pembiayaan (financing)

advertisement
PEMBIAYAAN (FINANCING)
Pembiayaan adalah setiap penerimaan yang perlu dibayar
kembali dan pengeluaran yang akan diterima kembali
kembali,, baik
pada tahun anggaran maupun tahun
tahun--tahun anggaran
berikutnya..
berikutnya
Tujuan transaksi pembiayaan
pembiayaan::
a. Untuk menutup Defisit Anggaran
b. Untuk memamfaatkan Surplus Anggaran
Transaksi pembiayaan terbagi atas :
1. Penerimaan Pembiayaan
2. Pengeluaran Pembiayaan
Selisih Penerimaan Pembiayaan dan Pengeluaran
Pembiayaan disebut Pembiayaan Netto
1. Penerimaan pembiayaan adalah semua penerimaan rekening
Kas Daerah yang berasal dari :
a. Penggunaan SILPA tahun sebelumnya
b. Pencairan dana cadangan
c. Penerimaan pinjaman daerah
d. Hasil penjualan kekayaan daerah yang dipisahkan
e. Penerimaan piutang daerah
f. Penerimaan kembali pemberian pinjaman
2. Pengeluaran pembiayaan adalah semua pengeluaran rekening
Kas Daerah untuk :
a.
b.
c.
d.
Pembentukan dana cadangan
Pembayaran pokok pinjaman (utang
utang))
Pemberian pinjaman daerah
Penyertaan modal (investasi) pemerintah daerah
Pelaksana Akuntansi di SKPKD
Akuntansi di SKPKD dibagi atas dua fungsi :
a. Fungsi Akuntansi yang mencatat dan melaporkan
transaksi SKPKD selaku Satker oleh Sekretariat
Sekretariat;;
b. Fungsi Akuntansi yang mencatat dan melaporkan
transaksi PEMDA dilaksanakan PPKD (BUD), dan
menggabung laporan keuangan SKPD dengan laporan
keuangan PPKD menjadi lapopran keuangan PEMDA
PEMDA..
AKUNTANSI PENERIMAAN PEMBIAYAAN
a. Transaksi penerimaan pembiayaan dicatat sebesar nilai
bruto (tidak dikompensasikan
dikompensasikan))
b. Penerimaan pembiayaan diakui pada saat diterima pada
rekening Kas Daerah (KASDA)
DOKUMEN SUMBER TRANSAKSI PENERIMAAN PEMBIAYAAN
NO Jenis Transaksi Dokumen Sumber
1
2
3
4
Penggunaan
SILPA tahun
anggaran
sebelumnya
Perda
pertanggungjawaban
pelaksanaan APBD
Pencairan Dana -Nota Kredit Bank
Cadangan
-Perda Dana Cadangan
Hasil penjualan Bukti penerimaan
kekayaaan
pembayaran
daerah yang
dipisahkan
Penerimaan
pinjaman
daerah
- Surat tanda bukti
penerimaan//bukti
penerimaan
transfer
- Bukti penjualan obligasi
Lamp. Dokumen
Sumber
Nota kredit Bank
Kopi Surat
perintah
pemindahbukuan
Berita acara
Nota kredit bank
…. Lanjutan
DOKUMEN SUMBER TRANSAKSI PENERIMAAN PEMBIAYAAN
No Jenis Transaksi
5
6
Penerimaan
kembali
pemberian
pinjaman
Penerimaan
Piutang Daerah
Dokumen Sumber
Lamp. Dokumen
Sumber
- Surat tanda bukti
penerimaan//bukti Nota kredit
penerimaan
transfer
Bank
- Surat tanda bukti Nota kredit
penerimaan//bukti Bank
penerimaan
transfer
Standar Jurnal Transaksi Penerimaan Pembiayaan
a. Pencatatan transaksi Penerimaan Pembiayaan dilakukan
oleh fungsi akuntansi PPKD
PPKD;;
b. Pencatatan transaksi Penerimaan Pembiayaan dilakukan
secara Corolary
Corolary,, yaitu dicatat dengan 2 jurnal :
