Mengucap Syukur

advertisement
Aplikasi Iman Kristen 23
Mengucap Syukur
Mangatas SM Manalu
[email protected]
0813 1592 4953
1 Tawarikh 16:34
Bersyukurlah kepada
TUHAN, sebab Ia baik!
Bahwasanya untuk
selama-lamanya kasih
setia-Nya.
Lukas 17:15-18
15 Seorang
dari mereka, ketika melihat bahwa ia
telah sembuh, kembali untuk memuliakan Allah
dengan suara nyaring,
16 lalu tersungkur di depan kaki Yesus dan
mengucap syukur kepada-Nya. Orang itu
adalah seorang Samaria.
17 Lalu Yesus berkata: “Bukankah kesepuluh
orang tadi semuanya telah menjadi tahir?
Dimanakah yang sembilan orang itu?
18 Tidak adakah diantara mereka yang kembali
untuk memuliakan Allah selain dari pada orang
asing ini?”
Mengucap Syukur
• Yang kami tuliskan disini hanya ikhtisar Alkitab
tentang Mengucap Syukur
• Silahkan anda berdoa lalu membaca dan
merenungkannya. Roh Kudus akan mengajar
anda (Yoh 14:26; Ef 1:17; Flp 1:19; 1 Yoh 2:27)
• Silahkan tarik kesimpulannya. Percayalah Roh
Kudus selalu menyertai orang yang telah
dibaptis air dan telah lahir kembali.
kembali
• Mintalah agar Roh Kudus menuliskan dan
memeteraikannya dalam hati anda, serta
pimpin dan kuatkan anda dalam melakukannya.
• Mintalah bimbingan Pendeta gereja anda
Pendahuluan
• Dalam hidup sehar-hari, kita cenderung menganggap remeh
soal mengucap syukur. Kita merasa bahwa kita telah cukup
mengucap syukur. Benarkah demikian?
• Mengucap syukur adalah perintah Allah: 1 Taw 16:34. Tuhan
Yesus menegaskan kembali hal itu dalam: Luk 17:15-18 tentang
perlunya bersyukur dan memuliakan Allah, yang selalu setia
mengasihi kita. Tuhan Yesus telah mencontohkannya dengan
perbuatan, bukan hanya teori: Luk 10:21; Mat 11:25; 26:27, Yoh 11:41
• Alkitab jelas menyatakan bahwa orang sering lupa untuk
mengucap syukur. Saat memerlukan pertolongan Tuhan,
maka manusia akan berseru dan memohon kepada-Nya,
tetapi setelah keinginannya terkabul, banyak manusia yang
“lupa” untuk bersyukur dan mengucapkan terimakasih
kepada-Nya. Alkitab juga mencatat bahwa yang sering lupa
bersyukur ialah orang percaya, golongan yang di zaman dulu
dilambangkan sebagai orang Israel. Kita adalah Israel rohani:
Rm 2:28,29; Gal 3:7-14; Ef 2:11-13. Marilah kita jujur kepada diri
sendiri, apakah kita sudah mengucap syukur kepada-Nya
akan semua yang terjadi dalam hidup ini?
Mengapa kita harus mengucap syukur?
