RENCANA PEMBELAJARAN KS091303 SISTEM OPERASI, 3 SKS Semester : 2 (dua) Tujuan : Mahasiswa mampu menerapkan pengaruran sistem operasi untuk mendukung operasional sistem informasi. . Kompetensi : (U7a), (P21) 1. Mahasiswa mampu memahamikonsep dasar sistem operasi. (U7a) 2. Mahasiswa mampu memahami komponendan teknologi sistem operasi.(U7a) 3. Mahasiswa mampu menjelaskan fungsi sistem operasi. (U7a) 4. Mahasiswa dapat mengkonfigurasi dan mengelola berbagai macam sistem operasi. (P21) Pokok Bahasan : Sistem Komputer: Pengertian dan FungsiSistemOperasiKomputer, Konsep-konsepSistemOperasi, StrukturSistem Operasi, Layanan, Kegiatan, dan JenissistemOperasi, SejarahPerkembanganSistemOperasi,Manajemen Proses:Model Proses, Ststus Proses, ImplementasiSistem, KomunikasiAntar Proses, Proses DalamSistemTerdistribusi, Teknik Penjadwalan Proses: Preemptive Scheduling, Non-preemtive Scheduling, TeknikPenjadwalanSatu Tingkat, TeknikPenjadwalanMultitingkat, MetodeEvaluasiPenjadwalan, Manajemen Memori: Pengertiandan JenisMemori, AlamatMemori, Isi Memori, ManajemenMemoritanpa Swapping atau Paging, Multiprogramming denganPartisiStatis, Swapping, AnalisisSistem Swap, Virtual Memori, AlgoritmaPenempatan page, DesainSistem Paging, ImplementasiSegmentasi, Manajemen File: File, Directory,ImplementasiSistem File, Pengamanan File, User Authentication, Installasi, konfigurasi dan mengelola Sistem Operasi: Windows, Linux, JavaVirtual Machine. Pustaka : 1. Andrew S. Tanenbaum, Modern Operating Systems, Prentice Hall, 2007. 2. Abraham Silberschatz, Peter Baer Galvin, Greg Gagne, Operating System Concepts With Java, Wiley. 3. Andrew S. Tanenbaum,Operating Systems Design and Implementation, 3th Edition New Jersey: Prentice Hall, Inc., 2006. 4. ModulPraktikumSistemOperasi. 5. Manual Book & How-toSistemOperasiLinux berbagai Distro 6. Manual Book & How-toSistemOperasi Windows 7. Manual Book & How-toJVM Media Belajar : 1. Software :Sistem Operasi Microsoft Windows (XP & 7), Sistem Operasi Linux (Berbagai Distro), Aplikasi Virtualisasi (VMWare & Jbox) Dokumen Nomer : Revisike Dibuat Tanggal : Januari 2010 Oleh : Bekti Cahyo Hidayanto Diperiksa Tanggal : Oleh : Disahkan Tanggal : Oleh : Keterangan: (C)ognitive; (P)sicomotor; (A)vective C1 : Pengetahuan P1 : Meniru A1 : Menerima C2 : Pemahaman P2 : Memanipulasi A2 : Menanggapi C3 : Penerapan P3 : Lancar & tepat A3 : Menghargai C4 : Analisis P4 : Akurat & cepat A4 : Mengatur diri C5 : Sistesa & Evaluasi P5 : Spontan & otomatisA5 : Menjadi pola hidup C6 : Kreatif 2. Hardware Team Teaching Mingg uke 1 : Personal Computer, LCD Projector : Faizal Johan A, Nisfu Asrul sani Spesific Learning Objective (Sub-Kompetensi) Mahasiswa mampu memahamistruktur dasarsistemkomputer dan sistemoperasikomputerserta perkembangan da n fungsifungsinya. Materi Pembelajaran [Pustaka] IndikatorPencapaian Struktur dasar sistemKomputer SistemOperasiKomputer Pengertian dan FungsiSistemOperasiK omputer KonsepkonsepSistemOperasi Proses File System Call Shell StrukturSistemOperasi SistemMonolitik SistemBerlapis (Layered) Virtual Machine Model Client-Server Layanan, Kegiatan, dan JenissistemOperasi SejarahPerkembanganSi stemOperasi Kemampuan menerangkanstruktur dasarsistem komputer, menjelaskanapa