DAFTAR PROGRAM HUKUM PARTAI POLITIK

advertisement
DAFTAR PROGRAM HUKUM PARTAI POLITIK
PESERTA PEMILIHAN UMUM 2004
Diolah oleh Ronald Rofiandri, Peneliti PSHK (Pusat Studi Hukum & Kebijakan Indonesia).
dari: Tim Litbang Kompas, Partai-Partai Politik Indonesia: Ideologi dan Program 2004-2009 (Jakarta: Gramedia,
2004).
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
1.
Partai Nasional Indonesia
Marhaenisme
1.
2.
2.
Partai Buruh Sosial Demokrat
1.
Memperjuangkan dan menuntut dicabut
dan digantinya UU dan peraturan
lainnya yang tidak sesuai dengan
tuntutan hati nurani rakyat, untuk
diganti dengan UU dan peraturan yang
lebih demokratis dan sesuai dengan
amanat penderitaan rakyat serta dapat
memberikan harapan, kepastian,
kesempatan dan akses yang sebesarbesarnya baagi peningkatan
produktivitas dan kreativitas usahausaha rakyat
Berjuang bersama-sama dengan
komponen kekuatan rakyat dalam
memberantas KKN dan menuntut agar
pelaku-pelaku kejahatan ekonomi,
politik, dan kemanusiaan dihukum
sesuai dengan ketentuan hukum yang
berlaku.
Diadakan pembaharuan terhadap
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
2
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
2.
3.
4.
5.
seluruh UU produk Pemerintahan
Belanda, produk Pemerintahan
Revolusi Kemerdekaan, dan produk
Orde Baru yang materinya tidak lagi
sesuai dengan nilai-nilai demokrasi,
kepastian hukum, perlindungan HAM,
keadilan sosial dan persamaan harkat
dan derajat
Agar terwujud objektivitas dan
rasionalitas dalam rangka pembaharuan
hukum, pemikiran para ahli lebih
dikedepankan daripada kepentingan
politik. Oleh karena itu kampuskampus lebih diaktifkan menyusun /
mempersiapkan draft UU
Supremasi hukum ditegakkan, hukum
ditempatkan sebagai dasar pengambil
keputusan dan kebijaksanaan yang
memberikan perlindungan hukum bagi
HAM
Penegakan hukum ditempatkan dalam
posisi yang sangat penting dan
strategis, yang sama pentingnya dengan
materi atau produk perundangan. Untuk
itu, wibawa penegak hukum yaitu
hakim, jaksa, polisi, dan pengacara
harus ditingkatkan
Persyaratan aparat penegak hukum
berupa moral, kejujuran. Dedikasi dan
profesionalisme harus menjadi syarat
utama seseorang untuk menduduki
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
3
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
6.
posisi tertentu dalam jabatan utama di
bidang hukum
Mahkamah Rakyat Indonesia (MRI)
sebagai terobosan. Untuk memproses
semua pelaku KKN (Korupsi, Kolusi,
dan Nepotisme) dan pelanggaran HAM
yang dilakukan oleh penguasa Orde
Baru dan kroni-kroninya perlu dibuat
terobosan dengan membentuk
Mahkamah Rakyat Indonesia (MRI).
Mahkamah Rakyat adalah sebuah
proses peradilan yang bersifat ad hoc
dan final. Mulai dari proses
penyelidikan, penyidikan, penuntutan
hingga pengadilan dilakukan oleh
pejabat yang diangkat secara ad hoc
dari kalangan praktisi hukum di semua
tingkatan dengan menggunakan KUHP
sebagai hukum acaranya. Kedudukan
Mahkamah Rakyat Indonesia adalah
sebagai berikut :
a. Mahkamah Rakyat Indonesia
adalah badan yang dibentuk untuk
dan atas nama negara melakukan
proses peradilan ad hoc
b. Anggota-anggota MRI adalah
organisasi massa dan LSM di luar
partai politik, yang ikut berjuang
melakukan reformasi di masa
pemerintahan Orde Baru
c. Kedudukan MRI terdiri dari 2 (dua)
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
4
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
3.