• Karena Allah baik dan mengasihi kita:1 Taw 16:34; Yoh 3:16; 1 Kor 1:4
Rm 8:32. Semua pemberiannya kepada kita ialah yang terbaik:
Yak 1:17; 1 Kor 2:9; 2 Kor 9:15; Ef 3:20
• Karena Ia setia, tak pernah tinggalkan kita. Ia selalu mau dan
pasti sanggup menolong kita: Mat 28:20; Maz 54:8,9; 108:4,5;
Yes 38:18-20; 46:4; 1 Kor 1:4-9
• Karena kita adalah ciptaan-Nya dalam Kristus, yang dipilih
untuk diselamatkan dan dipersiapkan untuk pekerjaan baik:
Ef 2:10; Rm 8:28-30; 2 Kor 5:17; 2 Tim 1:9 (bd 1 Pet 2:9,10)
• Karena Ia memberikan Injil dan Ia memerintahkan kita untuk
mengucap syukur. Kita harus jadi pelaku Firman: 1 Taw 16:34;
1 Tes 5:18; Ef 5:20; Kol 1:3-6; Yak 1:22-25; Flp 1:5; 4:6; Maz 50:14; 2 Kor 2:14
• Karena Tuhan Yesus mau berkorban untuk menanggung dosa
kita agar beroleh hidup yang kekal: Luk 22:17-20; Rm 7:24,25; Ef 5:1-4
Kol 1:12-14; 1 Kor 15:56,57
• Karena Ia memberikan Roh Kudus untuk mengajar, memimpin,
menguatkan kita dalam melakukan Firman-Nya: Yoh 14:16-18;
15:26; 16:8,9; 13-15; Ef 2:16,17; 2 Tes 2:13; 1 Tim 4:1-3
• Karena Tuhan Yesus mempersatukan kita dalam Tubuh-Nya,
yaitu jemaat / Gereja: Kol 3:15; Maz 35:18; Ef 1:15-22; 1 Tes 2:13,14
Pengucapan syukur menurut Alkitab
• Wajib dilakukan, tak pernah putus: Ef 1:16; 1 Tes 2:13; 2 Tes 2:13
• Dalam segala situasi, susah maupun senang:1 Tes 5:18
• Selalu ada dalam setiap doa, meskipun bukan hanya pada saat
kita berdoa saja: Neh 11:17; Kol 1:3; 4:2; Flp 4:6; Flm 4
• Dengan kejujuran, tulus, rendah hati, hormat, dalam roh:
Luk 10:21; Ibr 12:28; Mark 5:33; Flp 2:5-8
• Dengan menyembah di dalam nama Yesus Kristus: Luk 17:16;
Ef 5:20; Kol 3:17; Rm 1:8
• Dengan pujian, mazmur, nyanyian rohani: Ef 5:18,19; Luk 2:28-38;
Kol 3:16; 2 Sam 22:50; Maz 30:13; 69:31; 92:2; Ibr 13:15; 1 Taw 16:7
Dengan persembahan: Im 7:13; Maz 30:5; 50:14; 116:17; Ibr 13:15,16
•
• Dengan melakukan penginjilan, kesaksian, hancurkan
pekerjaan iblis: Maz 105:1; Flp 1:5; 2 Kor 2:14,15; Yoh 15:27; 1 Yoh 3:8
• Dengan perbuatan kasih, melayani, mengampuni, sumbang
gereja: 2 Kor 9:10-12; Luk 8:1-3; Mat 5:23,24; Mark 10:43-45; 2 Taw 29:31; 31:21
• Saat terjadi pertobatan: Rm 6:17; 2 Kor 4:15; 1 Tim 1:12-17
• Dengan memberikan yang terbaik untuk Allah: Luk 21:1-4; Ams 3:9
• Saat menerima berkat, karunia, kekuatan dan kuasa-Nya:
Yoh 6:11; 11:41; Maz 75:2; 2 Kor 9:15
Kuasa rohani saat kita mengucap syukur
• Datangnya hadirat dan kemuliaan Tuhan: 2 Taw 5:13,14;
30:27; Maz 22:4; 95:2; 100:4. Mengkuduskan: 1 Tim 4:4
• Pertobatan dan keselamatan: 1 Taw 16:35; 2 Kor 4:15;
Kol 1:12-14; Yes 12:1-3; 2 Taw 30:20-22
• Kekuatan iman: Rm 1:8; Kol 1:4; 2:7; 2 Tes 1:3
• Meredakan kekhawatiran, mendatangkan kesukaan:
Flp 4:6; Maz 56:4,5; 2 Taw 30:23-26
• Mujizat: Yoh 6:11; 11:41-44 dan Kesembuhan: 2 Raj 20:1-11;
Mark 5:33,34
• Hikmat Allah: Luk 10:21; Dan 2:19-23
• Berkat, pertolongan dan kemenangan dari Tuhan:
Maz 9:1-5; 118:1-7; 2 Taw 2:20-24; 31:20,21; Kol 1:12
Ringkasan dan Penutup
• Mengucap syukur ialah perintah Allah sehingga WAJIB
KITA LAKUKAN jika kita sunguh-sungguh mengasihi
Allah: Yoh 14:15,21
• Sejak dulu perilaku manusia tidak berubah, memohon
dengan sangat pertolongan Allah saat perlu dan “lupa”
untuk mengucap syukur kepada-Nya: Luk 17:15-18
• Terdapat banyak cara untuk mengucap syukur menurut
Alkitab, tetapi intinya ialah: Ucap syukur dalam segala hal, tak
pernah putus, selalu jadi bagian dalam doa, pujian - penyembahan
pribadi dan jemaat, dengan berbagai korban persembahan
• Mengucap syukur memiliki kuasa rohani yang sangat
besar, karena hal ini mendekatkan kita pada hadirat-Nya
dan merupakan pernyataan kesadaran bahwa kita
hanyalah mahluk ciptaan yang seharusnya bersyukur
karena diberi diciptakan dan kesempatan hidup oleh-Nya
• Ingatlah, mulai dari lahir, segala keberadaan kita kini,
bahkan kalau kita dapat bernafas saat ini pun harus kita
syukuri. Haleluya, Gloria, Hosana. Amin
Yesaya 12:1-3
1
2
3
Pada waktu itu engkau akan berkata:
“Aku mau bersujud kepada-Mu ya Tuhan,
karena sungguhpun Engkau telah murka
terhadap aku: tetapi murka-Mu telah surut dan
Engkau menghibur aku.
