KLASIFIKASI TUMBUHAN DAN HEWAN DI CEMARA ASRI KELOMPOK 2 NAMA ANGGOTA : o DESMON SILITONGA o HAIDA ARITONANG o CHRISTY VERA BR. SINURAYA o CRISTINA YOLANDA GINTING o CITRA PURBA o FENNY MORA KELAS: FISIKA DIK A 2017 JURUSAN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2017 PENDAHULUAN Klasifikasi makhluk hidup adalah pengelompokkan makhluk hidup dalam takson melalui pencarian keseragaman atau persamaan dalam keanekaragaman. Makhluk hidup yang diklasifikasikan dalam satu kelompok tertentu memiliki persamaan-persamaan sifat atau ciriciri. Demikian pula sebaliknya, makhluk hidup dalam takson yang berbeda akan memiliki perbedaan-perbedaan sifat atau ciri-ciri. Semakin banyak perbedaan ciri makhluk hidup maka semakin jauh hubungan kekerabatannya dan semakin banyak persamaan ciri makhluk hidup maka semakin dekat hubungan kekerabatannya. Oleh karena itu, manusia mengelompokkan makhluk hidup agar dapat diatur dan mudah dipahami oleh orang lain dengan menggunakan penamaan ilmiah dan pengklasifikasian makhluk hidup. Adapun latar belakang dalam pemilihan materi klasifikasi makhkluk hidup selain untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah kapita selekta yaitu untuk mengetahui seberapa besarkah hubungan kekerabat makhluk hidup jika dilihat dari persamaan dan perbedaan sifat maupun ciri-ciri morfologi lainnya. Ragam makhluk hidup di bumi ini bermacam-macam. Setiap jenis makhluk hidup memiliki ciri-ciri tersendiri sehingga terbentuk keanekaragaman makhluk hidup. Setiap makhluk hidup mempunyai keanekaragaman bentuk, ukuran, warna, habitat, dan tingkah laku berbeda yang menyebabkan kekayaan makhluk hidup sulit dipahami. Klasifikasi makhluk hidup bertujuan untuk menyederhanakan objek studi. Sistem pemberian nama makhluk hidup yang digunakan Linnaeus disebut sistem binomial nomenklatur dan bahasa yang digunakan yaitu bahasa latin. Dengan demikian untuk suatu macam makhluk hidup hanya digunakan satu nama bagi seluruh dunia pengetahuan. Pemberian nama ini diatur dengan Kode Internasional Tata Nama Hewan dan Tumbuhan dengan menggunakan sistem tata nama dua kata (binomial nomenklatur) dengan aturan sebagai berikut: 1. Menggunakan bahasa latin 2. Terdiri dari dua kata 3. Kata pertama menunjukan tingkatan marga (genus) yang diawali dengan huruf kapital, sedangkan kata kedua menunjukan tingkatan jenis (spesies) yang diawali dengan huruf kecil. 4. Jika ditulis dengan huruf tegak maka dua kata tersebut harus digaris bawahi, contoh: Gnetum gnemon. 5. Jika dua kata tersebut tidak digaris bawahi maka harus dicetak miring, contoh: Gnetum gnemon. 6. Terkadang tercantum nama atau inisial, yang tidak dicetak miring dan ditulis sesudah nama latin, contoh Canis familliaris L. Tujuan Penulisan 1. Mengetahui tujuan dan manfaat klasifikasian makhluk hidup 2. Mengetahui proses pengklasifikasian makhluk hidup 3. Mengetahui tata nama binomial pada pengklasifikasian makhluk hidup 4. Mengetahui macam sistem klasifikasian Tujuan Klasifikasi 1. mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan persamaan ciri-ciri yang dimiliki 2. mendeskripsikan ciri-ciri suatu jenis makhluk hidup untuk membedakannya dengan makhluk hidup dari jenis yang lain; 3. mengetahui hubungan kekerabatan antarmakhluk hidup; 4. memberi nama makhluk hidup yang belum diketahui namanya KLASIFIKASI TUMBUHAN DAN HEWAN NO TUMBUHAN/HEWAN 1 KLASIFIKASI Semut Hitam (Dolichoderus Thoracicus Kingdom : Animalia Smith) Deskripsi Semut hitam Dolichoderus thoracicus hidup dalam organisasi sosial yang terdiri dari sejumlah individu dan membentuk suatu masyarakat yang disebut koloni. Koloni semut terdiri dari kelompokkelompok yang disebut kasta. Semut hitam terdiri dari beberapa kasta, yaitu: ratu, pejantan, dan pekerja. Semut pekerja dibagi dua, yaitu pekerja dan prajurit. semut ini termasuk jenis semut yang berspesies yang daerah penyebarannya tersebar di luas Asia Tenggara yang terutama berada di daerah ketinggian sekitar 1300 meter di atas permukaan laut. berada di kawasan tanaman jeruk, kakao serta pohon manga, biasanya semut ini akan membuat permukaan tanah sarangnya dengan di atas tumpukan seresah daun kering dan juga pelapah Filum : Arthropoda Kelas : Hexapoda Ordo : Hymenoptera Famili : Formicidae Genus : Dolichoderus daun kelapa, mereka tidak akan jauh dari tempat sumber makanannya dan selalu berada di tempat yang kering dan gelap. Manfaat 1. menjaga kebun dari serangan hamadan penyakit 2. menyembuhkan penyakit. beberapa Seperti jenis Kanker, Kolesterol, Maag, dan Asam Urat. 3. memberikan kita pelajaran berharga. 4. Saling bertegur sapa ketika bertemu. 5. Kebiasaan semut yang berjalan pada jalur yang teratur. 6. Semut mengajarkan kita untuk selalu berbagi. 2 Durian (Durio zibethinus Murr) Kingdom : Plantae Deskripsi Tumbuhan berbentuk pohon, berumur panjang (perenial), tinggi 27 - 40 m. Akar tunggang. tegak, Batang kulit berkayu, pecah-pecah, silindris, permukaan kasar, percabangan simpodial, bercabang Divisi : Eudikotil Kelas : Rosidae Ordo : Malvales Famili : Malvaceae Genus : Durio banyak, arah mendatar. Daun tunggal, bertangkai pendek, tersusun berseling (alternate), permukaan atas berwarna hijau tua - bawah cokelat kekuningan, bentuk jorong hingga lanset, panjang 6,5 25 cm, lebar 3 - 5 cm, ujung runcing, pangkal membulat (rotundatus), tepi rata, pertulangan menyirip permukaan atas mengkilat (pinnate), (nitidus), permukaan bawah buram (opacus), tidak pernah meluruh, bagian bawah berlapis bulu halus berwarna cokelat kemerahan. Bunga muncul di batang atau cabang yang sudah besar, berbentuk bertangkai, lonceng kelopak (campanulatus) - berwarna putih hingga cokelat keemasan, berbunga sekitar bulan Januari. Buah bulat atau lonjong, panjang 15 - 30 cm, kulit dipenuhi duri-duri tajam, warna coklat keemasan atau kuning, bentuk biji lonjong, 2 - 6 cm - berwarna cokelat, berbuah setelah berumur 5 - 12 tahun. Manfaat 1. Mencegah dan mengobati sembelit 2. Membantu mencegah anemia 3. Membantu menjaga kesehatan tulang 4. Mengatur kadar gula darah 5. Membantu menjaga fungsi tiroid 6. Membantu meredakan migrain 7. Membantu mencegah depresi 3 Mangga (Mangifera indica) Kingdom : Plantae Deskripsi Mangga atau mempelam adalah nama sejenis buah, demikian pula nama pohonnya. Mangga termasuk ke dalam margaMangifera, yang terdiri dari 35-40 anggota dan suku Anacardiaceae. Nama ilmiahnya adalah Mangifera indica. Nama ini kira-kira mengandung arti: “(pohon) yang berbuah mangga, berasal dari India”.Pohon mangga termasuk tumbuhan tingkat tinggi yang struktur batangnya (habitus) termasuk kelompok arboreus, yaitu tumbuhan berkayu yang mempunyai tinggi batang lebih dari 5 m. Mangga bisa mencapai tinggi antara 10 hingga 40 m. Helai daun bervariasi namun kebanyakan berbentuk jorong sampai lanset, 2-10 × 8–40 cm, agak liat seperti kulit, hijau tua berkilap, berpangkal melancip dengan tepi daun bergelombang dan ujung meluncip, dengan 12-30 tulang daun sekunder. bunga mangga merupakan bunga majemuk yang berkarang dalam malai bercabang banyak di ujung ranting. Buah mangga termasuk kelompok buah Divisi : Magnoliopsida Kelas : Sapindales Ordo : Sapindales Famili : Anacardiaceae Genus : Mangifera batu (drupa) yang berdaging, dengan ukuran dan bentuk yang sangat berubahubah bergantung pada macamnya, mulai dari bulat (misalnya mangga gedong), bulat telur (gadung, indramayu, arumanis) hingga lonjong memanjang (mangga golek). Manfaat 1. Mengurangi Diabetes. 2. Pencegahan Degenerasi Makula 3. Mencegah Penyakit Jantung. 4. Pencegahan Kanker. 5. Menyehatkan Tulang. 6. Membantu Pencernaan. 7. Zat Besi Tinggi Untuk Wanita. 8. Menjaga Kadar Kolesterol. 