Uploaded by ssalsabilaniisa17

SKENARIO MENGAJAR

advertisement
SKENARIO MENGAJAR
MATA PELAJARAN IPA SMP KELAS VII BAB V LAPISAN BUMI
Anggota Kelompok:
Saifun Rifki Adi Saputra (2018016026)
Elta Almunawaroh
(2018016027)
Nanik Oktaviani
(20180160 )
1. Skenario Membuka dan Menutup Pembelajaran Materi Lapisan Bumi
a. Skenario Membuka Pembelajaran
KEGIATAN AWAL :
Actor
Guru
Action
Dialog
Guru memasuki ruangan kelas, dengan “Assalamu'alaikum warahmatullahi wa
tegap dan senyum berjalan menuju barakatuh.”
kursi guru dan duduk dengan rapi. “Selamat siang anak-anak."
Selanjutnya guru mengucapkan salam
Siswa
Siswa duduk di kursi masing-masing “Wa’alaikumsalam warahmatullahi wa
dan menjawab salaman dari guru barakatuh.”
“Siang juga Bu.”
dengan penuh semangat.
Guru
Siswa
Guru masih duduk di kursinya, dengan ”Anak-anak bagaimana kabarnya hari
tenang menanyakan kabar siswanya.
ini? “
Siswa dengan serentak menjawab
“Alhamdulillah hirobbilalaamin Baik,
Bu.”
Guru
Guru berdiri dari kursinya dan melihat Sebelum kita memulai pembelajaran,
kesiapan siswa, apakah siswa sudah marilah kita berdoa terlebih
siap
menerima
pembelajaran
atau Untuk itu bapak minta ketua kelas
tidak?, dengan cara mengamati siswa silakan memimpin doanya.
apakah sudah duduk di kursi masingmasing atau tidak? Lalu guru meminta
siswa
untuk
pembelajaran
masing-masing
mengeluarkan
serta
alat
dahulu.
buku
tulisnya
Ketua
Ketua kelas mulai memimpin doa
Baik
Bu,
Sebelum
pembelajaran
Kelas
alangkah
pada
kita
pagi
memulai
hari
ini,
baiknya kita berdoa terlebih
dahulu. Berdoa menurut agama dan
kepercayaan masing-masing. Berdoa
dimulai.
Guru
Setelah selesai berdoa, Guru kembali Anak-anak,
duduk
di
kusinya,
sekarang
Ibu
presensi
kemudian terlebih dahulu ya. “Muhamad Rizal”
melanjutkan membaca presensi
Rizal
Mengangangkat
tangan
sambil Hadir Bu,
menjawab
Guru
Satu persatu guru membaca nama Anak-anak, Ibu senang sekali hari ini
siswanya,
hingga
semua
terdata kita bisa bertemu dan berkumpul lagi.
kehadirannya. Kemudian Guru berdiri ”Walaupun ini jam pelajaran siang tapi
dan berjalan mendekati meja siswa kalian masih semangatkan?
sambil bebicara
Siswa
Beberapa
jawaban
yang
beraneka “"Capek'" "panas" "gerah"”, Bu…..
ragam dari siswa.
KEGIATAN INTI :
Guru
Guru berjalan ke bagian belakang “Nahh… sudah mulai kipas kipas ni,
sambil berbicara dengan suara yang gerah ya? Baiklah, kemarin kan
lembut,
kita sudah mempelajari
mengenai tata surya, masih ingatkan?
Apa sumber energi terbesar?”
Siswa
Dengan serentak siswa menjawab…
“Matahari, Bu.”
Guru
Guru membeikan pujian kepada semua ”Cerdas, betul sekali.”
siswa beupa kata-kata
Guru
Kemudian guru bertanya lagi terkait Nah,
materi yang akan dipelajari.
minggu
lalu
Ibu
sudah
menyingungkan materi untuk hari ini.
Diantara kalian ada yang masih ingat?
Siswa
Salah
satu
siswa
mengangkat Ada Bu, saya.
tangannya dan menjawab.
