319

advertisement
319
TES KEMAMPUAN DASAR SAINTEK
BIDANG ILMU
TANGGAL
WAKTU
JUMLAH SOAL
:
:
:
:
MATEMATIKA, FISIKA, KIMIA, DAN BIOLOGI
Februari 2016
105 MENIT
60
Keterangan
: MATEMATIKA nomor 1 sampai dengan nomor 15
FISIKA nomor 16 sampai dengan nomor 30
KIMIA nomor 31 sampai dengan nomor 45
BIOLOGI nomor 46 sampai dengan nomor 60
MATEMATIKA
Gunakan PETUNJUK A untuk menjawab soal
nomor 1 sampai dengan nomor 15!
1.
2.
Jika p, p2 + 1, dan 2p2 – 1 merupakan tiga suku
pertama deret aritmetika. Maka Jumlah 20 suku
pertama deret tersebut adalah ….
(A) 1.390
(B) 1. 320
(C) 1. 290
(D) 1. 240
(E) 1.170
(D)
(E)
Jika akar – akar persamaan x2 – 36x + 243 = 0
juga merupakan penyelesaian persamaan
3
Nilai p2 – q2 adalah
log2 x 3 logx pq  0 .
….
(A) −3
(B) −6
(C) −8
(D) – 9
(E) −11
6.
Jika lim
2 p  3q
r
5
p.q  r
Banyaknya akar – akar rasional persamaan
suku banyak x4 – 3x3 – x2 + 9x – 6 = 0 adalah
…
(A) 0
(B) 1
(C) 2
(D) 3
(E) 4
7
3
−3
−10
−30
5.
Vektor – vektor p, q, dan r tak nol dan p  q .
Jika q  r  p  r , maka ….
(A) p + q tegak lurus r
(B) p – q tegak lurus r
pr  q
(C)
3.
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
x 3  x 2  8 x  12
( x  2) 2
x2
a
x 2  25
b
x a x 2  6x  5
Maka nilai a + 4b = ….
(A) 2,5
(B) 5
(C) 10
(D) 15
(E) 25
Dan lim
7.
Jika f(x) = 1 + sin x + sin2 x + sin3 x + ….,
0≤

4
4.
Suatu matriks transformasi linear M memetakan
titik A(2,1) ke titik A’(1,7) dan titik B (0,1) ke
2 0 
 . Dan P
titik B (-1, 3). Jika matriks N = 
 1  1
= M. N, maka determinan matriks P adalah
….
© Bintang Pelajar 2016
x ≤ 4, maka
 f ( x) dx  ....
0
(A)
(B)
0
1
(C)
2
(D)
3
(E)
5
Halaman 1 dari 9
319
8.
9.
Suatu parabola memotong sumbu y di titik
berordinat −3 dan simetris terhadap garis x = 1.
Jika garis ax + by + c = 0 menyinggung
parabola di titik (3,0) , maka nilai a + b + c
adalah …
(A) −12
(B) −9
(C) −7
(D) −4
(E) −1
Garis g melalui titik S(4,0) dan menyinggung
lingkaran L ≡ x2 + y2 – 4 = 0 di titik Q dan R.
Jika lingkaran L berpusat di titik P. Maka luas
segi empat PQRS adalah ….
13. Kolam renang berbentuk gabungan persegi
panjang dan setengah lingkaran seperti gambar
berikut. Keliling kolam renang sama dengan a
satuan panjang. Agar luas kolam renang
maksimum, maka x = …..satuan panjang
y
x
(A)
(B)
(A)
4 3 satuan luas
(B)
5 3 satuan luas
(C)
(C)
6 3 satuan luas
(D)
(D)
7 3 satuan luas
(E)
8 3 satuan luas
10. Diketahui Sin A + sin B = 1 dan cos A + cos B
=
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
5
, Nilai cos ( A – B) = …..
3
1
4
1
3
1
2
1
2
2
1
3
2
11. Diberikan kubus ABCD.EFGH dengan panjang
rusuk 12 cm. Perbandingan volume limas C.
