pengaruh nilai informasi, isi pesan dan dorongan

advertisement
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
PENGARUH NILAI INFORMASI, ISI PESAN DAN
DORONGAN IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN
PEMBELIAN DI UD. SAUDARA
SUMBERGEMPOL TULUNGAGUNG
Nurani
Fakultas Ekonomi
[email protected]
Abstrak
Salah satu pendekatan yang secara langsung dapat mempengaruhi sikap konsumen tanpa
perlu mengubah kepercayaan konsumen terhadap produk adalah melalui iklan. Ini dilakukan
oleh pemasar dalam rangka membujuk konsumen membeli produk dengan merek tersebut.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa para konsumen mengembangkan sikap mereka
terhadap iklan, seperti sikap para konsumen terhadap suatu produk. Sikap konsumen
terhadap iklan dapat mempengaruhi sikap konsumen terhadap merek suatu produk. Dimana
faktor-faktor yang mempengaruhi sikap konsumen melalui iklan adalah meliputi : nilai
informasi, isi pesan dan dorongan iklan. Ketiga faktor tersebut berpengaruh terhadap
keputusan pembelian pada UD. Saudara Sumbergempol Tulungagung. Berkaitan pengaruh
sikap konsumen melalui iklan terhadap keputusan pembelian produk pada UD. Saudara
Sumbergempol Tulungagung, maka penulis melakukan penelitian pada konsumen karena
mengingat perusahaan ini memiliki pelanggan yang banyak dan selain itu rata-rata
konsumen memiliki minat dalam pembelian UD. Saudara Sumbergempol Tulungagung, oleh
karena itu untuk melihat sejauh mana sikap konsumen terhadap keputusan pembelian pada
UD. Saudara Sumbergempol Tulungagung, maka akan dilakukan penilaian terhadap sikap
konsumen mengenai keputusan pembelian.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh sikap konsumen melalui iklan
yang terdiri dari nilai informasi, isi pesan dan dorongan iklan berpengaruh terhadap
keputusan pembelian pada UD. Saudara Sumbergempol Tulungagung secara simultan
(bersama-sama) maupun parsial serta mencaria variabel independen yang dominan.Sebagai
obyek penelitian adalah konsumen yang datang dan melakukan pembelian pada UD.
Saudara Sumbergempol, Tulungagung.Desain penelitian yang digunakan adalah desain
penelitian korelasional, yakni untuk menjelaskan hubungan antara peubah bebas dengan
peubah terikat melalui pengujian hipotesis.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Faktorfaktor yang mempengaruhi sikap konsumen melalui iklan (nilai informasi, isi pesan,
dorongan iklan) mempunyai pengaruh positif terhadap keputusan konsumen dalam
pembelian produk di UD Saudara Sumber-gempol Tulungagung. Hal ini didasarkan dari
hasil uji F dimana Fhitung>Ftabel(44.099> 2,81).Variabel independen (nilai informasi, isi
pesan, dan dorongan iklan) mempunyai pengaruh secara simultan (bersama-sama) terhadap
keputusan pembelian konsumen pada UD Saudara Sumbergempol Tulungagung.Variabel
independen (nilai informasi, isi pesan, dan dorongan iklan) yang secara parsial memiliki
pengaruh yang paling dominan terhadap variabel dependen (keputusan pembelian) adalah
variabel dorongan iklan. Hal ini didasarkan dari hasil uji thitung > ttabel yaitu 4.58 > 1,684.
Kata Kunci : nilai informasi, isi pesan dan dorongan iklan.
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
48
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
Abstract
One approach that can directly affect the attitude of consumers without the need to change
consumer confidence in the product is through advertising. This is done by marketers in
order to persuade consumers to buy a product with the brand.The results showed that
consumers develop their attitudes toward advertising, like the attitude of consumers towards
a product. Consumer attitudes toward advertising can influence consumer attitudes toward
the brand of a product. Where the factors that influence consumer attitudes through
advertising is included: the value of information, content and advertising boost. All three of
these factors influence the purchasing decisions at UD.Saudara Sumbergempol
Tulungagung. Related attitudes influence consumers through advertising on product
purchasing decisions at UD.Saudara Sumbergempol Tulungagung, the authors conducted
research on consumers because this company has given customers a lot and besides that the
average consumer has an interest in purchasing UD.Saudara Sumbergempol Tulungagung,
therefore, to see the extent to which consumer attitudes towards purchasing decisions at
UD.Saudara Sumbergempol Tulungagung, there will be an assessment of consumer attitudes
regarding purchasing decisions. All three of these factors influence the purchasing decisions
at UD.Saudara Sumbergempol Tulungagung. Related attitudes influence consumers through
advertising on product purchasing decisions at UD.Saudara Sumbergempol Tulungagung,
the authors conducted research on consumers because this company has given customers a
lot and besides that the average consumer has an interest in purchasing UD.Saudara
Sumbergempol Tulungagung, therefore, to see the extent to which consumer attitudes
towards purchasing decisions at UD.Saudara Sumbergempol Tulungagung, there will be an
assessment of consumer attitudes regarding purchasing decisions.The purpose of this study
was to analyze the influence of consumer attitudes through advertising which consists of the
value of the information, content and advertising boost influence on purchase decisions at
UD. Saudara Sumbergempol Tulungagung simultaneously (together) as well as partial and
seek independent variables are dominant. As an object of research is consumers who come
in and make a purchase at UD. Saudara Sumbergempol, Tulungagung. Desain study is a
correlational research design, is to explain the relationship between independent variables
and the variables bound through hypothesis testing. The results showed that the factors that
influence consumer attitudes through advertising (the value of the information, content,
boost advertising) positively influences consumer decision in purchasing a product in the
civil U.D Saudara Sumbergempol Tulungagung. It is based on the test results F where F
count> F table (44 099> 2,81) independent .Variabel (the value of the information, content,
and boost advertising) have influence simultaneously (together) on consumer purchasing
decisions at U.D Saudara Sumbergempol Tulungagung .Variabel independent (the value of
the information, content, and boost advertising) which partially has the most dominant
influence on the dependent variable (purchase decisions) is variable boost advertising. It is
based on the test results tcount> ttable is 4:58> 1.684
Keyword : the value of the information, content and advertising boost
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
49
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
mempunyai korelasi yang positif dan kuat
A. PENDAHULUAN
Sikap merupakan konsep paling
mengenai nilai informasi dan keputusan
penting dalam studi perilaku konsumen.
