era Baru as aDPI - Asosiasi Dana Pensiun Indonesia

advertisement
Menyongsong Era Baru Dana Pensiun utama
Pemilihan pimpinan baru diselenggarakan pada hari kedua
dalam konteks pengelolaan dana.
Munas, tepatnya Kamis, 23 April 2015.
Kondisi tersebut juga menjadi concern otoritas, dalam hal ini
Ada dua agenda penting pada hari kedua Munas. Pertama
Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Ketika tampil sebagai Keynote
penyempurnaan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga,
Speech, Direktur Pengawasan Dana Pensiun Dan BPJS Ketenayang sekaligus menjadi pedoman kerja kepengurusan baru hasil
gakerjaan Otoritas Jasa Keuangan beserta Jajarannya, Heru
Munas, untuk periode 2015 – 2017. Acara ini berlangsung
Juwanto, menegaskan tentang pentingnya kemampuan profelancar, dengan menghasilkan sejumlah agenda penting yang
sional semua pihak terkait dengan pengelolaan dana pensiun.
selanjutnya menjadi dasar untuk program kerja pimpinan ADPI
Dengan profesionaliesme pula Dana Pensiun bisa merealisasikan
yang baru.
misi memberi manfaat yang optimal bagi peserta.
Agenda kedua, sekaligus agenda yang ditunggu-tunggu
Dalam rangka meningkatkan kekayaan sekaligus menpe­ngurus Dapen adalah pemilihan pimpinan baru. Acara didorong peran industri dana pensiun dalam pembangunan
awali dengan pengecekan registrasi peserta untuk memastikan
perekonomian Indonesia, menurut Heru Juwanto, OJK telah
melakukan relaksasi ketentuan investasi. Hal itu bahkan telah
tingkat kehadiran yang juga menentukan keabsahan hasil pediatur dalam Peraturan OJK Nomor 05 Tahun
milihan. Selanjutnya menyusul perumusan tata
2015, yang selanjutnya akan dilansir penjabatertib pemilihan, pengajuan calon pimpinan,
serta pemilihan dan penetapan. Seluruh agenda
rannya melalui ketentuan pelaksanaan yang
Ada dua agenda
berlangsung lancar. Dirut Dana Pensiun BRI,
lebih detail.
penting pada
hari kedua
Mudjiharno akhinya dipilih sebagai Ketua
Lebih lanjut Heru Juwanto menadaskan
Munas. Pertama
Umum Perkumpulan ADPI dan Suheri sebagai
bahwa ketentuan baru investasi dana pensiun
penyempurnaan Wakil Ketua Umum Perkumpulan ADPI Periode
ini dirumuskan dengan semangat mening­
Anggaran Dasar 2015-2017. Palu diketuk pimpinan rapat. Sah.
katkan kekayaan dana pensiun sekaligus
dan Anggaran
Ketika memberikan sambutan seusai pemendorong partisipasi dana pensiun dalam
Rumah Tangga,
menyediakan pendanaan jangka panjang
milihan Ketua Umum terpilih, Mudjiharno
yang sekaligus
untuk proyek-proyek infrastruktur. “OJK
mengajak semua pihak bekerjasama bahumenjadi
sudah membuat rumusan yang lebih detail
membahu
mensukseskan agenda ADPI ke
pedoman kerja
menyangkut standar baru investasi dana pendepan.
Ada
banyak isu penting yang menjadi
kepengurusan
siun dan tinggal menunggu pengesahan saja
baru hasil Munas, pekerjaan bersama, termasuk tantangan meuntuk selanjutnya menjadi acuan berinvestasi
ningkatkan profesionalisme para pe­ngurus.
untuk periode
2015 – 2017.“
bagi dana pensiun,” terang Heru Juwanto.
Dengan demikian, ADPI semakin memberi
Setelah dibuka wakil OJK, rangkaian Musumbangan nyata, baik bagi peserta maupun
bagi perekonmian nasional. “Terima kasih untuk dugungan
nas hari pertama dilanjutkan dengan seminar yang membahas
yang telah diberikan. Mari kita bekerjasama mensukseskan
berbagai isu ekonomi makro maupun keuangan dan pasar modal.
program-program penting ADPI,” ujar Mudjiharno.
Sejumlah pembicara hadir untuk memberikan wawasan bagi
Seiring perkembangan aktual, inustri Dana Pensiun memang
para pengurus dana pensin. Di antaranya, ekonom Samuel Asset
ditantang untuk bertransformasi. Termasuk dengan merespon
Management, yang juga dosen FEUI, Dr. Lana Soelistianingsih,
permintaan OJK untuk mendirikan LAPS, sebab ADPI telah
Rimbun Situmorang, selaku Direktur Utama PT Sawit Sumermas
bermetamorfosa dari sebuah asosiasi menjadi badan hukum
Sarana Tbk, Profesor Dr. Fx Sugianto, Guru Besar Universitas
yang sebelumnya telah disepakati dalam munas IV ADPI di
Deponegoro, Prihatmo Hari Mulyanto, Direktur Utama PT DaYogyakarta pada 26 September 2014.
nareksa Investment Ma­nagement, Prof. H. Bambang Purwoko,
Seiring dengan itu, ADPI telah membentuk Badan Hukum
MA, PHD, Guru Besar Universitas Pancasila, Angi Lim, President
BMDP bersama Perkumpulan DPLK. Selanjutnya, terkait
Direktur PT Bowsprit Asset Manajement, serta Dani Limandani,
dengan kewajiban sertifikasi manajemen risiko, LSPDP selaku
General Manager PT Sahid Inti Dinamika. Hadir juga Ketua
lembaga standar profesi yang dibentuk oleh ADPI bersama
Dewan Penasehat Perkumpulan ADPI, Marzuki Usman, Eddy
dengan ADPLK, akan mengupayakan lisensi dari Badan NaPraptono, selaku Ketua Dewan Pengawas Perkumpulan ADPI,
Muchlison, Ketua ADPI KOMDA V Jawa Tengah & DIY, jajaran
sional Sertifikasi Profesi (BNSP), sehingga dimasa depan ADPI
Pengurus ADPI, Pengurus KOMDA, serta para Pengurus Dana
bisa mengembangkan sistem gelar dan sertifikasi yang menjadi
standar kualitas seluruh pekerja di sektor industri dana penPensiun
siun. Disadari benar, jika pengurus Dapen memiliki standar
Transformasi ADPI
kompetensi yang baik,maka akan memudahkan implementasi
Puncak acara Munas diisi dengan pemilihan pengurus baru,
ketentuan OJK seperti pemahaman atas risiko untuk penilaian
sekaligus menggantikan periode kepengurusan sebelumnya yang
tingkat risiko, pemahaman akan isntrumen-instrumen baru,
dipimpin mantan Dirut Dapen Bank Mandiri Gatut Subadio.
maupun ketentuan baru seperti revisi PMK 199. o
INFO DANA PENSIUN
Edisi 66 l 1 Juni 2015
Menyongsong Munas.indd 5
6/24/2015 1:04:26 PM
Download