BDG dengan limas A.EFH adalah ….
(A) 6 : 3
(B) 5 : 4
(C) 3 : 3
(D) 4 : 3
(E) 2 : 4
(E)
2a

a

a
4 
a
4  2
2a
4 
14. Dua orang siswa dan 4 orang siswi akan duduk
berjajar. Peluang dua orang siswa selalu duduk
di bagian ujung (pinggir) adalah ….
7
(A)
30
6
(B)
30
3
(C)
30
2
(D)
30
1
(E)
30
15. Diberikan
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
a log n
xp
 p , maka
 ....
log x
na
0
0,5
1
1,25
2
12. Diketahui f(x) suatu polinomial. Jika f(x + 2)
dibagi dengan (x + 1) memberikan sisa 1 dan
jika f(x – 2) dibagi dengan (x +1) memberikan
sisa −31. Sisa jika suku banyak f(x) dibagi x2 +
2x −3 adalah ….
(A) 2x + 4
(B) 3x – 5
(C) 5x – 6
(D) 8x – 7
(E) 12x – 1
Halaman 2 dari 9
© Bintang Pelajar 2016
319
FISIKA
Gunakan PETUNJUK A untuk menjawab soal
nomor 16 sampai dengan nomor 25!
16. Sebuah termometer menunjukkan angka –20C
ketika es mencair dan menunjukkan angka
140C ketika air mendidih. Kenaikan skala
termometer tersebut linear terhadap kenaikan
suhu. Angka yang ditunjukkan termometer
ketika termometer Fahrenheit menunjuk angka
0 adalah . . .
(A) – 8,44
(B) – 18,44
(C) – 28,44
(D) – 48,44
(E) – 58,44
17. Suatu gelombang (dengan panjang gelombang 2
m) menjalar dengan laju 6 m/s meninggalkan
medium A dan masuk melewati medium B
sehingga panjang gelombangnya menjadi 3 m.
Laju gelombang dalam medium B adalah . . .
(A) 12 m/s
(B) 9 m/s
(C) 6 m/s
(D) 5 m/s
(E) 2,5 m/s
18. Dua muatan titik diletakkan pada sumbu x seperti
tampak pada gambar. Muatan +2Q ditempatkan
di x = +3a dan muatan +Q ditempatkan di x = –
3a. Besar medan listrik di titik asal 0 akan sama
dengan nol bila muatan ketiga +4Q diletakkan di
mana?
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
x = + 6a
x = + 2a
x=+a
x = – 2a
x = – 6a
19. Ketika atom hidrogen mengalami transisi dari
tingkat eksitasi kedua menuju ke keadaan dasar,
energi dari foton yang dipancarkannya adalah. . .
(A) 0
(B) 1,2 eV
(C) 9,1 eV
(D) 12,1 eV
(E) 13,6 eV
© Bintang Pelajar 2016
20. Garis – garis serapan spektrum cahaya dari
sebuah bintang terlihat bergeser ke frekuensi
yang lebih tinggi dibandingkan dengan garis –
garis serapan spektrum cahaya matahari. Dapat
diduga bahwa bintang tersebut . . .
(A) Memiliki suhu yang lebih tinggi dari suhu
matahari
(B) Bergerak menjauhi tata surya
(C) Bergerak mendekati tata surya
(D) Memiliki jumlah gas hdrogen yang lebih
banyak daripada matahari
(E) Memiliki suhu yang lebih rendah daripada
suhu matahari
21. Pada peristiwa interferensi cahaya melalui dua
celah yang berjarak 0,3 mm, pada layar yang
berjarak 30 cm dari celah teramati pola terang
dan gelap. Jarak antar terang pusat dan terang
berikutnya (m = 1) adalah 0,2 mm. Panjang
gelombang cahaya pada peristiwa tersebut
adalah . . .
(A) 200 nm
(B) 230 nm
(C) 300 nm
(D) 320 nm
(E) 330 nm
22. Dua benda A dan B massanya sama. Mula –
mula benda A bergerak dengan kecepatan vA =
2i + 4j dan setelah 2 detik menempuh jarak 14
m. Pada saat itubenda A dan B bertumbukan tak
lenting sama sekali. Jika mula – mula B
bergerak dengan kecepatan 4i - 2j, maka
kecepatan kedua benda setelah tumbukan adalah
...