membeli, hal ini disebabkan karena
Pengambilan keputusan seseorang pada
konsumen yang suka atau bersikap positif
dasarnya ditentukan oleh sikap seseorang
terhadap suatu produk diperoleh dari nilai
tersebut dalam melihat, memahami situasi
informasi yang terkandung dari produk
dan kondisi sesuatu yang dihadapinya.
tersebut, sehingga memiliki keyakinan
Untuk perlu supaya dapat mempengaruhi
membeli yang kuat untuk memilih dan
sikap orang, maka diperlukan suatu
membeli produk yang disukainya.
strategi yang didasarkan dari suatu hasil
survey atau penelitian.
Salah satu pendekatan yang secara
langsung
Setiap tahun manajer pemasaran
dapat
konsumen
mempengaruhi
tanpa
perlu
sikap
mengubah
menghabiskan biaya yang besar untuk
kepercayaan konsumen terhadap produk
meneliti
adalah melalui iklan. Ini dilakukan oleh
sikap
pengambilan
konsumen
keputusan
terhadap
pembelian.
pemasar
dalam
rangka
membujuk
Kemudian mengeluarkan biaya tambahan
konsumen membeli produk dengan merek
dalam mempengaruhi sikap-sikap yang
tersebut.
ditemui
melalui
kegiatan
periklanan,
Hasil
penelitian
menunjukkan
promosi penjualan dan jenis-jenis iklan
bahwa para konsumen mengembangkan
lainnya. Dengan mempengaruhi sikap
sikap mereka terhadap iklan, seperti sikap
konsumen, para pemasar berharap dapat
para konsumen terhadap suatu produk.
mempengaruhi
pembelian
Sikap konsumen terhadap iklan dapat
konsumen, karena sikap telah menjadi
mempengaruhi sikap konsumen terhadap
suatu konsep kunci dalam psikologi.
merek suatu produk. Dimana faktor-faktor
perilaku
Sikap konsumen merupakan faktor
yang mempengaruhi sikap konsumen
psikologis penting yang perlu dipahami
melalui iklan adalah meliputi : nilai
oleh pemasar karena sikap dianggap
informasi, isi pesan dan dorongan iklan.
mempunyai korelasi yang positif dan kuat
Ketiga
dengan perilaku. Bahkan sikap dipandang
terhadap keputusan pembelian pada UD.
sebagai prediktor yang efektif untuk
Saudara Tulungagung.
mengetahui perilaku konsumen.
Sikap konsumen merupakan faktor
faktor
tersebut
berpengaruh
Berkaitan pengaruh sikap konsumen
melalui
iklan
terhadap
keputusan
psikologis penting yang perlu dipahami
pembelian produk pada UD. Saudara
oleh pemasar karena sikap dianggap
Tulungagung,maka penulis melakukan
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian di UD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
50
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
penelitian
pada
konsumen
mengingat
perusahaan
ini
karena
memiliki
2.Untuk menganalisis pengaruh
nilai
informasi, isi pesan dan dorongan iklan
pelanggan yang banyak dan selain itu
terhadap
rata-rata konsumen memiliki minat dalam
UD.Saudara Tulungagung secara parsial.
pembelian UD. Saudara
3.Untuk
Tulungagung,
keputusan
mengetahui
pembelian
diantara
pada
nilai
oleh karena itu untuk melihat sejauh mana
infomasi, isi pesan dan dorongan iklan
sikap
yang
konsumen
pembelian
keputusan
UD.
Saudara
akan
dilakukan
Tulungagung.
sikap
konsumen
D.HIPOTESIS
pembelian.
Hipotesis dalam penelitian ini adalah :
pada
Tulungagung,
penilaian
terhadap
maka
terhadap
mengenai
keputusan
Berdasarkan uraian tersebut
berpengaruh
terhadap
keputusan pembelian pada UD. Saudara
atas
1.Diduga nilai informasi, isi pesan dan
penulis mengangkat judul sebagai berikut
dorongan iklan berpengaruh terhadap
:“Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan
keputusan pembelian pada UD. Saudara
Dan
Tulungagung.
Dorongan
Iklan
di
paling
Terhadap
Keputusan Pembelian Di UD. Saudara
2.Diduga dorongan iklan yang paling
Tulungagung”
dominan terhadap keputusan pembelian
B. PERMASALAHAN
pada UD. Saudara Tulungagung.
Berdasarkan latar belakang diatas yaitu
E.KERANGGA PEMIKIRAN
“Bagaimana pengaruh nilai informasi,isi
Sikap konsumen terhadap iklan adalah
pesan,dorongan iklan terhadap keputusan
salah satu kegiatan yang di-gunakan
pembelian
UD.Saudara
untuk menginformasikan, membujuk dan
Tulungagung baik secara simultan atau
mempengaruhi konsumen atas produk
secara parsial ?”
yang
C.TUJUAN PENELITIAN
Tulungagung. Terdapat berbagai macam
Adapun yang menjadi tujuan dalam
perilaku konsumen dalam melihat iklan
penelitian ini adalah :
UD. Saudara
1.Untuk
pada
pengaruh
UD.
Saudara
Tulungagung, dimana
nilai
sebelum mereka melihat iklan mereka
informasi, isi pesan dan dorongan iklan
tidak mengetahui keunggulan/kelebihan
berpengaruh
UD. Saudara Tulungagung.
pembelian
menganalisis
diiklankan
terhadap
pada
UD.
keputusan
Saudara
Tulungagung secara simultan (bersamasama).