Guru
Guru menoleh ke arah siswa dan Ok. Silakan jawab Rafa…
memberikan
kesempatan
untuk
menjawab,
Rafa
Rafa kemudian menjawab
Guru
Guru
memberikan
Tentang Lapisan Bumi, Bu.
pujian
dan Benar sekali, terimakasi Rafa,
teimakasih kepada Rafa
Guru
Selanjutnya guru menyampaikan tujuan Anak-anak hari ini kita akan belajar
pembelajaran.
mengenai Struktur Lapisan Bumi.
2. Skenario Bertanya Dasar dan Bertanya Lanjut
a. Skenario Keterampilan Bertanya Dasar
Guru
Guru mulai memperkenalkan materi Pelanet Bumi adalah salah satu dari
Lapisan Bumi dengan mengajukan delapan pelanet yang ada di Galaksi
Bimasaki. Nah…. Sekarang siapa yang
beberapa petanyaan dasar
tau, pelanet bumi yang kita tempati ini
menempati urutan yang keberapa dari
Matahari?
Siswa
Beberapa
siswa
mengangkatkan Saya Bu, Saya Bu,….
tangannya sambil berbicara…..
Guru
Guru
memperhatikan
siswa
dan Ok. Silakan jawab Fatima.
memilih salah satu siswa yang duduk
paling belakang untuk menjawab,
(pemindahan Giliran)
Fatima
“menempati urutan ketiga Bu dari
Fatima menjawab pertanyaan guru
Matahari.”
Guru
Bejalan
mendekati
Fatima
dan Pintar, Tepat sekali jawabannya…..
memberikan pujian berupa kata-kata.
(memberikan
pendekatan)
penguatan
“berikan tepuk tangan dong buat teman
dengan kalian, Fatima”
Guru
“Dengan
membulatkan
kedua Bumi berbentuk bulat seperti bola pejal
tangannya dan menyenut contoh,” dengan
banyak
lapisan
yang
guru lanjut menjelaskan materinya. menyusunnya.
(guru memberikan penguatan dengan
gerakan
badan
dan
menggunakan
simbol/benda).
Guru
Guru masih lanjut menjelaskan materi Bumi adalah satu-satunya pelanet yang
seputar
Lapisan
memberikan
Bumi
beberapa
dan dapat menunjang kehidupan makhluk
pertanyaan. hidup.
Karena
(Namun Kali ini guru menjelaskan komponen
dengan suara yang sedikit keras)
bumi
utama
memiliki
yang
3
dapat
menunjang kehidupan makhluk hidup
didalamnya.
Anak-anak, siapa yang tau 3 komponen
utama tesebut? Ayo difikirkan dulu
sebelum dijawab. (Guru membeikan
waktu untuk berfikir kepada siswa).
Guru
Setelah bebeapa menit berikutnya
Ayo
anak-anak
siapa
yang
bisa
menjawab?
Siswa
Salah satu siswa mengajukan jarinya Saya Bu,….
tangannya.
Guru
Guru melihat siswa yang angkat Yang lain, siapa coba. Rafa tadikan
tangan namun tidak menyuruhnya sudah menjawab.
untuk menjawab. (pemindahan giliran)
Guru
Karena tidak ada yang mau menjawab, Ahhhaaa…..kalau tidak ada yang bisa
dengan gaya bahasa dan penampilan sekarang ibu tunjuk ya! Emmmm…..
yang
menarik
guru
melanjutkan Kamel
pembicaraannya
Kamel
Dengan
menjawab,
sedikit
coba
kamu
jawabkan
pertanyaan ibu tadi.
gugup
Kamel Iya Bu, Komponen Litosfer, Komponen
Hidrosfer, dan Komponennn…. Lupa
Bu, Komponen yang satunya.
Guru
Memberikan apresiasi kepada Kamel Betul sekali.…. Jawaban Kamel sudah
dengan berupa kata-kata. (terjadinya benar tapi masih kurang satu komponen
kehangatan dan keantusiasan bertanya) lagi. Ada yang mau menambahkan
lagi?
Siswa
Hampir semua siswa mengajukan jari Saya Bu, Saya Bu,….
tangannya sambil berkata…..
Guru
Memilih salah satu siswa yang belum Ok. Baik….. silakan Herman.
sama sekali menjawab.
Herman Menjawab pertanyaan dari guru
Guru
Guru
mendekati
Komponen Atmosfer, Bu
Herman
dan Jawaban Herman benar dan tepat
memegang pundaknya sambil berkata. sekali.