(A) 3i – j
(B) – 3i + j
(C) – 3i – j
(D) 3i + j
(E) i + 3j
23. Bila
arus
...
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
ammeter A1 dilewati arus 10 ampere maka
yang melewati ammeter A3 adalah sebesar
2 ampere
4 ampere
6 ampere
8 ampere
10 ampere
A1
+
–
A2
12 V
A3
3
Halaman 3 dari 9
319
24. Sistem katrol seperti gambar di samping, berupa
silinder pejal homogen ( I 
1 M R2 )
2 k
yang
berotasi pada sumbunya tanpa gesekan. Massa
beban M1 = m, massa katrol Mk = 2m, massa
beban M2 = 3m dan diameter katrol d. Bila
percepatan grafitasi g dan sistem bergerak tanpa
pengaruh gaya luar, percepatan sudut rotasi
katrol sebesar . . .
Mk
M2
M1
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
2g/5d
3g/5d
4g/5d
6g/5d
g/d
25. Suatu sistem gas ideal berada dalam ruangan
dengan volume 1000 m3 bertekanan 1,012 x 105
Pa. Sistem terdiri dari 40,7 x 103 mol gas
helium ( = 1,67, R = 8,31 J/mol.K). Kecepatan
gelombang suara pada gas dengan keadaan
tersebut di atas . . .
(A) 32,21 m/s
(B) 58,64 m/s
(C) 65,48 m/s
(D) 68,45 m/s
(E) 85,46 m/s
Gunakan PETUNJUK B untuk menjawab soal
nomor 26 sampai dengan nomor 27!
26. Medan magnet sebagai fungsi waktu
menghasilkan medan listrik induksi yang
bersifat tidak konservatif
SEBAB
Medan listrik dapat dibangkitkan oleh muatan
diam maupun medan magnet yang bergerak
Gunakan PETUNJUK C untuk menjawab soal
nomor 28 sampai dengan nomor 30!
28. Benda 0,5 kg digantungka pada ujung pegas
yang digantungkan vertikal pada atap
laboratorium menyebabkan pegas bertambah
panjang 20 cm. Setelah setimbang pegas ditarik
ke bawah 20 cm kemudian dilepas sehingga
terjadi getaran selaras. Jika percepatan gravitasi
bumi 10 m/s2, pada saat simpangan getarnya 10
cm berlaku :
(1) Kecepatan getarannya 1,2 m/s
(2) Percepatan getarannya 5 m/s2
(3) Energi kinetik getarannya adalah 0,375 J
(4) Energi potensial getarannya adalah 0,125
J
29. Persamaan sebuah gelombang stasioner pada
tali di titik yang berjarak x dari ujung pantul
adalah y  0,0 8 sin x cos 2 t , y dan x dalam
meter, dan t dalam detik. Pernyataan yang
benar adalah . . .
(1) gelombang stasioner tersebut dihasilkan
oleh tali ujung bebas.
(2) amplitudo superposisi di titik yang
berjarak 0,5 m dari ujung pantul adalah
4 2 cm.
(3) letak perut ke - 2 dari ujung bebas
berjarak 1 m
(4) cepat rambat gelombang tersebut adalah
0, 5 m/s.
30. Menurut hukum kesatu Kirchoff jumlah arus
yang memasuki suatu percabangan sama dengan
jumlah arus yang meninggalkan percabangan.
Berdasarkan hukum tersebut, kesimpulan
berikut yang benar adalah .
(1) Jumlah muatan listrik bersifat kekal
(conserved static)
(2) Arus listrik adalah besaran skalar
(3) Setiap reaksi pada sistem tertutup maka
jumlah muatan listrik yang terlibat tidak
bertambah atau berkurang
(4) Besar arus listrik tergantung arah arus.