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
51
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
tujuannya
Nilai Informasi
( X1 )
tidak
lain
adalah
mengembangkan sikap positif konsumen
Keputusan
Pembelian
(Y)
Isi Pesan
(X2 )
terhadap
produk
yang
di-tawarkan.
Ungkapan-ungkapan yang menyatakan
manfaat dan ke-lebihan produk yang
Dorongan Iklan
(X3)
ditawarkan tidak lain tujuannya untuk
meng-ubah atau membentuk sikap positif
konsumen. (Suryani, 2008:160).
B.TEORI PENDUKUNG
Sumarwan (2003 : 137) mengemukakan
1.Pengertian Sikap
bahwa : "Sikap adalah gambaran perasaan
Sikap
konsumen
merupakan
faktor
dari seseorang konsumen, dan perasaan
psikologi penting yang perlu dipahami
tersebut
oleh pemasar karena sikap dianggap
perilakunya."
mempunyai korelasi yang positif dan kuat
Selanjutnya
Sutisna
dengan
menyatakan
bahwa:"
perilaku.
Bahkan
sikap
di-
akan
direfleksikan
(2003
oleh
:
Sikap
99)
adalah
pandang sebagai prediktor yang efektif
mempelajari kecenderungan memberikan
untuk mengetahui perilaku konsumen.
tanggapan
(Suryani, 2008 : 159)
kelompok obyek baik disenangi atau tidak
Terdapat hubungan yang erat antara sikap
di-senangi secara konsisten."
dan perilaku inilah yang menyebabkan
Dalam setiap definisi yang ada diatas,
sikap dipandang penting. Berbagai upaya
terlihat sebagai bahwa adanya konsep-
di-lakukan
konsep, Simamora (2008 : 155) :
oleh
mengembangkan
pemasar
sikap
untuk
positif,
baik
pada
suatu
obyek
atau
1.Objek
terhadap merek, terhadap produk maupun
Dalam bersikap, ada objek yang disikapi.
terhadap perusahaan. Berbagai program
Objek disini mem-punyai arti yang luas
komunikasi
pemasaran
didesain
seperti: issues (masalah,pokok persoalan),
semenarik
mungkin
untuk
tindakan perilaku, cara kerja, orang atau
mengembangkan
sikap
postif
serta
peristiwa.
Dalam
konteks
perilaku
mengubah sikap yang netral maupun
konsumen, objek dapat diartikan sebagai
negatif ke arah sikap positif. Kita biasa
kategori produk, brand (merek), service
melihat
(jasa,
televisi,
mendengar
radio,
iklan,
harga,
penyalur
dan
maupun membaca media cetak pesan-
sebagainya. Bila dilakukan riset tentang
pesan
sikap konsumen terhadap merek sabun,
iklan
yang
sebagian
besar
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
52
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
misalnya, seseorang mengamati merek-
perilaku. Seseorang membutuhkan sabun
merek seperti Lux, Giv, Nuvo, dan
mandi, padahal saat itu hujan deras,
sebagainya. Setiap merek adalah objek
sementara dia tinggal ditempat yang jauh
sikap.
dari pertokoan.
1. Sikap adalah suatu predisposisi yang
4. Sikap itu terarah dan mempunyai
dipelajari (learned presdis-position)
intensitas tertentu
Presdisposisi disebut juga kecenderungan
Dikatakan
umum. Dalam sikap, ada kecenderngan
menyebabkan
umum yang dipelajari atau dibentuk dan
pandangan negatif atau positif terhadap
karena
objek
itu
motivasional
sikap
memiliki
yang
dapat
kualitas
mendorong
terarah
karena
orang
sikap.
sikap
mempunyai
Seberapa
ketidaksukaannya
atau
besar
kesukaannya
konsumen kepada suatu perilaku tertentu.
terhadap objek sikap dinyatakan oleh
Dalam terapan pemasaran, sikap yang
intensitas sikap itu.
relevan terhadap perilaku beli terbentuk
Faktor-faktor
dari pengalaman langsung menggunakan
Pembentukan Sikap
produk, dari informasi yang diperoleh dari
Sikap terbentuk melalui pembelajaran
orang lain atau dari media massa.
yang dilakukan oleh individu.Oleh karena
Pengertian
sikap
itu, terbentuknya sikap tidak terlepas dari
terbentuk dan bagaimana sikap bisa
lingkungan dimana konsumen melakukan
berubah merupakan implikasi penting
pembelajaran. Menurut Suryani (2008 :
dalam kiat-kiat pemasaran.
175) faktor-faktor yang berperan penting
2. Sikap itu konsistensi
dalam pembentukan sikap, yaitu :
Secara relatif, sikap selaku konsisten
1. Pengalaman langsung
dengan perilaku yang diperlihatkannya.
2. Pengaruh keluarga
Jadi, apabila suatu segmen konsumen
3. Teman sebaya
menyatakan bahwa mereka menyukai film
4. Pemasaran langsung
Fuji, maka pemasar berharap mereka
5. Tayangan media massa
selalu membeli dan menggunakan film
1. Pengertian Perilaku Konsumen
Fuji manakala mereka ingin memotret.
Tujuan pemasaran adalah memenuhi dan
3. Sikap terjadi dalam suatu situasi
memuaskan kebutuhan serta keinginan
Situasi adalah peristiwa atau keadaan
target market. Bidang ilmu perilaku
pada
konsumen
saat
tentang
bagaimana
pengamatan.
Situasi
ini
mempengaruhi hubungan antara sikap dan
yang
Mempengaruhi
mempelajari
bagaiman
individu kelompok,dan orgnisasi memilih,
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
53
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
membeli, memakai, serta memanfaatkan
mudah,karena
jasa, barang, gagasan atau pengalaman
didalam
dalam rangka memuaskan kebutuhan dan
,2002: 1)
hasrat mereka. (Rangkuti, 2004:36).