Partai Bulan Bintang
1.
2.
3.
4.
5.
6.
tingkatan, yakni tingkat nasional
dan tingkat provinsi. Mengenai tata
cara pengangkatan MRI, diatur
secara khusus dan tersendiri.
Menjadikan Al’Qur’an dan As-Sunnah
sebagai sumber nilai dan norma dalam
hukum nasional
Menanamkan kesadaran moral (akhlak
al-karimah) pada semua aparat hukum
dari semenjak masa pendidikan sampai
praktek pelaksanaan hukum
Melakukan kajian terhadap seluruh
produk hukum dan perundangundangan yang berlaku di Indonesia
Menyelenggarakan diskusi dengan para
kader dan praktisi hukum untuk
memperoleh masukan dalam rangka
penyempurnaan UU persaingan sehat,
khususnya dalam telaah aspek-aspek
monopoli, oligopoli, kartel, distorsi
pasar, law enforcement, dan sebagainya
Melakukan evaluasi yang mendalam
terhadap aspek-aspek hukum dan
perundang-undangan yang
berhubungan dengan keberadaan dan
fungsi Nikah, Talak, Rujuk, Mahkamah
Agung, Dewan Pertimbangan Agung,
Badan Pemeriksa Keuangan, BPKP
Memberdayakan dan mengoptimalkan
pemanfaatan seluruh potensi kader
partai
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
5
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
4.
Partai Merdeka
5.
Partai Persatuan Pembangunan
1.
2.
PPP berpendirian bahwa manusia
Indonesia yang berkualitas, adalah
manusia yang sadar dan taat hukum.
Karena itu, program pembangunan
hukum dan HAM diarahkan untk
terjaminnya kepastian hukum dan rasa
keadilan serta terlindungnya HAM.
Untuk pencapaian diperlukan penataan
sistem hukum nasional yang
menyeluruh dan terpadu
PPP berusaha agar pembaharuan
hukum nasional, peningkatan
penegakan hukum, pembinaan aparatur
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
1. Memperjuangkan terciptanya
pembaharuan dan penegakan
hukum nasional yang mampu
memberikan jaminan dan
kepastian hukum bagi seluruh
Warga Negara Indonesia
2. Mendorong pemerataan keadilan
melalui peningkatan pelayanan
bantuan hukum bagi masyarakat
luas
3. Mendesak segera dilakukannya
pemerintahan yang bersih dan
bebas dari KKN melalui tindakan
hukum yang tegas, terarah, tanpa
pandang bulu terutama bagi
pajabat negara, dan pejabat
pemerintah yang terlibat dalam
KKN.
6
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
3.
4.
5.
penegak hukum, dan peningkatan
sarana dan prasarana hukum dapat
terlaksana dengan memperhatikan
sungguh-sungguh kemajemukan
tatanan hukum yang berlaku
PPP akan terus memperjuangkan
tegaknya hukum dalam rangka
menjamin kepastian hukum dan rasa
keadilan. Partai juga terus
memperjuangkan agar dilakukan
peninjauan terhadap produk perundangundangan yang menghamb at proses
demokratisasi publik, ekonomi, dan
sosial budaya serta penegakan dan
perlindungan HAM. Untuk itu PPP
mendorong perlunya ratifikasi berbagai
instrumen HAM dari PBB
PPP juga akan terus memperjuangkan
agar proses legislasi yang berlangsung
harus terus-menerus diupayakan guna
menghasilkan produk hukum yang
memadai yang bisa menampung semua
permasalahan hukum, senantiasa
memperhatikan aspirasi rakyat,
sehingga produk hukum dan
perundang-undangan merupakan
cerminan kehendak rakyat
PPP akan terus mempelopori gerakan
pemberantasan KKN secara
menyeluruh tanpa pandang bulu. PPP
juga mempelopori perjuangan hak-hak
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
7
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
6.
Partai Persatuan Demokrasi
Kebangsaan
wanita untuk memperoleh quota 30%
duduk di bidang eksekutif, legislatif,
dan yudikatif
6. PPP memberdayakan rakyat melalui
penyuluhan hukum guna
menumbuhkan kesadaran hukum
masyarakat agar mengerti tentang hak
dan kewajibannya sebagai warga
negara yang baik.