4 Bangau (Jabiru mycteria) Deskripsi Bangau adalah sebutan untuk burung dari keluarga Ciconiidae. Badan berukuran Kingdom : Animalia Filum : Chordata Kelas : Aves Ordo : Ciconiiformes Famili : Ciconiidae Genus : Jabiru besar, berkaki panjang, berleher panjang namun lebih pendek dari burung Kuntul, dan mempunyai paruh yang besar, kuat dan tebal. Bangau bisa dijumpai di daerah beriklim hangat. Habitat di daerah yang lebih kering dibandingkan burung Kuntul dan Ibis. Makanan berupa Katak, ikan, serangga, cacing, burung kecil dan mamalia kecil dari lahan basah dan pantai. Bangau tidak memiliki organ suara syrinx sehingga tidak bersuara. Paruh yang diadu dengan pasangannya merupakan cara berkomunikasi menggantikan suara panggilan. Bangau merupakan burung yang berat dengan rentang sayap yang lebar. Spesies Leptoptilos crumeniferus dari Afrika mempunyai rantang sayap 3,2 meter. Manfaat 1. Mengobati Penyakit Kusta 2. Menyembuhkan anemia 3. Mencegah penyakit lemah syahwat 4. Mempertajam penglihatan 5. Mencegah stress 6. Mencegah penyakit jantung 7. Memenuhi kandungan protein dalam tubuh 8. Mencegah penyakit syaraf dan otak 5 Cemara (Casuarina excelsa) Kingdom : Plantae Deskripsi Cemara merupakan tetumbuhan hijau abadi yang sepintas lalu dapat disangka sebagai tusam karena rantingnya yang beruas pada dahan besar kelihatan seperti jarum, dan buahnya mirip runjung kecil. Namun kenyataannya pepohonan ini bukan termasuk Gymnospermae, sehingga mempunyai bunga, baik jantan maupun betina. Bunga betinanya nampak seperti berkas rambut, kecil dan kemerah- Batuk hingga merahan. Manfaat 1. Pohon natal 2. Hiasan natal 3. Obat cacing 4. Meredakan Bronkhitis 5. Pelindung Jalan 6. Menghilangkan Sakit Otot Divisi : Magnoliophyta Kelas : Magnoliopsida Ordo : Fagales Famili : Casuarinaceae Genus : Casuarina 6 Ular (Hypsiscopus plumbea) Kingdom : Animalia Deskripsi Ular adalah reptilia tak berkaki dan bertubuh panjang. Ular memiliki sisik seperti kadal dan sama-sama digolongkan ke dalam reptil bersisik (Squamata). Perbedaannya umumnya adalah berkaki, kadal memiliki pada lubang telinga, dan kelopak mata yang dapat dibuka tutup. Ular tidak memiliki daun telinga dan gendang telinga, tidak mempunyai keistimewaan atau ketajaman indera mata maupun telinga. Ular hanya dapat melihat dengan jelas dalam jarak dekat. Indera yang menjadi andalan ular adalah sisik pada perutnya, yang dapat menangkap getaran langkah manusia atau binatang lainnya. Ular tidak membau mangsa melalui lubang hidung, melainkan menggunakan lidah mereka yang dapat mendeteksi bau di udara. Manfaat 1. Mengobati Impotensi 2. Sumber nutrisi penting bagi tubuh 3. Mengobati Sakit Pinggang 4. Mengatasi Gangguan Ginjal 5. Mengatasi Alergi Berat Filum : Chordata Kelas : Reptilia Ordo : Squamata Famili : Homalopsidae Genus : Hypsiscopus 7 Nangka (Artocarpus heterophyllus) Kingdom: Plantae Deskripsi Pohon nangka umumnya walaupun ada yang mencapai 30 meter. Batang bulat silindris, sampai berdiameter sekitar 1 meter. Tajuknya padat dan lebat, melebar dan membulat apabila di tempat Seluruh bagian tumbuhan mengeluarkan getah putih pekat apabila dilukai. Daun tunggal, tersebar, bertangkai 1–4 cm, helai daun agak tebal seperti kulit, kaku, bertepi rata, bulat telur terbalik sampai jorong (memanjang), 3,512 × 5–25 cm, dengan pangkal menyempit sedikit demi sedikit, dan ujung pendek runcing atau agak runcing. Daun penumpu bulat telur lancip, panjang sampai 8 cm, mudah rontok dan meninggalkan bekas serupa cincin. Manfaat 1. Kaya nutrisi pelawan sel kanker. Buah nangka mengandung zat isoflavon, fitonutrien, lignan, dan saponin. Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Rosales Famili: Moraceae Genus: Artocarpus Spesies: A. heterophyllus berukuran sedang, sampai sekitar 20 m tingginya, terbuka. Divisi: 2. Melindungi sel-sel kerusakan. mengandung DNA Buah antioksidan dari nangka yang berfungsi melindungi sel DNA dari kerusakan akibat radikal bebas. 3. Meningkatkan kekebalan tubuh. 8 Merpati (Columba livia) Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Kelas: Aves Ordo: Columbia former Family: Columbiadae Deskripsi Burung Merpati atau Dara termasuk Genus: Columbia kedalam famili Columbidae dari ordo Columbiformes, yang mencakup sekitar 300 spesies burung kerabat pekicau. Spesies yang umumnya dikenal sebagai "merpati" adalah merpati karang liar, umum digunakan di banyak kota. Dara dan merpati mebangun sangkarnya dari ranting dan sisa-sisa lainnya, yang ditempatkan di pepohonan, birai, atau tanah, tergantung spesiesnya. Mereka mengerami satu atau dua telur, dan kedua induknya sangat memedulikan anaknya, yang akan meninggalkan sangkarnya setelah 7 hingga 28 hari. Dara makan biji, buah dan tanaman. Spesies: Columba livia Manfaat 1. Kotorannya dapat digunakan sebagai pupuk 2. Sebagai hewan peliharaan 3. Sebagai pengirim pesan 4. Dalam daging merpati, terdapat protein sebanyak 35,8% lebih tinggi apabila dibandingkan dengan ayam (20%), sapi (19,2%) maupun burung puyuh (21,1%). Dalam 100 gram merpati, terdapat setidaknya 129 kalori; 3,35 gram lemak, 5 mg kalsium dan 2,5 mg zat besi. 9 Burung Wallet (Collocalia fuciphaga) Kingdom : Divisi : Kelas : : Genus Deskripsi: Burung merupakan walet (Collocalia burung dengan vestita) sayap meruncing, berekor panjang, berwarna hitam dengan bagian bawah tubuhnya coklat. Burung walet hidup di pantai serta daerah permukiman, menghuni gua atau ruang besar, seperti bubungan kosong. Burung Walet tidak dapat bertengger : : Aves Apodiformes Familia Spesies Chordata : Ordo Animalia Collocalia Apodidae Collocalia fuciphaga karena memiliki kaki yang sangat pendek sehingga sangat jarang berdiri di atas tanah tetapi bisa menempel pada dinding tembok atau atap. Manfaat 1. Mempercepat regenerasi sel 2. Meningkatkan metabolisme dan sistem kekebalan tubuh 3. Khasiat Bagi wanita, yaitu untuk membuat kulit menjadi halus dan berseri-seri 10 Mawar Putih (Rosa Hiproida atau Rosa Kingdom : Plantae sp.) Divisi : Spermatophyta Sub Divisi : Angiospermae Kelas : icotyledonae Ordo : Rosanales Famili : Rosaceae Deskripsi Genus : Rosa Mawar putih ini merupakan mawar yang memiliki karakteristik sangat baik, Spesies : Rosa Hiproida atau Rosa sp. memiliki tangkai panjang dan kuat hingga dapat mencapai 100 cm lebih, durinya hanya sedikit (hampir tidak ada), tunas besar, mahkotanya pun besar dan memiliki kemampuan untuk berdiri pada vas sampai 7 hari. Manfaat 1. Menjaga kesehatan mata 2. Menjaga kesehatan rambut 3. Menjaga kesehatan kulit 4. Menurunkan tekanan darah 5. Menghilangkan jerawat 6. Menghilangkan bau mulut 7. Mengobati kaki bengkak NO TUMBUHAN/ HEWAN 1. Kamboja (Plumeria acuminata ) Deskripsi : Tumbuhan ini banyak tumbuh di perkuburan, juga ada yang sengaja ditanam di halaman rumah. Pada umumnya tumbuhan ini hidup subur di daratan rendah sampai ketinggian di atas permukaan laut. Habitus pohon bergetah, dalam klasifikasi raunkier, termasuk Mesofanerofit ( tumbuhan di udara ). Manfaat : Kamboja tidak hanya ditanam sebagai tanaman hias, tetapi dapat dimanfaatkan sebagai obat. Pada getahnya mengandung senyawa sejenis karet, triterpenolo amyin dan damar. Disamping itu juga mengandung minyak menguap yaitu, geraniol, farnesol, sitronellol, KLASIFIKASI Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Gentianales Famili: Apocynaceae Genus: Plumeria Spesies: plumeria acuminata 2. fenetilalkohol dan linallol. Bambu (Bambusa Sp) 3. Deskripsi : Bambu merupakan tanaman jenis rumput-rumputan. Bambu tumbuh dengan cara menyebarkan perakaran dan rhizomanya dibawah tanah. Kadar gula didalam batang berada dalam kondisi rendah untuk mmenghindari bambu diserang hama. Manfaat: Bambu mempunyai banyak manfaat, rumah-rumah di pedesaan sunda dan jawa masih banyak yang menggunakan anyaman dari bambu sebagai dindingnya. Di cina,bambu adalah makanan utama hewan panda. Kunyit (Curcuma domestica