Perilaku konsumen yang loyal terhadap
Perilaku konsumen merupakan bagian
suatu produk tentu saja menguntungkan
dari
yang
bagi produsennya karena konsumen akan
berhubungan dengan manusia sebagai
terus berusaha mencari produk yang
pasar sasaran. Otomatis, riset perilaku
diinginkannya.Namun
konsumen juga merupakan bagian dari
konsumen
riset pemasaran. (Rangkuti, 2004:36).
mencari
Perilaku konsumen sebagai kegiatan-
maka lama-lama konsumen akan mencoba
kegiatan individu yang secara langsung
merek yang lain. “Sementara itu perilaku
terlibat
dan
konsumen yang tidak loyal atau dengan
mempergunakan barang-barang dan jasa-
perkataan lain membeli suatu produk
jasa,
proses
hanya karena kebebasan saja, perlu
pengambilan keputusan pada persiapan
memperhatikan aspek-aspek lain secara
dan penentuan kegiatan-kegiatan tersebut.
lebih serius.” (Simamora, 2008 : 7)
Simamora (2008:2) berpendapat bahwa :
Faktor-faktor
"Perilaku konsumen sebagai perilaku
perilaku konsumen,menurut Simamora
pembelian konsumen akhir, baik individu
(2008:7) yaitu :
maupun rumah tangga, yang membeli
1.Faktor kebudayaan
produk untuk konsumsi personal."
Faktor
Setiap
paling luas dan paling dalam terhadap
manajemen
dalam
mendapatkan
termasuk
hari
pemasaran
didalamnya
konsumen
mengambil
alasan
pikiran
berada
konsumen.(Amirullah
terus
produk
tersebut
demikian,
menerus
yang
yang
kebudayaan
jika
kesulitan
diinginkannya,
mempengaruhi
mempunyai yang
berbagai keputusan membeli. Perusahaan
perilaku
besar pada umunya melakukan riset
memahami peran yang dimainkan oleh :
dengan
1.Kultur
konsumen
cermat
tentang
membeli
keputusan
produk,
untuk
konsumen.Pemasar
harus
2.Subkultur
mengetahui sesuatu yang dibeli oleh
3.Kelas sosial
konsumen, empat, alasan, dan cara merek
4.Faktor sosial
membeli serta tingkat harga yang mereka
Perilaku konsumen juga akan dipengaruhi
bayar. Mengkaji alasan perilaku-perilaku
oleh faktor sosial, seperti : kelompok
pembelian
kecil,keluarga, peran dan status sosial dari
konsumen
dan
proses
keputusan untuk membeli bukan hal yang
konsumen.
Faktor-faktor
ini
sangat
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
54
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
mempengaruhi tanggapan konsumen, oleh
2.Money
karena itu pemasar harus benar-benar
pengeluaran untuk periklanan
memperhitungkannya untuk menyusun
3.Message (pesan) yaitu pesan apa yang
strategi pemasaran.
akan disampaikan.
1.Kelompok,
4.Media (media) yaitu media apa yang
2.Keluarga.
seharusnya digunakan
3.Peran dan status Faktor pribadi
5.Measurement
Keputusan
seorang
pembeli
juga
(uang)
yaitu
(pengukuran)
besarnya
yaitu
bagaimana seharusnya hasil periklanan itu
dipengaruhi oleh karakteristik pribadi
dievaluasi.
seperti :
2.Faktor-faktor yang Mempengaruhi
Usia dan tahap daur hidup.
Sikap Konsumen Melalui Iklan
1. Pekerjaan
Faktor-faktor yang mempengaruhi sikap
2. Keadaan ekonomi
konsumen
3. Gaya hidup
dikemukakan sebagi berikut :
4. Faktor psikologis
1.Nilai Informasi
Pihak
pembelian
seseorang
melalui
iklan
dapat
juga
Menurut Sutabri (2005 : 23) menyatakan
dipengaruhi oleh faktor psikologi yang
bahwa : "Informasi adalah data yang telah
utama, yaitu :
diklasifikasikan atau diolah atau di inter-
1. Motivasi,
prestasi untuk digunakan dalam proses
2. Persepsi,
pengambilan keputusan. "
3. Proses belajar (learning),
Menurut Sutabri (2005 : 31), "Nilai
4. Kepercayaan dan sikap.
informasi ditentukan oleh dua hal, yaitu
1.Fungsi dan Tujuan Periklanan
manfaat dan biaya untuk mendapatkan
Dalam
program
informasi ter-sebut. Suatu informasi dapat
periklanan, harus selalu mulai dengan
dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih
mengidentifikasi pasar sasaran dan motif
efektif dibandingkan dengan biaya untuk
pembeli.
Kemudian
mendapatkannya.
keputusan
utama
mengembangkan
mengambil
Sebagian
besar
pembuatan
informasi tidak dapat ditaksir secara pasti
program periklanan (Kotler, 2000:658),
nilai keuntungannya (dalam satuan uang),
yang disebut lima M :
tetapi kita dapat menaksir nilai efektifitas
1.Mission
periklanan.
(misi)
dalam
lima
yaitu
tujuan
dari
dari informasi tersebut."Sasaran mungkin
tahu mengenai perusahaan atau produk,
tetapi tidak mengetahui lebih banyak dari
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
55
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
itu. Untuk itulah tugas komunikatorlah
dalam gaya penyampaian yang berbeda-
untuk untuk membangun pengetahuan
beda,
melalui sejumlah informasi mengenai
cuplikan
produk yang ditawarkan sebagai sasaran
kelompok, gaya hidup individu, fantasi
utama komunikasi (Kotler,2005: 110).
tentang produk, suasan hati (mood) atau
1.Isi Pesan
citra seputar produk, musik untuk lebih
Isi pesan iklan dapat dibagi dua yaitu
menghidupkan pesan, symbol kepribadian
komponen verbal (lisan) dan visual
untuk
(tulisan). Baik komponen verbal maupun
mempersonifikasikan produk, memamer
visual
kan keahlian dan pengalaman perusahaan
mungkin
pembentukan
mempengaruhi
kepercayaan
konsumen
yaitu
dengan
kehidupan
menciptakan
menampilkan
individu
karakter
atau
yang
dalam menghasilkan produk, bukti-bukti
terhadap atribut produk serta perasaan dan
ilmiah
emosi. (Simammora, 2008 : 175)
kesaksian
Menetapkan tujuan yang jelas akan
(Morrisan,2010 : 17).
membantu
pesan.