7. PPP berusaha terus untuk
meningkatkan konsistensi kesamaan
penafsiran terhadap peraturan
perundang-undangan agar tidak terjadi
keanekaragaman peraturan dan
pelaksanaannya
8. PPP terus memperjuangkan tegaknya
hukum dan keadilan dengan mendesak
pemerintah agar secara sungguhsungguh mengusahakan peningkatan
kualitas aparat penegak dan pelaksana
hukum, agar mampu menyelesaikan
tugasnya dengan jujur, adil, tegas, dan
tanpa pandang bulu.
Hukum, penegakan keadilan, dan keamanan
adalah suatu kesatuan konsep yang saling
terkait. Hukum yang berorientasi kepada
keadilan akan memudahkan proses
penyelesaian berbagai masalah.
Terpeliharanya rasa keadilan di tengah
masyarakat akan dengan sendirinya
menjamin rasa amana di masyarakat. Sistem
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
8
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
7.
Partai Perhimpunan Indonesia
Baru
keamanan yang built-in tergantung dari
tegaknya prinsip-prinsip keadilan yang
menjadi tanggung jawab aparat hukum.
Kepatuhan terhadap hukum tidaklah
embodied dalam sistem kemasyarakatan bila
persepsi tentang keadilan tidak tegak di
tengah masyarakat. Persepsi yang terbentuk
adalah refleksi atas penerimaan atau
penolakan rakyat atas agenda dan perilaku
perjuangan pemimpin pemerintahan. Hukum
dan keadilan tidak boleh menjadi komoditi
perdagangan dalam sistem peradilan. Karena
itu, hukum harus ditegakkan dengan prinsip
persamaan di hadapan hukum (equality
before the law) tanpa memandang latar
belakang jabatan, kekayaan, keturunan,
gender atau status sosial seseorang.
1. Menegakkan hukum secara konsekuen
dan berkeadilan, dengan menata
kembali seluruh sistem, prosedur dan
kualitas personil dari badan-badan
penegak hukum, seperti Kehakiman,
Kepolisian, Kejaksaan (termasuk
pengacara)
2. Menghapus kebijakan/peraturan yang
bersifat diskriminatif yang secara
langsung maupun tidak langsung
membedakan kedudukan dan perlakuan
bagi warga negara Indonesia dari segi
gender, etnik, agama/kepercayaan,
keyakinan politik, golongan/keturunan
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
9
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
dan sebagainya
Mencabut kebijakan SBKRI yang
diberlakukan pada golongan Tionghoa
karena bertentangan dengan asas
konstitusi
4. Mencabut aturan-aturan negara yang
memberi stigma pada para bekas
anggota Partai Komunis Indonesia
karena bertentangan dengan HAM.
Memperbaiki dan meningkatkan kualitas
penegakan hukum yang berpegang pada
prinsip kebenaran dan keadilan secara tegas,
lugas, dan tuntas
3.
8.
Partai Nasional Banteng
Kemerdekaan
9.
Partai Demokrat
1. Penegakan Hukum
Partai Demokrat menghendaki sistem
hukum nasional yang demokratis dan
menjunjung tinggi rasa keadilan
2. Pemberantasan Korupsi
Partai Demokrat berpendapat korupsi
harus diberantas. Koruptor harus
mendapat hukuman yang sebanding
dengan kesalahannya. Namun Partai
Demokrat berpendapat yang lebih
penting bagi bangsa Indonesia saat ini
adalah melihat ke depan. Bangsa ini
sudah terlalu banyak ketinggalan dari
bangsa lain. Jangan kita berhenti maju
karena terlalu mengejar koruptor masa
lalu, yang telah dibuktikan oleh 3
(tiga) pemerintahan reformasi mereka
ini sulit sekali dikejar. Sering landasan
10
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
hukum tidak kuat untuk mengejar
mereka. Orde Reformasi selama ini
mengejar koruptor dan hampir tidak
pernah berhasil, sementara korupsi
baru muncul bahkan lebih ganas.
