Kelompok 2 Speed Sensor

advertisement
 Zaenal Muttaqin
 Gunawan Rahmadi
 Muhammad Arif
 Dede Rachmad
 Ryan Kurnia Putra
1102483
1106931
1106945
1102449
1102451
 Speed sensor ialah sensor
yang berfungsi untuk
mengetahui kecepatan
kendaraan yang dijalankan
dan dijadikan informasi
utama untuk
mengendalikan kecepatan
di kawasan/jalan agar
tidak terlalu lambat atau
terlalu cepat, serta dapat
mengatur waktu
perjalanan dan
mengendalikan kecepatan
di jalan yang kecepatannya
dibatasi.
 Termasuk transduser pasif, tanpa catu daya.
 Ukuran relatif besar, frekuensi alamiah rendah




sekitar 8 - 10 Hz.
Daerah pengukuran dilakukan di atas frekuensi
alamiahnya, umumnya
adalah antara 10 Hz <
Frekuensi Pengukuran < 1000 Hz .
Pemasangan sensor kecepatan relatif tidak kritis dan
pada ujung sensor dapat dipasang batang pengukur
atau pelekat magnetik.
Sensor kecepatan dapat dipakai tanpa conditioning
amplifier
Konstruksi sensor kecepatan getaran merupakan
sistem elektromekanik sehingga bisa terjadi keausan.
 Hukum fisis dasar yang digunakan pada sensor
ini ialah Rotary Encorder.
Gambar. Desain Umum Rotary Encoder
 Prinsip kerja dari sensor ini adalah saat rangkaian
sumber cahaya diberikan VCC 5 Volt dan
menghasilkan cahaya, cahaya masuk pada
photodioda tidak terhalangi maka akan
menghasilkan tegangan sekitar 5 V dan begitu
juga sebaliknya saat terhalangi maka akan
menghasilkan tegangan sekitar 0 V. Dimana
tegangan menjadi inputan untuk mikrokontroler.
 Ketika sensor
mendapatkan sinyal dari
pengirimnya, sensor
kecepatan akan
memberikan informasi
kepada ECM tentang
perubahan atau keadaan
suatu komponen yang
dipasang sensor
tersebut, seperti posisi
komponen, kecepatan
komponen, dan
perubahan kecepatan
suatu komponen.
 1. Camshaft position sensor
Download