(Guru
memberikan
penguatan
mendekati dan menyentuh siswa)
b. Skenerio Keterampilan Bertanya Lanjut
Guru
Dengan
nada
suara
yang
tidak Sekarang kan cuacanya panas nih
monoton, guru menanyakan materi sampai ada yang kipas kipas, berarti
terkait Lapisan Bumi. (guru mengubah kalor yang dari matahari banyak yang
tingkat koognitif pertanyaan)
sampai ke bumi, siapa yang tau ada
berapa lapisan yang dilewati cahaya
matahari/ kalor dari matahari hingga
sampai ke permukaan bumi.”
Siswa
Dengan penuh kebingungan, siswa "3 Bu" "7 bu" "5" " satu bu" "atmosfir"
mencoba menebak-nebak jawaban
Guru
Dengan
sedikit
penekanan,
"ozon"
guru sekarang semuanya duduk bersama
menyuruh siswa untuk duduk dengan kelompok masing masing ya. ketua
kelompoknya masing-masing. (guru kelompok maju ke meja ibu ambil kertas
mengadakan variasi pada interaksi dan di depan.
kegiatan siswa)
Guru
Sembari siswa berkumpul dengan https://youtube.be/2zqgimfW61o
kelompoknya masing-masing maka
guru mulai mempersiapkan untuk
menayangkan video.
Guru
Guru memastikan semua siswa sudah “Sudah duduk bersama kelompoknya
duduk dengan kelompoknya masing- semua? Oke sekarang kita lihat video ini
masing.
Guru ya. “
Kemudian
menayangkan video mengenai lapisan
pelindung bumi. (guru mengadakan
variasi dengan menggunakan media
pembelajaran)
Guru
Membuka kesempatan kepada siswa Anak-anak, dari video yang kalian lihat,
untuk
bertanya
dari
video
yang adakah yang mau bertanya atau yang
mereka lihat.
Siswa
belum faham?
Mengajukan jari tangannya sambil Saya Bu,…..
berkata……
Guru
Mempersilakan siswa untuk bertanya
Reza
Reza
mulai
Ok. Silakan Nak Reza. Mau nanya apa?
memberikan Baik Bu, tadi pada video di lapisan
pertanyaannya
Stratosfer disingungkan dengan Ozon.
Apa sih fungsi dari lapisan Ozon itu ya
Bu?
Guru
Memberikan
apresiasi
dan
pujian Pertanyaan yang sangat bagus. Ibu
kepada Reza berupa kata-kata.
berharap semoga yang lain bisa keritis
seperti
Reza
ya.
Ada
yang
mau
menjawab pertanyaan Reza!
Guru
Guru diam seketika, setelah beberapa Ayo….siapa yang bisa jawab. “Jangan
menit…
(Memberikan
takut salah ya”.
kesempatan
kepada
siswa untuk menjawab).
Mbetol
Guru
Mbetol
Mengangkat tangannya
Saya Bu,….
Mempersilakan siswa untuk menjawab Ok. Silakan menjawab Nak Mbetol….
Mulai merangkai kata-katanya
Baik
Bu,
saya
akan
menjawab
pertanyaan dari teman Reza. Salah
fungsi lapisan Ozon itu yaitu menyerap
gelombang
pendek
atau
sinar
Ultraviolet.
Guru
Memberikan
apresiasi
dan Terimakasih Mbetol, jawabannya bagus
membenarkan jawaban darri Mbetol.
sekali. Bagiman Nak Reza sudah bisa
dipahami?
Reza
Menjawab
dan
menhucapkan Sudah Bu, sudah faham. Terimakasi
terimakasuh kepada Mbetol
Mbetol
Menjawab
(semakin
Mbetol atas jawabannya.
meningkat Teimakasih balik teman Reza.
tejadinya interakasi)
Guru
Guru
meminta
menyimpilkan
siswa
hasil
untuk “Anak-anak dari video yang sudah ibu
pengamatan tayangkan
ada
yang
mau
videonya. (Guru mengadakan Variasi menyimpulkan?”
dan penguatan yakni menggunakan
media
pembelajaran
dan
dengan
menggunakan symbol).