Partai Demokrat leih realistis. Korupsi
baru harus tidak diberi peluang sama
sekali. Jika sistem hukum masih
lemah, pencegahan korupsi baru harus
dilaksanakan melalui sistem politik
dan administrasi yang lebih mudah
dilaksanakan dan sepenuhnya ada
dalam kekuasaan pemerintah.
Pengejaran terhadap koruptor lama,
tetap dilakukan dengan
mempertimbangkan keterbatasan
sistem hukum. Dengan demikian kita
sebagai bangsa besar tidak akan
frustasi dan tetap dapat memandang
ke depan mempersiapkan Indonesia
baru untuk generasi muda.
3. Hutang Konglomerat
Hutang harus tetap ditagih. Mereka
tetap harus membayar memenuhi
kewajibannya. Kesalahan BLBI bukan
kesalahan penerima dana saja,
sebagian adalah kesalahan pemerintah
lama. Tidak ada gunanya
memenjarakan para penghutang
sehingga mereka tidak bisa
melanjutkan usahanya yang kemudian
11
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
menyebabkan mereka tidak bisa
membayar hutangnya. Biarkan mereka
berusaha, seperti pengusaha lain,
namun tanpa hak lebih seperti di masa
Orde Baru, dan mereka harus tetap
melunasi hutangnya. Pembayaran
hutang tidak dalam bentuk aset tetapi
dalam dana tunai. Pelunasan hutang
dengan aset telah menimbulkan
permasalahan tersendiri yang
menimbulkan saling kecurigaan di
antara kita dan mengancam persatuan
bangsa.
4. Korupsi oleh Fungsionaris
Partai Demokrat
Partai Demokrat tidak dapat menjamin
bahwa fungsionarisnya tidak akan
melakukan korupsi seandainya Partai
Demokrat memegang posisi politik
penting. Memberikan jaminan seperti
itu sulit sekali atau bahkan tidak
mungkin. Partai Demokrat tidak
mengingkari bahwa ada kemungkinan
fungsionarisnya akan melakukan
tindak pidana korupsi atau tindakan
lain yang merugikan negara. Tetapi
Partai Demokrat telah mengambil
langkah yang diharapkan bisa
menghindarkan Partai dari penyakit
korupsi dan penyimpangan lainnya
yaitu dengan :
12
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
10. Partai Keadilan dan Persatuan
Indonesia
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
a. Merekrut mereka yang tidak
mempunyai dosa masa lalu, antara
lain dari perguruan tinggi, tokoh
masyarakat yang mempunyai
nama bersih dsb
b. Menggariskan disiplin partai yang
akan mengeluarkan fungsionaris
yang terkena pidana kejahatan
c. Membentuk Dewan Etika Partai
yang akan memutuskan hukuman
bagi anggota partai yang
melakukan penyimpangan
d. Melarang anggota partai yang
memegang jabatan publik
mempertahankan jabatan
partainya.
1. Penegakan Hukum yang
Berintikan Keadilan
Penegakan hukum yang memenuhi
rasa keadilan, melindungi HAM,
menjamin hak-hak dasar rakyat
a. Kemerdekaan dan kemandirian
hakim/pengadilan, yang tetap
mempunyai akuntabilitas pada
rakyat
b. Ketentuan hukum yang disusun
secara demokratis dan berintikan
keadilan. Bukan sekedar peraturan
yang disusun berdasarkan
kekuasaan
c. Mengembangkan budaya hukum
13
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
melalui keteladanan dari para
penyelenggara negara dan lapisan
kepemimpinan masyarakat
2. Penanganan Korupsi, Kolusi,
dan Nepotisme
Penanganan korupsi, kolusi, dan
nepotisme menyangkut tiga aspek
pokok yakni :
a. Aspek Preventif adalah perubahan
pada manajemen publik dan
administrasi negara termasuk
sistem kerja terukur dan
kesejahteraan personil, yang
memperkecil peluang untuk
melakukan korupsi
b. Aspek Represif berupa penegakan
hukum terhadap pelaku korupsi.