3.Sikap Konsumen Terhadap Iklan
hanya
Sikap
memusatkan
Komunikator
isi
seharusnya
:
keunggulan
dari
produk,
orang-orang
konsumen
bukti
terkenal
terhadap
memasukkan informasi yang penting,
merupakan
sikap
yang relevan dengan pencapaian tujuan
konsumen
terhadap
yang telah ditetapkan. Informasi yang
tertentu pada saat penayangan iklan.
tidak releven harus disingkirkan atau
Sikap konsumen terhadap iklan dapat
dibuang jauh-jauh. Bila informasi yang
dipengaruhi oleh beberapa faktor yang
tidak penting dimasukkan dalam pesan-
meliputi : isi pesan iklan, pengaruh suatu
pesan yang akan disampaikan, inti pesan
iklan terhadap suasana hati dan emosi
akan kabur, dan waktu pun akan terbuang
konsumen. Faktor-faktor tersebut sudah
percuma. Pada akhirnya, penyampaian
terbukti
pesan tidak akan mencapai sasaran yang
konsumen terhadap merek baik dalam
dikehendaki.(Purwanto,2006: 70)
kondisi
2.Dorongan Iklan
rendah atau tinggi dalam melakukan
Iklan yang menarik adalah iklan yang
keputusan merek maupun konsumen yang
mempunyai daya tarik, yaitu memiliki
sudah mengenal atau belum mengenal
kemampuan untuk menarik perhatian
merek. (Simamora,2008:173)
pasar (audience) sasaran. Pesan-pesan
Dalam menilai sikap konsumen terhadap
yang akan disampikan dapat disajikan
sebuah iklan, para peneliti menemukan
dapat
suka
tidak
iklan
stimulus
mempengaruhi
keterlibatan
konsumen
suka
iklan
sikap
yang
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
56
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
bahwa sangatlah penting membedakan
2. Desain Penelitian
antara
kognitif
Desain pada dasarnya diartikan sebagai
terhadap iklan dan respon afektif terhadap
suatu gambaran yang digunakan untuk
iklan.
mencakup
mencapai suatu tujuan. Desain penelitian
penilaian tentang iklan apakah iklan
yang digunakan adalah desain penelitian
tersebut bersifat humoris atau informatif.
korelasional, yakni untuk menjelaskan
Respon afektif mencakup pengalaman
hubungan antara peubah bebas dengan
dari pemaparan sebuah iklan seperti
peubah
suasana takut, tersenyum atau gelak tawa
hipotesis, Karena dengan jenis penelitian
.(Simamora 2008 :173)
ini dapat diketahui sejauh mana variasi-
Pada saat situasi keterlibatan konsumen
variasi pada suatu faktor berkaitan dengan
tinggi dalam pembelian suatu produk
variasi-variasi pada satu atau lebih faktor
maka
lain berdasarkan pada koefisien korelasi.
mengukur
Evaluasi
evaluasi
kognitif
faktor-faktor
sentral
seperti
terikat
melalui
pengujian
argumen pesan iklan atau isi informasi,
4. Teknik Pengumpulan Data
dari suatu iklan, sangat berperan dalam
Data yang dikumpulkan harus dapat
mempengaruhi konsumen. (Simamora,
dibuktikan kebenarannya, tepat waktu,
2008 : 177)
sesuai dan dapat memberikan gambaran
4..Pengertian Keputusan Pembelian
yang menyeluruh. Maka jenis data yang
Menurut
digunakan adalah:
Engel
Keputusan
et.
(2000:31)
proses
1. Data Kuantitatif, yaitu data dalam
alternatif
bentuk angka yang dapat dihitung, yang
tindakan guna menjatuhkan pilihan pada
diperoleh dari perhitungan kuesioner yang
salah
akan dilakukan yang berhubungan dengan
merumuskan
satu
pembelian
Al
adalah
berbagai
alternatif
tertentu
untuk
melakukan pembelian.
masalah yang teliti.
G.METODOLOGI PENELITIAN
2. Data Kualitatif, yaitu data yang bukan
1. Objek Penelitian
dalam bentuk angka, yang diperoleh dari
Lokasi penelitian bertempat di UD.
hasil wawancara dengan pelanggan yang
Saudara Tulungagung, dan sebagai objek
berhubungan dengan masalah yang teliti.
penelitiannya adalah konsumen yang
Sumber data yang digunakan dalam
datang dan melakukan pembelian pada
penelitian ini adalah :
UD. Saudara Tulungagung.
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
57
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
1. Data
Primer
diperoleh
adalah
melalui
data
hasil
yang
penyebaran
2. Analisis regresi berganda
Analisis regresi berganda adalah suatu
kuesioner kepada sejumlah responden
analisis
yang menjadi sampel dari penelitian ini
mengetahui
yakni mengenai sikap konsumen melalui
mempengaruhi sikap konsumen melalui
iklan terhadap keputusan pembelian pada
iklan terhadap keputusan pembelian.
UD. Saudara Tulungagung.
Y = b0 + b1X1 + b2X2 + b3X3 + e
2. Data Sekunder adalah data pendukung
Dimana :
yang
Y
= Keputusan Pembelian
literatur-literatur bahan kepustakaan dan
X1
= Nilai Informasi
dokumen-dokumen
yang
X2
= Isi Pesan
berhubungan dengan masalah yang akan
X3
= Dorongan Iklan
diteliti.Data-data tersebut dapat diperoleh
bo, b1, b2 , b3 = Koefisien regresi
melalui
Setiap indikator yang pertanyaan dari
biasanya
dua
dapat
diperoleh
perusahaan
cara,
Pustaka(Library
dari
yaitu:Penelitian
research),
dan
yang
digunakan
untuk
faktor-faktor
yang
kuesioner menggunakan skala Likert.
