Uploaded by User46890

Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri

advertisement
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri - Nyeri dan
bengkak pada testis (buah zakar) bisa terjadi akibat sejumlah hal, dari infeksi virus
atau bakteri, hingga cedera. Nyeri testis biasanya disebabkan oleh cedera torsio testis
akibat terpelintir, radang testis (orkitis) akibat infeksi virus gondok (mumps), atau
infeksi bakteri dengan epididimis atau epididimo-orkitis.
Namun, kemungkinan besar penyebabnya bukan kanker karena kanker testis
umumnya tidak menimbulkan nyeri. Saat nyeri testis timbul, ada beberapa hal yang
bisa Anda lakukan untuk mengatasinya.
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri
Gunakan obat pereda nyeri.
Obat pereda nyeri seperti ibuprofen, parasetamol, atau aspirin dapat digunakan untuk
meredakan nyeri dan bengkak. Obat-obatan ini bekerja dengan menghambat produksi
senyawa prostaglandin (penyebab radang). Dosis yang dianjurkan untuk masingmasing obat ini adalah sebagai berikut:



Ibuprofen (atau obat generik sejenis), tablet 200-400 mg, dengan atau segera
setelah makan, maksimal tiga kali sehari.
Aspirin, tablet 300 mg, maksimal empat kali sehari.
Paracetamol, tablet 500 mg maksimal tiga kali sehari.

Jangan mencampurkan obat-obat ini. Overdosis dapat menyebabkan efek
samping yang serius. Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah
zakar sebelah kiri
Berbaring telentang.
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri - Hingga
Anda mendapatkan pertolongan medis, berbaringlah dalam posisi telentang, dan
ganjal testis sedemikian sehingga terasa nyaman untuk membantu meredakan tekanan
fisik dan nyerinya.
Anda juga boleh mengenakan penyangga skrotum seperti jock strap. Penggunaan alat
ini dapat membantu meredakan nyeri testis dengan melindungi area tersebut dari
gesekan dengan kaki, nyeri akibat gerakan skrotum, dan kontak eksternal yang dapat
memicu iritasi.
Berikan kompres dingin.
Jika nyeri dan pembengkakan terjadi secara mendadak, berikan kompres dingin
dengan menempelkan kantung es atau kantung sayuran beku pada testis untuk
membantu meredakannya.


Pemberian kompres dingin adalah langkah yang penting karena jika
pembengkakan tersebut serius, perawatan ini dapat memperpanjang waktu
testis bertahan tanpa suplai darah.
Balut es batu atau sekantung sayuran beku dengan lap kering sebelum
digunakan mengompres untuk mencegah radang dingin.
Beristirahatlah dan hindari aktivitas berat.
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri - Berikan
waktu bagi testis memulihkan diri secara alami dengan menghindari aktivitas yang
dapat memperparah nyeri dan bengkaknya. Hindarilah mengangkat benda berat,
berlari, serta olahraga berat lainnya.
Jika Anda tidak bisa beristirahat total, mengenakan celana dalam penyangga dan/atau
pengikat juga mungkin membantu.
Ketahui faktor risikonya
Ada beberapa faktor risiko umum baik untuk infeksi bakteri maupun virus penyebab
nyeri testis. Faktor risiko tersebut meliputi:






Aktivitas seksual
Aktivitas fisik berat seperti sering bersepeda atau mengemudikan sepeda motor
Duduk terlalu lama seperti dalam perjalanan panjang atau mengemudikan truk
Riwayat infeksi prostat atau saluran kemih
Pembesaran prostat jinak atau operasi prostat, biasanya pada pria berusia lanjut
Cacat anatomi seperti posterior urethral meatus, yang terjadi pada pria
praremaja
Periksa adanya cedera.
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri - Nyeri
testis akibat cedera yang disebut dengan torsio testis menyebabkan nyeri pada testis
dan epididimis (saluran yang berada pada sisi bawah testis). Namun, untuk
memastikannya, diperlukan pemeriksaan fisik secara mendetail. Jika Anda mengalami
cedera pada testis, terutama torsio testis akibat terpelintir, periksakan ke dokter karena
masalah ini berbahaya bagi testis.
Dokter mungkin akan memeriksa refleks Cremasteric, yang tidak muncul jika testis
mengalami cedera. Hal ini dilakukan dengan menggerakkan palu di sepanjang paha
bagian dalam yang akan menyebabkan testis sehat naik untuk berlindung ke dalam
kantung skrotum.
Torsio testis biasanya muncul berupa nyeri tiba-tiba.
Diagnosis nyeri akibat infeksi.
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri - Usia
berperan penting dalam pemeriksaan infeksi. Infeksi yang menyebabkan nyeri testis
meliputi infeksi bakteri pada testis dan epididimis. Hal ini terjadi akibat bakteri yang
naik dari rektum, biasanya pada pria berusia lebih dari 35 tahun dan kurang dari 14
tahun. Bagi pria berusia antara 15 hingga 35 tahun, penyebab utama infeksi pada testis
biasanya adalah bakteri yang menular melalui hubungan seksual seperti Chlamydia
dan Gonorrhea. Saat bagian tersebut disentuh dalam pemeriksaan, Anda akan
merasakan sakit. Dokter mungkin akan memeriksa apakah mengangkat posisi testis
dapat meredakan nyeri Anda, yang disebut sebagai tanda Prehn. Perawatan infeksi
akan membantu meredakan nyeri dan mencegah infeksi semakin parah serta potensi
sepsis. Refleks Cremasteric masih akan muncul pada nyeri yang diakibatkan oleh
infeksi. Bisa dilihat di chanel youtube kami : Apakah Obat Sipilis Gang Jie Gho
Siah tersedia di Apotik Umum
Periksa infeksi menular seksual (IMS).
Pada infeksi menular seksual, gejala umumnya adalah nyeri pada testis yang mungkin
disertai rasa terbakar saat buang air kecil. Onset gejala ini muncul secara bertahap dan
membutuhkan waktu beberapa minggu hingga terasa. Nyeri testis juga mungkin
berhubungan dengan gejala mual dan muntah, serta nyeri perut. Refleks Cremasteric
muncul secara normal pada penyakit ini.
Pemeriksaan USG akan menunjukkan peningkatan vaskularitas, kantung infeksi, atau
pembentukan abses. Anda juga mungkin mengalami gejala lainnya seperti keluarnya
cairan atau darah pada urine.
Perhatikan tanda-tanda epididimo-orkitis.
Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di buah zakar sebelah kiri - Nyeri
akibat infeksi bakteri ini dapat berkembang dengan cepat, dalam waktu sekitar satu
hari. Epididimis dan testis akan membengkak dengan cepat dan menjadi besar, merah,
dan nyeri. Infeksi ini juga akan menimbulkan nyeri hebat. Anda juga mungkin
mengalami infeksi lainnya seperti infeksi saluran kemih atau infeksi uretra.
Atasi infeksi bakteri.
Pria dari segala usia dapat mengalami infeksi penyebab nyeri testis, akibat bakteri E.
coli atau lainnya. Sementara itu, bagi pria berusia lanjut, pembesaran prostat jinak
berperan penting dalam terjadinya infeksi ini. Bakteri yang terakumulasi pada prostat
yang membesar akan menghambat pengeluaran urine dari kandung kemih secara
menyeluruh. Akibatnya, bakteri E. coli atau bakteri saluran cerna lainnya dapat naik
kembali dan menimbulkan infeksi.
Perawatan medis untuk mengatasinya antara lain pemberian Bactrim DS atau
antibiotik golongan kuinolon. Masa perawatannya sekitar 10 hari, terkecuali jika ada
masalah prostat penyerta, yang membutuhkan perawatan lebih lama. Sering kali,
tanda Prehn dapat meredakan gejala infeksi bakteri. Kompres dingin juga bisa
membantu.
Atasi infeksi menular seksual.
Infeksi ini dapat diatasi dengan penggunaan antibiotik. Dokter mungkin akan
meresepkan obat seftriakson yang diikuti dengan azitromisin atau doksisiklin. Gejala
nyeri seharusnya membaik dalam waktu 24-48 jam. Sementara menunggu antibiotik
bekerja, Anda boleh menggunakan kompres dingin dan menyangga testis untuk
membantu meredakan nyerinya. Anda juga boleh menggunakan obat pereda nyeri,
terutama selama beberapa hari pertama.
Penelusuran yang terkait dengan Cara ampuh mengobati nyeri dan bengkak di
buah zakar sebelah kiri : obat alami buah zakar bengkak sebelah kanan, obat nyeri
testis di apotik, obat tradisional benjolan di buah zakar, "obat apotik buah zakar besar
sebelah", buah zakar sakit sebelah kiri kenapa ya, obat testis bengkak di apotik, cara
mengobati bengkak pada testis akibat benturan, obat alami buah zakar turun sebelah
Cara Alami Mengatasi Buah Zakar Bengkak - Sakit Buah Zakar - Verikokel Hidrokel- Kencing Nanah/Gonore - ISK - Sipilis/Raja Singa - Klamidia Trikomoniasis Dan Penyakit Lainnya
Download