27. Laju orbit sebuah satelit bumi dapat
ditingkatkan dengan cara memindahkan lintasan
orbit satelit ke lintasan yang lebih rendah.
SEBAB
Periode orbit satelit bergantung pada jari‐jari
lintasan orbitnya
Halaman 4 dari 9
© Bintang Pelajar 2016
319
KIMIA
Gunakan PETUNJUK A untuk menjawab soal
nomor 31 sampai dengan nomor 38!
31. Untuk menghasilkan 0.208 gram logam nikel
dari larutan NiSO4 dibutuhkan arus listrik
sebesar ….. (Ar Ni = 52)
(A) 965 C
(B) 772 C
(C) 683 C
(D) 386 C
(E) 193 C
32. Jika energi ikatan rata-rata C – H = 413 kJ/mol
dan perubahan entalpi atomisasi C2H6 (g) adalah
2826 kJ/mol, besarnya energi ikatan C – C
adalah ....
(A) 2413 kJ/mol
(B) 1206,5 kJ/mol
(C) 696 kJ/mol
(D) 348 kJ/mol
(E) 174 kJ/mol
33. Sejumlah gas dinitrogen trioksida dipanaskan
pada suhu T0C dalam ruang tertutup dan
terdisosiasi sebanyak 40% menurut reaksi:
2N2O3 (g) ⇌ 2N2 (g) + 3O2 (g)
Pada saat kesetimbangan terdapat tekanan total
sebesar 4 atm. Harga Kp untuk reaksi tersebut
pada suhu T0C adalah …
(A) 1,50
(B) 1,33
(C) 1
(D) 0,75
(E) 0,67
34. Larutan asam lemah HA 0,2 M memiliki
pH = 4 – log 2, maka pH larutan NaA 0,2 M
adalah …
(A) 3 – log 2
(B) 4
(C) 9
(D) 10
(E) 11 + log 2
35. 5 gram cuplikan yang mengandung NaOH
dilarutkan dalam air hingga volumenya 250 mL.
10 mL larutan ini dititrasi dengan larutan asam
sulfat 0,1 M. ternyata volume asam sulfat yang
dibutuhkan sampai titik akhir titrasi adalah 20
mL. Jika Ar Na = 23, O = 16 dan H = 1. maka
kadar NaOH dalam cuplikan adalah …
(A) 20%
(D) 80%
(B) 40%
(E) 90%
(C) 60%
© Bintang Pelajar 2016
36. Jika 10 gram sampel senyawa karbon dibakar
dengan gas oksigen terbatas ternyata
menghasilkan 22 gram gas karbondioksida dan
8,4 gram gas karbon monoksida. Jika Ar C = 12,
dan O = 16. Maka kadar atom C dalam sampel
senyawa karbon tersebut adalah …
(A) 9,6%
(B) 19,2%
(C) 38,4%
(D) 48%
(E) 96%
37. Perhatikan data percobaan dari reaksi CO (g) +
2H2 (g) → CH3OH (g)
[CO]
[H2]
Laju reaksi
PerDalam
Dalam
Dalam M
cobaan
M
M
det-1
1
0,02
0,2
4,8 x 10-2
2
0,01
0,2
2,4 x 10-2
3
0,05
0,4
4,8 x 10-1
Persamaan laju reaksinya adalah …
(A) V = 12 [CO] [H2]
(B) V = 120 [CO] [H2]
(C) V = 6 [CO] [H2]2
(D) V = 60 [CO] [H2]2
(E) V = 6 [CO]2 [H2]
38. Pembakaran sempurna 0,2 gram gas
hidrokarbon menghasilkan 0,66 gram gas CO2
dan 0,18 gram H2O. Rumus molekul
hidrokarbon tersebut adalah … (Ar C = 12, H =
1, O = 16)
(A) C3H4
(B) C3H6
(C) C3H8
(D) C2H4
(E) C2H6
Gunakan PETUNJUK B untuk menjawab soal
nomor 39 sampai dengan nomor 40!