Yang terpenting yakni adanya
tanda kesungguhan pemerintah
dalam menangani perkara korupsi
masa lalu yang berskala besar dan
sangat menyangkut keadilan
masyarakat (landmark cases) ;
serta penegakan hukum yang tegas
terhadap kasus korupsi baru yang
muncul setelah terbentuknya
pemerintahan baru
c. Aspek Edukatif berupa budaya
anti korupsi yang diawali dengan
keteladanan dari para
penyelenggara negara dan
14
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
11. Partai Penegak Demokrasi
Indonesia
12. Partai Persatuan Nahdlatul
Ummah Indonesia
13. Partai Amanat Nasional
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
pimpinan masyarakat, upaya
sistematis melalui pendidikan
masyarakat serta penghargaan
terhadap kerja keras dan prestasi
yang akan meningkatkan daya
tahan terhadap godaan korupsi
1.
Menegakkan dan menjunjung tinggi
supremasi hukum dengan selalu
mengutamakan kebenaran, kejujuran
dalam segenap aspek kehidupan
berbangsa dan bernegara, tanpa
membeda-bedakan suku, warna kulit,
agama serta golongan
2. Mendorong terwujudnya perangkat
kelengkapan hukum dan penguatan
pelaksanaannya secara konsisten
meliputi berbagai aspek hukum dalam
kehidupan bangsa yang selalu
berkembang.
Menegakkan dan mengembangkan hukum
yang jujur dan adil serta menjunjung tinggi
HAM, sesuai dengan ajaran Islam.
1. Partai ini berjuang untuk
menegakkan hukum tanpa
diskriminasi. Seluruh masyarakat
harus mendapat akses pada sistem
peradilan yang independen, adil,
dan murah
2. Partai ini mendukung gagasan
reformasi konstitusi yang
berkesinambungan untuk
15
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
14. Partai Karya Peduli Bangsa
1.
1.
2.
17. Partai Bintang Reformasi
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
menjamin berlangsungnya proses
demokratisasi, terwujudnya
kedaulatan rakyat, dan
terjaminnya sistem kekuasaan
negara yang berlandaskan hukum
dan konstitusi
Menumbuhkembangkan disiplin, ketaatan
terhadap hukum, dan perundangan serta
menghormati norma-norma yang hidup di
dalam masyarakat.
15. Partai Kebangkitan Bangsa
16. Partai Keadilan Sejahtera
Reformasi di Bidang Hukum
Reformasi Konstitusi dan
Amandemen UUD 1945 Secara
Benar
Mengarahkan keberpihakan hukum
pada keadilan agar tercipta stabilitas
politik dan ekonomi
Mengakhiri keraguan dalam pemilihan
kepribadian hukum di Indonesia, di
mana upaya untuk memaksakan hukum
barat telah menyebabkan hukum
terlepas dari akar filosofi, sosiologis,
dan historis, dan historis
masyarakatnya.
1. Membangun supremasi hukum
yang ditandai dengan tegaknya
hukum dan keadilan serta
menjamin kepastian hukum
2. Membangun badan-badan
peradilan yang bebas, tidak
memihakdan bersih (bersih dari
mafia peradilan) sehingga badan-
16
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
18. Partai Demokrasi Indonesia
Perjuangan
1.
2.
3.
4.
Mendukung usaha menegakkan hukum
yang dilakukan secara konsisten dan
konsekuen dengan meniadakan
diskriminasi agar tercipta suasanan
kehidupan yang aman, tertib, damai,
dan adil
Mendukung penindakan yang tegas
terhadap para pelanggar hukum yang
berasal dari berbagai lapis an
masyarakat tanpa memandang
kedudukan, suku, dan agamanya
Menuntut segera dilakukannya
pemberantasan berbagai praktik
korupsi, kolusi, dan nepotisme
peninggalan Orde Baru maupun yang
sekarang
Mendukung pelaksanaan fungsi hukum
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
badan peradilan merupakan
tempat yang sebenar-benarnya
bagi rakyat dalam mencari
keadilan
3. Pemberantasan KKN harus
berlanjut secara terus-menerus
tanpa pandang bulu meliputi
semua strata pemerintahan dan
birokrasi
4. Menjunjung tinggi HAM karena
proses demokratisasi tidak
mungkin dapat berjalan dengan
baik tanpa melaksankan prinsipprinsip HAM.