1). Satu jurnal untuk mencatat “Penerimaan Pembiayaan
Pembiayaan””
yang berpengaruh terhadap “Laporan Realisasi
Anggaran””
Anggaran
2). Satu jurnal untuk mencatat “Ekuitas Dana” yang
mempengaruhi “Neraca
Neraca””
Standar Jurnal utk mencatat transaksi Penerimaan Pembiayaan
Transaksi
Penggunaan SILPA
Standar Jurnal
No Entry
D
10 M
K
-
-
10 M
D
2M
K
-
-
2M
Pencairan Dana
Kas di Kas Derah
Penerimaan Pembiayaan
Pembiayaan-Cadangan
Dana Cadangan
- 10 M
Misal:: Dana Cadangan
Misal
yg telah dibentuk ,
D
K
dicairkan Rp
Rp.. 10 M
Diinvestasikan dlm Dana Cad. 10 M Dana Cadangan
Hasil penjualan
Kas di Kas Derah
kekayaan daerah yang
Penerimaan Pembiayaan
Pembiayaan-dipisahkan
Hasil Investasi dlm SUN
Misal:: Hasil penjualan
Misal
Investasi Daerah Rp
Rp.. 2
Diinves dlm Investasi Japan
M
Investasi dlm SUN
D
K
2M - 2M
Standar Jurnal utk mencatat transaksi Penerimaan Pembiayaan
Transaksi
Penerimaan pinjaman
Daerah
Misal:: Pemda dapat
Misal
pinjaman dari Bank
dalam Negeri Rp
Rp.. 3 M
Standar Jurnal
Kas di Kas Derah
Penerimaan Pembiayaan
Pembiayaan-Pinjaman Daerah
D
3M
K
-
-
3M
D
K
DHD untuk Pembayaran utang
Jangka panjang
3M Utang Dalam Negeri
3M
Penerimaan Piutang
Kas di Kas Derah
Daerah
Penerimaan Pembiayaan
Pembiayaan-Misal:: Pemda “A”
Misal
Penerimaan Piutang Daerah
menerima piutang dari
Pemda “X” Rp
Rp.. 1 M
Cadangan Piutang
dari total Rp
Rp.. 5 M
Piutang Daerah
D
5M
-
K
5M
D
K
1M - 1M
AKUNTANSI PENGELUARAN PEMBIAYAAN
a. Transaksi pengeluaran pembiayaan dicatat sebesar nilai
bruto (tidak dikompensasikan)
b. Pengeluaran pembiayaan diakui pada saat dikeluarkan
pada rekening Kas Daerah (KASDA)
DOKUMEN SUMBER TRANSAKSI PENGELUARAN PEMBIAYAAN
No Jenis Transaksi
1
2
Dokumen Sumber
Pembentukan
(pengisian
pengisian)) Dana
Cadangan
- Surat Perintah
Pencairan Dana
(SP2D)
- Perda ttg Dana Cad.
Penyertaan
Modal Pemda
- Surat Perintah
Pencairan Dana
(SP2D)
Lamp. Dokumen
Sumber
-SPD
-SPM
-SPD
-SPM
…. Lanjutan
DOKUMEN SUMBER TRANSAKSI PENGELUARAN PEMBIAYAAN
No Jenis Transaksi
3
4
Pembayaran
Pokok Pinjaman
Pemberian
Pinjaman Daerah
Dokumen Sumber
Lamp. Dokumen
Sumber
- Surat Perintah
Pencairan Dana
(SP2D)
-SPD
-SPM
- Surat Perintah
Pencairan Dana
(SP2D)
-SPD
-SPM
-Perjanjian
Pinjaman
Standar Jurnal Transaksi Pengeluaran Pembiayaan
a. Pencatatan transaksi Pengeluaran Pembiayaan dilakukan
oleh fungsi akuntansi PPKD
PPKD;;
b. Pencatatan transaksi Pengeluaran Pembiayaan dilakukan
secara Corolary
Corolary,, yaitu dicatat dengan 2 jurnal :
1). Satu jurnal untuk mencatat “Pengeluaran Pembiayaan
Pembiayaan””
yang berpengaruh terhadap “Laporan Realisasi
Anggaran””
Anggaran
2). Satu jurnal untuk mencatat “Ekuitas Dana” yang
mempengaruhi “Neraca
Neraca””
Standar Jurnal utk mencatat transaksi Pengeluaran Pembiayaan
Transaksi
Pembentukan Dana
Cadangan
Misal:: Pemda “X”
Misal
butuh dana utk
pembangunan 10 M,