Val) Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Poales Famili: Poaceae Genus: Bambusa Spesies: Bambusa multiplex Deskripsi : Tanaman kunyit merupakan Kingdom: Plantae Divisi: Tracheophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Zingiberales Famili: Zingiberaceae Genus: Curcuma L Spesies: Curcuma longa L 4. tanaman jangka panjang atau tanaman dengan daun besar berbentuk elips. Di setiap tanaman kunyit terdapat kira-kira 5 – 15 helai daun dengan panjang hingga 85 cm dan lebar 25 cm. Pangkal dan ujung daun meruncing hijau muda sampai hijau tua. Bagian tepi dun kunyit merata. Manfaat : Manfaat kunyit terdapat pada akar, dimana akar kunyit memiliki bau aromatik yang khas dan rasanya agak pedas dan agak pahit. Jika dilarutkan dalam air, maka akar kunyit akan memberikan zat curcuminoid yang berwarna kuning. Akar kunyit ini sudah lama dimanfaatkan sebagai komponen pewarna makanan dan bumbu masakan. Selain itu akar kunyit juga mempunyai khasiat untuk melancarkan peredaran darah, menjadi anti bakteri dan melancarkan pengeluaran empedu. Kaktus Centong (Opuntia cochenillifera) Deskripsi Batang utama kaktus centong termasuk pendek dengan diameter sampai 20 cm. Bunga tumbuhan ini tersusun secara soliter, berkembang dari areoles sepanjang tepi atas dan tampak memiliki banyak sepal. Mahkota bunga tumbuhan ini mempunyai banyak kelopak berwarna merah dan didalam periantum terdapat banyak benang sari. Kelopak dan mahkota bunga menyatu membentuk sebuah Kingdom: Plantae Divisi: Spermatophyta Kelas: Dicotyledonae Ordo: Cactales Famili: Cactaceae Genus: Opuntia Spesies: O. Cochenillifera 5. hypanthium. Manfaat : Tanaman ini digunakan sebagai penangkal santet/ telluh kalo kita tanam diluar rumah. Dapat mengatasi diabetes mellitus. Mucilage yang terdapat pada daun digunakan sebagai selep dan pelembap kulit. Anggrek (Orchidaceae) 6. Deskripsi : Memilki tiga daun kelopak bunga (sepal), memilki tiga daun mahkota bungan (petal), putik dan benang sarinya bergabung bersama dalam satu tempat, tepung sarinya biasa berkumpul bersama pada bagian pollinia, tangkai bunganya bisa berkelak- kelok pada saat pertumbuhan, arah kelok-nya bergantung pada sumber cahaya. Manfaat : Digunakan sebagai simbol cinta, keindahan maupun kemewahan. Di cina digunakan sebagai obat yang mampu menyembuhkan berbagai macam penyakit, sebagai penghilang stress, sebagai tonik panjang umur, mengatasi gangguan fungsi saraf dan otak dll. Mahoni (Swietenia mahagoni) Deskripsi : Kingdom: Plantae Divisi: Sprmatophyta Kelas: Monocotyledoneae Ordo: Orchidales Famili: Orchidaceae Genus: Dendrobium Spesies: Debdrobium macrophylumm, Dendrobium canaliculatum, Dendrobium lineale, Dendrobium bifale, dan Dendrobium secundum. Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Sapindales Famili: Meliaceae Genus: Swietenia Spesies: Swietenia mahagoni (L) Tanaman ini merupakan tanaman tahunan dengan ketinggian mencapai 5-25 m, berakar tunggang, berbatang bulat, percabangan banyak, dan berkayu serta memiliki getah. Daun majemuk menyirip genap, jelaian daun berbentuk bulat telur,ujung dan pangkalnya runcing dan tulang daunnya menyirip. Daun muda berwana merah,setelah tua akan berwarna hijau. Bungan tanaman ini majemuk tersusun dalam karangan yang keluar dari ketiak daun. Buahnya berbentuk bulat , berkeluk lima, bewarna cokelat, didalam buahnya ada terdapat biji yang berbentuk pipih dengan ujung agak tebal dan berwarna kehitaman. 7. Manfaat : Tanaman ini digunakan untuk kehidupan diantaranya dapat mengurangi polusi udara dan jugak akan membantu mengikat air dengan baik. Digunakan juga untuk mengobati penyakit yaitu, melancarkan peredaran darah, menurunkan atau mengurangi kolestrol, meningkatkan kekebalan tubuh, dll. Ilalang (Imperata cylindrica) Deskripsi : Memilki akar rimpang yang menjalar, bentuk akar mirip seperti tebu yang berbatas-batas. Pada bagian batang rumput ilalang memiliki ciri-ciri berbentuk silinder dengan diameter kira-kira berukuran 2-3 mm. Daun ilalang ini memiliki ciri-ciri seperti garis Kingdom: Plantae Divisi: Tracheopyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Poales Famili: Poaceae Genus: Imperata Cirillo Spesies: Imperata Cylindrica (L) 8. Kayu manis (Cinnamomum verum J. Presl) 9. lurus memanjang dengan lebar kira-kira 5 mm. Sedangkan pada bagian bunga ilalang, ciri-ciri bunga ilalang adalah berbentuk seperti rambut memanjang dengan bulu-bulu halus berwarna putih. Manfaat : Dimanfaatkan sebagai makanan ternak, digunakan untuk atap gubuk, dalam kesehatan digunakan untuk menurunkan panas, meluruhkan kemih (besifat diuterik), menghentikan pendarahan serta menghilangkan rasa hausdan menjadikan tenggorokan adem. Kingdom: Plantae Divisi: Tracheophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Laurales Famili: Lauraceae Genus: Cinnamomum Schaeff Spesies: Cinnamomum verum J. Presl Deskripsi : Daun kayu manis berwarna keunguan ketika masih muda. Bunganya kecil, berwarna kuning, tumbuh pada malai. Buahnya berwarna hitam berbentuk meruncing dengan panjang sekitar 1,5 cm. Manfaat : Kayu manis dapat mengatur gula darah, dapat meningkatkan energi agar lebih stabil, mengurangi kolestrol LDL, mengurangi rasa sakit terkait dengan arthritis, dapat mengurangi proliferasi sel kanker dan untuk pencegahan kanker, dll. Kupu – Kupu Raja (Danaus plexippus) Kingdom: Animalia Filum: Atrhropoda Kelas: Insecta Ordo: Lepidoptera Famili: Nymphalidae Genus: Danaus Spesies: Danaus plexippus 10. Deskripsi : Kupu-kupu raja memiliki sayap berwarna coklat terang dengan batas garis hitam dan titik- titik putih. Predator seperti burung akan menghindari kupu-kupu raja karena rasanyayang tidak enak untuk dimakan. Manfaat : Membantu penyerbukan tanaman, sumber protein, bahan penelitian biologis, dll. Kiara Payung (Filicium decipiens) Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Sapindales Famili: Sapindaceae Genus: Filicium Spesies: Filicium decipiens NO Deskripsi : Kiara payung merupakan pohon peneduh yang banyak dijumapi dipinggir jalan. Daunnya mirip sisir dan beruas banyak. Batang berwarna coklat tua dengan textur kasar, saat batang pohon kiara payung berdiameter 10 cm, maka tinggi pohon ini bisa mencapai 710 meter dengan diameter daun ujung ke ujung mencapai 6 m. Manfaat : Sebagai peneduh, daunnya sangat lebat , seperti payung. TUMBUHAN/ HEWAN KLASIFIKASI 41. Ikan Mas (Cyprinus carpio) Animalia Filum Chordata Kelas Actinopterygii Ordo Cypriniformes Famili Cyprinidae Genus Cyprinus Spesies Cyprinus carpio Deskripsi Ikan mas (Cyprinus Carpio) hidup diair tawar, Memiliki badan berbentuk memanjang dan sedikit pipih kesamping, Mulut oris terletak dijung tengah terminal, memiliki kulit yang berlendir yang berasal kelenjar mucus yang berupa glikoprotein, Memiliki rahang yang terdiri atas satu rahang atas maksila dan rahang satu rahang bawah mandibular, yang bertulang sejati, ujung mulut halus karena tidak memiliki gigi, Dibagian mata memiliki selaput tidur membrane niktitans untuk melindungu pada saat berenang, Pada bagian lateral tubuh terdapat garut sisik linea lateralis berfungsi berfungsi sebagai organ sensoris ikan yang dapat mendeteksi perubahan gelombang, Memiliki tutup insan operculum , Memiliki sisik yang berukuran besar dan digolongkan kedalam tipe sisik sikloid lingkaran, Memiliki gelembung renang swin brodder, Sisik berwarna karena adanya brochroema yaitu zat pemberi warna pada ikan. Kingdom Manfaat ikan mas Bagi Kesehatan : 1. Mencegah penyakit jantung dan gagal jantung, karena mengandung omega-3 asam lemak 2.Menurunkan tekanan darah 3. mengurangi berat badan 4. Merangsang otak anak dan pertumbuhan yang tinggi 5. Mengurangi risiko kanker payudara, usus besar dan prostat 6. Mencegah radang sendi 7. Mata Sehat 8. Menunda proses penuaan dini (keriput) 9. tidak mudah tertekan dan ketakutan yang berlebihan dapat diatasi 10. Ikan Mas Untuk Mengatasi Batuk (https://biologijie.blogspot.co.id/2015/01/deskripsiikan-mas-cyprinus-carpio.html) 42. Kecoa (Blaberidae sp) Deskripsi Periplaneta sp (kecoa) merupakan hewan yang hidup di tempat - tempat kotor. Kecoa berwarna coklat kemerahan dan mengkilat, berbau menyengat. Periplaneta sp (kecoa) termasuk salah satu hewan avertebrata yang masuk dalam filum arthropoda Manfaat 1. Pada umumnya dalam percobaan laboratorium, kecoa dijadikan sebagai bahan tes ketepatan dosis obat anti serangga. Dimana dalam hal ini, kecoa dijadikan sebagai insekta uji terhadap obat anti serangga. 