Uploaded by Atik Indriati Putri

PENDEKATAN SCIENTIFIC

advertisement
PENDEKATAN SCIENTIFIC
Pengertian Saintifik
Pendekatan saintifik adalah pendekatan
pembelajaran yang berpusat pada peserta didik
dan memberi pemahaman dalam mengenal,
memahami berbagai materi menggunakan
pendekatan ilmiah.
Tujuan Pendekatan Saintifik
Meningkatkan Kemampuan Intelek
• Membentuk kemampuan siswa dalam menyelesaikan
masalah secara sitematik
Terciptanya kondisi pembelajaran dimana
siswa merasa bahwa belajar adalah suatu
kebutuhan
• Melatih siswa mengkomunikasikan ide-ide, khususnya
dalam menulis artikel ilmiah
Kriteria Pendekatan Ilmiah
Materi Pembelajaran berbasis fakta
Penjelasan guru, respon siswa dan interaksi edukatif guru-siswa
terbebas dari prasangka serta-merta
Mendorong siswa berpikir secara kritis, analistis, dan tepat dalam
mengidentifikasi masalah
Berbasis pada konsep, teori, dan fakta empiris yang dapat
dipertanggung jawabkan
Tujuan pembelajaran dirumuskan secara sederhana dan
jelas, namun menarik sistem penyajiannya
Karakteristik Pendekatan Saintifik
Objektif
Bermetode
Disinterested
Faktual
Logis
Unsupported
opinion
Sistematis
Aktual
Verifikasi
Prinsip Pendekatan Saintifik
Belajar
Keberagaman
Metode Ilmiah
Komponen Pendekatan Saintifik
Menyajikan pembelajaran yang dapat
meningkatkan rasa keingintahuan (Foster
a senses of wonder)
Meningkatkan keterampilan
mengamati (Encourage observation)
Melakukan analisis (Push for analysis)
Berkomunikasi (Require communication)
5 Praktek Pembelajaran
Mengamati
Menanya
Pengumpulan informasi
Mengasosisi
Komunikasi
Tiga Ranah dalam Pendekatan Saintifik
SINTAKS PEMBELAJARAN DENGAN
PENDEKATAN SAINTIFIK
Fase 1
Fase 2
Fase 3
(Mengajukan
Pertanyaan)
(Menguji
Pertanyaan)
(Membuat
Hipotesis)
Fase 6
(Membuat dan
Mempresentasi
kan Laporan)
Fase 5
(Menganalisis Data
dan Membua
Kesimpulan)
Fase 4
(Melaksanakan
Penelitian/Eksp
erimen)
Penerapan Pendekatan Saintifik
Metode
Ceramah
dan Tanya
Jawab
Metode
Praktikum
Metode
Kunjungan
Laboratorium
Metode
Penugasan
/Latihan
Download