yang dmaksuddengansumberday a (hardware dan software) dan menyebutkanmacammacamnya, sertamenjelaskanletaksiste moperasipadasusunanhirar kisumberdaya, menjelaskanarti dan fungsisistemoperasikomput er, kemudiandapatmenerangka nmacam-macamlayanan dan kegiatandalamsistemopera sisertamenyebutkanmacam -macamsistemoperasi dan, menerangkanperkembanga ngenerasigenerasisistemoperasi. Aktivitas Pembelajaran Mhs. [ Estimasi waktu ] Kuliah, brainstrorming, diskusi kelompok simulasi pemahaman konsep. [TM: 1x(3x50”)], [BT+BM: (1+1)x(5x50”)] Asesmen Bentuk/Unsur Tes : Presentasi tugas kelompok, termasuk dalam menerima, menanggapi dan menilai pendapat yang berkembang pada diskusi kelompok Bobot 10% Mingg uke 2,3 4,5 Spesific Learning Objective (Sub-Kompetensi) MANAJEMEN PROSES: Mahasiswa dapatmemahamikonsepdasa rmanajemenprosesor dan komunikasiantar proses, dan proses dalamsistemterdistribusi. TEKNIK PENJADWALAN PROSESOR Mahasiswa dapatmemahamimacammacamteknikpenjadwalanpro sesorsatutingkatmaupunmulti tingkat, sertametodeevaluasipenjadw alan. Materi Pembelajaran [Pustaka] IndikatorPencapaian 1. Pendahuluan 1.1 Model Proses 1.2 Ststus Proses 1.3 ImplementasiSistem 2. KomunikasiAntar Proses 2.1 Race Condition dan critical Section 2.2 Sleep dan Awake 2.3 Semaphore 2.4 Event Counter 2.5 Monitor 2.6 Message Passing 3. Proses DalamSistemTerdistrib usi 3.1 Thread 3.2 Remote Procedure Calls (RPC) 1. Preemptive Scheduling 2. Non-preemtive Scheduling 3. TeknikPenjadwalanSatu Tingkat 3.1 PertamaTibaPertama Dilayani 3.2 Proses TerpendekDipertam akan 3.3 Round Robin 4. TeknikPenjadwalanMultiti ngkat 5. MetodeEvaluasiPenjadw alan Kemampuan menjelaskankonsepdasar manajemen proses, menerangkanmasalah yang timbulpadakomunikasianta r proses, menyebutkanberbagaicara komunikasiantar proses, menjelaskanberbagaicara komunikasiantar proses, dan menguraikankonsepdasar proses dalamsistemterdidtribusi. Kemampuan menyebutkanteknikteknikpenjadwalanproseso r, menerapkanberbagaijenist eknikpenjadwalanprosesor , dan mengevaluasimetode/tekni kteknikpenjadwalanproseso r. Aktivitas Pembelajaran Mhs. [ Estimasi waktu ] Kuliah, brainstrorming, diskusi kelompok simulasi pemahaman konsep. [TM: 2x(3x50”)] [BT+BM: (1+1)x(5x50”)] Kuliah, brainstrorming, diskusi kelompok simulasi pemahaman konsep. [TM: 2x(3x50”)] [BT+BM: (1+1)x(5x50”)] Asesmen Bentuk/Unsur Bobot Tes : Presentasi tugas kelompok, termasuk dalam menerima, menanggapi dan menilai pendapat yang berkembang pada diskusi kelompok 10% Tes : Presentasi tugas kelompok, termasuk dalam menerima, menanggapi dan menilai pendapat yang berkembang pada diskusi kelompok 10% Mingg uke 6,7 8, 9 Spesific Learning Objective (Sub-Kompetensi) MANAJEMEN MEMORI Mahasiswa dapatmemahamimemori, penggunaanmemori, dan teknikpengalokasianmemori. MANAJEMEN MEMORI Mahasiswa dapatmemahamipenggunaan memoripendukungsebagaim emorikerja. Materi Pembelajaran [Pustaka] IndikatorPencapaian 1. PengertianMemori 1. JenisMemori 2. AlamatMemori 3. Isi Memori 2. ManajemenMemoritanpa Swapping atau Paging, Multiprogramming denganPartisiStatis 3. Swapping 1. Multiprogramming denganPartisiDinamis/ Variabel 2. PencatatanPemakaian Memori 3. AlokasiRuang Swap pada Disk 4. AnalisisSistem Swap 1. Virtual