2. Kecoa dapat dijadikan hewan peliharaan 3. Kecoa memiliki memori yang lebih kuat dibandingkan seekor anjing. Sehingga kecoa dapat dijadikan sebagai pendeteksi bom. 4. Para Ilmuwan di india telah melakukan sebuah penelitian dan mengembangkan teknologi jantung buatan dengan jantung kecoa sebagai modelnya. 5. Kecoa mengandung protein tinggi, sehingga baik untuk dikonsumsi (jika mau). (http://namalatins.blogspot.com/2015/04/namalatin-kecoa-klasifikasi-serta.html) Kingdom Animalia Filum Arthropoda Kelas Insecta Ordo Orthoptera Family Blattidae Genus Blaberidae Spesies Blaberidae sp 43. Katak Sawah ( Fejervarya cancrivora) Deskripsi Kingdom Animalia Filum Chordata Kelas Amphibia Ordo Anura Famili Ranidae Merupakan katak berukuran sedang sampai besar, Genus tekstur kulit memiliki lipatan-lipatan dan bintilbintil memanjang searah dengan sumbu tubuh. Species Warna kulit bervariasi, coklat lumpur kotor dengan bercak gelap. Jari-jari kaki meruncing, selaput renang mencapai ujung kecuali 1 atau 2 ruas jari kaki keempat (yang terpanjang). Habitat: Jenis ini sangat banyak dijumpai di sawahsawah. Terdapat dalam jumlah banyak di sekitar rawa dan bahkan di daerah berair asin, seperti tambak atau hutan bakau. Penyebaran: Indo-Cina, Hainan sampai ke Filipina, Jawa, Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Irian Jaya (Introduksi). 44. fejervarya fejervarya cancrivora Manfaat 1. Sumber Protein Hewani 2. Mengobati Impotensi pada Pria 3. Mengatasi Kerusakan Jantung 4. Mencegah Asma 5. Sebagai Antibiotik 7. Mencegah Bronkitis 8. Mengatasi Kerusakan Stroke 9. Baik Untuk Penderita Diabetes 10. Mengatasi Kanker (https://azharfa.wordpress.com/2014/09/14/laporananatomi-katak-fejervarya-cancrivora/) Paku Sayur (Diplazium esculentum) Kingdom Plantae Divisi Pteridophyta Kelas Pteridopsida Ordo Polypodiales Famili Polypodiaceae Deskripsi Paku sayur merupakan sejenis paku/pakis yang biasa dimakan ental mudanya sebagai sayuran oleh penduduk Asia Tenggara dan kepulauan di Samudera Pasifik. Paku ini biasanya tumbuh di tepi sungai atau di tebing-tebing yang lembap dan teduh(wikipedia), Diplazium sebagian besar merupakan genus tropis, di america utara hanya tiga spesies seperti Diplazium pycnocarpon. Diplazium salah satu termasuk dalam atrium dan asplenium. umumnya alternatif nama dimasukkan berasal dari sebelum asplenium (boughton,2005). Diplazium tumbuh di daerah pegunungan yang ketingiannya sekitar 1.350 m. Oleh karenanya banyak terdapat di gunung arjuna dan gunung patuha(Setijati Sastrapradja,1985:113). Diplazium hidup di seluruh kepulauan Macaronesia: Canary Islands, Azores, Madeira dan Cape Verde dan di wilayah Algeciras di provinsi Cadiz, termasuk di Taman Alam Los Alcornocales, yang berlangsung sebuah habitat yang sama ke hutan salam, hangat dan lembab sepanjang tahun (Joan Bibiloni, 2011). Manfaat 1. Pemanfaatanya biasanya digulai ("gulai paku") atau dijadikan lalap setelah direbus terlebih dahulu. Konsumsi mentah tidak dianjurkan karena mengandung asam sikimat yang mengganggu pencernaan manusia. Paku sayur biasanya tidak dibudidayakan. Pedagang mencari di hutan atau kebun lalu dijual. 2. Ekstrak daun tua digunakan sebagai lulur untuk mengobati demam dan untuk mengurangi bau keringat. 3. Makanan antioksidan 4. Anti- inflamasi 5. Serat (fiber) 6. Mencegah penyakit kardiovaskular 7. Kaya Vitamin A Genus Spesies Diplazium Diplazium esculentum 45. Markisah ( Passiflora edulis) Kingdom Plantae Divisi Magnoliophyta Kelas Magnoliopsida Ordo Malpighiales Famili Passifloraceae Genus Passiflora Spesies Passiflora edulis Deskripsi Markisa termasuk tanaman semak hidupnya menjalar panjang kuang lebih 10 m. Batang : Markisa mempunyai batang kecil, langsing, dan panjang sekali, bentuk persegi,semu, lunak, halus, warna hijau kecoklatan. Batangnya merambat dengan bantuan sulur berbentuk pilin (spiral). Daun : Tunggal, lonjong, tersebar, panjang 7-20cm, lebar 5-15cm, tepi rata, ujung runcing, pangkal membulat, pertulangan menyirip, permuka`n licin, tangkal persegi, panjang 2-6cm, dan berwarna hijau. Manfaat Daun Markisa/ Passiflora quadrangularis L berkhasiat untuk peluruh air seni, kencing nanah, sedangkan buahnya selain untuk sari buah segar (dicampur dengan sirup).juga dimanfaatkan untuk obat penenang juga berkhasiat menghilangkan rasa nyeri (analgesik) dan memperkuat paru. Beberapa Herbalis memanfaatkan Seluruh bagian Markisa untuk digunakan sebagai obat dan berkhasiat sebagai anti radang, penenang (sedatif), peluruh kencing (diuretik), serta bersifat membersihkan panas dan racun. Seorang herbalis yang mantan seorang Pendeta di daerah Malang (Perumahan Sawojajar.) malah menggunakan markisa besar untuk pengobatan kanker (https://www.google.co.id/search?q=klasifik asi+tumbuhan+markisah&oq=klasifikasi+tu mbuhan+markisah+&aqs=chrome..69i57j0l3 .8439j0j7&sourcei) 46. Bunga Asoka ( Sarca Indica) Deskripsi Kata ‘asoka’ merupakan kata yang diambil dari bahasa Sansekerta yang artinya terbebas dari sedih. Yang menarik adalah terdapat sejarah yang menyatakan bahwa ada raja yang bernama Ashoka. Nama latin dari tumbuhan asoka adalah Sarca Indica, dimana bagi masyarakat Hindhu tanaman ini dianggap suci. Berdasarkan jenisnya, tumbuhan ini terbagi atas 2 macam, yaitu asoka tanpa ranting dan asoka biasa dengan ranting. Di Indonesia, tanaman ini dapat ditemukan disekitar pekarangan rumah, hal ini dikarenakan tanaman ini dapat tumbuh dimana saja. Bagi sebagian masyarakat Indonesia, tanaman ini dipercaya dapat mengusir kesedihan yang dialami oleh seseorang. Sedangkan di negara Eropa sendiri, tanaman Asoka ini memiliki julukan Flame of the Wood yang artinya api hutan. Hal tersebut dikarenakan bunganya yang berwarna merah mencolok seperti api dan berdasarkan sejarahnya, tanaman ini pertama kali ditemukan di hutan liar. Manfaat 1, Obat Disentri Bunga asoka yang memiliki kandungan tanin ini dipercaya dapat mengobat penyakit disentri. Caranya adalah dengan menumbuk bunganya hingga halus kemudian direbus dengan 2 gelas air. Sisakan menjadi 1 gelas, saring dan diamkan hingga dingin untuk kemudian dikonsumsi. Untuk hasil yang maksilmal setidaknya mengkonsumsi ramuan tersebut 2x dalam sehari. 2. Hadi Tidak Teratur Selain dapat mengobati penyakit disentri, bunga asoka juga dapat mengatasi haid yang tidak teratur. Caranya adalah dengan merebus bunga asoka yang dicampur dengan bunga mawar dan juga daging dari lidah buaya dalam 4 gelas air. Tunggu hingga menyisakan 2 gelas, saringlah dan diamkan hingga dingin untuk dikonsumsi, konsumsilah 1x dalam sehari agar haid kembali teratur. Ramuan ini Kingdom Plantae Divisi Magnoliophyta Kelas Magnoliopsida Familia Caesalpiniaceae Ordo Fabales Genus Saraca Spesies Saraca Indica (https://dosenbiologi.com/tumbuhan/ciriciri-tumbuhan-asoka) dipercaya dapat meredakan stress dan juga merelaksasikan otot rahim sehingga haid dapat menjadi normal (teratur) kembali. 3.Obat Kram Kaki Bunga asoka juga dipercaya dapat mengobat kram otot kaki. Caranya adalah dengan merebus bunga asoka yang dicampur dengan daun sembung. Ramuan ini hanya dapat dikonsumsi pada saat kaki Anda merasa kram saja, tidak untuk dikonsumsi rutin seperti obat pada umumnya. 