sisi bawah punggung
mual dengan atau tanpa muntah
kelelahan ekstrim
volume urine berkurang atau tidak keluar sama sekali
sulit bernapas atau napas cepat
kebingungan
merasa cemas yang berlebihan
perubahan denyut jantung, seperti detak jantung yang cepat (palpitasi)
denyut lemah
demam tinggi atau suhu tubuh rendah
banyak berkeringat
Dalam beberapa kasus serius, urosepsis dapat berkembang menjadi sepsis berat, syok
septik, atau kegagalan multiorgan. Orang dengan sepsis berat menghasilkan sedikit
atau tidak ada urine. Selain itu, sepsis berat juga mungkin mengalami kesulitan
bernapas, dan fungsi jantung menurun.
Selama syok septik, tekanan darah turun ke tingkat yang sangat rendah, dan organorgan tubuh mungkin mati. Gejala-gejala ini mengancam jiwa dan membutuhkan
sesegera mungkin.
Obat Infeksi Saluran Kemih (ISK) - Anyang Anyangan - Kencing Nanah/Gonore
- Sipilis/Raja Singa - Klamidia - Penyakit Kelamin Herbal Alami
Penelusuran yang terkait dengan Komplikasi Dan Gejala Infeksi Saluran Kemih Yang
Sudah Parah : apakah infeksi saluran kemih bisa sembuh total, isk parah, gejala
infeksi saluran kencing pada wanita, komplikasi isk pdf, komplikasi infeksi saluran
kemih, tanda infeksi saluran kencing sudah sembuh, infeksi saluran kemih jika
dibiarkan, apakah infeksi saluran kencing bisa menyebabkan kematian
Download