39. Asam klorida bereaksi
membentuk garam
dengan
anilina
turunan
benzena
SEBAB
Anilina adalah
bersifat basa
senyawa
Halaman 5 dari 9
319
40. Besarnya perubahan entalpi pembakaran
sempurna C(s) sama dengan perubahan entalpi
pembentukan CO2 (g)
SEBAB
Reaksi pembakaran C (s) dan pembentukan CO2 (g)
sama – sama membutuhkan gas O2
Gunakan PETUNJUK C untuk menjawab soal
nomor 41 sampai dengan nomor 45!
41. Pada ion kompleks [Co(H2O)2(OH)4]−
(1) Atom pusatnya adalah Co 3+
(2) Ligannya molekul air dan ion hidroksi
(3) Bilangan koordinasinya 6
(4) Nama ion kompleksya ion diakua
tetrahidrokso kobalt (III)
42. Sebanyak 100 mL larutan asam sianida 0,14 M
dicampur dengan dengan 140 mL larutan
kalium hidroksida 0,1 M. Jika Ka asam sianida
= 10-9
(1) Terbentuk larutan penyangga
(2) Kedua pereaksi habis bereaksi
(3) pH campuran nya adalah 9
(4) nilai pH nya mudah berubah dengan
penambahan sedikit asam atau basa
Halaman 6 dari 9
43. Berikut ini penyebab kesadahan tetap pada air..
(1) CaCl2
(2) MgSO4
(3) MgCl2
(4) Ca(HCO3)2
44. Senyawa – senyawa berikut dapat berinteraksi
antar molekul dengan ikatan hidrogen
(1) Asam fluorida
(2) Etanol
(3) Asam asetat
(4) Etanal
45. Suatu ion X+ memiliki konfigurasi elektron 1s2
2s2 2p6 3s2 3p6
Pernyataan yang tepat untuk atom X
(1) Dalam SPU terletak pada golongan VIIIA
(2) Memiliki energi ionisasi yang tinggi
(3) Merupakan unsur periode 3
(4) Termasuk kelompok logam alkali
© Bintang Pelajar 2016
319
BIOLOGI
Gunakan PETUNJUK A untuk menjawab soal
nomor 46 sampai dengan nomor 55!
46. Contoh yang benar dari tumbuhan yang
memiliki tulang daun menyirip, batang
bercabang, ruas batang tidak jelas, akar
tunggang, sistem pembuluh batang kolateral
terbuka, dan keping biji dua adalah …
(A) Bunga tulip, bunga sedap malam, dan
anggrek tanah
(B) Sagu, kelapa, dan alang-alang
(C) Padi, nanas, dan pisang
(D) Jahe, lengkuas, dan pandan
(E) Cemara gunung, kembang sepatu, dan
cengkih
47. Pasangan mikroorganisme dan dinding selnya
berikut ini benar, kecuali …
(A) Protozoa - selulosa
(B) Eubacteria – peptidoglikan
(C) Fungi – kitin
(D) Archaebacteria - S-layer
(E) Ganggang – selulosa
48. Kemampuan sel darah putih menembus dinding
pembuluh kapiler darah dan masuk ke dalam
jaringan tubuh disebut …
(A) Ingesti
(B) Diapedesis
(C) Endositosis
(D) Sekresi
(E) Absorpsi
49. Auksin berperan dalam pemanjangan sel
melalui mekanisme …
(A) Penurunan pH pada dinding sel
(B) Menurunkan konsentrasi ion hidrogen
pada dinding sel
(C) Membentuk ikatan hidrogen pada dinding
sel
(D) Mengurangi plastisitas dinding sel
(E) Memperketat serat-serat dinding sel
(B)
-
(C)
(D)
(E)
51. Respirasi selular
menghasilkan …
(A) Asetil ko-A
(B) FADH2
(C) CO2
(D) NADPH
(E) NADH
yang
terjadi
di
sitosol
52. Perhatikan gambar tahapan meiosis di bawah
ini!