Memori 1.1 Paging 1.2 Tabel Page 1.3 MemoriAsosiatif 2. AlgoritmaPenempatan page 2.1 Penempatan Page Optimal 2.2 Not Recently Used 2.3 First In, First Out 2.4 Second Chance 2.5 Clock 2.6 Least Recently Used 2.7 Anomaly Belady 3. IsuDisainSistem Paging 3.1 Model working Set 3.2 Alokasi Global dan Lokal 3.3 Ukuran Page 3.4 IsuImplementasi 4. ImplementasiSegmentasi Kemampuan menjelaskanpengertianme mori, menguraikanmanajemenm emoripadaberbagaisistem operasi, dan menerangkanpengalokasi anmemoridalambentuk yang utuh. Kemampuan menjelaskanpengalokasia nmemori yang berpilah, menerangkanfungsimemor isemu (virtual memory) sebagaipelengkapmemori kerja, dan menjelaskanalgoritma paging dan segmentasi. Aktivitas Pembelajaran Mhs. [ Estimasi waktu ] Kuliah, brainstrorming, diskusi kelompok simulasi pemahaman konsep. [TM: 2x(3x50”)] [BT+BM: (1+1)x(5x50”)] Kuliah, brainstrorming, diskusi kelompok simulasi pemahaman konsep. [TM: 2x(3x50”)] [BT+BM: (1+1)x(5x50”)] Asesmen Bentuk/Unsur Bobot Tes : Presentasi tugas kelompok, termasuk dalam menerima, menanggapi dan menilai pendapat yang berkembang pada diskusi kelompok 10% Tes : Presentasi tugas kelompok, termasuk dalam menerima, menanggapi dan menilai pendapat yang berkembang pada diskusi kelompok 10% Mingg uke 10,11 12-18 Spesific Learning Objective (Sub-Kompetensi) SISTEM FILE (BERKAS) Mahasiswa dapatmengetahuitentang file, directory, sekuritas file, dan implementasisistem file Mahasiswa mampu mengkonfigurasi dan mengelola sistem operasi berbasis windows, linux dan Java Virtual Machine Materi Pembelajaran [Pustaka] IndikatorPencapaian 1. File 1.1 Penamaan File 1.2 Struktur File 1.3 Jenis File 1.4 Akses File 1.5 Atribut File 1.6 Operasi File 1.7 Memory-mapped File 2. Directory 2.1 Sistem Directory Hirarki 2.2 Path Name 2.3 Operasi Directory 3. ImplementasiSistem File 3.1 Mengimplementasika n File 3.2 Mengimplementasika n Directory 3.3 File yang DigunakanBersama 3.4 PengaturanRuang disk 3.5 ReliabilitasSistem File 3.6 KinerjaSistem file 4. Pengamanan 4.1 SeputarPengamanan (Security) 4.2 BeberapaPengamana n yang Gagal 4.3 Internet Worm 4.4 SeranganPengamana nUmum 4.5 PrinsipprinsipDisainKeaman an 4.6 User Authentication Installasi, konfigurasi dan mengelola Sistem Operasi Windows Sistem Operasi Linux Sistem Operasi Java Virtual Machine Kemampuan menjelaskantentang sistem file, directory, dan implementasi sistem file. Menjelaskan sitem pengamanan file, authentication dan prinsipprinsip desain keamanan file. Kemampuan menginstallasi, mengkonfigurasi dan mengelola minimal satu macam sistem operasi berbasis windows, linux dan Virtualisasi Java Aktivitas Pembelajaran Mhs. [ Estimasi waktu ] Kuliah, brainstrorming, diskusi kelompok simulasi pemahaman konsep. [TM: 2x(3x50”)] [BT+BM: (1+1)x(5x50”)] Mahasiswa mencoba melakukan percobaan di laboratorium [BT+BM: 5x(3x50”)] Asesmen Bentuk/Unsur Bobot Tes : Presentasi tugas kelompok, termasuk dalam menerima, menanggapi dan menilai pendapat yang berkembang pada diskusi kelompok 10% Tes : Demonstrasi dan ujian lisan 40% Mingg uke Spesific Learning Objective (Sub-Kompetensi) Materi Pembelajaran [Pustaka] IndikatorPencapaian Aktivitas Pembelajaran Mhs. [ Estimasi waktu ] Asesmen Bentuk/Unsur Bobot