17
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
5.
6.
7.
8.
9.
19. Partai Damai Sejahtera
1.
2.
untuk mengayomi dan mewujudkan
keadilan bagi segenap rakyat Indonesia
semua aspek kehidupan
Menuntut dilakukannya pembenahan
peradilan dengan membersihkan
lembaga peradilan dari praktik KKN
agar tercipta peradilan yang bersih,
cepat, murah, dan transparan
Mendukung UU HAM dan
pelaksanaannya dengan memperhatikan
konvensi internasional mengenai HAM
Menuntut penyempurnaan UU
Pertanahan yang melindungi
masyarakat dengan memperhatikan hak
adat dan hak ulayat atas tanah
Mendesak diberlakukannya judicial
review terhadap berbagai UU dan
peraturan yang tidak sesuai dengan
UUD 1945
Mendesak segera dibentuknya UU dan
atau peraturan-peraturan yang
melindungi hak-hak rakyat dalam
rangka mengantisipasi aturan-aturan
WTO.
Menetapkan UU Pemberantasan Tindak
Pidana Korupsi yang baru yang
menganut asas pembuktian terbalik
Menetapkan UU tentang wajib
pendaftaran harta kekayaan pribadi dan
keluarga bagi pejabat penyelenggara
negara dan pemerintahan sekurang-
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
18
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
3.
4.
kurangnya setiap dua tahun
Menetapkan UU tentang kerahasiaan
usaha perbankan yang mewajibkan
pengurus usaha perbankan tersebut
dengan menunjukkan surat tugas secara
tertulis :
a. Memberi izin untuk memasuki
halaman dan ruangan usaha
perbankan tersebut
b. Memberi izin untuk memeriksa
buku-buku dan atau dokumendokumen berkenaan dengan
tabungan atau simpanan seseorang
pejabat atau Pegawai
Penyelenggara Negara atau
Pemerintahan yang diduga
tersangkut dalam perbuatan tindak
pidana korupsi
c. Menyerahkan surat-surat atau
dokumen-dokumen berkaitan
dengan tabungan atau simpanan
dimaksud untuk dikuasai untuk
sementara, kepada Badan
Pemeriksa Keuangan negara atau
badan yang ditetapkan dengan
undang-undang, untuk diperiksa
dan diteliti dalam kaitan dengan
suatu perbuatan tindak pidana
korupsi
Menetapkan UU yang memberi
wewenang kepada Badan Pemeriksa
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
19
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
20. Partai Golongan Karya
Keuangan negara atau badan yang
ditetapkan dengan undang-undang
untuk meminta dan mendapatkan
keterangan yang diperlukan dari
pejabat atau pegawai penyelenggara
negara atau pemerintahan yang diduga
atau patut diduga terlihat dalam suatu
perbuatan tindak pidana korupsi
5. Membentuk UU tentang penetapan
badan peradilan khusus untuk
mengadili perbuatan atau seseorang
yang diduga terlibat dalam suatu
perbuatan tindak pidana korupsi
6. Menetapkan UU tentang pembentukan
Badan Pengawaas Khusus untuk
mengawasi ketaatan mengenai
pelaksanaan ketentuan UU dan
peraturan pada sektor pemerintah dan
sektor swasta
7. Menetapkan UU yang mengatur
kewenangan mengenai pemberian hak
pengelolaan SDA di darat, di dalam
bumi, di laut dan di udara dalam
wilayah negara Republik Indonesia.
Untuk menciptakan supremasi hukum,
keadilan, dan tegaknya keadilan tegaknya
HAM, maka Partai Golkar bertekad
memberdayakan lembaga-lembaga
peradilan, mengupayakan penyelesaian
kasus pelanggaran HAM, serta terus
memperbaharui produk-produk hukum yang
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
20
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
21. Partai Patriot Pancasila
bertentangan dengan demokrasi, hak asasi
manusia dan rasa keadilan masyarakat.