Penelitian lapang (Field research),
Skala ini digunakan untuk mengukur
5. Variabel Penelitian
sikap, pendapat dan persepsi seseorang
Dalam penelitian ini terdapat 2 (dua) jenis
atau sekelompok tentang kejadian atau
variabel, yaitu : variabel dependen dan
gejala sosial. Dalam kuesioner yang
variabel independen. Variabel dependen
digunakan penulis, setiap pertanyaan
dalam penelitian ini adalah keputusan
terdiri dari 5 (lima) kategori jawaban,
pembelian (Y). Dan sebagai variabel
yaitu :
independennya nilai informasi (X1), isi
STS = 1, TS = 2, CS = 3, S = 4, SS = 5.
pesan (X2), dan dorongan iklan (X3).
H.PEMBAHASAN
6. Teknik Analisis Data
1. Gambaran Umum Responden
1. Analisis deskriptif
Karakteristik identitas responden adalah
Analisis deskriptif yaitu suatu analisis
profil terhadap obyek penelitian yang
yang
sikap
konsumen
dapat memberikan interpretasi terhadap
terhadap
keputusan
hasil penelitian mengenai faktor-faktor
Saudara
yang mempengaruhi sikap konsumen
menguraikan
melalui
iklan
pembelian
Tulungagung.
pada
UD.
melalui
iklan
terhadap
keputusan
pembelian UD. Saudara Tulungagung.
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
58
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
Dimana untuk mengimplementasikan hal
Tabel 1 : Analisis Faktor
tersebut,
Informasi, Isi Pesan, Dorongan Iklan
maka
responden
dalam
penelitian ini adalah seluruh pelanggan
Terhadap
UD.
Produk
Saudara
Tulungagung
yakni
Keputusan
ditetapkan sebanyak 80 orang responden.
Nilai
Pembelian
Unstandardized Standardized
Data-data yang diperoleh diolah dengan
Model
Coefficients
B
menggunakan tabulasi silang sehingga
Std.
T
Sig.
Coefficients
Beta
Error
diperoleh gambaran secara menyeluruh
dan terperinci jumlah total dari setiap item
1
yang dipertanyakan sehingga akan mudah
(Constant)
Nilai Informasi
Isi Pesan
Dorongan
Iklan
5.759
.296
.242
1.424
.081
.115
4.043
.350 3.638
.218 2.102
.000
.000
.039
.249
.055
.380 4.495
.000
untuk diinterpretasikan secara kuantitatif.
Penentuan
sampel
dikelompokkan
ini,
responden
menurut
deskripsi
responden
berdasarkan
kelamin,
pekerjaan
umur,
dan
jenis
tingkat
antara
faktor
nilai
informasi, isi pesan, dorongan iklan
terhadap keputusan pembelian konsumen
dimaksudkan untuk mengetahui pola dan
mengukur perubahan pengaruh faktor
nilai informasi, isi pesan, dorongan iklan
terhadap keputusan pembelian produk UD
Saudara. Berdasarkan pengolahan data
hasil kuesioner dengan menggunakan
komputerisasi dengan program SPSS
versi 20.00 diperoleh hasil seperti pada
tabel 1. berikut ini
hasil
pengolahan
data
komputerisasi
Versi 20.00 maka diperoleh persamaan
3. Analisis Regresi
regresi
Berdasarkan tabel 1 yang diperoleh dari
dengan menggunakan program SPSS
pendidikan.
Analisis
Sumber : Data Primer, Diolah, 2015
regresi berganda sebagai berikut :
Y = 5.759 + 0,296X1 + 0,242X2 + 0,249X3
Persamaan regresi di atas dapat dijelaskan
sebagai berikut :
b0 = 5.759 menunjukkan bahwa apabila
nilai informasi, isi pesan, dorongan iklan
bernilai 0 (nol), maka besarnya nilai
peng-ambilan keputusan pembelian akan
turun sebesar 5.759.
b1 = 0,296 menunjukkan bahwa jika
nilai informasi ditingkatkan satu satuan
maka dapat diikuti peningkatan keputusan
pembelian produk UD Saudara sebesar
0,296 dengan asumsi variabel isi pesan
dan dorongan iklan bersifat konstan.
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
59
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
b2 =
0,242 menunjukkan bahwa jika
diberikan
variabel
independen
(X)
faktor isi pesan ditingkatkan sebesar satu
terhadap varieabel dependen (Y) yang
satuan maka dapat diikuti oleh keputusan
ditunjukkan oleh R square
pembelian sebesar 0,242 dengan asumsi
tabel 2 hanya sebesar 0,635. Artinya,
variabel nilai informasi dan dorongan
63,50%
keputusan
iklan bersifat konstan.
memilih
produk
b3 =
0,249
menunjukkan
bahwa
dipengaruhi
(R²) pada
responden
pada
UD
kertiga
untuk
Saudara
faktor
(nilai
dorongan iklan ditingkatkan sebesar satu
informasi, isi pesan, dorongan iklan),
satuan
sedangkan
maka
dapat
di
ikuti
oleh
sisanya
sebesar
36.50%
peningkatan keputusan pembelian sebesar
dipengruhi oleh faktor-faktor lain yang
0,249
masuk dalam penelitian ini.
dengan
asumsi
variabel
nilai
informasi dan variabel isi pesan bersifat
Uji F
konstan.
Pada penelitian ini, uji F digunakan untuk
2 . Analisi Koefisien Determinasi ( R² )
mengetahui
Tabel 2 : Koefisien Determinasi
variabel yang terdiri dari ; nilai informasi,
signifikansi
pengaruh
isi pesan, dan dorongan iklan terhadap
Model
Sum of
Df
Mean
Squares
Regression
1Residual
Total
F
Sig.
keputusan pembelian pada UD Saudara.
Square
161.293
3
92.657
76
253.950
79
Uji F dilakukan dengan membandingkan
53.764 44.099 .000b
1.219
F hitung dengan F tabel.
