Kisi-kisi-Antropologi 2006

advertisement
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL
SEKOLAH MENENGAH ATAS / MADRASAH ALIYAH
KURIKULUM 2006 TAHUN PELAJARAN 2016/2017
MATA PELAJARAN: ANTROPOLOGI
Level Kognitif
Pengetahuan dan
Pemahaman
 Mengidentifikasi
 Menyebutkan
 Menunjukkan
 Menjelaskan
Aplikasi
 Memberi contoh
 Menentukan
 Menerapkan
 Menginterpretasi
 Memprediksi
 Menghubungkan
Kesamaan dan
Kesamaan dan
Keberagaman budaya,
Keberagaman
Dinamika Budaya,
Bahasa-Dialek,
Pewarisan Budaya
Tradisi lisan, Seni
Peserta didik mampu
Peserta didik mampu
memahami dan
memahami dan
menguasai tentang :
menguasai tentang:
- Budaya lokal, budaya - Bahasa dan dialek di
Nasional, budaya
masyarakat
asing
- Jenis-jenis tradisi
- Unsur-unsur budaya
lisan
- Dinamika budaya
- Fungsi Seni
- Integrasi nasional
- Keberagaman seni
(Seni Rupa, Sastra
dan Pertunjukan)
Peserta didik mampu
Peserta didik mampu
mengaplikasikan
mengaplikasikan
pengetahuan dan
pengetahuan dan
pemahaman tentang:
pemahaman tentang:
- Pengaruh budaya
- Ragam bahasa dan
lokal, nasional, asing,
dialek di masyarakat
hubungan antar
- keragaman bahasa,
budaya
Dialek, tradisi lisan
- Karakteristik
- Karakteristik dan
Dinamika budaya
wilayah Bahasa
Kesamaan dan
Ilmu Pengetahuan
keberagaman
dan Teknologi (Iptek)
agama/religi/kepercayaan
Studi Etnografi dan
Bahasa Lokal
Peserta didik mampu
memahami dan menguasai
tentang:
- Keragaman agama
religi/kepercayaan yang
berkembang di
masyarakat
- Fungsi
agama/religi/kepercayaan
Peserta didik mampu
memahami dan
menguasai tentang:
- manfaat iptek
- dampak iptek
- pewarisan iptek
Peserta didik mampu
memahami dan
menguasai tentang:
- Studi etnografi
Peserta didik mampu
mengaplikasikan
pengetahuan dan
pemahaman tentang:
- Perbedaan konsep agama
bumi/alam/agama wahyu
- Keragaman perilaku
keagamaan
- Perilaku keagamaan yang
berdampak dalam
Peserta didik mampu
mengaplikasikan
pengetahuan dan
pemahaman tentang:
- Perkembangan iptek
- Proses pewarisan
iptek
- Kendala pewarisan
iptek
- Pengaruh Iptek
Peserta didik mampu
mengaplikasikan
pengetahuan dan
pemahaman tentang:
- Penyebaran bahasa
lokal di Indonesia
- Komunikasi hasil
studi etnografi
Level Kognitif
Penalaran
 Membandingkan
 Menganalisis
 Mensintesis
 Mengevaluasi
 Merumuskan
 Menyimpulkan
 Menjelaskan
hubungan
konseptual dan
informasi faktual
 Memecahkan
masalah
Kesamaan dan
Kesamaan dan
Keberagaman budaya,
Keberagaman
Dinamika Budaya,
Bahasa-Dialek,
Pewarisan Budaya
Tradisi lisan, Seni
Austronosia dan
- Proses pewarisan
Papua
budaya pada
masyarakat
- Perbedaan bahasa
tradisional dan
dan dialek
modern
- Keterkaitan antara
bahasa, dialek dan
- upaya
mempertahankan
tradisi lisan
integrasi nasional
- Perkembangan seni
di Indonesia
- Hubungan antara
karya seni, pelaku
seni, dan
masyarakat)
Peserta didik mampu
menggunakan nalar
dalam mengkaji
tentang:
- Sikap toleransi dan
empati soail terhadap
keragaman budaya
- Sikap terhadap
keragaman budaya
Peserta didik mampu
menggunakan nalar
dalam mengkaji
tentang :
- Sikap keperdulian
terhadap bahasa,
dialek dan tradisi
lisan
- Sikap terhadap
dampak potensi seni
Kesamaan dan
Ilmu Pengetahuan
keberagaman
dan Teknologi (Iptek)
agama/religi/kepercayaan
kehidupan bermasyarakat
terhadap masyarakat
dan perkembangan
budaya
- Menghargai hasil
karya iptek
Peserta didik mampu
menggunakan nalar dalam
mengkaji tentang:
- Sikap terhadap
keragaman agama
Peserta didik mampu
menggunakan nalar
dalam mengkaji
tentang:
- Sikap perkembangan
iptek
Studi Etnografi dan
Bahasa Lokal
Peserta didik mampu
menggunakan nalar
dalam mengkaji
tentang:
- merumuskan masalah
studi etnografi
Download