Siswa
Salah satu siswa menyimpulkan apa (siswa
menyampaikan
kesimpulam
yang ada di video yang di sampaikan terkait isi video yang dilihatnya)
oleh guru.
Guru
Memberikan lagi kesempatan kepada “Bagus, trimakasih mbak/ mas. Ada lagi
siswa
untuk
menyampaikan yang mau menyimpulkan.”
kesimpilan terkait video
Siswa
Semuanya diam dan hening
Guru
Melanjutkan pembicaraannya
Jika tidak ada yang ingin menyimpulkan
lagi, sekarang kita lanjut ya.....
Guru
(Guru membuat lagi salah satu bentuk “Baiklah, didepan sudah ada soal teka
variasi pembelajaran).
teki silang
yang berjumlah 10 yang
Menyuruh untuk mengambil soal teka nanti dijawab atau diisikan pada kolom
teki di meja guru.
TTS di halaman terakhir materi yang
tadi ibu beri, kalian bisa mencari
jawaban dari materi yang sudah ibu
bagikan itu ya. Ibu beri waktu 20 menit
ya.”
Guru
Guru berkeliling mengecek sekaligus (guru diam
mengkondisikan
kelas
selama
proses
diskusi
supaya berlangsung)
kondusif. Ketika sudah waktu yang
diberikan sudah habis maka waktunya
mengoreksi
jawaban
dengan
cara
diskusi terbuka satu kelas.
Guru
Semula guru diam, lalu memberikan “sekarang
arahan….
kita
diskusikan
jawaban
bersama sama ya. Nomer satu siapa
yang ingin menjawab?”
Dion
Mengangkat tangan dan langsung “Saya Bu, Dion membacakan soal dan
membaca soal serta jawabannya.
menjawab "jawabannya Troposfer"”
Guru
Memberikan pujian
“Tepat sekali, bagus trimakasih mas”
Guru
(Selanjutnya di selesaikan sampai soal “Jawaban
yang
benar
nomer
1.
ke 10)
Troposfer, 2. Stratosfer 3. Ozon 4.
Guru mengulang jawaban yang benar
Mesosfer 5. Termosfer 6. Ionosfer 7.
Eksosfer
8.
Tropopaus
Adiabatik
10.
basah
Adiabatik
9.
kering.
Mungkin ada yang ditanyakan?”
Nindi
Salah
satu
siswa
mengangkat “Bu kalau angin itu terjadi di setiap
tangannya dan bertanya
Guru
lapisan atau diseluruh lapisan?”
Guru memberikan apresiasi kepada “Pertanyaan yang bagus, siapa yang bisa
Nindi, kemudian (guru juga memberi menjawab
pertanyaan
dari
teman
waktu sejenak untuk siswa berdiskusi kalian? Yang bisa nanti ibu kasih poin 1
tentang pertanyaan Nindi)
untuk
kelompok
ya
sekarang
didiskusikan.”
Guru
Rafa
Mencoba
membangkit
semangat “Kelompok
mana
yang
belajar siswa
menjawab?”
Rafa megajukan tangannya
“Kami, Bu. Dari kelompok 1.”
akan
Guru
Memberikan
pada “Baik, silahkan perwakilan kelompok
kesempatan
kelompok yang mau menjawab
Rafa
satu untuk menjawab”
Memulai menjawab pertanyaan dari “Hanya lapisan yang terdekat dengan
temannya
Guru
bumi Bu.”
Memberikan
pujian,
masih “good, tapi kurang spesifik, siapa yang
dan
mencari lagi jawaban yang lebih tepat.
dapat menyempurnakannya? Jawaban
yang tadi sudah hampir benar.
