Uploaded by User19681

TOR WORKSHOP DAK NF 2018

advertisement
KERANGKA ACUAN KERJA/TERM OF REFERENCE
WORKSHOP AKREDITASI LABORATORIUM KESEHATAN DAERAH
DAK NF 2019
1. Latar Belakang
Pembangunan kesehatan merupakan bagian dari pembangunan nasional
dalam rangka mewujudkan visi misi Presiden dan implementasi Nawa Cita yang
kelima yaitu meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia.
Untuk mewujudkan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya,
diselenggarakan upaya kesehatan perorangan dan upaya kesehatan masyarakat,
dengan pendekatan promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif secara terpadu, me
nyeluruh, dan berkesinambungan.
Dalam
konsep
pembangunan
nasional,
Kementerian
Kesehatan
bertanggungjawab melaksanakan Program Indonesia Sehat yang bertujuan untuk;
1) meningkatkan pengetahuan, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi
setiap orang dalam lingkungan hidup yang sehat agar terwujud derajat kesehatan
masyarakat yang optimal melalui terciptanya perilaku hidup sehat sehingga
terwujudnya bangsa yang mandiri, maju dan sejahtera; 2) terpenuhinya kebutuhan
dasar masyarakat di bidang kesehatan dalam meningkatkan derajat kesehatan
masyarakat setinggi-tingginya. Pelaksanaan program Indonesia Sehat ini
memerlukan kerangka regulasi dan kebijakan pembiayaan pembangunan
kesehatan
yang
komprehensif
antar
pemerintahan
dan
antar
pelaku
pembangunan kesehatan.
Sesuai
Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan
Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah, mengamanatkan
Dana Alokasi Khusus (DAK) sebagai salah satu sumber pembiayaan bagi daerah
dalam
pelaksanaan
desentralisasi,
diantaranya
untuk
meningkatkan
pembangunan kesehatan, sehingga Pemerintah baik Pemerintah Pusat maupun
Pemerintah Daerah dapat menyediakan pelayanan kesehatan yang merata,
terjangkau dan berkualitas.
Salah satu bentuk pelayanan kesehatan adalah
pelayanan Laboratorium Kesehatan Daerah.
Untuk menjaga kualitas pelayanan Laboratorium Kesehatan Daerah kepada
masyarakat,
maka Laboratorium Kesehatan Daerah
harus terakreditasi.
Akreditasi Laboratorium Kesehatan di Indonesia dilaksanakan untuk menilai
kepatuhan laboratorium kesehatan terhadap standar.
Penyelenggaraan akreditasi laboratorium kesehatan telah dilaksanakan sejak
tahun
2002
telah
diatur
943/MENKES/SK/VIII/2002
oleh
dan
Keputusan
Menteri
Kesehatan
298/MENKES/SK/III/2008
tentang
Nomor
Standar
Akreditasi Laboratorium Kesehatan. Akreditasi laboratorium dilaksanakan oleh
Komite Akreditasi Laboratorium Kesehatan sesuai dengan KMK nomor 1435 tahun
2011 tentang Komite Akreditasi Laboratorium Kesehatan.
Dalam
TA
2019,
laboratorium
kesehatan
daerah
yang
berada
di
propinsi/kabupaten/kota adalah salah satu jenis fasilitas pelayanan kesehatan
yang
mendapatkan
bantuan
pendanaan
untuk
pelaksanaan
akreditasi
laboratorium kesehatan bersumber Dana Alokasi Khusus (DAK) Non fisik (DAKNF).
2. Tujuan
a. Tujuan Umum
Meningkatkan
pengetahuan
dan
pemahaman
pimpinan
laboratorium
kesehatan dan para staf terhadap pelaksanaan akreditasi laboratorium
kesehatan
b. Tujuan Khusus
1) Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman pimpinan laboratorium
kesehatan dan para staf
Laboratorium Kesehatan Daerah tentang
akreditasi laboratorium kesehatan.
2) Membangun
komitmen
seluruh karyawan Laboratorium Kesehatan
Daerah untuk melaksanakan akreditasi laboratorium kesehatan
3) Meningkatkan pengetahuan dan pemahaman pimpinan laboratorium
kesehatan dan para staf Laboratorium Kesehatan Daerah tentang Standar
Akreditasi Laboratorium Kesehatan
4) Meningkatkan kemampuan pimpinan dan seluruh karyawan laboratorium
kesehatan daerah dalam menyusun dokumen Akreditasi Laboratorium
Kesehatan
3. Output :
Keluaran yang diharapkan dari kegiatan ini adalah:
1)
Penggalangan Komitmen pelaksaan akreditasi laboratorium kesehatan di .....
2) Tersusunnya rencana kerja pelaksaan akreditasi Laboratorium Kesehatan
di....
3) Terbentuknya SK Tim Mutu dan Akreditasi Laboratorium Kesehatan
4) Terbentuknya SK Tim Audit Mutu
5) Tersusunnya asessment pendahuluan
6) Tersusunnya contoh dokumen akreditasi laboratorium kesehatan
4. Waktu dan Tempat
a. Waktu
: (menyesuaikan Laboratorium Kesehatan Daerah)
b. Tempat
: (menyesuaikan Laboratorium Kesehatan Daerah)
5. Materi:
a.
Kebijakan pelayanan kesehatan di propinsi.....
b.
Profil Laboratorium Kesehatan ......
c.
Kebijakan Mutu dan Akreditasi Pelayanan Kesehatan
d.
Kebijakan Akreditasi Laboratorium Kesehatan
e.
Membangun Komitmen Organisasi
f.
Audit Internal
g.
Dokumen Akreditasi Laboratorium Kesehatan
h.
Penyusunan Dokumen Akreditasi Laboratorium Kesehatan
i.
Standar Manajemen Akreditasi Labkes (S1 – S4)
j.
Standar Teknis Akreditasi Labkes (S5 – S7)
k.
Asessment pendahuluan (preliminary asessment)
6. Tahapan Kegiatan:
a. Persiapan:
Dokumen dan administrasi kegiatan Workshop Akreditasi Laboratorium
Kesehatan
b.
Pelaksanaan:

Pembukaan

Paparan materi oleh nara sumber

Diskusi dan tanya jawab

Penugasan
c. Penyusunan Laporan Kegiatan:

Menyusun laporan kegiatan workshop Akreditasi Laboratorium Kesehatan
7. Pelaksana
(menyesuaikan Laboratorium Kesehatan Daerah)
8. Pembiayaan
(menyesuaikan Laboratorium Kesehatan Daerah)
Pejabat Penanggung Jawab
Kepala Laboratorium Kesehatan Prov/Kab/Kota,
...........................................
NIP ....................................
Download