4. Obat Luka Memar Bagi Anda yang mengalami memar setelah jatuh atau terkena hantaman sesuatu, Anda dapat menggunakan bunga asoka untuk mengobatinya. Caranya adalah dengan merebus bunga asoka yang dicampur dengan bunga mawar serta umbi dari daun dewa. Campurkanlah sedikit madu agar rasanya tidak terlalu pahit ketika dikonsumsi. Gunakanlah ramuan ini setidaknya 2x dalam sehari agar hasilnya maksimal dan berhentilah mengkonsumsinya ketika hasilnya sudah baik. 5.Sebagai Antioksidan Bunga asoka yang memiliki kandungan flavonoid dipercaya dapat dijadikan sebagai antioksidan alami. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, bunga ini dapat mencegah dari serangan kanker kandung kemih dan beberapa jenis kanker lainnya. Caranya adalah dengan merebus bunga asoka dengan 2 gelas air dan menyisakan 1 gelas saja. Konsumsilah secara rutin agar terhindar dari serangan penyakit tersebut. (https://dosenbiologi.com/tumbuhan/ciri-ciritumbuhan-asoka) 47. Cocor Bebek ( Kalanchoe pinnata(Lam.) Pers.) Kingdom: Plantae Divisi: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Saxifragales \ Deskripsi Cocor bebek memiliki batang yang lunak dan beruas. Daunnya tebal berdaging dan mengandung banyak air. Warna daun hijau muda (kadang kadang abu-abu). Bunga majemuk, buah kotak. Bila dimakan cocor bebek rasanya agak asam dan dingin. Famili: Crassulaceae Genus: Kalanchoe Cocor bebek menjadi tanaman yang umum di Spesies: daerah beriklim tropika seperti Asia, Australia, Selandia Baru, India Barat, Makaronesia, Maskarenes, Galapagos, Melanesia, Polinesia, and Hawaii Di banyak daerah tersebut, seperti (wikipedia) di Hawaii, tanaman ini dianggap sebagai spesies yang invasif.(wikipedia) Kalanchoe . pinnata Manfaat Tanaman cocor bebek sering jadi tanaman hias didepan rumah, tapi ada juga juga cocor bebek yang liar tumbuh di dekat parit yang tanahnya berbatu. Sebagai kesehatan cocor bebek digunakan sebagai, 1. Mengobati penyakit asma 2. Menyembuhkan luka 3. Menyembuhkan perut yang mules 4. Menurunkan demam 5. Meredakan bisul dan memer 6. Mengobati amandel 7. Mengobati bekas gigitan nyamuk 8. Meredakan keseleo 9. Meyembukan sakit gigi 10. Mengobati radang pada telinga luar (http://www.tanobat.com/cocor-bebek-ciriciri-tanaman-serta-khasiat-danmanfaatnya.html) 48. Palem Raja ( Roystonea regia) Deskripsi Kingdom Plantae Divisi Magnoliophyta Kelas Liliopsida Ordo Arecales Famili Arecaceae Genus Roystonea Palem raja termasuk suku Arecaceae (palempaleman), merupakan tumbuhan biji tertutup yaitu Spesies Roystonea regia biji buahnya terbungkus daging. Palem raja (Roystonea regia) banyak di temukan di pulau Jawa. (http://www.plantamor.com/database/dat Palem raja bisa ditemukan di berbagai tempat abase-tumbuhan/daftarsampai dan bahkan mampu tumbuh pada ketinggian tumbuhan_i618?genus-page) 1.400 m di atas permukaan laut. Palem raja (Roystonea regia) merupakan tumbuhan pohon atau panjatan. Palem raja adalah tumbuhan yang tak bercabang dan tumb.uh tegak ke atas.Tumbuhan ini bisa tumbuh hingga mencapai tinggi 20 m. Manfaat Palem raja mempunyai beberapa manfaat antara lain sebagai berikut: 1. Sebagai tanam hias taman. Sering kita lihat di taman-taman kota. 2. Sebagai penghias pekarangan rumah 3. Sebagai kayu bakar (pelepah) di daerah pedesaan 4. Sebagai pohon penyejuk udara 5. Sebagai pekakas bangun Berbagai jenis palem termasuk jenis serbaguna. Dari kegunaan, jenis-jenis palem dalat dikelompokkan sebagia berikut : 1. Sumber karbohidrat, baik dalam bentuk pati maupun gula contoh aren 2. Sumber minyak. Sudah sejak lama masyarakat Indonesia memanfaatkan kelapa untuk minyak goring 3. Sumber bahan anyaman. rotan merupakan bahan anyaman yang berkulit tinggi. Beberapa jenis palem juga menghasilkan daun yang dapat dianyam. 4. Sumber bahan bangunan. Ada jenis-jenis palem yang mempunyai batang yang kuat untuk pengganti kayu. 5. Sumber bahan penyegar. Ada tempat-tempat di Indonesia yang masyarakatnya masih menyirih 6. Sebagai tanaman hias. Banyakjenis palem yang sudah dimanfaatkan untuk tanaman hias jalan. (http://baharuddinraufsblog.blogspot.co.id/2012/06/palemraja-roystonea-regia.html) 49. Rumput Teki ( Cyperus rotundus L ) Deskripsi Kingdom Plantae Divisi Magnoliophyta Kelas Liliopsida Ordo Cyperales Famili Cyperaceae Genus Cyperus Rumput teki atau yang dikenal dalam bahasa Spesies latin adalahCyperus rotundus adalah salah satu tumbuhan rumput semu menahun yang tingginya bisa mencapai 10 hingga 95 cm. Tumbuhan ini tumbuh liar dan biasanya sangat mudah di jumpai dan digunakan sebagai bahan praktikum dan sebagai objek penelitian.Jenis batang atau habitus tumbuhan dari rumput teki adalah herba atau terna (rumput-rumputan). Batang tumbuhan jenis ini lunak, mengandung banyak air, berbukubuku atau tidak. (http://www.petanihebat.com/2014/03/klasifikasirumput-teki-cyperus-rotundus.html) Manfaat Bagian dari rumput teki yang sering dimanfaatkan sebagai obat herbal biasanya adalah bagian umbi dari rumput teki. Apa saja manfaatnya bagi kesehatan dan juga bagi pengobatan herbal Berikut ini adalah manfaat rumput teki : 1. Dapat mengobati kencing batu Manfaat rumput teki bagi kesehatan kita adalah dapat mengobati kencing batu. Ternyata, umbi dari rumput teki ini apabila direbus dan diolah dengan tepat dapat membantu menyembuhkan kencing batu. Kencing batu adalah suatu gejala dimana saluran kencing tertahan oleh penggumpalan dan pengkristalan dari kotoran. Gangguan ini akan menghambat saluran kencing. 2. Dapat memperbaiki siklus menstruasi Umbi dari rumput teki ternyata juga sangat bermanfaat untuk memperbaiki siklus menstruasi atau haid pada wanita. Banyak dari wanita saat ini yang mengalami masalah pada siklus haidnya, karena berbagai macam hal, seperti stress, pola makan yang tidak sehat dan banyak hal lainnya yang Cyperus rotundus L. dapat mengganggu siklus haid atau menstruasi. 3. Memperlancar buang air besar Manfaat penting lainnya dari umbi rumput teki adalah untuk masalah pencernaan. Salah satu masalah pencernaan yang paling sering dialami adalah kesulitan buang air besar, dan buang air besar terasa keras dan tidak lancar, serta sering mengalami sakit perut. Nah, dengan adanya obat herbal yang berasal dari umbi rumput teki ini, maka dijamin, kondisi pencernaan anda dapat menjadi lebih baik, sehingga dapat membantu melancarkan buang air besar. 4. Mempercepat proses pembekuan darah Manfaat penting lainnya dari rumput teki dan juga umbi rumput teki adalah dapat mempercepat proses pembekuan darah dan juga dapat membantu menyembuhkan luka yang baru. Ketika anda terjatuh dan juga terluka, maka rumput teki dapat menjadi andalan untuk membantu mempercepat penyembuhan luka anda, karena dapat membantu proses pembekuan darah. 5. Dapat merangsang produksi ASI Bagi anda seorang ibu yang sedang menyusui, rumput teki dan juga umbi rumput teki memiliki manfaat yang sangat baik untuk membantu merangsang produksi ASI. Manfaat rumput teki untuk kesehatan dan juga umbinya akan membantu memperbanyak jumlah ASI, sehingga sang buah hati tidak akan mengalami kekurangan nutrisi. 6. Dapat menyembuhkan berbagai penyakit kulit Manfaat lainnya yang sangat penting dari rumput teki dan juga umbi dari rumput teki ini adalah mampu untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit kulit. Penyakit kulit seperti eksim, panu, kutu air, ruam dan berbagai macam penyakit kulit lainnya dapat sembuh dengan memanfaatkan rumput teki. 7. Dapat mengobati keputihan Manfaat rumput teki untuk kesuburan juga sangat penting bagi para wanita, karena rumput teki mampu untuk mencegah terjadinya keputihan. Keputihan merupakan salah satu masalah yang mengkhawatirkan hampir seluruh wanita dan dengan adanya rumput teki, maka kondisi keputihan ini dapat teratasi dan dapat terhindar dari keputihan. 