ekosistem laut dangkal

advertisement
EKOSISTEM LAUT
DANGKAL
Oleh :
Nurul Dhewani dan Suharsono
Lokakarya Muatan Lokal, Seaworld, Jakarta, 30 Juni 2002
EKOSISTEM LAUT DANGKAL
z Hutan
Bakau
z Padang Lamun
z Terumbu Karang
1
Hutan Mangrove/Bakau
¾ Kata MANGROVE Æ bahasa Melayu
MANGI-MANGI Rhizophora spp.
¾ Ekosistem Mangrove :
- perairan tawar – Nypa fruticans
- perairan asin – Avicennia.sp
2
Adaptasi :
1. Daun tebal
2. Memiliki kelenjar pembuang
garam
3. Stomata terbenam
4. Akar nafas
5. Hipokotil
Jenis-jenis Tumbuhan yang hidup di hutan bakau:
-Avicennia
- Rhizophora
- Bruguiera
- Sonneratia
3
Jenis-jenis Hewan yang hidup di hutan bakau:
1. Kepiting bakau
2. Udang
3. Kerang-kerangan
Manfaat Hutan Mangrove
Sebagai penahan
angin, erosi bagi
daerah pesisir
Sumber nutrisi
4
Merupakan rumah (habitat) bagi
berbagai jenis hewan: ikan, udang,
kepiting, primata, kelelawar, ular, buaya
dan burung
Akar-akarnya yang unik membantu
menahan lumpur sehingga
mengurangi laju pelumpuran di
padang lamun dan terumbu karang
Tempat berpijah dan daerah asuhan
jenis-jenis hewan penghuni terumbu
karang dan ikan-ikan laut lepas
Batangnya menghasilkan tannin,
digunakan untuk bahan bangunan,
tiang rumah, kayu bakar, bahan
pembuat kertas
5
Padang Lamun
-Satu-satunya
tumbuhan tingkat tinggi
yang hidup di laut
- Memiliki akar, batang
dan daun
Beberapa jenis lamun
6
Manfaat Padang Lamun
¾Sebagai Produsen primer
¾ Sumber nutrisi
¾ Sebagai habitat biota: tempat menempel binatang,
tempat pemijahan, pembesaran
¾ Sebagai Penangkap sedimen: memperlambat
gerakan air dari arus dan ombak, sedimen ditangkap
dan digabungkan, air menjadi jernih
¾ Sebagai pendaur zat hara:Penyaring zat-zat
pencemar yang berbahaya
APAKAH KARANG ITU ?
KARANG adalah hewan
yang tidak bertulang
belakang. Bentuknya mirip
bunga, atau ubur-ubur
yang terbalik. DISEBUT
POLIP KARANG.
7
APA MAKANANNYA ?
A. Plankton
-
Fitoplankton
-
Zooplankton
B. Simbiosis dengan Zooxantella
ZOOXANTHELLAE
MENDAPAT TEMPAT
TINGGAL DI DALAM
TUBUH KARANG.
Ä KARANG MENDAPAT
MAKANAN DARI
ZOOXANTHELLAE.
BAGAIMANA CARA MAKANNYA ?
Karang memiliki tangan-tangan yang
disebut TENTAKEL yang berfungsi
sebagai penangkap makanan
Sel penyengat di
dlm tentakel
Siang
hari
Malam
hari
8
Bagaimana cara KARANG
berkembang biak ?
Cara 1:
Aseksual
¨
1 polip
Membelah diri
ª
1 polip bertunas
menjadi banyak
polip
(membentuk
koloni karang)
Menjadi 2 polip
(membentuk
koloni karang)
Cara 2:
Seksual
Secara
seksual,
karang
menghasilkan
sel telur dan
sperma
APA YANG TERJADI SETELAH SEL
TELUR DAN SPERMA BERTEMU ?
SEL TELUR DAN
SPERMA BERTEMU DI
DALAM AIR
MEMBENTUK
PLANULA.
Planula akan hidup seperti plankton,
MELAYANG-LAYANG di dalam air.