Doni
Doni mengajukan jarinya
Guru
Memberikan
“Kami Bu. Kelompok 2.”
pada “Baik, silahkan perwakilan kelompok
kesempatan
kelompok yang mau menjawab
Doni
satu untuk menjawab”
Memulai menjawab pertanyaan dari “1 lapisan Bu, yaitu lapisan troposfer”
temannya
Guru
Guru
memberikan
untuk “Bagus sekali, sudah terjawab ya.. Di
pijian
kelompk 2 yang telah memberikan kelas ini ada 7 kelompok ya, tugas
jawaban. Kemudian guru memberikan kalian
adalah
petunjuk terkai aturan mendiskusikan menjelaskan
dan
mempresentasikan
dengan tentang
lembut dan tidak monoton.
kepada
apa
kelompok lain, dengan nada yang kelompok
mencari
yang
satu
dan
nanti
kelompok
lain
kalian
pelajari,
berdiskusi
dengan
kelompoknya mengenai jawaban nomer
satu, kelompok 2 jawaban nomer 2 dan
seterusnya sampe kelompok 7 ya. Boleh
mencari materinya di buku yang ibu beri
atau dari LKS bisa dimengerti? “
“Bisa, Bu.”
Siswa
Menjawab dengan serentak
Guru
Kelompok mulai berdiskusi mengenai Sudah selesai diskusinya anak-anak?
materi
yang
akan
disampaikan
didepan kelas, kemudian guru kembali
duduk di kusinya. Setelah beberapa
menit kemudian, guru bertanya…..
Siswa
Menjawab pertanyaan dari guru
"kurang sedikit Bu" "sudah"
Guru
Waktu pembelajaran pun akan segera ”Oke berhubung, waktu nya sudah
berakhir, sehingga guru memberikan hampir habis maka presentasinya kita
instruksi
terkait
tugas
untuk lakukan pertemuan selanjutnya ya.. dan
pertemuam selanjutnya
tugas
tambahannya
masing
masing
kelompok membuat 10 kartu yang
terdiri dari 5 kartu soal dan 5 kartu
jawaban dari soal soal itu, kartunya
terbuat dari kardus bekas ya ukuran 5x8
cm ya. Pertemuan selanjutnya kita
bermain jodoh kartu,”
Siswa
Menanggapi apa yang dikatakan guru
”Iya Buu”
1. Skenario Membuka dan Menutup Pembelajaran Materi Lapisan Bumi
b. Skenario Menutup Pembelajaran
KEGIATAN AKHIR :
”Ada yang di tanyakan sebelum kita
Guru
akhiri?”
“Bu,
Rima
kalau
balon
udara
itu
juga
melayang dilapisan yang sama dengan
pesawat atau tidak?”
Guru
Guru memberikan waktu kepada siswa “Ya, bagus pertanyaannya nak, teman
untuk berfikir.
teman
ada
yang
bisa
membantu
menjawab?”
Guru
Karena tidak ada yang mau menjawab “Beda nak, pesawat terbang itu terbang
pertanyaan dari Rima
dilapisan troposfer dan balon udara itu
melayang di lapisan atasnya lagi, lapisan
atasnya troposfer apa anak anak?”
Siswa
Menjawabnya secara serempak
Guru
Mengingatkan
sekali
lagi
”Stratosfer Buu.”
terkait ”Nah sudah terjawab ya, jadi hari ini
persiapan untuk pertemuan minggu kita
selanjutnya.
sudah
mempelajari
mengenai
lapisan lapisan atmosfer, kita lanjutkan
kembali
pertemuan
selanjutnya
ya,
jangan lupa membawa apa?”
Siswa
Menjawab pertanyaan da guru mereka
Guru
Di
akhir
pembelajaran,
“10 kartu soal dan jawaban”
guru “Oke pintar, hari ini sudah belajar
memberikan kesimpulan dan juga mengenai lapisan atmosfer dan minggu
nasihat
di
ambil
dari
pembelajaran.
hikmah lalu juga kita sudah belajar mengenai
tata Surya. Kita sudah mengerti bahwa
alam semesta itu luas, dan kita adalah
bagian yang sangat kecil dari alam
semesta
aka
kita
tidak
sepatutnya
memiliki sifat sombong. Rajin belajar,
dan tetap semangat. Oke. silahkan salah
satu pimpin berdoa.”
Siswa
Siswa mulai memimpin doa
Guru
Mengucapkan salam dan mengakhiri ”Terimakasih untuk hari ini, ibu akhiri,
pembelajaran
Semua siswa ikut berdoa
Assalamualaikum
Warohmatullahi
Wabarohkatu. Selamat siang
Siswa
Menjawab salam
Waalikumsalam
Warohmatullahi
Wabarokatuh. Siang juga Bu.
Download