8. Sebagai obat anti nyamuk Anda sudah kesal dengan gigitan nyamuk, dan kesal dengan banyaknya nyamuk yang berkeliaran? Kalau begitu cobalah untuk membuat pasta dari umbi dan juga daun dari rumput teki. Dengan menggunakan umbi dan juga daun dari rumput teki, maka nyamuk yang berkeliaran di sekitar anda dapat teratasi, karena nyamuk tidak senang dengan rumput teki, sehingga akan efektif sebagai salah satu obat nyamuk alami. 9. Menurunkan demam Manfaat rumput teki adalah sebagai obat untuk menurunkan demam dan panas. bagian dari rumput teki yang digunakan adalah bagian umbinya. Umbu dari rumput teki ini dapat anda tumbuh dan dihaluskan. Lalu setelah dihaluskan, umbi dari rumput teki dapat anda campur dengan sedikit air, lalu kompreslah ramuan tersebut pada orang yang mengalami panas dan juga demam. Dengan begitu, maka panas akan segera turun. (https://manfaat.co.id/manfaat-rumput-teki) 50. Pepaya ( Carica papaya L) Deskripsi Pepaya merupakan tanaman buah berupa herba dari famili Caricaceae yang berasal dari Amerika Tengah dan Hindia Barat bahkan kawasan sekitar Mexsiko dan Coasta Rica. Tanaman pepaya banyak ditanam orang, baik di daeah tropis maupun sub tropis. di daerah-daerah basah dan kering atau di daerahdaerah dataran dan pegunungan (sampai 1000 m dpl). Kingdom Plantae Divisi Magnoliophyta Kelas Magnoliosida Ordo Violes Famili Caricaceae Genus Carica Spesies Carica papaya L Manfaat Buah masak yang populer sebagai “buah meja”, selain untuk pencuci mulut juga sebagai pensuplai nutrisi/gizi terutama vitamin A dan C. Buah pepaya masak yangmudah rusak perlu diolah dijadikan makanan seperti sari pepaya, dodol pepaya. Dalam industri makanan buah pepaya sering dijadikan bahan baku pembuatan (pencampur) saus tomat yakni untuk penambah cita rasa, warna dan kadar vitamin. Dalam industri makanan, akarnya dapat digunakan sebagai obat penyembuh sakit ginjal dan kandung kencing. Daunnya sebagai obat penyembuh penyakit malaria, kejang perut dan sakit panas. Bahkan daun mudanya enak dilalap dan untuk menambah nafsu makan, serta dapat menyembuhkan penyakit beri-beri dan untuk menyusun ransum ayam. Batang buah muda dan daunnya mengandung getah putih yang berisikan enzim pemecah protein yang disebut “papaine” sehingga dapat melunakan daging untuk bahan kosmetik dan digunakan pada industri minuman (penjernih), industry farmasi dan textil. Bunga pepaya yang berwarna putih dapat dirangkai dan digunakan sebagai “bunga kalung” pengganti bunga melati atau sering dibuat urap. Batangnya dapat dijadikan pencampur makanan ternak melalui proses pengirisan dan pengeringanu. 51. Tebu (Saccharum officinarum linn) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Poales Famili: Graminae atau Poaceae Genus: Saccharum Species: Saccharum officinarum linn Deskripsi: Tebu berbentuk panjang dan memiliki daun yang panjang dan tajam serta gatal saat terkena kulit, tebu biasanya tumbuh berkelompok dan juga tebu bianya dapat tumbuh walau hanya dari batang yang telah di buang dengan sembarangan meski tanpa adanya akar. Manfaat : tebu biasanya digunakan untuk bahan pembuatan gula. 52. Bunga Kertas (Bougainvillea glabra) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Caryophyllanae Famili: Nytaginaceae Genus: Bougainvillea Deskripsi: Bunga kertas adalah salah satu bunga yang biasanya terdapat di perkarangan rumah, bunga kertas memiliki banyak jenis warna bunga dan juga bunga kertas memiliki pelindung yaitu duri yang terdapat di bagian bantang dari bunga, daun nya berbentuk lebar dan pipih. Manfaat : sebagai hiasan di perkarangan rumah. Species: Bougainvillea glabra 53. Bunga Kembang Sepatu (Hibiscus rosa- Kingdom: Plantae sinensis) Filum: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Malvales Famili: Malvaceae Genus: Hibiscus Species: Hibiscus rosa-sinensis Deskripsi: Bunga kembang sepatu adalah bunga yang memiliki warna yang cukup menarik, dan juga bunga ini memiliki banyak sari yang terdpat di bagian bunga tersebut, bunga ini juga banyak ditemukan diperkarangan rumah. Manfaat : digunakan untuk bahan kecantikan dan ramuan tradisional 54. Mawar (Rosa canina) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Rosales Famili: Rosaceae Sub Famili: Rosoideae Genus: Rosa L Species: Rosa canina Deskripsi: Mawar adalah salah satu bunga yang digemari kaum Hawa selain bau nya yang wangi dan bunga nya yang cantik bunga ini juga memiliki beberapa keunikan seperti terdapat duri yang sangat tajam di bagian batang bunga yang berfungsi untuk melindung bunga dari ancaman luar. Manfaat : mawar digunakan untuk sebagai tanaman hiasan dirumah, sebagai hadiah di hari special, sebagai bahan kecantikan, sebagai bahan untuk merekfleksikan diri. 55. Pandan (Pandanus amaryllifolius) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Pandanales Famili: Pandanaceae Genus: Pandanus Species: Pandanus amaryllifolius Deskripsi: Daun padan memiliki warna yang khas yaitu warna hijau, pandan juga berbentuk daun yang panjang panjang. Manfaat : Biasanya pandan digunakan sebagai pewarna hijau pada makana dan juga digunakan sebagai pengharum makanan 56. Kumbang (Rhynchophorus bilineatus) Kingdom: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Coleoptera Famili: Curculionidae Genus:Rhynchophorus Species: Rhynchophorus bilineatus Deskripsi: Kumbang adalah salah satu jenis serangga yang bisanya terdapat di batang pohon, kumbang memiliki 6 kaki dan juga sepasang sayap serta memiliki 1 tanduk. Manfaat : digunakan sebagai senjata pamungkas. 57. Mengkudu (Morinda citriffolia L.) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Rubiales Famili: Rubiaceae Genus: Morinda Species: Morinda citriffolia L. Deskripsi: Mengkudu memiliki bau yang tidak sedap dan menyengat, mengkudu memilki bintik bintik pada buah nya. Manfaat : Mengkudu adalah buah yang bisanya digunakan sebagai obat. mengkudu juga memiliki bau yang tidak sedap dan menyengat, mengkudu memilki bintik bintik pada buah nya 58. Tikus (Rattus rattus) Kingdom: Animalia Filum: Chordata Kelas: Mammalia Ordo: Rodentia Famili: Muridae Genus: Rattus Species: Rattus rattus Deskripsi: Tikus adalah salah satu binatang yang dikatagorikan hama karena suka mencuri dan merusak sesuatu, tikus memiliki 2 pasang kaki dan juga memiliki kumis dan gigi yang panjnganya berbeda,tikus juga memiliki pendengaran yang cukup tajam dan bagus. Manfaat : Kerajinan Kulit Tikus Sebagai Media Percobaan 59. Putri malu (Mimosa pudica) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Magnoliopsida Ordo: Fabales Famili: Fabaceae Sub Famili: Mimosoideae Genus: Mimosa Species: Mimosa pudica Deskripsi: putri malu adlah tumbuhan yang saat disentuh akan menutup atau layu untuk sementara dan kembali setelah beberapa saat, putri malu memiliki duri yang melindungi dari ancaman luar yang ingin mengganggu. Manfaat : Obat batuk alami Menurunkan panas demam Mengencerkan dahak Anti inflamasi Mencegah keputihan 60. Kelapa (Cocos nucifera L.) Kingdom: Plantae Filum: Magnoliophyta Kelas: Liliopsida Ordo: Arecales Famili: Arecaceae Genus: Cocos Species: Cocos nucifera L. Deskripsi : Kelapa memiliki nama latin Cocos Nucifera dan merupakan anggota tunggal dari marga Cocos yang berasal dari suku aren-arenan atau Arecacea. Kelapa memiliki banyak manfaat, karena hampir semua bagian kelapa bisa di olah atau di manfaatkan oleh kita (manusia). Maka dari itu kelapa sering kali di anggap sebagai tumbuhan serbaguna, terlebih bagi penduduk wilayah pesisir. Buah yang di hasilkan oleh tumbuhan kelapa juga di sebut dengan nama yang sama, yaitu kelapa. Di perkirakan asal mula Kelapa ialah berasal dari bagian pesisir Samudera Hindia yang ada pada sisi bagian Asia, akan tetapi keberadaanya kini sudah menyebar