Uploaded by User36572

LK kelas 9 vegetatif dan generatif

advertisement
A. Cobalah lengkapi tabel berikut tentang perkembangbiakan vegetatif tumbuhan yang kamu ketahui!
No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
Jenis
Tumbuhan
Singkong
Bawang
merah
Kunyit
stroberi
Cocor
bebek
Kentang
Alamanda
Ubi jalar
pegagan
Tebu
rumbut
gajah
Jeruk
Terung
bougenville
Jahe
Pisang
Cemara
begonia
suplir
anggrek
jamur
Bagian Tumbuhan yang Ditanam
Daun
Batang
Akar
Umbi
Buatan
Alami
B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini
1. Berkembang biak dengan apa tumbuhan pisang?
2. Apa bedanya cara berkembang biak tumbuhan pisang dengan tumbuhan cocor bebek?
3. Dengan cara apakah tumbuhan tumbuhan anggrek dikembang biakan?
4. Selain jamur, tumbuhan apa sajakah yang dapat berkembang biakan dengan menggunakan spora?
5. Apa bedanya cara berkembang biak tumbuhan jahe dengan tumbuhan pegagan?
6. Apa bedanya cara berkembang biak tumbuhan singkong dengan ubi jalar?
7. Tumbuhan apa sajakah yang dapat berkembangbiak dengan bantuan manusia?
8. Tumbuhan apa sajakah yang dapat berkembang biak tanpa bantuan manusia atau secara alami?
9. Coba jelaskan mengapa bagian tumbuhan dapat digunakan untuk menghasilkan individu baru?
10. Kesimpulan apa yang dapat disusun berdasarkan hasil pengamatan mu
Download