Tabel 3. Uji F (Uji Simultan)
Sumber : Data primer, diolah, 2015
Model
R
Dari hasil analisis pengolahan data antara
faktor-faktor (nilai informasi, isi pesan,
dorongan
iklan)
terhadap
1
.797a
R Square Adjusted R Std. Error
Square
of the
Estimate
.635
Change Statistics
R
F
Square Change
Change
.621 1.10416
.635 44.099
keputusan
konsumen dalam pembelian produk UD
Berdasarkan hasil regresi dari tabel diatas
Saudara menunjukkan bahwa besarnya
menunjukkan
nilai R = 0,797. Artinya, korelasi faktor-
44.099. Untuk mengetahui Ftabel, terlebih
faktor
pesan,
dahulu dutentukan derajat kebebasan
keputusan
(df1 dan df2). Dengan menggunakan
Saudara
signifikansi a=5%, df1 (jumlah variabel–
mempunyai hubungan yang erat dan
1) = 3,dan df2 (n-k-1) atau 80-3-1= 76
positif sebab nilai koefisien korelasi
(dimana n adalah jumlah responden dan k
mendekati +1. Tetapi, pengaruh yang
adalah
(nilai
dorongan
pembelian
informasi,
iklan)
terhadap
produk
UD
isi
jumlah
bahwa
Fhitung
variabel
sebesar
independen).
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
60
df1
3
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
Untuk tabel F yang disusun oleh Junaidi
Tabel4: Ringkasan Pengujian Variabel
Chaniago (2008, diakses 4 Mei 2012), df1
Independen
disebut sebagai df untuk pembilang (N1)
Dependen Secara Parsial
dan df2 disebut sebagi df untuk penyebut
Model
(N2). Dengan demikian, Ftabel yang dicari
terdapat diantara baris N2= 76 dengan
kolom
N1= 3. Sehingga Ftabel yang
diperoleh adalah 2,81. Dengan demikian
(Constant)
1Nilai Informasi
Isi Pesan
Dorongan Iklan
Terhadap
Variabel
Unstandardized Standardized
Coefficients
Coefficients
B Std. Error
5.75
1.424
9
.296
.081
.242
.115
.249
.055
T
Beta
4.043 .000
.350 3.638 .000
.218 2.102 .039
.380 4.495 .000
Fhitung > Ftabel (44.099 > 2,81), maka
penulis menyimpulkan hipotesis yang
Sumber : Data Primer, Diolah, 2015
menyatakan bahwa ada pengaruh positif
Sesuai tabel 4. dapat dijelaskan pengujian
dari faktor-faktor (nilai informasi, isi
secara statistik dengan uji parsial ( Uji t)
pesan, dan dorongan iklan) terhadap
dari masing-masing variabel yaitu :
keputusan konsumen dalam pembelian
1 .Pengujian Koefisien Regresi Variabel
produk
UD
Saudara
terbukti
Nilai Informasi
( X1 ).Hasil thitung
kebenarannya.
untuk variabel ini sebesar 3.638.
Uji T
Sementara
Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui
distribusi 5% sebesar 1,684. Maka
apakah variabel X berpengaruh positif
thitung (3.638) > ttabel (1,684). Artinya,
secara
ada pengaruh positif antara nilai
parsial
terhadap
variabel
Y
itu,
nilai
pada
tabel
berdasarkan hasil regresi yang ada pada
informasi
tabel1.
konsumen dalam pembelian produk
Uji
t
dilakukan
dengan
membandingkan nilai thitung dengan ttabel.
Dari pebandingan t
hitung
dan t
tabel,
terhadap
Sig.
keputusan
pada UD Saudara
2. Pengujian Koefisien Regresi Variabel
disimpulkan apabila thitung > ttabel maka
Isi Pesan ( X2 )
masing-masing variabel independen yang
Hasil thitung untuk variabel ini sebesar
ada pada tabel 2(x1, x2, x3) mempunyai
2.102. Sementara itu, nilai pada tabel
pengaruh signifikan terhadap variabel Y.
distribusi 5% sebesar 1,684. Maka
Sebaliknya apabila thitung < ttabel maka
thitung (2.102) > ttabel (1,684). Artinya,
disimpulkan bahwa variabel X yang
ada pengaruh positif antara isi pesan
dimaksud tidak mempunyai pengaruh
terhadap keputusan konsumen dalam
yang siginfikan terhadap variabel Y.
pembelian produk pada UD Saudara
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
61
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
3. Pengujian Koefisien Regresi Variabel
1. Iklan
(nilai
informasi,
isi
pesan,
Dorongan Iklan (X3 ).Hasil thitung untuk
dorongan iklan) mempunyai pengaruh
variabel ini sebesar 4.495. Sementara
positif terhadap keputusan konsumen
itu, nilai pada tabel distribusi 5%
dalam
sebesar 1,684. Maka thitung (4.495) >
Saudara
ttabel (1,684).
didasarkan dari hasil uji F dimana
Artinya, ada pengaruh
positif antara dorongan iklan terhadap
keputusan konsumen dalam pembelian
produk
Tulungagung.
di
UD
Hal
ini
Fhitung > Ftabel ( 44.099 > 2,81).