luas hampir di esmua pantai tropika yang ada di dunia. Karakteristik dan Habitat Pohon Kelapa Pohon Kelapa memiliki batang tunggal atau terkadang bercabang. Akar serabut, tidak tipis serta berkayu, berkerumun membentuk bonggol, adaptif pada tempat berpasir pantai. Batang beruas-ruas tetapi apabila telah tua tidak terlampau terlihat, khas jenis monokotil dengan pembuluh menyebar ( tidak konsentrik ), berkayu. Kayunya kurang baik dipakai untuk bangunan. Daunnya merupakan daun tunggal dengan pertulangan menyirip, daun bertoreh amat dalam hingga terlihat layaknya daun majemuk. Bunganya tersusun majemuk pada bagian rangkaian yang dilindungi oleh bractea ; ada bunga jantan serta betina, berumah satu, bunga betina terdapat di pangkal karangan, namun bunga jantan dibagian yang jauh dari pangkal. Buahnya besar, diameter 10 cm hingga 20 cm atau bisa lebih, berwarna kuning, hijau, atau coklat ; buah tersusun dari mesokarp berbentuk serat yang berlignin, dimaksud sabut, membuat perlindungan sisi endokarp yang keras ( disebut dengan batok ) serta kedap air ; endokarp membuat perlindungan dilindungi oleh biji membran yang cuma yang menempel didalam endokarp. Endospermium berbentuk cairan yang memiliki kandungan banyak enzim, serta fase padatannya mengendap pada dinding endokarp bersamaan dengan makin tuanya buah ; embrio kecil serta baru membesar saat buah siap untuk berkecambah ( dimaksud kentos ). Kelapa dengan alami tumbuh di pantai serta pohonnya meraih ketinggian 30 m. Tumbuhan kelapa ini awal mulanya berasal dari pesisir samudera hindia, tetapi saat ini sudah tersebar di semua tempat tropika. Tumbuhan ini bisa tumbuh sampai ketinggian 1. 000 m dari permukaan laut, meningkatnya tetapi ketinggian, bersamaan ia dapat dengan alami pelambatan perkembangan. Manfaat : Kelapa adalah tumbuhan yang memiliki banyak kegunaan selain buah yang dijadikan santan dan dapat dimakan serta diminum batang pohon kelapa juga dapat digunakan untuk bahan bangunan dan daun nya juga dapat dijadikan menjadi berbagai kerajinan tangan. NO TUMBUHAN HEWAN 11-12 PISANG (Musa paradisiacal) KUCING ( Felis Silvestris) DESKRIPSI Kucing adalah sejenis karnivora. Kata DESKRIPSI Pisang adalah tanaman buah berupa “kucing” biasanya merujuk kepada herba yang berasal dari kawasan di kucing yang telah dijinakkan, tapi bisa Asia Tenggara (termasuk Indonesia). juga merujuk kepada “kucing besar” Tanaman ini kemudian menyebar ke seperti singa, harimau, dan macan. Afrika (Madagaskar), Amerika Kucing telah berbaur pada kehidupan Selatan dan Tengah. Di Jawa Barat, manusia sekitar sejak 6.000 tahun SM , pisang disebut dengan Cau, di Jawa dari kerangka kucing di pulau siprus. Tengah dan Jawa Timur dinamakan Orang mesir kuno dari 3.500 SM telah gedang. menggunakan kucing untuk menjauhkan MANFAAT tikus atau hewan pengerat lain dari Pisang adalah buah yang sangat lumbung yang menyimpan hasil panen. bergizi yang merupakan sumber MANFAAT vitamin, mineral dan juga Kucing digunakan sebagai hewan karbohidrat. Pisang dijadikan buah peliharaan oleh manusia. Manfaat meja, sale pisang, pure pisang dan memelihara kucing sangat banyak. tepung pisang. Kulit pisang dapat Manfaat memelihara kucing : dimanfaatkan untuk membuat cuka o Jantung lebih sehat melalui proses fermentasi alkohol dan asam cuka. Daun pisang dipakai sebagi pembungkus berbagai macam o Menyentuh bulunya, bisa membantu lebih tenang o Saat melakukan hal tak makanan trandisional Indonesia. terduga, bikin pemilik tertawa Batang pisang abaca diolah menjadi lepas serat untuk pakaian, kertas dsb. Batang pisang yang telah dipotong o Bantu perkembangan anak autisme kecil dan daun pisang dapat dijadikan o Lebih mudah berpikir positif makanan ternak ruminansia (domba, KLASIFIKASI kambing) pada saat musim kemarau dimana rumput tidak/kurang tersedia. Kerajaan : Animalia Filum : Chordata Kelas : Mamalia obat disentri dan pendarahan usus Ordo : Karnivora besar sedangkan air batang pisang Famili : Felidae digunakan sebagai obat sakit kencing Genus : Felis Secara tradisional, air umbi batang pisang kepok dimanfaatkan sebagai dan penawar racun. KLASIFIKASI Kingdom : Plantae 13-14 Divisi : Magnoliophyta Kelas : Liliopsida Ordo : Zingiberales Famili : Musaceae Genus : Musa RAMBUTAN (Nephelium lappaceum L.) IKAN NILA (Oreochromis niloticus) DESKRIPSI DESKRIPSI Ikan nila memiliki ciri morfologis yaitu Daun Nephelium lappaceum L. merupakan daun majemuk menyirip berjari-jari keras, sirip perut torasik, letak genap (abrupte pinnatus) dengan anak mulut subterminal dan berbentuk daun genap, yakni berjumlah 8 helai meruncing. Selain itu, tanda lainnya yang anak daun, berbentuk jorong. Daun dapat dilihat dari ikan nila adalah warna Nephelium lappaceum L. merupakan tubuhnya hitam dan agak keputihan. daun tidak lengkap karena hanya Bagian tutup insang berwarna putih, memiliki tangkai daun (petiolus) dan sedangkan pada nila lokal putih agak helaian daun disebut daun lazimnya kehitaman bahkan kuning. Sisik ikan nila bertangkai. Daun berukuran besar, kasar dan tersusun rapi. (lamina), bertangkai pendek (0,5-1cm) Sepertiga sisik belakang menutupi sisi berbentuk silindris dan tidak menebal bagian depan. Tubuhnya memiliki garis pada pangkalnya, tulang daun linea lateralis yang terputus antara bagian menyirip, , lebar daun 5,5 cm sampai atas dan bawahnya. Linea lateralis 7 cm, panjang 9 cm samapai 15 cm, bagian atas memanjang mulai dari tutup ujung daun membulat (rotundatus) insang hingga belakang sirip punggung tidak terbentuk sudut sama sekali, sampai pangkal sirip ekor. Ukuran pangkal daun Permukaan tumpul daun licin (obtusus). kepala relatif kecil dengan mulut berada (laevis) di ujung kepala serta mempunyai mata kelihatan mengkilat (nitidus). Daging yang besar. daun Nephelium lappaceum L. adalah seperti perkamen (perkamenteus). tumbuhan merupakan o Mempunyai kandungan protein o Mencerdaskan otak MANFAAT Rambutan MANFAAT sebagian yang banyak manfaat. o Meningkatkan kesehatan tulang o Mengandung vitamin B3 Seluruh belahan dari tumbuhan ini, o Sebagai antioksidan mulai kulit, daun, biji, hingga akar, o Mencegah penuaan dini bisa berguna menjadi obat. Bagian o Menjaga kesehatan jantung tumbuhan yang berguna: Kulit buah, o Mengurangi resiko BPH atau kulit kayu, daun, biji, dan akarnya. Uraian kegunaannya ialah sebagai kanker prostat o Sebagai lahan bisnis berikut: KLASIFIKASI Kulit buah: Buat menangani disentri, Kingdom : Animalia demam Filum : Chordata Kulit kayu: Buat menangani sariawan Kelas : Osteichtyes Daun : Buat menangani diare dan Ordo menggelapkan rambut Famili : Percomorphi Akar : Buat menangani demam : Oreochromis Biji : Buat menangani kencing manis (diabetes melitus). KLASIFIKASI Kingdom : Plantae Divisi :Magnoliophyta Kelas ;Magnoliopsida Genus : Cichlidae 15-16 Ordo : Sapindales Famili : Sapindaceae Genus : Nephelium BUNGA MATAHARI (Helianthus ULAT (Spodoptera litura F.) annus L.) DESKRIPSI yang masih muda Ulat berwarna DESKRIPSI Tanaman bunga matahari ini dapat kehijauan, sedangkan ulat instar akhirnya tumbuh dengan tinggi mencapai 1-2 berwarna kecoklatan atau abu-abu gelap m batang tebal dan kuat tumbuh dan berbintik-bintik hitam serta bergaris keatas., biji bunga matahari ini keputihan. Stadium telur pada serangga memiliki kulit keras dan berbentuk ini adalah selama 3 hari kemudian pipih memanjang dengan warna dilanjutkan dengan larva instar I yang keabuan dan kehitaman. matahari ini termasuk Bunga ditandai dengan tubuh larva yang bunga berwarna kuning dengan terdapat bulu- majemuk yang tersusun dari ribua bulu halus, kepala berwarna hitam bunga kecil dalam satu bonggol. dengan lebar 0,2-0,3 mm, lama instar I Selain itu, bunga matahari ini juga adalah 3 hari. Dilanjutkan dengan larva mempunyai bunga besar dan instar