Kemudian mereka MENUJU DASAR
LAUT, mencari tempat keras untuk
MENEMPEL, dan BERKEMBANG
menjadi POLIP KARANG.
Setelah 1 polip tumbuh, selanjutnya ia akan
berkembang biak secara aseksual (membelah diri atau
bertunas), membentuk KOLONI KARANG.
9
SYARAT BAGI TERUMBU KARANG UTK
BERKEMBANG
1. 18 o C > SUHU AIR < 40oC. Optimal 23-25oC.
2. KEDALAMAN AIR < 50 m. Optimal 25 m.
3. 30 o/oo > SALINITAS < 36 o/oo
4. PERAIRAN JERNIH & BERSIH, BEBAS
SEDIMEN & POLUSI
5. ADA ARUS
6. ADA TEMPAT KERAS UNTUK MENEMPEL
TYPE-TYPE KARANG
Karang Keras
10
Karang Lunak
BENTUK-BENTUK KARANG KERAS
Daun
Masif
Soliter
Bercabang
11
Terumbu Karang
adalah ekosistem perairan
yang dihuni oleh berbagai
jenis fauna dan flora laut,
umumnya didominasi oleh
karang batu
Tipe-tipe Terumbu Karang :
a. Terumbu Karang Tepi (Fringing reef)
b. Terumbu Karang Penghalang (Barrier reef)
c. Atol
12
Proses Pembentukan Atol
Organisme yang Hidup di
Terumbu Karang
Sea Anemon/
Kalamunat
13
Sponge
Cephalopoda
Nautilus
Sotong
Cumi-cumi
14
Holothuroidea/
Teripang
Asteroidea/
Bintang Laut
15
Ubur-ubur/Hydrozoa
Ophiroidea/bintang mengular
Nudibranch
Lili Laut/Crinoidea
16
Algae Hijau/Green Algae
Algae Merah/Red Algae
17
A
L
G
A
E
C
O
K
L
A
T
I
K
A
N
18
MANFAAT TERUMBU
KARANG
A. EKONOMIS
B. EKOLOGIS
C. ILMIAH DAN TEKNOLOGI
D. ESTETIKA
A. NILAI EKONOMI
1. Sumber daya perikanan
ÎTerumbu karang menyediakan stok
ikan dan udang yang berlimpah.
ÎMenyediakan sumber
makanan bergizi tinggi (ikan,
udang, cumi, kerang, dsb.).
19
2. Sumber Penghasilan
Menyediakan lapangan
kerja bagi nelayan
Membuka Peluang Kerja
Î Dapat dijadikan objek
wisata, karena itu membuka
peluang kerja bagi para
pengusaha ekowisata, para
pemandu wisata setempat,
dsb.
3. Mendatangkan Devisa
-Perdagangan ikan hias, karang untuk akuarium,
rubble dan pasir.
- Bahan baku industri , obat-obatan, penyambung
tulang kosmetik, bahan perhiasan.
- Perdagangan ikan konsumsi
- Wisata Bahari
20
4. SUMBER BIBIT BUDIDAYA
Berbagai jenis ikan, rajungan, udang, dan hewan laut
lainnya, yang hidup di terumbu karang (Contohnya ikan
kerapu, ikan kakap, teripang, rumput laut, dsb
B. NILAI EKOLOGI
5. PELINDUNG PANTAI
ÎPulau dan pantai terlindung
dari ombak besar, arus yg
kencang, dan badai dari
laut.
6. MEMILIKI
KEANEKARAGAMAN
HAYATI YANG TINGGI
21
7. Tempat
berlindung, mencari
makan dan
berkembang biak
berbagai jenis
tumbuhan dan
hewan laut
8. Penyerap
Karbondioksida
C.NILAI ILMIAH DAN TEKNOLOGI
9. SARANA PENELITIAN & PENDIDIKAN
Î Tempat penelitian ilmu biologi, ekologi,
oseanologi,dll.
Î Tempat melakukan
pendidikan lapangan.
22
D. NILAI ESTETIKA
10. Mengandung kekayaan dan keindahan
alam & sebagai sarana rekreasi.
23
Download