2. Variabel independen (nilai informasi,
isi
produk pada UD Saudara.
pembelian
pesan,
dan
dorongan
iklan)
Berdasarkan hasil uji t di atas, maka dapa
mempunyai pengaruh secara simultan
disimpulkan bahwa dari tiga variabel
(bersama-sama) terhadap keputusan
diatas yang merupakan faktor-faktor (nilai
pembelian
informasi, isi pesan, dan dorongan iklan)
Saudara Sumbergempol Tulungagung.
konsumen
pada
UD
mempunyai pengaruh parsial terhadap
3. Variabel independen (nilai informasi,
keputusan konsumen dalam pembelian
isi pesan, dan dorongan iklan) yang
produk pada UD Saudara .Dari ketiga
secara parsial memiliki pengaruh yang
variabel tersebut, secara parsial variabel
paling
bebas (independen) berpengaruh terhadap
dependen
keputusan konsumen dalam pembelian
adalah variabel dorongan iklan. Hal ini
produk pada UD Saudara. Sedangkan
didasarkan dari hasil uji thitung > ttabel
secara
yaitu 4.58 > 1,684
parsial
variabel
independen
dorongan iklan mempunyai nilai thitung
paling besar, sehingga hipotesis yang
menyatakan
memiliki
bahwa
pengaruh
dorongan
yang
iklan
dominan
dominan
(keputusan
telah diuraikan maka dapat diberikan
saran-saran
yang
pada UD Saudara terbukti kebenarannya
perusahaan, yaitu :
I. SIMPULAN
1. Sikap
pembahasan
yang
analisis
telah
dan
diuraikan
pembelian)
Berdasarkan hasil kesimpulan yang
sebagai
hasil
variabel
K. Saran
terhadap keputusan pembelian konsumen
Berdasarkan
terhadap
bahan
dapat
dijadikan
pertimbangan bagi
konsumen
perlu
mendapat
perhatian bagi pihak perusahaan agar
dapat
mengembangkan
perusahaan
sebelumnya, maka dapat ditarik beberapa
sehingga dapat tetap bersaing dalam
kesimpulan
merebut pangsa pasar
dari
keseluruhan
hasil
penelitian yaitu sebagai berikut :
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
62
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
2. Disarankan iklan yang disampaikan
oleh
pihak
UD
Saudara
Jonathan Sarwono. 2010. Teori Analisis,
lebih
Mengenal
Analisis
Korelasi,
komunikatif sehingga informasi yang
(online).(http://www.jonathansarw
disampaikan
ono.info)/,diakses 4mei 2012)
melalui
iklan
dapat
dipahami oleh konsumen
3. UD Saudara
Junaidi
Tulungagung dalam
mengiklankan
produknya
menciptakan
iklan
Transformasi
Data Ordinal Ke Interval dengan
harus
yang
Chaniago,2008.
Exel kasus kategori Tidak Terisi.
efektif.
Junaidi.FE-UNJA,(online).
Dengan meningkatkan daya tarik iklan
(http://junaidichaniago.wordpress.
dapat dilakukan dengan lebih aktif
com, diakses 4 Mei 2012)
mendekati calon pelanggan.
Kotler,
Philip.
2000.
Manajemen
Pemasaran, Edisi Milenium Jilid
I. PT. Prenhallindo, Jakarta
DAFTAR PUSTAKA
Amirullah 2002, Perilaku Konsumen,
_________.2005.Manajemen Pemasaran.
edisi pertama, cetakan pertama,
Edisi 11 jilid 2. Alih bahasa :
Penerbit : Graha Ilmu, Jakarta
Benyamin
Engel, et all. 2000. Perilaku Konsumen.
Edisi Keenam. Jilid I. Binarupa
Aksara, Jakarta
Ferrinadewi
Ema,
Merek
Psikologi
Konsumen,
pertama,
cetakan
Graha
&
edisi
pertama,
Ilmu,
Yogyakarta
Agribisnis,
cetakan
pertama,
Penerbit : Bumi Aksara, Jakarta
SPSS,
Dengan
Badan
Program
Penerbit
Universitas Diponegoro, Jakarta
:
Modern,
cetakan
pertama, Penerbit: UPP-AMP
YKPM, Yogyakarta
Morrison,
M.A,
2010,
Periklanan
Komunikasi Pemasaran Terpadu,
pertama,
Penerbit
:
Kencana Prenada Media Group
Oesman, Marty Yevis, 2010, Sukses
Mengelola
Ghosali Iman, 2006, Aplikasi Analisis
Multivariat
Machfoedz, Mahmud, 2005, Pengantar
cetakan
Firdaus, Muhammad, 2008, Manajemen
Penerbit
Indeks. Jakarta
Pemasaran
2008,
Penerbit:
Molan.
Marketing
Mix,
CRM, Customer
Purwanto,
Djoko,
2006,
Komunkasi
Bisnis, edisi ketiga, Penerbit :
Erlangga. Jakarta
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
63
Jurnal Universitas Tulungagung BONOROWO Vol. 2.No. 2 Tahun 2015
Rangkuti
Freddy,
2004,
Flexible
Sutabri, Tata, 2005, Sistem Informasi
Marketing, Teknik Agar Tetap
Manajemen,
Tumbuh dalam Situasi Binis
Jakarta
yang Bergejolak dan Analisis
Kasus,
Penerbit
:
Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta
Andi,
Sutisna, 2003, Perilaku Konsumen dan
Komunikasi Pemasaran, cetakan
ketiga,
Ridwan dan Akdom, 2007, Rumus dan
Penerbit:
Penerbit:
Remaja
Rosdakarya, Bandung
Data Dalam Analisis Statistik,
cetakan
kedua,
Penerbit:
Alfabeta, Bandung
Sekaran,
Uma,
2006,
Metodologi
Penelitian Untuk Bisnis, edisi
keempat,
Penerbit:
Salemba
Empat, Jakarta
Simamora, Bilson, 2008, Panduan Riset
Perilaku
Konsumen,
cetakan
ketiga, Penerbit: PT. Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta
Sugiyono,
2009,
Metode
Penelitian
Administrasi, dilengkapi dengan
Metode R&D, edisi revisi cetakan
ketujuhbelas, Penerbit : Alfabeta,
Bandung
Subagyo Ahmad, 2010, Marketing In
Business, Studi Kasus UMK &
LKM, edisi pertama, Penerbit:
Mitra Wacana Media, Jakarta
Suryani, Tatik, 2008, Perilaku Konsumen
:Implikasi
pada
Strategi
Pemasaran,
edisi
pertama,
cetakan pertama, Penerbit: Graha
Ilmu, Jakarta.
Pengaruh Nilai Informasi, Isi Pesan dan Dorongan Iklan Terhadap Keputusan Pembelian diUD. Saudara Sumbergempol
Tulungagung ( Nurani)
64
Download