50. Reaksi terang pada fotosintesis tergantung pada
konsentrasi H2O. Bila sumbu X pada grafik
berikut adalah kecepatan fotosintesis, dan
sumbu Y adalah konsentrasi H2O, maka grafik
yang paling cocok untuk menjelaskan pengaruh
H2O pada kecepatan fotosintesis adalah …
(A) -
© Bintang Pelajar 2016
Halaman 7 dari 9
319
Tahapan zigoten, leptoten, diploten, dan pakiten
secara berturut-turut ditunjukkan oleh urutan
angka …
(A) 1-2-3-4-5-6
(B) 1-3-2-5-4-6
(C) 5-4-3-1-2-6
(D) 1-4-5-2-3-6
(E) 2-5-4-3-1-6
53. Karena mengalami mutasi, kromosom mengalami
perubahan seperti pada gambar di bawah …
Jenis mutasi tersebut adalah …
(A) Adisi
(B) Delesi
(C) Inversi
(D) Duplikasi
(E) Translokasi
54. Pernyataan berikut yang merupakan dasar teori
evolusi Weismann adalah…
1) Terdapat banyak homologi organ
2) Pemotongan ekor induk tikus selama 21
generasi tetap menghasilkan keturunan
tikus yang berekor
3) Terdapat banyak analogi organ
4) Terdapat pewarisan sifat melalui sel kelamin
(A)
(B)
(C)
(D)
(E)
1 dan 2
2 dan 3
3 dan 4
1 dan 3
2 dan 4
Berdasarkan grafik diatas, jenis glukagon yang
paling tidak direkomendasikan untuk digunakan
penderita hipoglikemia adalah ….
(A) Glukagon A
(B) Glukagon B
(C) Glukagon C
(D) Glukagon D
(E) Glukagon E
Gunakan PETUNJUK B untuk menjawab soal
nomor 56 sampai dengan nomor 57!
56. Lumbricus sp. merupakan anggota Nematoda
SEBAB
Lumbricus sp. berperan dalam menggemburkan
tanah
57. Hati berperan dalam pengeluaran zat yang
bersifat racun
SEBAB
Hati dengan bantuan enzim arginase mengubah
arginin menjadi ornitin yang mengikat amonia
untuk dikeluarkan melalui empedu
Gunakan PETUNJUK C untuk menjawab soal
nomor 58 sampai dengan nomor 60!
58. -
55. Bertambahnya kadar cAMP menyebabkan
bertambahnya kadar glukosa dalam darah.
Berikut adalah grafik kinerja beberapa jenis
glukagon terhadap persentase produksi cAMP.
Keterangan:
Sumbu X: Konsentrasi Glukagon
Sumbu Y: Persentase Produksi cAMP
Glukagon A : glukagon alami
Glukagon B : [D-Phe4]-glukagon
Glukagon C : [3-Me-His1,Arg12]-glukagon
Glukagon D : [D-Ala4,Arg12]-glukagon
Glukagon E : [Phe1,Arg12]-glukagon
Halaman 8 dari 9
Pernyataan berikut yang sesuai dengan gambar
di atas adalah …
(1) Gambar di atas merupakan piramida
biomassa
(2) Setiap tingkat trofik menunjukkan berat
kering dari seluruh organisme di tingkat
trofik tersebut
(3) Perpindahan energi antara tingkat trofik
sangat tidak efisien
(4) Piramida di atas menggambarkan
biomassa ekosistem akuatik
© Bintang Pelajar 2016
319
59. Pada proses dekarboksilasi oksidatif dihasilkan
asetil koenzim A yang dapat berfungsi sebagai
bahan dasar sintesis …
(1) Asam amino
(2) Kolesterol
(3) Asam lemak
(4) Asetoasetil-CoA
60. Pernyataan berikut yang benar berkaitan dengan
sindrom Down adalah …
(1) Penyebabnya adalah trisomi pada
kromosom 21
(2) Setiap sel tubuh memiliki total 47
kromosom
(3) Penderita sindrom Down memiliki ciri
tubuh pendek, cacat jantung, dan lemah
mental
(4) Penderita sindrom Down memiliki
kecenderungan
menderita
penyakit
Leukopenia
© Bintang Pelajar 2016
Halaman 9 dari 9
Download