A. Internal
1. Memberikan bantuan hukum terhadap
masyarakat umum terutama anggota
yang memerlukan perlindungan hukum
2. Mengadakan pengkajian-pengkajian di
bidang hukum yang bertujuan untuk
memasyarakatkan/membudayakan
penegakan dan kepastian hukum untuk
kepentingan penyelenggaraan
pemerintahan negara
3. Berperan proaktif dalam penegakan hak
asasi manusia
4. Menjalin hubungan yang baik dengan
kalangan dunia profesi praktisi hukum
maupun akademisi hukum
5. Berperan aktif dalam penegakan hukum
Indonesia
B. Eksternal
1.
2.
Meningkatkan kesadaran hukum di
kalangan masyarakat dan melalui
pendidikan dan penyuluhan hukum
sehingga mewujudkan tatanan
masyarakat yang sadar akan hak dan
kewajiban sebagai warga negara
Indonesia
Mendukung penerapan berlakunya
hukum dengan tidak pandang bulu
sehingga menciptakan keadilan,
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
21
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
22. Partai Sarikat Indonesia
23. Partai Persatuan Daerah
Reformasi di Bidang Hukum
kepastian hukum serta aman, tenteram,
dan damai
3. Memberikan pelayanan hukum kepada
masyarakat terutama bagi masyarakat
yang kurang mampu, dan bagi anakanak terlantar menjadi tanggung jawab
negara
4. Proaktif memberikan pelayanan dan
pembelaan hukum kepada masyarakat
umum terutama butuh, karyawan,
petani, nelayan, dan pedagang kecil
yang masih awam terhadap hukum
Mewujudkan negara hukum yang
berkeadilan serta mampu menjamin
pengayoman terhadap rakyat melalui
kemandirian peradilan dan aparat penegak
hukum yang bersih, adil, dan berwibawa,
serta menjunjung tinggi HAM.
1.
2.
3.
Mewujudkan sikap mental
seluruh aparatur negara dan
masyarakat untuk taat terhadap
hukum serta kesamaan setiap
orang di depan hukum
(supremacy of law)
Badan peradilan yang bebas,
mandiri, bertanggung jawab, dan
efisien
Menghilangkan segala bentuk
campur tangan pihak luar dalam
peradilan dan pemberantasan
mafia hukum dan peradilan,
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
22
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
Reformasi di Bidang Hukum
4.
5.
6.
7.
24. Partai Pelopor
1.
2.
3.
Memperjuangkan UU Pembuktian
Terbalik dalam rangka pemberantasan
korupsi
Mencabut produk-produk hukum yang
bertentangan dengan perjuangan
menegakkan kedaulatan rakyat dan
demokrasi
Mencabut segala bentuk UU dan
ditegakkannya etika profesi
penegak hukum disertai sanksi
dan kontrol sosial dari
masyarakat
Peningkatan kualitas penegak
hukum, kesadaran hukum, bagi
penyelenggara negara dan
masyarakat berlandaskan moral
dan etika
Peningkatan kualitas sumber
daya manusia di bidang hukum
dengan membakukan standar
profesi, etika profesi dengan
upaya penyempurnaan kurikulum
Pendidikan Tinggi Hukum
Meningkatkan kualitas peranan
kelembagaan hukum dan Komnas
HAM (legal institution)
Membentuk lembaga
penyempurnaan dan
pembaharuan hukum yang
berfungsi memberikan jaminan
terhadap kepastian hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
23
No
Partai Politik
Program Hukum
Program/Agenda Kerja/Usaha
4.
peraturan perundang-undangan yang
bersifat diskriminatif bagi perempuan
dan kaum minoritas lainnya, dan
membuat produk hukum yang
menjamin kesetaraan gender dan ras
memberantas produk-produk KKN,
dalam penyelenggaraan negara dan
mendorong terwujudnya pengadilan
luar biasa terhadap para pelaku
pelanggaran HAM maupun kejahatan
kemakmuran.
Reformasi di Bidang Hukum
Visi dan
Misi/Pandangan/Garis/Haluan
Perjuangan
Download