Sungguh, Allah itu keselamatanku; aku
percaya dengan tidak gemetar, sebab Tuhan
Allah itu keselamatanku dan mazmurku, Ia
telah menjadi keselamatanku.”
Maka kamu akan menimba air dengan
kegirangan dari mata air keselamatan.
Kolose 3:17
Dan segala sesuatu yang
kamu lakukan dengan
perkataan atau perbuatan,
lakukanlah semuanya itu
dalam nama Tuhan Yesus,
sambil mengucap syukur
oleh Dia kepada Allah,
Bapa kita
Matius 10:42
“...Dan barangsiapa memberi
air sejuk secangkir saja pun
kepada salah seorang yang
kecil ini, karena ia murid-Ku,
Aku bekata kepadamu:
Sesungguhnya ia tidak akan
kehilangan upahnya
daripadanya”.
Untuk menguji sesuatu apakah dari Allah atau
bukan (1 Thessalonians 5:21; Ephesians 5:10)
(a) The Fellowship Test (1 Corinthians 1:9)
(b) The Liberty Test (Galatians 5:13)
(c) The Peace Test (1 Corinthians 7:15; Colossians 3:15)
(d) The Life Test (1 Timothy 6:12)
(e) The Holiness Test (1 Thessalonians 4:7; 1 Jn 4:1-6)
(f) The Blessing Test (1 Peter 3:9)
(g) The Suffering Test (1 Peter 2:20,21)
(h) The Fruit test / event-after test (Matthew 7:15-20)
(i) The Spirit Test (1 John 4:2,3; 1 Corinthians 12:3)
Most importantly, does it agree with the overall counsel of
God‘s Word (Psalm 19:8-13) & Glorify Him (Psalm 138:2,3)
Bagaimana cara untuk diselamatkan?
• Percaya Allah, Yesus Kristus dan Roh Kudus :
Kej 1:1,26; Kel 3:14; Yoh 14:6-14,26; Mat 28:18-20 Î BAPTIS
• Harus akui Yesus sebagai Tuhan dan sebagai
Juru Selamat Pribadi kita, yg telah mati disalibkan
utk menebus segala dosa, yang telah bangkit agar
kita dapat diselamatkan : Rm 10:9,10; Ef 2:5,6;
Luk 23:33-49; Yoh 1:12; 1 Yoh 1:7; Rm 5:8; Ibr 9:11-22;
22
2 Tes 1:8,9; 2 Kor 5:10; Gal 4:4,5
• Lahir kembali : akui segala dosa, undang Yesus
Kristus kedalam hatimu sebagai Tuhan & Juru
Selamat pribadimu, serahkan seluruh hidupmu
pada-Nya : Yoh 3:1-21; Why 3:20
Î Doa Khusus (hubungi pendeta & gerejamu)
Shalom
• Tulisan ini diberikan secara cuma-cuma
• Jika anda ingin membantunya dapat mengirim ke
Rek BCA a/n Mangatas SM
acc/ 436 14 34 611
• Jika anda belum dapat membantu, kami tetap akan
memberikan penuntun P.A ini secara cuma-cuma kepada
anda.
• Bila anda mengirim alamat e mail anda, maka dalam
1 x/minggu akan kami kirim file pdf dari tulisan-tulisan kami
secara cuma-cuma.
• Silahkan meneruskan / mem-forward file pdf tersebut kepada
saudara-saudara kita, para kekasih Kristus.
• Kami mohon doa anda agar Tuhan Yesus Kristus memenuhi
segala kebutuhan pelayanan penyebaran Injil-Nya (Mat 10:8b).
• Lord Jesus Bless you and your Family
Download