setiap tahun Pemda
bentuk cadangan 2 M
Penyertaan Modal
Pemda
Misal:: Pemda “A”
Misal
membeli Surat Utang
Negara 4 M
Standar Jurnal
D
K
Pengeluaran Pembiayaan Pembentukan Dana Cadangan 2 M
Kas di Kas Daerah
Dana Cadangan
Diinvestasikan dalam
Dana Cadangan
Pengeluaran Pembiayaan Investasi dalam SUN
Kas di Kas Daerah
Investasi dalam SUN
Diinvestasikan dalam
Investasi Jangka panjang
2M
D
2M
K
-
-
2M
D
K
4M 4M
D
4M
-
K
4M
Standar Jurnal utk mencatat transaksi Pengeluaran Pembiayaan
Transaksi
Pembayaran pokok
pinjaman
Misal:: Pemda “X”
Misal
mengangsur pokok
pinjaman kpd Bank
dalam Negeri 6 M per
tahun
Pemberian Pinjaman
Daerah
Misal:: Pemda “A”
Misal
memberi pinjaman
kpd Pemda “X”
sebesar Rp 15 M utk
jangka waktu 5 tahun
Standar Jurnal
Pengeluaran Pembiayaan Pembayaran Pokok Pinjaman
Kas di Kas Daerah
D
K
6M
-
6M
D
K
Bagian Lancar utang - Bank
6M
DHD untuk Pembayaran utang
Jangka pendek
6M
D
K
Pengeluaran Pembiayaan Pemberian pinjaman Pemda X 15 M Kas di Kas Daerah
- 15 M
Pinjaman kpd Pemda X
Diinvestasikan dalam
Investasi Jangka Panjang
D
K
15 M -
15 M
CONTOH 1, Penerimaan Pembiayaan
Pada tanggal 5 April 2010, pemerintah Provinsi “XYZ”
menerima pinjaman jangka panjang dari Bank BPD sebesar
Rp.. 5 milyar
Rp
milyar..
Bendahara penerimaan SKPKD akan mencatat di buku Kas
Umum (BKU) sebagai berikut
berikut::
BUKU KAS UMUM (BKU) BENDAHARA PENERIMAAN:
NO
TGL
KODE
REK.
URAIAN
PENERIMAAN PENGELUARAN
(Rp
Rp.)
.)
(Rp
Rp))
5 Milyar
1
5/4/10 XXX
Penerimaan
pinjaman BPB
2
5/4/10 XXX
Penyetoran
penerimaan pinjam
-
5 Milyar
Berdasarkan bku bendahara penerimaan , SKPKD membuat
jurnal sbb
sbb::
NO
TANGGAL
NAMA REKENING &URAIAN
REF
DEBIT
5/4/10
Kas Bendahar
Bendahara
a Penerimaan
BKU1
5M
KREDIT
-
SKPKD
-
Penerimaan Pinjaman Dari
Bank BPD
5/4/10
Kas Di Kas Daerah
Kas Bendahar
Bendahara
a Penerimaan
SKPKD
5/4/10
DHD Pembayaran Hutang
Jangka Panjang
Hutang Bank BPD
5M
5M
-
5M
5M
-
5M
CONTOH 2, Pengeluaran Pembiayaan
Pembiayaan::
Pada tanggal 1 Juni 2010
2010,, pemerintah Provinsi “XYZ”
menginvestasikan dananya sebesar Rp
Rp.. 1 milyar di
Perusahaan Daerah
Daerah.. SKPKD menerima SP
SP2
2D untuk
pembayaran pembiayaan investasi
investasi..
Bendahara pengeluaran SKPKD akan mencatat di Buku Kas
Umum (BKU) sebagai berikut
berikut::
BUKU KAS UMUM (BKU) BENDAHARA PENGELUARAN:
NO
TGL
KODE
REK.
URAIAN
PENERIMAAN PENGELUARAN
(Rp
Rp.)
.)
(Rp
Rp))
1 MILYAR
1
1/6/10 XXX
Penerimaan SP2D
2
1/6/10 XXX
Penyetoran
investasi ke BUD
-
1 MILYAR
Berdasarkan bku bendahara pengeluaran , SKPKD membuat
jurnal sbb
sbb::
NO
TANGGAL
NAMA REKENING &URAIAN
REF
DEBIT
5/4/10
Kas Bendahar
Bendahara
a Pengeluran
SKPKD
BKU1
1M
5/4/10
Pengeluaran Pembiayaan
Kas bendahar
bendahara
a pengeluran
SKPKD
5/4/10
Investasi – Perusda
Diinvestasikan dlm
Investasi Jangka panjang
-
Kas Di Kas Daerah
KREDIT
1M
1M
-
-
1M
1M
-
-
1M
Download