II yang ditandai dengan tubuh berbentuk pita sepanjang tepi tawan berwarna hijau dengan panjang 3,75-10 dengan warna kining terang. Bunga mm, bulu-bulunya tidak terlihat lagi dan matahari memiliki ciri khas yaitu pada ruas abdomen pertama terdapat tumbuh kearah cahaya matahari. garis hitam meningkat pada bagian Daun bunga matahari ini bertangkai dorsal terdapat garis putih memanjang panjang dan lebar dan memiliki dari toraks hingga ujung abdomen, pada bunga yang saling berhadapan atau toraks terdapat empat buah titik yang instar II ini selang seling. Batang bunga ini terdiri berbaris dua-dua, dari batang lurus ( monodial ), dengan berlangsung selama 3 hari. Larva instar mencapai ketinggian 0,3 – 5 m. III memiliki panjang tubuh 8-15 mm Bagian batang berbulu, berbentuk dengan lebar kepala 0,5-0,6 mm. Pada bulat, batang tumbuh mengangguk, bagian kiri dan kanan abdomen terdapat dan mempunyai batang yang basah. garis zig-zag berwarna putih dan bulatan Akar bunga matahari ini dapat hitam sepanjang tubuh, instar III ini mencapai 3 – 4m, yang mempunyai berlangsung selama 4 hari. Mulai instar perakaran yang kuat sehingga dapat IV warna bervariasi yaitu hitam, hijau, menembus kedalam tanah. Akar keputihan, hijau kekuningan atau hijau bunga ini halsu, lebat dan mendatar MANFAAT o Merangsang pengeluaran campak o Membantu mencegah asma o Menurunkan tekanan darah tinggi o Mencegah sakit kepala migrain o Menurunkan resiko pembulu darah. KLASIFIKASI Kingdom : Plantae : Magnolipyta Kelas : Magnoliopsida Ordo : Asterales instar IV berlangsung selama 4 hari. MANFAAT Untuk jenis ulat ini tidak ada manfaatnya karena jenis ulat ini adalah sebagai hama pada tumbuhan. serangan jantunh, stroke dan penyumbatan Divisi keunguan, panjang tubuh 13-20 mm, KLASIFIKASI Kingdom : Animalia Filum : Arthropoda Kelas : Insecta Ordo : Lepidoptera Famili : Noctuidae Genus : Spodoptera Famili : Astereceae Genus : Helianthus 17-18 LAMTORO(Leucaena CACING (Lumbricus rubellus) leucocephala (Lam.) de Wit.) DESKRIPSI DESKRIPSI Lamtoro merupakan salah satu Cacing merupakan hewan yang memiliki tanaman yang termasuk dalam jenis ruas tubuh. Bagian ujung anterior cacing leguminosa, yang biasanya tanah memiliki tonjolan yang disebut digunakan untuk pakan ternak berupa prostomium dan setelah itu terdapat kambing, sapi, dan juga kerbau. mulut. Pada ruas ke 31 atau ke 32 hingga Tanaman lamtoro ini berasal dari ruas ke 37 mengalami pembesaran Filipina dengan sebutan Ipil –ipil menjadi seperti bentuk sadel yang yang berarti giant raksasa. Tamaman disebut Clitellum yang digunakan untuk ini memiliki daun bergerigi, batang reproduksi. Pada bagian masing-masing kuat dan tumbuh tegak, dan juga kecuali pada ruas yang pertama dan ruas memiliki perakaran yang sangat kuat yang terakhir memiliki empat pasang dan dalam. Lamtoro ini juga ada bulu sikat yang terbentuk dari bahan yang menyebutkan bahwa tanaman kitin yang disebut setae. Setae adalah ini hampir sama dengan petai cina. bagian tubuh cacing yang dapat bergerak MANFAAT karena adanya otot retractor dan lamtoro (Leucaena protaktor. Setae dapat tumbuh lagi jika leucocephala (Lam.) de Wit.) hilang atau putus. Setae yang terdapat di digunakan oleh masyarakat sebagai ruas ke 36 mengalami modifikasi untuk pakan ternak, sedangkan bijinya prosesreproduksi. Cacing memiliki tubuh digunakan untuk lalapan saat makan yang terbungkus oleh kutikula yang ataupun sebagai campuran berbagai trannsparan dengan tujuan untuk makanan. Di daerah Jawa Tengah, melindungi tubuh dari gangguan fisik biji lamtoro (Leucaena leucocephala atau kimia. Secara fisiologi, kutikula (Lam.) de Wit.) digunakan sebagai cacing tanah memiliki kantung-kantung campuran “bothok”. Batang lamtoro kelenjar yang dapat mengeluarkan cairan (Leucaena leucocephala (Lam.) de sehingga tubuh akan kelihatan mengkilat. Wit.) dapat digunakan untuk MANFAAT membuat furniture atau dikumpulkan Cacing tanah selama ini diketahui Daun sebagai kayu bakar. Akar lamtoro sebagai makhluk yang berguna untuk (Leucaena leucocephala (Lam.) de menyuburkan tanah dan makanan ternak. Wit.) mengandung bitil akar sehingga Cacing tanah memiliki manfaat yang memiliki potensi besar memperbaiki kesuburan tanah. KLASIFIKASI untuk sangat besar, seperti di Korea selatan dan Taiwan cacing telah dikonsumsi oleh manusia untuk sumber protein hewani Kingdom : Plantae dan pengobatan tradisional, yang sangat Divisi : Magnoliophyta di kenal sebagai Negara yang banyak Classis : Magnoliopsida mengekspor cacing tanah. Ordo : Fabales Kegunaan Familia : Mimosaceae penghancur Genus : Leucaena (fibrymolisis) telah di uji kebenarannya cacing tanah gumpalan sebagai darah oleh Fredericq dan Krunkenberg pada tahun 1920. Selain itu, Mihara hisahi, peneliti asal Jepang, berhasil mengisolasi enzim pelarut fibrin dalam cacing tanah yang bekerja sebagai enzim proteolitik. Enzim tersebut kemudian dinamai lumbrokinase karena berasal dari cacing lumbricus. Kemudian enzim tersebut diproduksi secara komersial di Kanada sebagai obat stroke, mengobati penyumbatan pembuluh darah jantung (ischemic) dan tekanan darah tinggi Di Australia pun dilaporkan ada masyarakat yang melahap cacing tanah mentah yang masih hidup karena dipercaya dapat menyegarkan badan . KLASIFIKASI Kingdom : Animalia 19-20 JAMBU AIR (Eugenia aquea) Filum : Annelida Kelas : Oligochaeta Ordo : Haplotaxida Famili : Lumbricidae Genus : Lumbricus ANJING (Canis lupus) DESKRIPSI Tumbuhan ini berbentuk Batang jelas (lignosus), kasar, terlihat, silindris, batang pohon, berkayu tegak, berwarna kulit coklat kehitaman, percabangan simpodial. Arah tumbuh batang tegak lurus. Arah tumbuh cabang condong keatas Daun jambu air merupakan daun tunggal tidak lengkap karena hanya memiliki tangkai daun (petiolus) dan daun disebut daun tunggal (lamina), lazimnya bertangkai. terletak hewan penurut penyokong tubuh yang memiliki dan bertulang belakang,memiliki kalenjar susu,daun telinga,serta merupakan hewan pemakan daging,tapi berbagai peneliti masih berdebat akan hal ini karena anjing juga dan ada pula yang mendatar. helaian DESKRIPSI Anjing atau Canis lupus merupakan Daun berhadapan, bertangkai 0,5-1,5 cm. Helaian daun berbentuk jorong, 7-25 x 2,5-16 cm. Daun bertulang menyirip, ibu tulang dapat hidup dengan memakan tumbuhan artinya karnivora dan omnivora,berbeda dengan kucing yang hanya memakan daging dan tidak bisa memakan tumbuhan. MANFAAT o Menjaga lading atau rumah o Melindungi Tuannya o Menjadi Sahabat setia dan “Bodyguard” daun (costa), tulang-tulang cabang (nervus lateralis) tampak jelas, dan antara o Mengajarkan Arti Kesetiaan dan Kasih sayang yang tulus urat-urat daun (vena) terlihat jelas. Daging daun tipis seperti perkamen o Memberikan Kebahagiaan (perkamenteus), o Untuk sebagian orang daging permukaan daun anjing bisa dijadikan makanan gundul (glaber) dan memiliki daun dengan tepi rata. Ujung KLASIFIKASI daun membentuk sudut tumpul (obtusus). Kingdom Pangkal daun tidak membentuk sudut Filum Kelas : Animalia : Chordata : Mamalia melainkan berlekuk. Tangkai daun Famili : Camdae berbentuk silindris dan tidak menebal Ordo : Carnivora pada bagian pangkalnya. : Canis Genus MANFAAT Jambu air, biasa disajikan sebagai buah meja. Buah ini umumnya dimakan segar, atau dijadikan sebagai salah satu bahan rujak. Aneka jenis jambu ini juga dapat disetup atau dijadikan asinan. Kayunya yang keras dan berwarna kemerahan cukup baik sebagai bahan bangunan, asalkan tidak kena tanah. Hanya biasanya ukurannya terlalu kecil. Baik pula digunakan sebagai kayu bakar. Di daerah Kuningan, daun jambu air biasa digunakan sebagai pembungkus tape ketan. KLASIFIKASI Kingdom : Plantae Divisi : Magnoliophyta Kelas : Magnoliopsida Ordo : Myrtales Famili : Myrtaceae Genus : Eugenia DAFTAR PUSTAKA